Manajemen pendidikan sekolah di smp negeri 1 grogol

  

MANAJEMEN PENDIDIKAN SEKOLAH

DI SMP NEGERI 1 GROGOL

SKRIPSI

Oleh :

Dina Tantri Ismawati

  

Nim: K4405015

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

  

2009

  

MANAJEMEN PENDIDIKAN SEKOLAH

DI SMP NEGERI 1 GROGOL

Oleh :

Dina Tantri Ismawati

  

NIM: K 4405015

Skripsi

Ditulis dan diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan

mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan Program Pendidikan Sejarah

Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial

  

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2009

  

Halaman Persetujuan

  Skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan di hadapan Tim Penguji Skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta.

  Persetujuan Pembimbing Pembimbing I Pembimbing II

  Drs. Hermanu J, M.Pd NIP. 195603031986031001

  Drs.Djono, M Pd NIP. 196307021990031005

  

Halaman Pengesahan

  Skripsi ini telah dipertahankan di hadapan Tim Penguji Skripsi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta dan diterima untuk memenuhi persyaratan dalam mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan.

  Pada Hari : Kamis Tanggal : 13 Agustus 2009

  Tim Penguji Skripsi Nama Terang

  Tanda Tangan Ketua : Dra. Sri Wahyuni, M.Pd ........................

  Sekretaris : Drs. Saiful Bachri, M.Pd ....................... Anggota I : Drs. Hermanu J, M.Pd ……………… Anggota II : Drs.Djono, M Pd ........................

  Disahkan oleh Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Dekan, Prof. Dr. M. Furqon Hidayatullah, M. Pd.

  NIP 19600727 198702 1001

  

ABSTRACT

Dina Tantri Ismawati. K4405015. SCHOOL MANAGEMENT OF

EDUCATION AT JUNIOR HIGH SCHOOL (SMP NEGERI) 1 GROGOL.

Thesis. Surakarta. Normal School Faculty. Sebelas Maret University. August

2009.

  The aim of this research is (1) to find out the quality improvement of history learning toward curriculum management and infrastructure management in SMP Negeri 1 Grogol, (2) to know how is the evaluation of the teacher toward the history learning in SMP Negeri 1 Grogol.

  In accordance with the purpose of the research, then the research uses descriptive method. The sample used is purposive sampling with embedded case study. Meanwhile, the technique of data collection is done through interview, observation, and documentation. The data validity done is triangulation technique that is source triangulation and method triangulation. The data analysis of this research uses qualitative analysis with interactive analysis model.

  Based on the result of the research it can be concluded that: (1) SMP Negeri 1 Grogol implement School-Based Management. The purpose of School-Based Management is that the school will have freedom in improving the quality adjusted with the condition existing in the school and in accordance with its ability. School- Based Quality Improvement Management is a new pattern that should be socialized toward the school members by inviting and coordinating all of the educational component, by character building, and by exploring the potential which exist in the school. Curriculum management as well as mean and infrastructure management is a part of School-Based Quality Improvement Management. Curriculum management as well as mean and infrastructure management participates in influencing the history learning quality. The learning-teaching process, it must be used a appropriate method and strategy so that the learning purpose can be reached maximally as expected. (2) the history teacher in SMP Negeri 1 Grogol always do evaluation in order to know the learning achievement. The evaluation is done every one subject matter is finished.

  This evaluation is useful for teacher and student. For the teacher, the evaluation has aim to know whether the learning result is in accordance with what is expected, if it is not the case then the teacher must review the existing inadequacy in the learning- teaching process. The teacher can improve the method and strategy used through the appropriate learning adjusted with the material being taught. For the student the evaluation has aim so that the students can improve their study achievement. The evaluation done by the teacher covers 3 aspects that are cognitive (knowledge), affective (attitude), and psychomotor (skill.).

  

ABSTRAK

Dina Tantri Ismawati. K4405015. MANAJEMEN PENDIDIKAN SEKOLAH DI

SMP NEGERI 1 GROGOL. Skripsi. Surakarta: Fakultas Keguruan dan Ilmu

Pendidikan. Universitas Sebelas Maret Surakarta, Juli 2009.

  Tujuan penelitian ini adalah (1) untuk mengetahui peningkatan mutu pembelajaran sejarah melalui manajemen kurikulum dan manajemen sarana prasarana di SMP Negeri 1 Grogol, (2) untuk mengetahui bagaimana evaluasi guru terhadap pembelajaran sejarah di SMP Negeri 1 Grogol.

