Gaya Bahasa dalam Lirik Lagu Penyanyi Andy Lau (刘德华): Analisis Stilistika

GAYA BAHASA DALAM LIRIK LAGU PENYANYI ANDY LAU(刘德฀):
ANALISIS STILISTIKA
歌曲中歌詞修辭分析
(Liúdéhuá ) gēqǔ zhōng gēcí xiūcí fēnxī

SKRIPSI SARJANA
OLEH:
ANISYA
130710043

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
FAKULTAS ILMU BUDAYA
PROGRAM STUDI SASTRA CINA
MEDAN
2017

Universitas Sumatera Utara

Gaya Bahasa pada Lirik Lagu Penyanyi Andy Lau (刘德฀): Analisis
Stilistika
歌曲中歌詞修辭分析

(Liúdéhuá ) gēqǔ zhōng gēcí xiūcí fēnxī

Skripsi
Skripsi ini diajukan kepada panitia ujian Fakultas Ilmu Budaya USU Medan,
untuk memenuhi salah satu syarat Ujian Sastra dalam bidang ilmu Sastra Cina.
Oleh:
Anisya
130710043

Pembimbing 1,

Drs. Isma Tantawi, M.A.

Pembimbing 2,

T. Kasa Rullah Adha, S.S, MTSCOL

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI

Halaman
ABSTRAK ...........................................................................................................
ABSTRACT ..........................................................................................................
KATA PENGANTAR .........................................................................................

i
ii
iii

BAB I PENDAHULUAN...............................................................................
1.1 Latar Belakang ...............................................................................
1.2 Rumusan Masalah ..........................................................................
1.3 Batasan Masalah ............................................................................
1.4 Tujuan Penelitian ...........................................................................
1.5 Manfaat Penelitian .........................................................................
1.5.1 Manfaat Teoretis ...............................................................
1.5.2 Manfaat Praktis .................................................................

1
1

7
7
7
8
8
8

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ..................................................................
2.1 Konsep ........................................................................................
2.1.1 Karya Sastra .......................................................................
2.1.2 Gaya Bahasa dalam Bahasa Mandarin ..............................
2.1.3 Lirik Lagu ..........................................................................
2.1.4 Gaya Bahasa dalam Lirik Lagu .........................................
2.1.5 Sekilas tentang Andy Lau ..................................................
2.2 Landasan Teori ...........................................................................
2.2.1 Teori Stilistika ...................................................................
2.2.2 Hakikat Puisi .....................................................................
2.2.3 Fungsi Gaya Bahasa .........................................................
2.3 Tinjauan Pustaka ..........................................................................


9
9
10
10
20
22
22
23
24
25
26
27

BAB III METODE PENELITIAN ...............................................................
3.1 Metode Penelitian .......................................................................
3.2 Data dan Sumber Data ................................................................
3.3 Teknik Pengumpulan Data .........................................................
3.4 Teknik Analisis Data .................................................................

29

29
30
31
31

BAB IV GAYA BAHASA PADA LIRIK LAGU PENYANYI
ANDY LAU(刘德฀): ANALISIS STILISTIKA .........................
4.1 Analisis Gaya Bahasa pada Lirik Lagu penyanyi Andy Lau...
4.1.1 Gaya Bahasa Perumpamaan (比฀ bǐyù) ………………………
4.1.2 Gaya Bahasa Personifikasi/Depersonifikasi (比฀ bǐnǐ)
4.1.3 Gaya Bahasa Hiperbola (夸฀ Kuāzhāng) ...................
4.1.4 Gaya Bahasa Erotesis atau Pertanyaan Retoris (反฀ fǎnwèn)
4.1.5 Gaya Bahasa Repetisi (反复 fǎnfù) ..............................
4.1.6 Gaya Bahasa Antitesis (฀比 duìbǐ) .............................
4.1.7 Gaya Bahasa ฀偶 Duì’ǒu ............................................

