Pembuatan Aplikasi Sistem Informasi Akuntansi Alex Carwash.

(1)

vi

ABSTRAK

Alex Car Wash adalah sebuah salon mobil yang berdiri pada tahun 2009 dan bertempat di Jakarta. Alex Car Wash memfokuskan diri pada perawatan mobil. Alex Car Wash menawarkan konsep cuci & salon untuk mobil. Alex Car Wash pada saat ini masih menggunakan metode manual dalam hal keuangannya, seluruh pencatatan bagian akutansi seperti data transaksi, pemesanan item, pembayaran ke vendor, akuntansi keuangan, dicatat secara manual. Oleh sebab itu, dibuatlah sebuah aplikasi yang bertujuan untuk merubah proses manual menjadi terkomputerisasi yang dapat meningkatkan kinerja dan juga meminimalkan kesalahan yang biasa terjadi. Selain itu juga akan memudahkan perhitungan akuntansi.


(2)

vii

ABSTRACT

Alex Car Wash is an auto bridal which was established in 2009 and located in Jakarta. Alex Car Wash is focusing on car care. Alex Car Wash is offering wash and saloon concept for car. Ales car wash at this moment still using manual methods in processing finances, all the accounting records such as data transaction, ordering items, payments to vendors, financial accounting, are recorded manually. Therefore, an application was made to change manual processes to computerized processes that can improve performance and also minimizes human errors. and it will simplify the calculation of accounting.


(3)

viii

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN ……… .... i

PERNYATAAN PUBLIKASI LAPORAN PENELITIAN ... ii

PERNYATAAN ORISINALITAS LAPORAN PENELITIAN... iii

PRAKATA ... iv

ABSTRAK ... vi

DAFTAR ISI ... viii

DAFTAR GAMBAR ... xiv

DAFTAR TABEL ... xvii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 1

1.3 Tujuan Pembahasan ... 2

1.4 Ruang Lingkup Kajian ... 2

1.4.1 HARDWARE ... 2

1.4.2 SOFTWARE ... 2

1.4.3 APLIKASI ... 3

1.5 Sumber Data ... 3

1.5.1 Studi Pustaka ... 3

1.5.2 Pengumpulan Data... 3

1.5.3 Pengembangan Sistem ... 4

1.6 Sistematika Penyajian... 4

BAB II KAJIAN TEORI ... 6


(4)

ix

2.2 Akuntansi ... 7

2.2.1 Jurnal Umum ... 8

2.2.2 Buku Besar... 9

2.2.3 Neraca Saldo ... 10

2.2.4 Laporan Laba Rugi ... 10

2.2.5 Neraca ... 11

2.2.6 Jurnal Penyesuaian ... 12

2.3 Proses Bisnis ... 13

2.4 Proses Bisnis ... 13

2.5 Basis Data ... 17

2.5.1 Operasi Dasar Basis Data ... 18

2.6 ENTITY RELATIONSHIP DIAGRAM ... 19

2.7 Data Flow Diagram (DFD) ... 22

2.8 Proses Spesifikasi ... 27

2.9 Kamus Data ... 27

2.10 C# ... 29

2.11 Bahasa SQL ... 31

BAB III ANALISIS DAN RANCANGAN SISTEM ... 39

3.1 Proses Bisnis ... 39

3.1.1 Data Flow Sistem Informasi Akuntansi ... 41

3.2 Entity Relationship Diagram (ERD) ... 41

3.3 Relational Database ... 43

3.4 Data Flow Diagram ... 51

3.5 Kamus Data ... 63

3.6 Proses Specification (PSPEC) ... 69


(5)

