ANALISIS RASIO KEUANGAN UNTUK MEMPREDIKSI KONDISI ANALISIS RASIO KEUANGAN UNTUK MEMPREDIKSI KONDISI FINANCIAL DISTRESS PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK JAKARTA.

i

ANALISIS RASIO KEUANGAN UNTUK MEMPREDIKSI KONDISI
FINANCIAL DISTRESS PERUSAHAAN MANUFAKTUR
YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK JAKARTA

SKRIPSI
Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-Syarat Guna Memperoleh Gelar
Sarjana Ekonomi Jurusan Manajemen Pada Fakultas Ekonomi
Universitas Muhammadiyah Surakarta

Disusun oleh:
DIAH ARINI
B 100 070 117

FAKULTAS EKONOMI JURUSAN MANAJEMEN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2010

HALAMAN PENGESAHAN


Yang bertanda tangan di bawah ini telah membaca skripsi dengan judul :
ANALISIS

RASIO

KEUANGAN

UNTUK

MEMPREDIKSI

KONDISI

FINANCIAL DISTRESS PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR
DI BURSA EFEK JAKARTA

Yang ditulis oleh
DIAH ARINI
B 100 070 117


Penandatanganan berpendapat bahwa skripsi tersebut memenuhi syarat untuk
diterima.

Surakarta, 23 Desember 2010
Pembimbing Utama

(Drs. Agus Muqorrobin, MM.)
Mengetahui
Dekan Fakultas Ekonomi
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

(Dr. Triyono, MSi)

ii

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

FAKULTAS EKONOMI
Jl A. Yani Tromol Pos I Pabelan, Kartasura Telep. (0271) 717417 Surakarta-57102


PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI
Saya yang bertanda tanggan di bawah ini :
Nama

: DIAH ARINI

NIRM

: 07.6.106.02016.50117

Jurusan

: MANAJEMEN

Judul Skripsi

: ANALISIS

RASIO


MEMPREDIKSI

KEUANGAN

KONDISI

UNTUK

FINANCIAL DISTRESS

PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR
DI BEJ

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya buat dan serahkan ini
merupakan hasil karya sendiri, kecuali kutipan-kutipan dan ringkasan-ringkasan
yang semuanya telah saya jelaskan sumbernya. Apabila dikemudian hari terbukti
dan atau dapat dibuktikan bahwa skripsi ini hasil jiplakan, maka saya bersedia
menerima sanksi apapun dari Fakultas Ekonomi dan atau gelar dan ijazah yang
diberikan oleh Universitas Muhammadiyah Surakarta batal saya terima.


Surakarta, 27 Desember 2010
Yang membuat pernyataan,

( DIAH ARINI )

iii

MOTTO

Setiap tindakan pasti membutuhkan sepenggal waktu tenggang antara
pelaksanaan dan hasilnya. Sikap yang diperlukan untuk berlaku tenang dalam
waktu tenggang itu adalah kekuatan yang biasanya kita sebut sebagai
kesabaran. Itu sebabnya setiap tindakan membutuhkan kesabaran
untuk sampai pada saat dimana hasil itu tercapai.
. (Mario Teguh)
Jika seseorang maju dengan ketepatan hati kearah mimpinya dan berusaha keras
untuk hidup seperti yang ia bayangkan, ia akan memperoleh
sukses yang tidak pernah diharapkannya dalam saat biasa.
(Thorean Intisari)
Tugas kita bukanlah untuk berhasil. tetapi tugas kita adalah untuk mencoba,

karena di dalam mencoba itulah kita menemukan dan belajar
membangun kesempatan untuk berhasil.
(Mario Teguh)
Percayalah… bahwa apa yang kita tabur itulah nantinya yang akan kita tuai.
(Diah San)

iv

PERSEMBAHAN

1. Sang Rabb, pemilik diri ini yang abadi, hanya dengan izin Mu aku bisa
merasakan semua karunia Mu, hanya dengan hidayah Mu aku bisa mengerti
akan semua petunjuk dari Mu ya Rabb, ayat-ayat Mu sungguh
menenangkan dan menjawab semua pertanyaan hati ini, jaga hati ini dari
semua fatamorgana dunia sesaat….
2. Ibu Q yang tak pernah lelah dan berhenti mencurahkan semua kasih
sayangnya, yang hanya memberi tak harap kembali, yang menjadii tempat
bersandar untuk anak-anaknya, tetapi tidak menginginkan anaknya untuk
bersandar, karena ibu menginginkan anaknya, bisa berdiri tegak.
3. Ayah Q, dari beliau penulis belajar arti kedisiplinan dalam hidup dan kerja