34
34
35
38

41
45
46
49
50

Universitas Sumatera Utara

4.2 Peranan Gaya Bahasa dalam Lirik Lagu Penyanyi Andy Lau
4.2.1 Peranan Gaya Bahasa Perumpamaan (比฀ bǐyù) ......................
4.2.2 Peranan Gaya Bahasa Personifikasi/Depersonifikasi (比฀ bǐnǐ)
4.2.3 Peranan Gaya Bahasa Hiperbola (夸฀ Kuāzhāng) ....................
4.2.4 Peranan Gaya Bahasa Erotesis atau Pertanyaan Retoris (反฀
fǎnwèn)........................................................................................
4.2.5 Peranan Gaya Bahasa Repetisi (反复 fǎnfù) ..............................
4.2.6 Peranan Gaya Bahasa Antitesis (฀比 duìbǐ)..............................
4.2.7 Peranan Gaya Bahasa ฀偶 Duì’ǒu ............................................
BAB V SIMPULAN DAN SARAN...............................................................
5.1 Simpulan ........................................................................................
5.2 Saran ..............................................................................................

DAFTAR PUSTAKA .....................................................................................
LAMPIRAN....................................................................................................
Lampiran 1 Daftar Lirik Lagu..............................................................
Lampiran 2 Riwayat Hidup Andy Lau.................................................

54
54
55
55
56
56
57
58
59
59
60
62
64
64
76


Universitas Sumatera Utara

Gaya Bahasa pada Lirik Lagu Penyanyi Andy Lau (刘德฀): Analisis Stilistika
Anisya
ABSTRAK

Sastra (puisi) menggunakan alat komunikasi bahasa. Jadi, bahasa memegang peranan
penting untuk mengungkapkan pikiran pengarang. Penelitian ini berjudul “Gaya Bahasa
pada Lirik Lagu Penyanyi Andy Lau: Analisis Stilistika”. Dalam penelitian ini penulis
menganalisis gaya bahasa Mandarin yang terdapat pada lirik lagu penyanyi Andy Lau.
Konsep yang digunakan dalam penelitian ini adalah konsep gaya bahasa mandarin oleh
Huang dan Liao. Metodologi yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode
deskriptif kualitatif. Dari 10 lirik lagu penyanyi Andy Lau. Hasil penelitian menunjukkan
bahwa terdapat 7 jenis gaya bahasa yang ditemui dalam 10 lirik lagu penyanyi Andy
Lau, yaitu: 1.Gaya bahasa perumpamaan ( 比 喻 bǐyù), 2. Gaya Bahasa
Personifikasi/Depersonifikasi(比拟 bǐnǐ), 3. Gaya Bahasa Hiperbola (夸张 Kuāzhāng), 4.
Gaya Bahasa Erotesis atau Pertanyaan Retoris (反问 fǎnwèn), 5. Gaya Bahasa Repetisi (
反复 fǎnfù), 6. Gaya Bahasa Antitesis (对比 duìbǐ), 7. Gaya Bahasa (对偶 Duì’ǒu).
Adapun peranan gaya bahasa sebagai berikut: 1. Gaya bahasa 比喻 (bǐyù), memberikan

efek keindahan didalam cerita, membuat isi yang ingin disampaikan pengarang menjadi
lebih menarik dan konkret, menjadikan nilai kesan yang sangat mendalam dalam hati
pembaca, menggunakan kesamaan setiap objek agar pembaca dapat lebih mudah
mengerti mengerti, 2. Gaya bahasa 比拟 (bǐnǐ), agar bahasa di dalam novel menjadi
menarik, lebih hidup dan tidak monoton 3. Gaya bahasa 夸 张 (kuāzhāng), untuk
menggantikan kata yang sederhana menjadi luar biasa 4. Gaya bahasa 反问(fǎnwèn),
dengan pertanyaan retoris gaya bahasa yang berbentuk pertanyaan dengan dengan
berperan untuk memperoleh penegasan atau penekanan yang wajar dan tidak memerlukan
jawaban 5. Gaya bahasa 反 复 (fǎnfù), untuk menekankan inti suatu permasalahan,
mengungkapkan perasaan tertentu, dan menekankan harapan, 6. Gaya bahasa ( 对 比
duìbǐ), yang mengandung gagasan atau maksud yang bertentangan dengan cara
menggunakan kata-kata atau kelompok kata yang berlawanan 7. Gaya bahasa 对 偶
(duì'ǒu), untuk memberikan maksud yang jelas.
Kata kunci: Sastra, Lirik lagu, dan Gaya bahasa.