x

BAB IV HASIL PENELITIAN ... 81

4.1 Tampilan Sistem Informasi Akuntansi Alex Carwash ... 81

4.1.1 Main Form ... 81

4.1.2 Login ... 81

4.1.3 Transaksi ... 82

4.1.4 View Jasa ... 83

4.1.5 Add Jasa ... 83

4.1.6 Edit Jasa ... 84

4.1.7 Delete Jasa ... 84

4.1.8 Add Jurnal Umum... 85

4.1.9 View dan Print Jurnal Umum ... 85

4.1.10 Add Buku Besar ... 86

4.1.11 View dan Print Buku Besar... 86

4.1.12 Add Neraca Saldo ... 87

4.1.13 View dan Print Neraca Saldo ... 87

4.1.14 Add Laporan Laba Rugi ... 88

4.1.15 View dan Print Laporan Laba Rugi ... 88

4.1.16 Add Neraca ... 89

4.1.17 View dan Print Neraca ... 89

BAB V PEMBAHASAN DAN UJI COBA HASIL PENELITIAN ... 90

BAB VI SIMPULAN DAN SARAN ... 95

6.1 Simpulan... 95

6.2 Saran ... 95

Daftar pustaka ... xviii


(6)

xi

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1 Jurnal Umum…….…..……… 8

Gambar 2 Buku Besar ……… 9

Gambar 3 Neraca Saldo ………..……… 10

Gambar 4 Laporan Laba rugi.……… 11

Gambar 5 Neraca ……… 12

Gambar 6 Jurnal Penyesuaian ………. 13

Gambar 7 Notasi Entitas…….…..……… 19

Gambar 8 Notasi Relasi ………. 20

Gambar 9 Notasi Atribut ………..……….. 20

Gambar 10 Satu ke Satu ……..………. 20

Gambar 11 Satu ke Banyak ……...………... 21

Gambar 12 Banyak ke Satu …………...……….. 21

Gambar 13 Banyak ke Banyak.………. 21

Gambar 14 Komponen DFD – Terminator Sumber ……….. 22

Gambar 15 Komponen DFD – Terminator Tujuan ……… 23

Gambar 16 Komponen DFD – Terminator Tujuan & Sumber ……… 23

Gambar 17 Komponen DFD – Proses ………... 24

Gambar 18 Komponen DFD – Data Store ……… 25

Gambar 19 Komponen DFD – Alur Data –Packet of Data………… 25

Gambar 20 Komponen DFD – Alur Data – Diverging Data Flow….. 26

Gambar 21 Komponen DFD – Alur Data – Converging Data Flow .. 26

Gambar 22 Komponen DFD – Alur Data – Sumber dan Tujuan …… 26

Gambar 23 Flowchart Transaksi ……….. 41

Gambar 24 ERD………….……….. 42

Gambar 25 DFD LV 0……….. 51

Gambar 26 DFD Lv 1……… 54

Gambar 27 DFD Lv 2 Proses 1 Mengolah Data Vendor ……… 56

Gambar 28 DFD lv. 2 Proses 2 Mengolah Data Item .……… 57


(7)

