BERITA ACARA EVALUASI HASIL PRAKUALIFIAKSI SLIN

KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN

DIREKTORAT JENDERAL PENGOLAHAN
DAN PEMASARAN HASIL PERIKANAN
Jl. Medan Merdeka Timur No. 16 Jakarta 10110 Telp. (021) 3519070 Fax.
(021) 3520844 PO. Box: 4130 JKP 10041
BERITA ACARA EVALUASI KUALIFIKASI
Nomor : 3116 /KPA.3/PL.410/VIII/2012
Pada hari ini Rabu tanggal Dua Puluh Sembilan

bulan Agustus tahun

Dua Ribu Dua Belas, yang bertanda tangan di bawah ini :
1. Budi Yuwono

(Ketua)

2. Ulfa Khaerawati H

(Sekretaris)


3. Isjaturradhijah

(Anggota)

4. Muawwanah

(Anggota)

5. Sumarsono

(Anggota)

Telah mengadakan Evaluasi prakualifikasi terhadap dokumen kualifikasi jasa
konsultansi Pengembangan Distribution Center Mendukung Sistem Logistik Ikan
Nasional, dengan uraian sebagai berikut :
1.

Proses Pembukaan Dokumen Kualifikasi
a. Jumlah Calon Penyedia yang telah mendaftar untuk mengikuti Pengadaan
jasa konsultansi Pengembangan Distribution Center Mendukung Sisten

Logistik Ikan Nasional melalui website www.lpse.kkp.go.id

sebanyak 15

(Lima Belas) penyedia.
b. Jumlah penyedia jasa yang meng up load dokumen kualifikasi
(Sembilan) perusahaan dengan rincian sebagai berikut :
No.
1.

Nama Penyedia
PT.SHIDDIQ SARANA MULYA

2.

PT. TRITUNGGAL SELARAS CONSULTANT UTAMA

3.

PT. INTIMULYA MULTIKENCANA


4.

PT. ARIA GRAHA

5.

PT. Jasakons Putra Utama

sebanyak 9

6.

PT. BINA MITRA WAHANA

7.

PT.ARENCO CENTRA

8.


PT. Tulada Konsula

9.

PT. BUANATAMA DIMENSI CONSULTANTS

2.

Tahap Evaluasi

Berdasarkan hal tersebut di atas Panitia telah melaksanakan Evaluasi
kualifiaksi terhadap 9 (sembilan) penyedia yang dinyatakan sah dan memenuhi
syarat pada saat up load dokumen kualifikasi dengan tahapan evaluasi sebagai
berikut:
A.

Evaluasi Administrasi
Panitia mengadakan Evaluasi administrasi terhadap 9 (sembilan) Penawaran
dari Peserta Lelang. Penilaian dan evaluasi administrasi meliputi :

1. Formulir isian kualifikasi ditandatangani oleh Dirut
2. Pakta Integritas
3. Surat pernyataan perusahaan yang bersangkutan dan manajemennya
tidak dalam pengawasan pengadilan, tidak bangkrut dan tidak sedang
dihentikan usahanya
4. Salah satu dan/atau semua pengurus dan badan usaha tidak masuk
dalam daftar hitam
5. Memiliki NPWP perusahaan
6. Akte Pendirian Perusahaan beserta perubahan terakhir
7. Telah memenuhi kewajiban perpajakan tahun pajak terakhir (SPT
Tahunan) serta memiliki laporan bulanan PPh Pasal 21, PPh Pasal 23
(bila ada transaksi), PPh Pasal 25/Pasal 29 dan PPN (bagi Pengusaha
Kena Pajak) paling kurang 3 (tiga) bulan terakhir yaitu April 2012, Mei
2012 dan Juni 2012 atau Peserta dapat mengganti persyaratan ini
dengan menyampaikan Surat Keterangan Fiskal (SKF);
8. Memiliki Surat Ijin Usaha sesuai dengan peraturan perundangan yang
berlaku

yaitu memiliki surat izin usaha Jasa Konsultansi Bidang


Pengembangan Pertanian dan Pedesaan Sub Bidang Perikanan
(1.01.08) dan atau Layanan Jasa Studi, Penelitian & Bantuan Teknik
(1.SI.00) Sub layanan Studi Kelayakan dan Studi Mikro Lainnya

(1.SI.02 ) dan surat izin sertifikat Badan Usaha dengan klasifikasi non
kecil.
9. Memperoleh paling sedikit 1 (satu) pekerjaan sebagai penyedia jasa
konsultansi dalam kurun waktu 4 (empat) tahun terakhir, baik di
lingkungan

pemerintah

maupun

swasta

termasuk

pengalaman


subkontrak
10. Menyampaikan surat pernyataan minat
Hasil evaluasi administrasi sebagai berikut:
Nama Perusahaan
No
1.
PT.SHIDDIQ SARANA MULYA
2.

