GAYA BAHASA IRONI PADA WACANA IKLAN PROVIDER SELULER DALAM SURAT KABAR HARIAN EDISI Gaya Bahasa Ironi Pada Wacana Iklan Provider Seluler Dalam Surat Kabar Harian Edisi November s.d. Desember 2011.

GAYA BAHASA IRONI PADA WACANA IKLAN PROVIDER
SELULER DALAM SURAT KABAR HARIAN EDISI
NOVEMBER s.d. DESEMBER 2011

SKRIPSI
Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan
Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1
Pendidikan Bahasa Sastra Indonesia dan Daerah

Disusun oleh :
TRI WINARSIH
A310080308

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2012

PERSETUJUAN
GAYA BAHASA IRONI PADA WACANA IKLAN PROVIDER
SELULER DALAM SURAT KABAR HARIAN EDISI
NOVEMBER s.d. DESEMBER 2011


Diajukan Oleh:
TRI WINARSIH
A310080308

Telah disetujui oleh:

Pembimbing I,

Pembimbing II,

Prof. Dr. Markhamah, M.Hum.
Tanggal:

Drs. Andi Haris Prabawa, M.Hum.
Tanggal:

ii

PENGESAHAN

GAYA BAHASA IRONI PADA WACANA IKLAN PROVIDER
SELULER DALAM SURAT KABAR HARIAN EDISI
NOVEMBER s.d. DESEMBER 2011

Yang dipersiapkan dan disusun Oleh:
TRI WINARSIH
A310080308

Telah Dipertahankan di Depan Dewan Penguji
Pada Tanggal, 25 Oktober 2012
dan dinyatakan telah memenuhi syarat.

1. Prof. Dr. Markhamah, M.Hum.

(

)

2. Drs. Andi Haris Prabawa, M.Hum.


(

)

3. Drs. Agus Budi Wahyudi, M.Hum.

(

)

Surakarta, 25 Oktober 2012
Universitas Muhammadiyah Surakarta
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Dekan

Drs. H. Sofyan Anif, M.Si.
NIK.547

iii


PERNYATAAN

Dengan ini, saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya
yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan
tinggi dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat
yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis
diacu dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka.
Apabila ternyata kelak/di kemudian hari terbukti ada ketidakbenaran
dalam pernyataan saya di atas, maka saya akan bertanggungjawab sepenuhnya.

Surakarta, 25 Oktober 2012

Tri Winarsih
A310080308

iv

MOTTO
”Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, maka apabila kami telah
selesai dari suatu urusan kerjakanlah dengan sungguh-sungguh urusan yang lain,

dan hanya kepada Allah kamu berharap” (QS. Al-Insyirah: 6-8).

Jadikanlah sabar dan sholat sebagai penolongmu dan sesungguhnya yang
demikian itu sungguh berat, kecuali bagi orang-orang yang khusyu’
(Q.S. Al-Baqarah: 45).

v

PERSEMBAHAN

Puji skyukur Alhamdulillah hamba panjatkan atas rahmat, hidayah
dan karunia Allah SWT dan sholawat serta salam hanya bagi nabi
Muhammad SAW. Skripsi yang telah diselesaikan dengan segala
kemampuan dan dengan diiringi doa kupersemabahkan kepada:
1. Ayah (Ngatiyo Naryo Widodo), Ibu (Sumiyem) terimakasih atas kasih
sayang yang tidak henti-hentinya memberikan do’a dalam setiap
langkahku, serta tetesan keringat perjuangan dan mendidik dengan
penuh cinta tanpa mengenal lelah.
2. Nenek (Joyo Dikromo) terimakasih atas doa dan kasih sayangnya.
3. Kakak (Mulyanto, Mulyadi) dan adikku (Bagus, Yeyen) yang selalu

memberi inspirasi, motivasi dan dukungan setiap waktu.
4. Spesial buat sahabatku Ika Setyaningsih(Tya) dan Titi Sunarsih(Titi)
yang selama kurang lebih 4 tahun menemaniku, memberikan semangat
dan tak lelah mengingatkanku saat lengah.
5. Sahabatku yang lain (Tina, Atun, Titik, Arni, Ammy, Ayu, Harry, dan
Deby) yang tiada henti memberikan semangat.
6. Teman kosku semua makasih atas perhatian dan semangatnya.
7.

Teman-teman Mahasiswa S1 PBSID angkatan 2008 khususnya kelas
F, terus melangkah menuju dan menggapai harapan, impian, dan citacita.