xii

Gambar 30 DFD lv 2 Proses 5 Mengolah Data Transaksi..………… 59

Gambar 31 DFD lv 3 Proses 6 Mengolah Data Akuntansi…………... 60

Gambar 32 DFD lv 3 Proses 6.1 Jurnal Umum ………..…….. 61

Gambar 33 DFD lv 3 Proses 6.2 Buku Besar .……….. 62

Gambar 34 DFD lv 3 Proses 6.3 Neraca .………. 62

Gambar 35 DFD lv3 Proses 6.4 Laporan Laba Rugi ………. 63

Gambar 36 Tampilan Login ..……….. 79

Gambar 37 Tampilan Form Vendor ………. 79

Gambar 38 Tampilan Form Add Vendor ……… 80

Gambar 39 Tampilan Form Item ……… 80

Gambar 40 Tampilan Form Add Item ………... 81

Gambar 41 Tampilan Akuntansi ………. 81

Gambar 42 Main Form ……….. 82

Gambar 43 Login ……….. 83

Gambar 44 Add Transaksi……… 83

Gambar 45 View Jasa……… 84

Gambar 46 Add Jasa ……… 84

Gambar 47 Edit Jasa ……… 85

Gambar 48 Delete Jasa ……… 85

Gambar 49 Add Jurnal Umum ………. 86

Gambar 50 View dan Print Jurnal Umum ……….. 86

Gambar 51 Add Buku Besar ……… 87

Gambar 52 View dan Print Buku Besar ………. 87

Gambar 53 Add Neraca Saldo………. 88

Gambar 54 View dan Print Neraca Saldo ………. 88

Gambar 55 Add Laporan Laba Rugi ………. 89

Gambar 56 View dan Print Laporan Laba Rugi ……… 89

Gambar 57 Add Neraca ……… 90

Gambar 58 View dan Print Neraca ………. 90

Gambar 59 Testing Login – Data Kosong ………. 91

Gambar 60 Testing Login – Username atau password salah ……… 92

Gambar 61 Testing Input – Data Kosong ………. 92

Gambar 62 Testing Input – Data Kosong ………. 93


(8)

xiii

Gambar 64 Testing Add Jurnal Umum – Data Kosong ……….. 94 Gambar 65 Testing Add Buku Besar – Data sudah ada ………. 95 Gambar 66 Testing Add Buku Besar- Data kosong ………. 95


(9)

xiv

DAFTAR TABEL

Tabel I Tabel Simbol Aliran Sistem Informasi ……….. 16

Table II Tabel Vendor ……… 33

Tabel III Tabel Item ……… 33

Tabel IV Tabel Transaksi ……….. 44

Tabel V Tabel Keterangan Jasa ……….. 44

Tabel VI Tabel Karyawan ………. 44

Tabel VII Tabel Pengeluaran ………. 45

Tabel VIII Tabel Pendapatan Jasa ……… 45

Tabel IX Tabel Beban ………. 45

Tabel X Tabel Penggajian ……….. 46

Tabel XI Tabel Gaji ……….. 46

Tabel XII Tabel TransaksiJurnalUmum ……….. 46

Tabel XIII tabel Master Akuntansi ………... 47

Tabel XIV Tabel Jurnal Umum Buku Besar ………. 47

Tabel XV Tabel Buku Besar ………. 48

Tabel XVI Tabel Jurnal Neraca ………. 48

Tabel XVII Tabel Neraca ………. 48

Tabel XVIII Tabel Jurnal Laporan Laba Rugi ……….. 49

Tabel XIX Tabel Laporan Laba Rugi ………. 49

Tabel XX Tabel Jurnal Penyesuaian ……… 49

Tabel XXI Tabel Sementara Add Pengeluaran ……… 50

Tabel XXII Tabel Sementara Add Jasa ………. 50


(10)