  Sejalan dengan tujuan diadakan penelitian tersebut maka dalam penelitian ini menggunakan metode deskriptif. Sample yang digunakan bersifat purposive sampling dengan teknik studi kasus terpancang tunggal. Sedangkan teknik pengumpulan data dilakukan dengan wawancara, observasi dan dokumen. Validitas data yang digunakan ialah teknik trianggulasi yaitu trianggulasi sumber dan trianggulasi metode. Teknik analisis data penelitian ini menggunakan analisa kualitatif dengan model analisa interaktif.

  Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan: (1) SMP Negeri 1 Grogol melaksanakan Manajemen Berbasis Sekolah. Tujuan Manajemen Berbasis Sekolah agar sekolah memiliki kebebasan untuk meningkatkan mutu disesuaikan dengan kondisi yang ada di sekolah sesuai dengan kemampuan. Manajemen Peningkatan Mutu Berbasis Sekolah merupakan pola baru yang harus disosialisasikan kepada warga sekolah dengan mengajak dan mengkoordinasi semua komponen pendidikan, melakukan pembinaan dan menggali potensi-potensi yang ada di sekolah. Manajemen kurikulum dan manajemen sarana prasarana merupakan bagian dari Manajemen Peningkatan Mutu Berbasis Sekolah. Manajemen kurikulum dan manajemen sarana prasarana mempengaruhi mutu pembelajaran sejarah. Dalam proses belajar mengajar harus digunakan metode dan strategi yang tepat agar tujuan pembelajaran dapat tercapai secara maksimal seperti apa yang diharapkan. (2) Guru sejarah di SMP Negeri 1 Grogol selalu melakukan evaluasi untuk mengetahui hasil pembelajaran. Evaluasi dilakukan setiap satu kompetensi dasar selesai. Evaluasi ini berguna bagi guru dan siswa. Bagi guru evaluasi bertujuan untuk mengetahui apakah hasil pembelajaran sudah sesuai dengan yang diharapkan, jika belum maka guru harus meninjau ulang kekurangan yang ada dalam proses belajar mengajar tersebut. Guru bisa memperbaiki metode dan strategi yang digunakan dalam pembelajaran yang tepat disesuaikan dengan materi yang diajarkan. Bagi siswa evaluasi bertujuan agar siswa dapat meningkatkan prestasi belajarnya. Evaluasi yang dilakukan oleh guru mencakup 3 aspek yaitu kognitif (pengetahuan), afektif (sikap) dan psikomotorik (ketrampilan).

  MOTTO

  Discplina Vitae Scipio (Pengetahuan adalah tongkat kehidupan)

  ( pepatah latin) Nulla Aetas Ad Discendum Sera

  (Tidak pernah terlalu tua untuk belajar) (Lucius Annaeus)

  Pondere Non Numero (Segala sesuatu itu tidak diukur dari jumlahnya tapi dari mutunya)

  (pepatah latin)

  

PERSEMBAHAN

  Sebuah karya sederhana dipersembahkan kepada: Ø Ayahanda dan ibunda tercinta Ø Kakak-kakakku tersayang Ø Sahabat-sahabat tersayang Ø Chayankku yang setia menemaniku Ø Almamater

  Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas rahmat dan hidayah- Nya sehingga penulisan skripsi ini akhirnya dapat diselesaikan, untuk memenuhi sebagian persyaratan mendapatkan gelar sarjana pendidikan

  Hambatan dan rintangan yang penulis hadapi dalam penyelesaian penulisan skripsi ini telah hilang berkat dorongan dan bantuan dari berbagai pihak akhirnya kesulitan-kesulitan yang timbul dapat teratasi. Oleh karena itu penulis mengucapkan terimakasih kepada :

  1. Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan ijin untuk menyusun skripsi.

  2. Ketua Jurusan Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial yang telah menyetujui atas permohonan skripsi ini.

  3. Ketua Program Pendidikan Sejarah yang telah memberikan pengarahan dan ijin atas penyusunan skripsi ini.

  4. Drs. Hermanu J, M.Pd selaku dosen pembimbing I yang telah memberikan pengarahan dan bimbingan dalam menyelesaikan skripsi ini.

  5. Drs. Djono, M Pd selaku dosen Pembimbing II yang telah memberikan pengarahan dan bimbingan dalam menyelesaikan skripsi ini.

  6. Bapak dan Ibu Dosen Program Pendidikan Sejarah Jurusan Ilmu Pengetahuan Sosial yang secara tulus memberikan ilmu kepada penulis selama ini, mohon maaf atas segala tindakan dan perkataan yang tidak berkenan di hati.

  7. Ayahanda dan Ibunda tercinta yang tak pernah lelah membimbing dan selalu berdoa untuk keberhasilan penulis.

  8. Sahabat ”Ranger” sejarah ’05: Tyas, Heru_cute dan teteh Wati, yang telah memberi warna di indahnynya kebersamaan kita, semoga persahabatan kita terjalin abadi.