1
Universitas Sumatera Utara

ABSTRACT


Literature (poetry) uses language communication device. Language plays an important
role to express the author's feeling. This research entitled "The Language Styles in The
Lyrics of Andy Lau’s Songs : Stylistic Analysis". In this research, the writer analyzes the
language styles of Mandarin that are contained in the lyrics of Andy Lau’s songs. This
research used the concept of Mandarin styles by Huang and Liao. The methodology that
was used in this research is descriptive qualitative method. Data that is consists of
language styles was collected from 10 Lyrics of Andy Lau’s songs. The result of this
research showed that there are 7 types of language styles found in 10 lyrics of Andy
Lau’s songs, such: 1. Metaphor (比喻 bùyù), 2. Personification / Depersonification (比拟
bǐnǐ), 3. Hyperbole (夸张 Kuāzhāng), 4. Erotesis or rhetorical question (反问 fǎnwèn), 5.
Repetition (反复 fǎnfù), 6. Antitesis (对比 duǐbǐ), 7. Style of Language (对偶 Duì'ǒu).
Language styles have role such: 1. Style of 比喻 (bǐyù), gives the aesthetic essences in
the story, makes the content more interesting and concrete, creates the deepest value in
the reader’s mind, and uses the similarity of each object to make the readers understood
easily, 2. Style of 比 拟 (bǐnǐ), make the languages in the novel becomes more
interesting, fresher and not monoton 3. Style of 夸张 (kuāzhāng), replaces the simple
word becomes extraordinary 4. Style of 反问 (fǎnwèn), containing the rhetorical question
to obtains reasonable affirmation or emphasis without an answer 5. Style of 反复 (fǎnfù),
to emphasizes the point of a problem, expresses a particular feeling, and emphasizes
hope, 6. Style of (对比 duǐbǐ), containing contrast ideas by using contrast words or

groups of words 7. Style 对偶(duì'ǒu), to provides clear intentions.
Key Words : Literature, Song Lyrics, Language Style

2
Universitas Sumatera Utara

PRAKATA

Puji dan syukur penulis sampaikan kepada Allah swt karena atas limpahan kesehatan dan
rezeki serta karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi yang berjudul ”Gaya
Bahasa dalam Lirik Lagu Andy Lau(刘德฀): Analisis Stilistika”. Skripsi ini diajukan kepada
Panitia Ujian Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara Medan untuk melengkapi salah
satu syarat ujian sarjana dalam bidang Sastra Cina.
Penyusunan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan berbagai pihak yang telah memberikan
dukungan, semangat, bimbingan, dan doa kepada penulis. Oleh karena itu, penulis ingin
mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu penulis sehingga skripsi
ini dapat diselesaikan. Ucapan terima kasih ini penulis tujukan kepada:
1. Bapak Dr. Drs. Budi Agustono, MS., selaku Dekan Fakultas Ilmu Budaya Universitas
Sumatera Utara, beserta para wakil dekan I Bapak Prof. Drs. Mauly Purba, M.A, Ph.D.,
wakil dekan II Ibu Dra. Heristina Dewi, M.Pd., dan wakil dekan III Bapak Prof. Dr.
Ikhwanuddin Nasution, M.Si. atas bantuan fasilitas yang penulis dapatkan semasa
kuliah di Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara.
2. Bapak Mhd. Pujiono, M.Hum., Ph.D. selaku Ketua Program Studi Sastra Cina Fakultas
Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara, dan Kepada Ibu Niza Ayuningtias, S.S.,
MTCSOL selaku Sekretaris Program Studi Sastra Cina Universitas Sumatera Utara
Medan.
3. Bapak Drs. IsmaTantawi, M.A., selaku dosen pembimbing I dalam penelitian skripsi
ini. Tidak ada kata yang dapat mewakili rasa terima kasih penulis kepada beliau karena
beliau telah meluangkan waktu di sela-sela kesibukannya serta berkenan membimbing