xv

Tabel XXIV Kamus Data Vendor ……….. 63

Tabel XXV Kamus Data Item ……… 63

Tabel XXVI Kamus Data Transaksi ……….. 63

Tabel XXVII Kamus Data Keterangan Jasa ……… …… 64

Tabel XXVIII Kamus Data Karyawan ……… 64

Tabel XXIX Kamus Data Pengeluaran……….. 64

Tabel XXX Kamus Data Pendapatan Jasa ………. 64

Tabel XXXI Kamus Data Beban ……….………. 64

Tabel XXXII Kamus Data Penggajian ……….. 65

Tabel XXXIII Kamus Data Jabatan ……… ………….. 65

Tabel XXXIV Kamus Data Transaksi Jurnal Umum ……….. 65

Tabel XXXV Kamus Data Master Akuntansi ……….. 65

Tabel XXXVI Kamus Data Jurnal Umum Buku Besar ……… 66

Tabel XXXVII Kamus Data Buku Besar ……….. 66

Tabel XXXVIII Kamus Data Jurnal Umum Neraca ………. 66

Tabel XXXIX Kamus Data Neraca ……… 66

Tabel XL Kamus Data Jurnal Umum Laporan Laba Rugi ………….. 67

Tabel XLI Kamus Data Laporan Laba Rugi ………. 67

Tabel XLII Kamus Data Jurnal Penyesuaian ……… 67

Tabel XLIII Kamus Data Sementara Add Pengeluaran ……….. 68

Tabel XLIV Kamus Data Sementara Add Pendapatan Jasa ………. 68

Tabel XLV Kamus Data Sementara Add Gaji ……….. 68

Tabel XLVI PSPEC Edit Data Vendor ………. 69

Tabel XLVII PSPEC View Vendor ……… 69

Tabel XLVIII PSPEC Add Vendor ……… 69


(11)

xvi

Tabel L PSPEC Edit Data Item ……… 70

Tabel LI PSPEC View Item ………. 70

Tabel LII PSPEC Add Item ………. 71

Tabel LIII PSPEC Delete Vendor ……….. 71

Tabel LIV PSPEC Edit Data Karyawan ……… 71

Tabel LV PSPEC View Karyawan ……….. 72

Tabel LVI PSPEC Add Karyawan ……….. 72

Tabel LVII PSPEC Delete Karyawan ……… 73

Tabel LVIII PSPEC Login ……… 73

Tabel LIX PSPEC Edit DataTransaksi ……… 73

Tabel LX PSPEC View Transaksi ……… 74

Tabel LXI PSPEC Add Transiksi ……… 74

Tabel LXII PSPEC Delete Transaksi ……… 74

Tabel LXIII PSPEC Add Jurnal Umum ……… 75

Tabel LXIV PSPEC View Jurnal Umum ……… 75

Tabel LXV PSPEC Add Buku Besar ……… 76

Tabel LXVI PSPEC View Jurnal Umum ……… 76

Tabel LXVII PSPEC Add Neraca ……… 76

Tabel LXVIII PSPEC View Neraca ……… 77

Tabel LXIX PSPEC Add Laporan Laba Rugi ……… 77

Tabel LXX PSPEC View Laporan Laba Rugi……… 77

Tabel LXXI Test Login ………. 90

Tabel LXXII Test Input Transaksi ……….. 91

Tabel LXXIII Test Add Jasa ……… 92


(12)

xvii


(13)

1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Alex Car Wash adalah sebuah salon mobil yang berdiri pada tahun 2009 dan bertempat di Jakarta. Alex Car Wash memfokuskan diri pada perawatan mobil. Alex Car Wash menawarkan konsep cuci & salon untuk mobil. Dengan menggunakan obat-obatan dan bahan-bahan berkualitas, peralatan canggih, dan SDM yang terlatih dan telah ditraining secara intensif di Alex Car Wash, di sini mobil akan dirawat dengan professional.

Alex Car Wash pada saat ini masih menggunakan metode manual dalam hal keuangannya, seluruh pencatatan bagian akuntansi seperti data transaksi, pemesanan item, pembayaran ke vendor, akuntansi keuangan, dicatat secara manual. Hal ini menyebabkan seringnya terjadi kesalahan pencatatan data dan juga perhitungan data keuangan yang telah dicatat.

Oleh sebab itu, dibuatlah sebuah aplikasi yang bertujuan untuk merubah proses manual menjadi terkomputerisasi yang dapat meningkatkan kinerja dan juga meminimalkan kesalahan yang biasa terjadi. Selain itu juga akan memudahkan perhitungan akuntansi.

1.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah yang telah dikemukakan di atas, maka dapat dirumuskan suatu masalah yaitu bagaimana membangun suatu sistem yang dapat:

1. Bagaimana cara membantu kinerja sebuah perusahaan dalam pengolahan data sistem akutansi?

2. Bagaimana cara agar pengolahan data pendapatan, data pengeluaran dan data kas dapat berjalan secara terpadu?


(14)

2

3. Bagaimana membangun sistem informasi terpadu untuk melakukan pengelolaan data pendapatan, data pengeluaran dan data kas ?