keras, beribu-ribu ucapan terima kasih takkan pernah mampu membalas
semua jasa-jasa mu.
4. Mbakyu Q dan juga Adik Q yang rukun-rukun yawww…
5. D”Pateh & D”Paris, Q selalu merindukan canda kalian…
6. Teman-teman Q ANEMA “07 (Anak Ekonomi Manajemen “07) dewug,
yani, ika, ami, rina, yenul, sisca, tiyan, andi, rizki, heri, Samson, yoga,
restung semuanya makasih kalian dah banyak mengisi hari-hari Q, Q bakal
merindukan kalian semua….
7. Sahabat-sahabat Q di TAHAPAN 5 ,atix, widi, nupuz, qiwil, yesi, wulan,
susan, tika, heni, winpi, anis, dan juga Cuik dan juga mas Hamid makasih
dah mau menampung Q selama ini, semuanya makasih hiks…hiks…Gak
pengen pisah!!!
8. Buat staf-staf BOOKSTORE makasih atas kekompakannya slama ini dan
juga mas Burhan, mas Wawan makasih atas semuanya, dah memberi banyak
pengalaman dalam dunia kerja dan juga arti kedisiplinan..

v

9. Buat temen-temen IMAMTA ayo Tunjukkan Existensi kalian, Jangan
pernah Pudar Di Makan Oleh zAman…

10. Yang terakhir jika aq masih diberi kesempatan, buat seseorang yang kelak
akan menjadi pelabuhan hati Q…Amien

vi

KATA PENGANTAR
“ Bismillahirrahmanirrahim”

Assalamu’alaikum Warahmatullah Wabarakatuh,
Segala puji dan syukur kehadirat Allah SWT. Shalawat serta salam semoga
selalu tercurah kepada junjungan Nabi Muhammad SAW, para sahabat serta
pengikutnya hingga akhir zaman. Alhamdulillahirobbil’alamiin, tiada kata yang
dapat penulis sampaikan selain ucapan syukur kehadirat Allah SWT, karena hanya
dengan ridho-Nya lah penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi yang
berjudul “ Analisis Rasio Keuangan untuk Memprediksi Kondisi Financial
Distress Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta“, sebagai
upaya melengkapi syarat untuk mencapai jenjang Sarjana Strata 1 pada jurusan
Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Dalam penulisan skripsi ini penulis tidak lepas dari berbagai hambatan
dan rintangan, namun berkat bantuan dari berbagai pihak maka segala macam

hambatan dapat teratasi. Untuk itu penulis ingin menyampaikan ucapan
terimakasih dan penghargaan yang tulus kepada :
1. Dr. Triyono, SE. Ak. M.Si selaku Dekan Fakultas Ekonomi, Universitas
Muhammadiyah Surakarta.
2. Drs. Agus Muqorrobin, MM. selaku Dosen Pembimbing Skripsi, yang
telah berkenan meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan, saran
dan kritik yang sangat berharga bagi penulis guna menyeleseikan
penyusunan skripsi ini.

vii

3. Drs. Ma’ruf, MM., selaku Pembimbing Akademik yang telah memberikan
bimbingan dan saran selama penulis menempuh pendidikan di Fakultas
Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta.
4. Segenap staff pengajar jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas
Muhammadiyah Surakarta yang telah mengajarkan berbagai disiplin ilmu
yang sangat berharga bagi penulis sebagai bekal kelak, baik di dunia kerja
maupun masyarakat.
5. Semua pihak yang membantu dalam penyusunan skripsi ini.
Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan

karena terbatasnya pengetahuan yang dimiliki penulis, untuk itu kritik dan saran
sangat diharapkan demi kesempurnaan skripsi ini. Penulis berharap semoga
skripsi ini dapat memberikan manfaat dan menambah pengetahuan bagi penulis
dan juga pembaca sekalian.
Wassalamu’alaikum Warahmatullah Wabarakatuh.

Surakarta, Desember 2010

( Diah Arini)

viii

DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN JUDUL .......................................................................................

i

HALAMAN PENGESAHAN .........................................................................


ii

HALAMAN PENGESAHAN KEASLIAN SKRIPSI ...................................

iii

HALAMAN MOTTO .....................................................................................

iv

HALAMAN PERSEMBAHAN .....................................................................

v

KATA PENGANTAR ....................................................................................

vii

DAFTAR ISI ...................................................................................................

ix

DAFTAR TABEL ...........................................................................................

xii

DAFTAR LAMPIRAN ...................................................................................

xiii

ABSTRAKSI ...................................................................................................

xiv

BAB

I

PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah ..........................................................

1

B. Perumusan Masalah .................................................................

5

C. Tujuan Penelitian .....................................................................

5

D. Manfaat Penelitian ...................................................................

5

E. Sistematika Penulisan Skripsi ..................................................

6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA
A. Financial Distress ....................................................................
1.

Pengertian Financial Distress .............................................

ix

8
8

2.

Faktor-Faktor Penyebab Kebangkrutan ............................

10

3.

Prediksi Financial Distress ...............................................