8. Almameterku tercinta.

vi

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Puji syukur Alhamdulillah penulis panjatkan kepada Allah Swt yang telah

melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya serta memberikan kekuatan, ketabahan,
kemudahan, dan kedamaian berpikir dalam menyelesaikan skripsi yang berjudul:
“Gaya Bahasa Ironi Pada Wacana Iklan Provider Seluler dalam Surat Kabar
Harian Edisi November-Desember 2011”. Skripsi ini disusun guna memenuhi
sebagian prasyarat untuk memperoleh gelar Sarjana Strata 1 Pendidikan Bahasa
Sastra Indonesia dan Daerah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan,
Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan skripsi ini mengalami banyak
kesulitan dan hambatan, namun berkat

bantuan, arahan, dorongan serta

bimbingan dari berbagai pihak, kesulitan maupun hambatan tersebut dapat
terlewatkan. Pada kesempatan ini, penulis menyampaikan terima kasih kepada
berbagai pihak yang telah membantu dalam penulisan skripsi ini.
1. Drs. H. Sofyan Anif, M.Si., selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu
Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta.
2. Drs. Agus Budi Wahyudi, M.Hum., selaku Ketua Jurusan Pendidikan
Bahasa Sastra Indonesia dan Daerah, Fakultas Keguruan dan Ilmu
Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3. Prof. Dr. Markhamah, M.Hum. selaku Dosen Pembimbing I yang dengan
kesabaran dan bimbingannya mengarahkan dan memberikan petunjuk
yang sangat berguna sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

vii

4. Drs. Andi Haris Prabawa, M.Hum., selaku Dosen Pembimbing II yang
dengan

sabar

memberikan

bimbingan

sehingga

penulis

dapat


menyelesaikan skripsi ini.
5. Drs. Agus Budi Wahyudi, M.Hum., selaku Dosen Penguji III yang dengan
sabar memberikan bimbingan sehingga penulis dapat menyelesaikan
skripsi ini.
6. Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M.Hum., selaku Pembimbing Akademik
yang dengan sabar memberi bimbingan dan motivasi kepada penulis
selama berada di bangku kuliah.
7. Seluruh Dosen Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Jurusan Bahasa
dan Sastra Indonesia yang telah memberi ilmu, motivasi serta
dukungannya.
8. Semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan skripsi ini baik
langsung maupun tidak langsung.
Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam penyusunan skripsi
ini. Untuk itu kritik dan saran yang membangun sangat penulis harapkan. Penulis
berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi penulis sendiri maupun
pembaca pada umumnya.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
Surakarta, 25 Oktober 2012


Penulis

viii

DAFTAR ISI

Halaman
HALAMAN JUDUL ........................................................................................

i

HALAMAN PERSETUJUAN .........................................................................

ii

HALAMAN PENGESAHAN ..........................................................................

iii

HALAMAN PERNYATAAN .........................................................................


iv

HALAMAN MOTTO .....................................................................................

v

HALAMAN PERSEMBAHAN ......................................................................

vi

KATA PENGANTAR ......................................................................................

vii

DAFTAR ISI ....................................................................................................

ix

ABSTRAK .......................................................................................................

xii

BAB I

PENDAHULUAN
A.

Latar Belakang Masalah ...........................................................

1

B.

Perumusan Masalah .................................................................

3

C.

Tujuan Penelitian ......................................................................

3

D.

Manfaat Penelitian ...................................................................

4

BAB II LANDASAN TEORI
A.

Kajian Teori .............................................................................

5

B.

Kajian Penelitian yang Relevan ................................................

11

C.

Kerangka Pemikiran .................................................................

14

BAB III METODE PENELITIAN
A.

Waktu dan Tempat Penelitian ...................................................

ix

15

B.

Jenis dan Strategi Penelitian......................................................

15

C.

Objek Penelitian ........................................................................

16

D.

Data dan Sumber Data .............................................................

16

E.

Teknik Pengumpulan data .........................................................

17

F.

Keabsahan Data .........................................................................

19

G.

Teknik Analisis Data .................................................................

19

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A.

Hasil Penelitian .........................................................................

22

1. Identifikasi Gaya Bahasa Ironi Pada Wacana Iklan
Privider Seluler dalam Surat Kabar Harian Edisi
November-Desember 2011 .................................................

24

2. Pengelompokkan Cara Menyindir Pada Gaya Bahasa
Ironi Jika diperhatikan Hasil Analisis di muka Dapat
dinyatakan bahwa cara menyindir dalam gaya bahasa
ironi bermacam....................................................................

35

3. Interpretasi Para Pembaca yang Membaca Wacana Iklan
Provider Seluler untuk pembaca dalam Surat Kabar
Harian Edisi November-Desember 2011 ............................

41

4. Pendapat Responden terhadap Maksud dan Tujuan
Wacana Iklan Provider Seluler Bagi Pembaca dalam

B.

Surat Kabar Harian Edisi November-Desember 2011 .......

50

Pembahasan ...............................................................................

56

x

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
A.

Kesimpulan ................................................................................

59

C.

Saran ..........................................................................................