1.3 Tujuan Pembahasan

Tujuan dari pembuatan aplikasi ini adalah :

1. Mencatat setiap transaksi yang terjadi dalam perusahaan. Sehingga dapat di buat jurnal, buku besar, neraca, laporan laba rugi.

2. Membantu pengelolaan data pendapatan, data pengeluaran, dan data kas sehingga dapat meminimalkan kesalahan dalam perhitangan dengan menggunakan aplikasi Sistem Informasi Akuntansi.

3. Pengolahan data pendapatan, data pengeluaran, dan data kas dapat berjalan secara terpadu.

1.4 Ruang Lingkup Kajian

1.4.1 HARDWARE

Spesifikasi minimum:

 Intel Pentium III

 RAM 265MB

 Mouse & keyboard

 Monitor

1.4.2 SOFTWARE

 Windows XP


(15)

3 1.4.3 APLIKASI

 Terdapat 2 Jenis Login dalam aplikasi yaitu admin dan kasir.

 Kasir dapat melakukan proses penambahan transaksi.

Admin dapat mengolah data pegawai, mengolah data item, mengolah data transaksi, mengolah data akuntansi.

1.5 Sumber Data

1.5.1 Studi Pustaka

Yaitu penelitan yang dilakukan secara seksama dengan cara mempelajari dan memahami literatur-literatur, buku-buku, bahan kuliah, dan sumber bacaan lainnya yang merupakan landasan teori dan sumber inspirasi bagi penulis dalam menyelesaikan penulisan tugas ini.

1.5.2 Pengumpulan Data

Metode penelitan yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah:

1. Studi lapangan

Peninjauan dan pengamatan langsung pada bagian-bagian yang berhubungan langsung dengan tea yang diambil penulis. 2. Wawancara

Tanya jawab langsung oleh penulis kepada orang-orang yang berkepentingan langsung dan berhubungan langsung pada tema yang ditulis oleh penulis.

3. Pengumpulan dokumen-dokumen yang berhubungan dengan tema yang dikembangkan penulis.


(16)

4 1.5.3 Pengembangan Sistem

Adapun tujuan dari perancangan sistem informasi tersebut adalah:

1. Mengubah sistem informasi properti manual menjadi sistem yang terkomputerisasi.

2. Merancang sistem informasi yang terdapat dalam perusahaan sehingga proses jual-beli dan pengolahan datanya lebih cepat. 3. Merancang aplikasi agar mudah digunakan dan menarik

konsumen.

1.6 Sistematika Penyajian

Berikut ini merupakan intisari dari setiap bab yang dibahas dalam laporan kerja praktek penulis.

BAB I PENDAHULUAN

Bab ini membahas latar belakang masalah, identifikasi masalah, pembatasan masalah yang akan dituangakan dalam pembuatan skripsi, maksud dan tujuan penulisan, metodologi penulisan, waktu dan lokasi penelitian mencakup kapan dan dimana kerja praktek dilakukan.

BAB II KAJIAN TEORI

Bab ini menjelaskan tentang teori - teori yang dipergunakan dalam pembuatan aplikasi dan penyusunan laporan kerja praktek, diantaranya mengenai sistem informasi mencakup pengertian sistem informasi, komponen sistem informasi, analisis dan perancangan yang mencakup juga pengertian analisis, analisis sistem, analisis sistem informasi serta alat-alat yang digunakan, pengertian perancangan sistem dan penjelasan kegiatan yang dilakukan dalam tahap perancangan, perngkat keras dan perangkat lunak yang menjelasjkan mengenai spesifikasi perangkat keras dan kemampuan perangkat lunak yang dipakai, teori yang berkaitan


(17)

5

dengan permasalahan yang dibahas. Teori tersebut sebagai penunjang ntuk memecahkan permasalahan yang dibahas.

