ALUR SERTIFIKAT PRODUK BP2MHP KOTA SEMARANG - Kumpulan data - OPEN DATA PROVINSI JAWA TENGAH

ALUR PROSES SERTIFIKASI PRODUK
(LSPRO) BP2MHP SEMARANG

Total Jumlah hari pelayanan selama 32 hari
Keterangan :
1.

Klien mengajukan permohonan dengan membawa kelengkapan dokumen yang dipersyaratkan dan mengisi
formulir – formulir dari LSPro BP2MHP.

2.

Bagian Tata Usaha mengkaji Ulang permohonan Klien.

3.

Klien membayar seluruh biaya sertifikasi.

4.

Dilakukan Evaluasi dan pengambilan contoh ke UPI.


5.

Laporan hasil Evaluasi dan hasil pengujian.

6.

Komite Sertifikasi meninjau laporan hasil Evaluasi dan hasil Pengujian dan mengeluarkan surat
Rekomendasi untuk mendapatkan SPPT-SNI.

7.

Kepala BP2MHP memberi Keputusan dikeluarkannya SPPT-SNI.

8.

Penerbitan SPPT-SNI.

9.


Dalam waktu 1 (satu) Tahun setelah SPPT-SNI terbit dilakukan Survelen.