61

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

xi

ABSTRAK
GAYA BAHASA IRONI PADA WACANA IKLAN PROVIDER
SELULER DALAM SURAT KABAR HARIAN EDISI
NOVEMBER s.d. DESEMBER 2011
Tri Winarsih, A310080308, Jurusan Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia,
dan Daerah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas
Muhammadiyah Surakarta, 2012, 61 halaman.
Tujuan penelitian ini adalah : (1) Mendeskripsikan gaya bahasa ironi pada
wacana iklan provider seluler dalam surat kabar harian edisi November-Desember
2011. (2) Mendeskripsikan interpretasi para pembaca yang membaca wacana
iklan provider seluler untuk pembaca dalam surat kabar harian edisi NovemberDesember 2011. (3) Mendeskripsikan maksud dan tujuan wacana iklan provider
seluler bagi pembaca dalam surat kabar harian edisi November-Desember 2011.
Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kualitatif.
Metode yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah metode simak. Metode
ini digunakan untuk melakukan penyimakan langsung data yang diteliti, kemudian
dilakukan pula dengan menggunakan teknik catat, angket dan wawancara. Teknik
adalah pencatatan terhadap data-data dan dilanjutkan dengan klasifikasi data.
Analisis data dalam penelitian ini menggunakan metode agih bagi unsur langsung
dan metode padan.
Hasil penelitian dapat disimpulkan saebagai berikut: Pertama , gaya bahasa
ironi pada iklan provider seluler dapat diklasifikasikan yang menyindir menjadi
tiga, yaitu menyatakan kelebihan kartu, menyatakan kartunya sendiri paling
murah, dan mengecilkan kontribusi atau pengeluaran oleh pembeli. Kedua ,
interpretasi para pembaca dapat diinterpretasikan menjadi lima bagian, yaitu tidak
setuju, setiap iklan menjelek-jelekkan produk atau kartu lain, tergantung yang
menyikapi, ada fakta opini, dan kurang mendidik. Ketiga , pendapat responden
terdapat empat maksud, yaitu persaingan, menarik pelanggan sebanyakbanyaknya, saling menjatuhkan, dan menarik minat. Pendapat responden terdapat
enam tujuan, yaitu keuntungan, untuk mendapatkan pelanggan banyak, kesetiaan,
kreatifitas, saling menjatuhkan, dan terbaik.

Kata kunci: Gaya bahasa, ironi, dan provider seluler

xii

Dokumen yang terkait

PRINSIP SOPAN SANTUN DALAM WACANA IKLAN PILKADA PADA SURAT KABAR HARIAN SOLOPOS, JATENG POS, DAN WAWASAN EDISI Prinsip Sopan Santun dalam Wacana Iklan Pilkada pada Surat Kabar Harian Solopos, Jateng Pos, dan Wawasan Edisi November-Desember 2015 untuk Med

0 2 12

BENTUK UNIK DALAM WACANA IKLAN PROVIDER SELULERPADA SURAT KABAR HARIAN SOLOPOS Bentuk Unik Dalam Wacana Iklan Provider Selulerpada Surat Kabar Harian Solopos Edisi April-Mei 2012.

0 4 12

PENDAHULUAN Bentuk Unik Dalam Wacana Iklan Provider Selulerpada Surat Kabar Harian Solopos Edisi April-Mei 2012.

0 4 6

BENTUK UNIK DALAM WACANA IKLAN PROVIDER SELULER PADA SURAT KABAR HARIAN SOLOPOS EDISI APRIL-MEI 2012 Bentuk Unik Dalam Wacana Iklan Provider Selulerpada Surat Kabar Harian Solopos Edisi April-Mei 2012.

0 1 14

ANALISIS GAYA BAHASA IRONI DALAM WACANA KARTUN PADA SURAT KABAR METEOR.

0 0 6

PENDAHULUAN Gaya Bahasa Ironi Pada Wacana Iklan Provider Seluler Dalam Surat Kabar Harian Edisi November s.d. Desember 2011.

0 0 4

GAYA BAHASA IRONI PADA WACANA IKLAN PROVIDER SELULER DALAM SURAT KABAR HARIAN EDISI Gaya Bahasa Ironi Pada Wacana Iklan Provider Seluler Dalam Surat Kabar Harian Edisi November s.d. Desember 2011.

0 1 15

KARAKTTERISTIK Karakteristik Diksi dan Gaya Bahasa Iklan dalam Surat Kabar Harian Kompas.

0 2 13

PEMAKAIAN GAYA BAHASA PERSONIFIKASI PADA WACANA IKLAN MAJALAH ANEKA YESS EDISI NOVEMBER-DESEMBER 2011 Pemakaian Gaya Bahasa Personifikasi Pada Wacana Iklan Majalah Aneka Yess Edisi November-Desember 2011.

0 3 13

Daya bahasa pada iklan Surat Kabar Harian Kompas edisi November-Desember 2012.

0 1 149