BAB III ANALISIS DAN RANCANGAN SISTEM

Berisikan gambaran tentang proses yang mencakup struktur organisasi, proses bisnis, perancangan fitur-fitur, perancangan Use Case beserta langkah-langkahnya dan merancang sistem basis data sebagai solusi untuk permaslahan tersebut.

BAB IV HASIL PENELITIAN

Berisikan tentang uraian mengenai pemecahan masalah perusahaan serta menguraikan tentang perancangan yang dapat digunakan.

Berisi penjelasan dari aplikasi, cara penggunaan disertai dengan contoh tampilannya.

BAB V PEMBAHASAN DAN UJI COBA HASIL PENELITIAN Berisi pembahasan hasil implementasi berdasarkan analisis dan perancangan.

BAB VI SIMPULAN DAN SARAN

Bab ini merupakan bagian akhir dari laporan, yang berisi kesimpulan dan saran-saran untuk pengembangan agar menjadi aplikasi yang lebih sempurna.


(18)

95

BAB VI SIMPULAN DAN SARAN

6.1 Simpulan

Kesimpulan yang di dapat dari hasil evaluasi ini yaitu :

1. Kemudahan untuk melakukan input data transaksi, pembuatan laporan keuangan yang tidak perlu di catat secara manual. Sehingga mengurangi terjadinya kesalahan peng-input-an dan perhitungan secara manual.

2. Aplikasi ini dapat membantu proses pembuatan laporan keuangan menjadi lebih mudah dah terkomputerisasi, seperti membuat secara otomatis laporan sesuai dengan transaksi yang pernah di lakukan.

3. Aplikasi ini juga berfungsi untuk menyimpan setiap laporan keuangan yang sudah pernah di buat .

6.2 Saran

Saran yang di berikan setelah melihat hasil evaluasi dan saran penulis untuk ngembangkan aplikasi lebih lanjut yaitu:

1. Aplikasi ini akan lebih baik lagi jika dapat membuat laporan-laporan keuangan lainnya yang berhubungan dengan akuntansi.

2. Aplikasi ini akan lebih baik lagi jika pengembangan fitur transaksi lebih complex dari yang sekarang.


(19)

xviii

Daftar pustaka

BPFE. Yogyakarta: Sistem informasi berbasis komputer.Jogianto H.M.--ed.2. 1995

Efa Kumalasari (24 Maret 2008). Proses Bisnis dalam Perusahaan. Diakses 24 Maret 2008, dari

http://www.midas-solusi.com/knowledge-space,en,detail,26,proses-bisnis-dalam-perusahaan

Hartini. (2009). BAB IX ANALISIS DENGAN DIAGRAM

KETERHUBUNGAN ENTITAS (ENTITY RELATIONSHIP

DIAGRAM / ERD). Diakses April 2, 2009, dari http://www.ilkom.unsri.ac.id/dosen/hartini/materi/IX_ERD.pdf

Jalinas. (2009). Data Flow Diagram. Diakses April 2, 2009, dari http://jalinas.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/1026/DFD.pdf Jogianto HM, Analisa dan Design Sistem Informasi Andi Offset.

Yogyakarta: 2005

Kurniawan, Agus, Risman, A., Aryaputra, P., Sasono, N., Ahmad, A., et al. (29 October 2004) Pengenalan Bahasa C# CSH101. version 1.0.

Project Otak.

M. Choirul Amri, Cepat Mahir Visual Basic .NET, IlmuKomputer.Com, 2003

M. Choirul Amri, Tutorial SQL (Structured Query Language), IlmuKomputer.Com, 2005

Warren.Carl, James.Reeve, Fess.Philipe, Pengantar Akuntansi Edisi 21, Salemba Empat, 2005

Whitten, Jeffrey L. ; Dittman, Kevin C. ; Bentley, Lonnie D., Metode design dan analisa Sistem Bibliografi ed.6, Andi Offset. Yogyakarta: 2004


(1)

2

3. Bagaimana membangun sistem informasi terpadu untuk melakukan pengelolaan data pendapatan, data pengeluaran dan data kas ?