PT. TRITUNGGAL SELARAS

Evaluasi
Administra
si
Lulus

Keterangan

-


Lulus

-

Lulus

-

CONSULTANT UTAMA
3.

PT. INTIMULYA
MULTIKENCANA

4.

PT. ARIA GRAHA

Lulus


-

5.

PT. JASAKONS PUTRA UTAMA

Gugur

6.

PT. BINA MITRA WAHANA

Gugur

7.

PT.ARENCO CENTRA

Gugur


8.

PT. TULADA KONSULA

Gugur

9.

PT. BUANATAMA DIMENSI

Lulus

NPWP yang disampaikan
milik perusahaan lain
Penandatangan dalam
surat pernyataan minat
berbeda dengan namanya
Sertifikat Badan Usaha
Tidak Sesuai
Sertifikat badan usaha

tidak sesuai
-

CONSULTANTS

B. EVALUASI TEKNIS
Hasil evaluasi teknis adalah sebagai berikut:
Nama Perusahaan
No
1.
PT.SHIDDIQ SARANA MULYA

Persyaratan
Teknis
Kualifikasi
Memenuhi
syarat teknis

Keterangan

Mengikuti
Pembuktian

2.

PT. TRITUNGGAL SELARAS
CONSULTANT UTAMA

Memenuhi
syarat teknis

3.

PT. INTIMULYA MULTIKENCANA

Memenuhi
syarat teknis

4.

PT. ARIA GRAHA

Memenuhi
syarat teknis

5.

PT. BUANATAMA DIMENSI

Memenuhi
syarat teknis

CONSULTANTS

kualifikasi
Mengikuti
Pembuktian
kualifikasi
Mengikuti
Pembuktian
kualifikasi
Mengikuti
Pembuktian
kualifikasi
Mengikuti
Pembuktian
kualifikasi

Berdasarkan hasil evaluasi teknis, dinyatakan bahwa 5 (lima) penyedia akan
dilakukan pembuktian kualifiaksi.
C.

PEMBUKTIAN KUALIFIKASI
Pembuktian kualifikasi dilakukan terhadap 5 penyedia jasa yang telah

memenuhi persyaratan kualifikasi dengan hasil sebagai berikut:
Pembuktian Kualifikasi

Keterangan

Tidak dapat menunjukan
dokumen-dokumen
kualifikasi yang diminta
secara lengkap
Memenuhi syarat

GUGUR

Tidak dapat menunjukan
dokumen-dokumen
kualifikasi yang diminta
secara lengkap
Tidak dapat menunjukan
dokumen-dokumen
kualifikasi yang diminta
secara lengkap
Memenuhi syarat

GUGUR

Nama Perusahaan
No
1.
PT.SHIDDIQ SARANA MULYA

2.

PT. TRITUNGGAL SELARAS

LULUS

CONSULTANT UTAMA
3.

PT. INTIMULYA
MULTIKENCANA

4.

PT. ARIA GRAHA

5.

PT. BUANATAMA DIMENSI
CONSULTANTS

GUGUR

LULUS

Berdasarkan hasil diatas maka seleksi umum kegiatan pengembangan
distribution center mendukung sistem logistik ikan nasional tidak dapat dilanjutkan
dan dinyatakan GAGAL karena calon daftar pendek yang lulus prakualifikasi hanya
2 (dua) penyedia

dan kurang dari 5 (lima) sesuai yang dipersyaratkan dalam

Perpres 54 Tahun 2010 sehingga akan dilaksanakan lelang ulang.
Demikian berita acara ini dibuat untuk dapat digunakan sebagaimana
mestinya.
TTD
Panitia Pengadaan Jasa
Satker Direktorat Pemasaran Dalam Negeri