Evaluasi karakteristik fisik tablet ekstrak daun jambu biji menggunakan amilum manihot dan primojel sebagai disintegran yang dibuat dengan metode cetak langsung - Ubaya Repository

'

ABSTRAK

Telah dilakukan penelitian untuk mengetahui karakteristik fisik tablet ekstrak
daunjambu biji menggunakan amilum manihot dan Primojel® sebagai disintegran
yang dibuat dengan menggunakan metode cetak langsung. Pengujian terhadap
karakteristik fisik granul, meliputi pemeriksaan kandungan lembab, sudut diam,
indeks kemampatan dan distribusi ukuran partikel. Hasil yang didapat, kandungan
lembab dan jumlah fines tidak memenuhi persyaratan, sedangkan sifat alir dan
indeks kemampatan memenuhi persyaratan. Selanjutnya setelah granul tersebut
dikempa menjadi tablet, dilakukan uji karakteristik fisik tablet meliputi
keseragaman ukuran, keseragaman bobot, kerapuhan, kekerasan dan waktu
hancur. Hasil yang diperoleh menunjukkan tablet memenuhi persyaratan tablet
yang baik. Berdasarkan perhitungan statistik dengan metode uji t - berpasangan
a = 0,05 dapat disimpulkan bahwa pemakaian Primojel® lebih baik dibanding
amilum manihot, terutama ditinjau dari waktu hancurnya.

iii


Dokumen yang terkait

Uji Kelayakan Ampas Tahu Kering Sebagai Disintegran Tablet Vitamin C yang Dibuat Secara Cetak Langsung Dibandingkan Dengan Avicel PH 101 - Ubaya Repository

0 0 1

Studi Komparatif Primojel dan Crosspovidone sebagai Disintegran terhadap Karakteristik Fisik Tablet dari Ekstrak Kering Daun Salam (Polyanthi folium extractum) - Ubaya Repository

0 0 1

Studi Komparatif AC-DI-SOL dan Primojel sebagai Disintegran terhadap Karakteristik Fisik Tablet dari Ekstrak Kering Daun Salam (Polyanthi folium extractum) - Ubaya Repository

0 0 1

Pembuatan tablet ekstrak herba Sambiloto dan daun kumis kucing menggunakan polyplasdone XL sebagai disintegran - Ubaya Repository

0 0 1

Studi Komparatif Konsentrasi Crospovidone terhadap Disintegrasi Tablet Kitosan yang Dibuat dengan Metode Cetak Langsung - Ubaya Repository

0 0 2

Karakteristik fisik tablet ekstrak sambiloto-kumis kucing yang dibuat secara cetak langsung dengan menggunakan kombinasi avicel PH 102 dan AC-DI-SOL sebagai disintegran - Ubaya Repository

0 1 1

Pembuatan Tablet Kitosan dengan Pengikat HPMC (Metolose) dan Penghancur Sodium Starch Glycolate (Primojel) dengan Metode Cetak Langsung - Ubaya Repository

0 0 1

Pengaruh Perbedaan Penggunaan Primojel dan Crosspovidone Sebagai Disintegran Terhadap Karakteristik Fisik Tablet dari Ekstrak Daun Kemuning (Murraya paniculata (L.) Jack) yang Dikeringkan dengan Spray - Ubaya Repository

0 0 1

Evaluasi karakteristik fisik tablet ekstrak daun jambu biji dengan menggunakan Primojel dan Primojel Avicel sebagai disintegran dan Pharmatose DCL 15 sebagai pengisi-pengikat - Ubaya Repository

0 0 1

Pembuatan Tablet Ekstrak Daun Jambu Biji dengan Menggunakan Pharmatose DCL 21 Sebagai Pengisi-Pengikat dan Poliplasdon XL sebagai Disintegran yang Dibuat Secara Cetak Langsung - Ubaya Repository

0 0 1