PROS Birmanti SU, Jasson P Perancangan Game Rimid Chan Bug fulltext

Seminar Nasional Sains dan Aplikasi Komputasi (SENSAKOM), 25 September 2013

PERANCANGAN GAME RIMID-CHAN BUG ARMY SEBAGAI MEDIA
ALTERNATIF PENGENALAN UNTUK
ANAK SEKOLAH DASAR

Birmanti Setia Utami, M. Sn1', Jasson Prestiliano, S.T. M. Cs.2)
,

'

Desain Komunikasi Visual, Fakultas Teknlogi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana
Jl. Diponegoro 52-60, 50711 Salatiga
Telp :(0298) 321212, Fax: (0298) 321433
E-mail : birmanti@gmail com1 \ jasprelao@yahoo.com2)
,

,

.


Abstrak

Anak-anak perlu mengenali lingkungannya dan setiap elemen ycing ada di dalamnya Pengenalan ini
dapat menjadikan anak lebih peka dengan lingkungannya dan dapat mendorcng anak untuk menjaga
lingkungannya. Serangga adalah binatang yang sering dijumpai di lingkungan sekiiar anak Anak perlu
mengetahui bahwa serangga ada yang merugikan dan ada yang menguntungkan bagi manusia Salah satu cara
yang dapat digunakan untuk mengenalkan serangga pada anak adalah melalui media game. Game yang
dikembangkan bersifat menyenangkan dan dapat memancing rasa ingin tahn anak Game dikembangkan
dengan metode prototyping dan menggunakan kaidah perancangan game Konsep game dimasukkan ke dalam
game melalui mekanisme pengembangan engine game, sedangkan sisi visual dan audio dikembangkan sesuai
dengan kondisi riil namun dibuat lebih ceria agar tv.emiliki n nans a yang disukai oleh anak-anak. Melalui game
pengenalan serangga, diharapkan anak dapat mengenali serangga yang ada di sekitarnya dan waspada
.

.

.

.


.

,

terhadap serangga yang membahayakannya.
Kata kunci: serangga, game edukasi, game

1 .PEND AHULUAN

Lingkungan mempengaruhi kehidupan manusia. Pengenalan terhadap lingkungan perlu dilakukan sejak
dini. Anak perlu mengenal lingkungan sekitarnya sehingga anak dapat mengetahui hal yang baik dan berguna
baginya maupun hal yang berbahaya yang ada di lingkungannya. Pengetahuan ini dapat menjadikan anak peka
terhadap lingkungan sekitarnya. Kepekaan terhadap lingkungan mendorong anak untuk menjaga lingkungan
sekitarnya. Serangga adalah salah satu jenis hewan yang ada di lingkungan sekitar kita. Ada serangga yang
berguna untuk kehidupan manusia namun ada juga yang justru dapat mengganggu atau merugikan kehidupan
manusia.

Anak-anak perlu mengetahui jenis-jenis serangga yang ada di sekitarnya juga kegunaan maupun
kerugian yang ditimbulkan oleh serangga tersebut. Seringkali anak tidak mendapatkan pengetahuan yang
memadai mengenai serangga-serangga tersebut baik di rumah maupun di sekolah. Ada banyak cara yang dapat

digunakan untuk mengenalkan serangga pada anak-anak misal dengan menunjukkan serangga tersebut secara
langsung, melalui buku atau film atau sosialisasi melalui poster dan media iklan lain. Namun seringkali cara ini
,

,

kurang efektif dalam mengenalkan serangga pada anak-anak karena rata-rata media tersebut bersifat satu arah.

Karena itu dicari altematif cara untuk mengenalkan serangga pada anak-anak yang bersifat interaktif dan dua
arah. Salah satu media interaktif yang bersifat dua arah serta menarik adalah game.
Pembelajaran yang diberikan pada anak hendaknya disesuaikan dengan perkembangan anak tersebut.
Pada anak usia 9-12 tahun, perkembangan motorik dan kognitif sudah mulai terasah anak pada usia tersebut
juga sangat aktif dan bersemangat untuk mempelajari hal-hal yang baru . Keaktifan dan semangat untuk belajar
ini dapat diarahkan pada kegiatan pembelajaran yang dapat melibatkan anak secara aktif, menyenangkan dan
memberikan mereka pengalaman mengenai hal yang dipelajari. Game yang bersifat interaktif banyak disukai
oleh anak-anak sehingga dapat dimanfaatkan menjadi salah satu media pembelajaran yang menyenangkan bagi
,

anak-anak.


Game, khususnya game komputer bukanlah hal yang asing bagi anak-anak, bahkan menjadi salah satu
hal yang digemari oleh anak. Sifat interaktif game menjadi salah satu daya tank bagi anak. Game selain
menghibur, juga dapat mengedukasi anak. Mengedukasi anak melalui hal yang menyenangkan bagi mereka

menjadikan proses belajar menyenangkan dan tidak membosankan. Mengenalkan serangga yang kerap dijumpai
anak melalui game petualangan yang mengasyikkan dapat menjadikan anak tertarik dan tanpa sadar juga belajar
.

mengenai serangga tersebut. Permasalahannya adalah bagaimana merancang game pengenalan serangga yang

menarik untuk anak-anak sehingga anak dapat mengenai serangga dan lingkungannya? Pengenalan ini tentunya
109