1.3 Tujuan Pembahasan

Tujuan dari pembuatan aplikasi ini adalah :

1. Mencatat setiap transaksi yang terjadi dalam perusahaan. Sehingga dapat di buat jurnal, buku besar, neraca, laporan laba rugi.

2. Membantu pengelolaan data pendapatan, data pengeluaran, dan data kas sehingga dapat meminimalkan kesalahan dalam perhitangan dengan menggunakan aplikasi Sistem Informasi Akuntansi.

3. Pengolahan data pendapatan, data pengeluaran, dan data kas dapat berjalan secara terpadu.

1.4 Ruang Lingkup Kajian

1.4.1 HARDWARE

Spesifikasi minimum:

 Intel Pentium III

 RAM 265MB

 Mouse & keyboard

 Monitor

1.4.2 SOFTWARE

 Windows XP


(2)

3 1.4.3 APLIKASI

 Terdapat 2 Jenis Login dalam aplikasi yaitu admin dan kasir.

 Kasir dapat melakukan proses penambahan transaksi.

Admin dapat mengolah data pegawai, mengolah data item, mengolah data transaksi, mengolah data akuntansi.

1.5 Sumber Data

1.5.1 Studi Pustaka

Yaitu penelitan yang dilakukan secara seksama dengan cara mempelajari dan memahami literatur-literatur, buku-buku, bahan kuliah, dan sumber bacaan lainnya yang merupakan landasan teori dan sumber inspirasi bagi penulis dalam menyelesaikan penulisan tugas ini.

1.5.2 Pengumpulan Data

Metode penelitan yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah:

1. Studi lapangan

Peninjauan dan pengamatan langsung pada bagian-bagian yang berhubungan langsung dengan tea yang diambil penulis. 2. Wawancara

Tanya jawab langsung oleh penulis kepada orang-orang yang berkepentingan langsung dan berhubungan langsung pada tema yang ditulis oleh penulis.

3. Pengumpulan dokumen-dokumen yang berhubungan dengan tema yang dikembangkan penulis.


(3)

4 1.5.3 Pengembangan Sistem

Adapun tujuan dari perancangan sistem informasi tersebut adalah:

1. Mengubah sistem informasi properti manual menjadi sistem yang terkomputerisasi.

2. Merancang sistem informasi yang terdapat dalam perusahaan sehingga proses jual-beli dan pengolahan datanya lebih cepat. 3. Merancang aplikasi agar mudah digunakan dan menarik

konsumen.

1.6 Sistematika Penyajian

Berikut ini merupakan intisari dari setiap bab yang dibahas dalam laporan kerja praktek penulis.

BAB I PENDAHULUAN

Bab ini membahas latar belakang masalah, identifikasi masalah, pembatasan masalah yang akan dituangakan dalam pembuatan skripsi, maksud dan tujuan penulisan, metodologi penulisan, waktu dan lokasi penelitian mencakup kapan dan dimana kerja praktek dilakukan.

BAB II KAJIAN TEORI

Bab ini menjelaskan tentang teori - teori yang dipergunakan dalam pembuatan aplikasi dan penyusunan laporan kerja praktek, diantaranya mengenai sistem informasi mencakup pengertian sistem informasi, komponen sistem informasi, analisis dan perancangan yang mencakup juga pengertian analisis, analisis sistem, analisis sistem informasi serta alat-alat yang digunakan, pengertian perancangan sistem dan penjelasan kegiatan yang dilakukan dalam tahap perancangan, perngkat keras dan perangkat lunak yang menjelasjkan mengenai spesifikasi perangkat keras dan kemampuan perangkat lunak yang dipakai, teori yang berkaitan


(4)

5

dengan permasalahan yang dibahas. Teori tersebut sebagai penunjang ntuk memecahkan permasalahan yang dibahas.