  9. History Education ’05 : Chamad, Franco, Bakat_Patrick, Masdar, Erna, mb`Tami, Dephil, mb’Ana, Yudi, Gagus, Novie, Fi3, Tumy, Fuady, Wahyu,

  Tommy, m`Arif, mb`Ika, d`Nita, Agus, Riyani, mb`Ulis, Na2ng, merupakan suatu anugerah bagi penulis bisa bertemu teman-teman seperti kalian.

  10. Teman-teman tongkrongan parkiran: m`Gun, m`Kampret, Wachid, Trimbil, Sigit, Danang, Remi, Rio, Dedi, m`Helmi, m`Yopi dan yang lainnya, senang bisa mengenal kalian.

  11. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.

  Semoga Allah SWT membalas amal baik kepada semua pihak yang telah membantu di dalam menyelesaikan skripsi ini dengan mendapatkan pahala yang setimpal.

  Penulis senantiasa mengharapkan kritik dan saran untuk penyempurnaan skripsi ini. Penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca dan perkembangan Ilmu Pengetahuan pada umumnya.

  Surakarta, Agustus 2009 Penulis

  DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL .................................................................................. i

HALAMAN PENGAJUAN........................................................................ ii

HALAMAN PERSETUJUAN .................................................................. iii

HALAMAN PENGESAHAN.....................................................................

  iv

  

ABSTRAK .. …........................................................................................... v

HALAMAN MOTTO ................................................................................ vii

HALAMAN PERSEMBAHAN ................................................................ viii

KATA PENGANTAR ................................................................................ ix

DAFTAR ISI ............................................................................................... xi

DAFTAR LAMPIRAN …………………………………………………. . xiii

DAFTAR TABEL........................................................................................ vi

  BAB I PENDAHULUAN A.

  1 Latar Belakang Masalah ......................................................

  B.

  6 Perumusan Masalah ............................................................

  C.

  6 Tujuan Penelitian ................................................................

  D.

  6 Manfaat Penelitian ..............................................................

  BAB II LANDASAN TEORI A.

  8 Kajian Teori ........................................................................

  1.

  8 Pendidikan ......................................................................

  2.

  12 Pembelajaran Sejarah ....................................................

  3.

  15 Peningkatan Mutu ...........................................................

  B.

  20 Kerangka Berfikir ................................................................

  BAB III METODE PENELITIAN A.

  22 Tempat dan Waktu Penelitian ..............................................

  B.

  23 Bentuk dan Strategi Penelitian .............................................

  C.

  Sumber Data ......................................................................... 25 D.

  26 Teknik Sampling ..................................................................

  E.

  27 Teknik Pengumpulan Data ...................................................

  F.

  30 Validitas Data .......................................................................

  G.

  31 Analisis Data .........................................................................

  H.

  Prosedur Penelitian ................................................................ 33

  BAB IV HASIL PENELITIAN A.

  35 Deskripsi Lokasi Penelitian ..................................................

  1. Sejarah Singkat SMP Negeri 1 Grogol ........................... 35 2.

  35 Keadaan Tenaga Pengajar, Karyawan dan Siswa ..........

  3. Sarana dan Prasarana SMP Negeri 1 Grogol ..................

  37 4.

  39 Struktur Organisasi SMP Negeri 1 Grogol .....................

  B.

  Deskripsi Permasalahan Penelitian ...................................... 58 1.

  Peningkatan Mutu Pembelajaran Sejarah Melalui Manajemen Kurikulum dan Manajemen Sarana Prasarana........................ ................. 39 2. Evaluasi Guru Terhadap Pembelajaran Sejarah

  Di SMP Negeri 1 Grogol................................................... 57 C.

  Temuan Studi yang Dihubungkan dengan Kajian Teori..............................................................

  60 1. Peningkatan Mutu Pembelajaran Sejarah

  Melalui Manajemen Kurikulum dan Manajemen Sarana Prasarana...... ...................................

  60 a.

  60 Manajemen Pendidikan ....................... .......................

  b. Manajemen Berbasis Sekolah.............. .......................

  61 c.

  61 Manajemen Kurikulum ....................... ....................... d.Manajemen Sarana dan Prasarana........ .......................

  62 2. Evaluasi Guru Terhadap Pembelajaran Sejarah Di SMP Negeri 1 Grogol ........................ .......................

  63

  64 Kesimpulan ...........................................................................

  B.

  65 Implikasi................................................................................

  C.

  66 Saran......................................................................................

  DAFTAR PUSTAKA .................................................................................

  67 LAMPIRAN