BA Hasil Evaluasi Penawaran GAGAL

PEMERINTAH KABUPATEN KEPULAUAN ANAMBAS

SEKRETARIAT DAERAH
UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP)
Jl. Semen Panjang (SP) No. 12 Gedung Lantai 3 Tarempa
email : ulp_anambas@yahoo.co.id -- Website : lpse.anambaskab.go.id

BERITA ACARA HASIL EVALUASI PENAWARAN
Nomor : 004/BA-HEP.PPKM/ULP-PJ.I-JS.KSR/DINKSE.KKA/V/2014
Pada hari ini, Jumat tanggal Dua puluh tiga bulan Mei tahun Dua ribu empat belas,
bertempat di Kantor Unit Layanan Pengadaan Kabupaten Kepulauan Anambas, Pokja I Jasa
Konstruksi DINKES ULP Kabupaten Kepulauan Anambas Tahun 2014 telah melaksanakan
proses Evaluasi Penawaran untuk paket pekerjaan Pembangunan Puskesmas dengan hasil
sebagai berikut :
1. Calon Penyedia yang memasukkan Dokumen Penawaran sebanyak 3 (tiga) perusahaan,
yaitu :
1. CV.TRI BUANA CITRA PERKASA dengan nilai penawaran Rp. 1.555.666.000,00
2. CV.IFANA dengan nilai penawaran Rp. 1.523.555.000,00
3. CV.RADJA BERSAUDARA dengan nilai penawaran Rp. 1.510.482.000,00
2. Peringkat Penawaran setelah Koreksi Aritmatik adalah :
1. CV.RADJA

BERSAUDARA
dengan
harga
penawaran
terkoreksi
Rp.
1.510.482.000,00
2. CV.IFANA dengan harga penawaran terkoreksi Rp. 1.523.555.000,00
3. CV.TRI BUANA CITRA PERKASA dengan harga penawaran terkoreksi Rp.
1.555.666.000,00
3. Evaluasi Penawaran dimulai dari 3 penawar terendah setelah koreksi aritmatik, yaitu :
1. CV.RADJA
BERSAUDARA
dengan
harga
penawaran
terkoreksi
Rp.
1.510.482.000,00
2. CV.IFANA dengan harga penawaran terkoreksi Rp. 1.523.555.000,00

3. CV.TRI BUANA CITRA PERKASA dengan harga penawaran terkoreksi Rp.
1.555.666.000,00
Dalam evaluasi Penawaran, Dokumen Penawaran dari CV. Ifana dan CV. Tri Buana Citra
Perkasa dinyatakan GUGUR dalam evaluasi Teknis Penawaran karena memiliki nilai
Teknis yang berada dibawah Ambang Batas Nilai Teknis (Passing Grade) sebagaimana
yang telah ditetapkan dalam Dokumen Pengadaan.
Dan dokumen penawaran dari CV. Radja Bersaudara dinyatakan GUGUR dalam evaluasi
Kewajaran Harga Penawaran karena terdapat beberapa Harga Satuan Penawaran
Timpang, dan setelah dilakukan klarifikasi dan verifikasi ternyata Harga Satuan
Penawaran Timpang tersebut sudah berada diluar batas kewajaran.
4. Hasil dari evaluasi penawaran :
Evaluasi
Administrasi
Penawaran
LULUS

Evaluasi
Teknis
Penawaran
LULUS


2. CV.IFANA

LULUS

GUGUR

-

3. CV.TRI BUANA CITRA PERKASA

LULUS

GUGUR

-

No.

Nama Perusahaan


1. CV.RADJA BERSAUDARA

Evaluasi Harga
Penawaran
GUGUR

5. Berdasarkan hasil dari evaluasi, maka penyedia yang lulus evaluasi penawaran dan
berhak untuk mengikuti proses selanjutnya adalah : TIDAK ADA.
Sesuai dengan ketentuan dalam BAB III, Huruf E, Angka 26, point 26.5.B).6 dan Angka
35.1, maka proses Pemilihan Langsung dinyatakan GAGAL. Proses Pemilihan Langsung
Ulang akibat kegagalan tersebut akan diumumkan pada kesempatan pertama.
Demikianlah Berita Acara ini dibuat dengan penuh tanggung jawab untuk dapat dipergunakan
sebagaimana mestinya.

POKJA I JASA KONSTRUKSI DINKES
ULP KABUPATEN KEPULAUAN ANAMBAS
TAHUN 2014