BAB III ANALISIS DAN RANCANGAN SISTEM

Berisikan gambaran tentang proses yang mencakup struktur organisasi, proses bisnis, perancangan fitur-fitur, perancangan Use Case beserta langkah-langkahnya dan merancang sistem basis data sebagai solusi untuk permaslahan tersebut.

BAB IV HASIL PENELITIAN

Berisikan tentang uraian mengenai pemecahan masalah perusahaan serta menguraikan tentang perancangan yang dapat digunakan.

Berisi penjelasan dari aplikasi, cara penggunaan disertai dengan contoh tampilannya.

BAB V PEMBAHASAN DAN UJI COBA HASIL PENELITIAN Berisi pembahasan hasil implementasi berdasarkan analisis dan perancangan.

BAB VI SIMPULAN DAN SARAN

Bab ini merupakan bagian akhir dari laporan, yang berisi kesimpulan dan saran-saran untuk pengembangan agar menjadi aplikasi yang lebih sempurna.


(5)

95

BAB VI SIMPULAN DAN SARAN

6.1 Simpulan

Kesimpulan yang di dapat dari hasil evaluasi ini yaitu :

1. Kemudahan untuk melakukan input data transaksi, pembuatan laporan keuangan yang tidak perlu di catat secara manual. Sehingga mengurangi terjadinya kesalahan peng-input-an dan perhitungan secara manual.

2. Aplikasi ini dapat membantu proses pembuatan laporan keuangan menjadi lebih mudah dah terkomputerisasi, seperti membuat secara otomatis laporan sesuai dengan transaksi yang pernah di lakukan.

3. Aplikasi ini juga berfungsi untuk menyimpan setiap laporan keuangan yang sudah pernah di buat .

6.2 Saran

Saran yang di berikan setelah melihat hasil evaluasi dan saran penulis untuk ngembangkan aplikasi lebih lanjut yaitu:

1. Aplikasi ini akan lebih baik lagi jika dapat membuat laporan-laporan keuangan lainnya yang berhubungan dengan akuntansi.

2. Aplikasi ini akan lebih baik lagi jika pengembangan fitur transaksi lebih complex dari yang sekarang.


(6)

xviii

Daftar pustaka

BPFE. Yogyakarta: Sistem informasi berbasis komputer.Jogianto H.M.--ed.2. 1995

Efa Kumalasari (24 Maret 2008). Proses Bisnis dalam Perusahaan. Diakses 24 Maret 2008, dari

http://www.midas-solusi.com/knowledge-space,en,detail,26,proses-bisnis-dalam-perusahaan

Hartini. (2009). BAB IX ANALISIS DENGAN DIAGRAM

KETERHUBUNGAN ENTITAS (ENTITY RELATIONSHIP DIAGRAM / ERD). Diakses April 2, 2009, dari http://www.ilkom.unsri.ac.id/dosen/hartini/materi/IX_ERD.pdf

Jalinas. (2009). Data Flow Diagram. Diakses April 2, 2009, dari http://jalinas.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/files/1026/DFD.pdf Jogianto HM, Analisa dan Design Sistem Informasi Andi Offset.

Yogyakarta: 2005

Kurniawan, Agus, Risman, A., Aryaputra, P., Sasono, N., Ahmad, A., et al. (29 October 2004) Pengenalan Bahasa C# CSH101. version 1.0. Project Otak.

M. Choirul Amri, Cepat Mahir Visual Basic .NET, IlmuKomputer.Com, 2003

M. Choirul Amri, Tutorial SQL (Structured Query Language), IlmuKomputer.Com, 2005

Warren.Carl, James.Reeve, Fess.Philipe, Pengantar Akuntansi Edisi 21, Salemba Empat, 2005

Whitten, Jeffrey L. ; Dittman, Kevin C. ; Bentley, Lonnie D., Metode design dan analisa Sistem Bibliografi ed.6, Andi Offset. Yogyakarta: 2004