12

B. Analisis Laporan Keuangan ....................................................

14

1.

Pengertian analis Laporan Keuangan ...............................

14

2.

Penggunaan Rasio Keuangan ...........................................

15

3.

Jenis Rasio Keuangan .......................................................

15

C. Penelitian Terdahulu ................................................................

17

D. Hipotesis ..................................................................................

21

BAB III METODE PENELITIAN
A. Sumber Data dan Teknik Pengumpulan Data ..........................

23

B. Populasi dan Sampel Penelitian ...............................................

23

C. Variabel Penelitian ...................................................................

25

1. Identifikasi Variabel ..........................................................

25

D. Metode Analis Data .................................................................

25

1. Regresi Binary Logistics ...................................................

25

a. Uji Ketepatan Model ......................................................

25

E. Teknik Analis Data ..................................................................

28

BAB IV ANALIS DATA DAN PEMBAHASAN
A. Deskripsi Data .........................................................................

29

B. Pengujian Hipotesis .................................................................

31

1.

Menilai Kelayakan Model ................................................

31

2.

Menilai Keseluruhan Model (overall model fit) ...............

32

3.

Menguji Koefisien Regresi ...............................................

33

x

C. Pembahasan Hasil Penelitian ....................................................
BAB V

38

PENUTUP
A. Kesimpulan ..............................................................................

39

B. Keterbatasan ............................................................................

39

C. Saran ........................................................................................

40

DAFTAR PUSTAKA .......................................................................................

41

LAMPIRAN ....................................................................................................

43

xi

DAFTAR TABEL

Halaman
Tabel IV. 1

Proses Pengambilan Sampel ...................................................

29

Tabel IV. 2

Deskripsi Statistik ....................................................................

30

Tabel IV.3

Pengujian Penilaian Keseluruhan Model .................................

32

Tabel IV.4

Pengujian Koefisien Regresi ...................................................

33

xii

DAFTAR LAMPIRAN
Halaman
Lampiran 1

Data Keuangan Perusahaan Manufaktur di BEJ
Tahun 2006-2008 ....................................................................

44

Lampiran 2

Identifikasi Financial Distress .................................................

47

Lampiran 3

Perhitungan Rasio Keuangan Perusahaan Manufaktur
Tahun 2006-2007 ......................................................................

48

Lampiran 4

Uji Hipotesis ............................................................................

49

Lampiran 5

Uji Kelayakan Model Regresi .................................................

51

xiii

ABSTRAKSI

Penelitian ini bertujuan untuk : 1) Mengetahui pengaruh rasio keuangan
yang diperoleh dari laporan keuangan yang diterbitkan perusahaan berpengaruh
signifikan terhadap prediksi kondisi financial distress perusahaan. 2) Mengetahui
rasio apa saja yang paling dominan dalam memprediksi kondisi financial distress
perusahaan. Variabel dependen dalam penelitian ini adalah financial distress
sedangkan variabel independen dalam penelitian ini adalah rasio keuangan
profitabilitas, profit margin, likuiditas, efisiensi operasi, financial leverage dan
posisi kas. Periode pengamatan yang digunakan yaitu mulai dari tahun 20062008. Populasi dalam penelitian ini seluruh perusahaan manufaktur selama tiga
periode waktu yaitu 2006-2008 di BEJ serta melaporkan laporan keuangan secara
lengkap dan dipublikasikan di Indonesian Capital Market Directory, sedangkan
sampel adalah perusahaan-perusahaan yang memenuhi kriteria sebagai berikut: 1)
beberapa tahun mengalami laba bersih negatif berturut-turut. 2) Selama lebih dari
satu tahun tidak melakukan pembayaran deviden. Dari teknik pengambilan sampel
dengan menggunakan metode purpose sampling diperoleh 32 perusahaan yang
sehat kategori 0 dan 18 perusahaan yang tidak sehat kategori 1. Teknis analis data
menggunakan Regresi logit sedangkan pengujian ketepatan model terhadap data
menggunakan test statistics, likelihood L, Cox dan Snell’s R Square dan Hosmer
and Lameshow’s Goodness of Fit test. Hasil pengujian hipotesis kelayakan model
regresi dengan Hosmer and Lameshow’s Goodness of Fit test diperoleh nilai Chi
square sebesar 3,244 dengan sig sebesar 0, 918 ( 0,918 > 0,05) berarti model
mampu memprediksi nilai observasinya/model dapat diterima karena cocok
dengan data observasinya. Sedangkan hasil pengujian hipotesis menggunakan α =
5%, diperoleh sig profitabilitas 0,000, profit margin 0,406, likuiditas 0,052,
efisiensi operasi 0,428, financial leverage untuk total hutang 0,375 dan hutang
kancar 0,165 dan posisi kas 0,170. Dapat diambil kesimpulan bahwa hanya rasio
profitabilitas yang mempunyai nilai sig