3
Universitas Sumatera Utara

dan memberikan motivasi serta saran sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini
dengan sebaik-baiknya. Kepada ibu Bapak T. Kasa Rullah Adha, S.S., MTCSOL.,
selaku dosen pembimbing II penulis, yang telah banyak meluangkan waktunya
memberikan bimbingan, masukan, dan kritikan yang membangun kepada penulis
selama berlangsungnya proses penyusunan skripsi ini.
4. Seluruh dosen dan staf pengajar di Fakultas Ilmu Budaya khususnya Program Studi
Sastra Cina, Universitas Sumatera Utara yang telah banyak memberikan pelajaran
selama masa perkuliahan penulis, sehingga memberikan ilmu yang bermanfaat bagi
penulis.
5. Keluarga penulis yang sangat luar biasa yaitu, Ayahanda H. Syarifuddin, S.H., dan
Ibunda tercinta Yunita Simanjuntak, S.H., yang telah sabar memotivasi dalam penulisan
skripsi ini, Serta kakak dan saudara kembar saya ucapkan Terima kasih atas dukungaan
dan motivasinya kepada saya, serta cinta dan kasih sayang serta dukungan dalam
penyelesaian skripsi ini.
6. Kepada Ridwan Abdurrasyid penulis mengucapkan sangat banyak terima kasih karena
telah banyak memberi motivasi kepada penulis agar segera menyelesaikan skripsi ini,
menjadi pendengar yang baik di saat penulis berkeluh kesah tentang penulisan skripsi
ini, membantu memberikan ide dan masukan saran agar skripsi saya menjadi lebih baik.
7. Kepada teman-teman mahasiswa Sastra Cina khususnya para sahabat-sahabat terdekat
saya yang telah banyak membantu dan mendukung penulis selama menyelesaikan
skripsi ini.

4
Universitas Sumatera Utara

Penulis sangat mengharapkan kritik dan saran yang membangun demi kesempurnaan skripsi
ini. Akhirnya penulis mengharapkan agar nantinya skripsi ini bermanfaat bagi semua pihak di
kemudian hari.

Medan , 6 Juni 2017

Anisya

5
Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Analisis Komparasi Internet Financial Local Government Reporting Pada Website Resmi Kabupaten dan Kota di Jawa Timur The Comparison Analysis of Internet Financial Local Government Reporting on Official Website of Regency and City in East Java

19 819 7

Analisis komparatif rasio finansial ditinjau dari aturan depkop dengan standar akuntansi Indonesia pada laporan keuanagn tahun 1999 pusat koperasi pegawai

15 355 84

FREKWENSI PESAN PEMELIHARAAN KESEHATAN DALAM IKLAN LAYANAN MASYARAKAT Analisis Isi pada Empat Versi ILM Televisi Tanggap Flu Burung Milik Komnas FBPI

10 189 3

Analisis Sistem Pengendalian Mutu dan Perencanaan Penugasan Audit pada Kantor Akuntan Publik. (Suatu Studi Kasus pada Kantor Akuntan Publik Jamaludin, Aria, Sukimto dan Rekan)

136 695 18

Analisis Penyerapan Tenaga Kerja Pada Industri Kerajinan Tangan Di Desa Tutul Kecamatan Balung Kabupaten Jember.

7 76 65

Analisis Pertumbuhan Antar Sektor di Wilayah Kabupaten Magetan dan Sekitarnya Tahun 1996-2005

3 59 17

Analisis tentang saksi sebagai pertimbangan hakim dalam penjatuhan putusan dan tindak pidana pembunuhan berencana (Studi kasus Perkara No. 40/Pid/B/1988/PN.SAMPANG)

8 102 57

Analisis terhadap hapusnya hak usaha akibat terlantarnya lahan untuk ditetapkan menjadi obyek landreform (studi kasus di desa Mojomulyo kecamatan Puger Kabupaten Jember

1 88 63

Diskriminasi Perempuan Muslim dalam Implementasi Civil Right Act 1964 di Amerika Serikat

3 55 15

Hubungan antara Kondisi Psikologis dengan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Kelas IX Kelompok Belajar Paket B Rukun Sentosa Kabupaten Lamongan Tahun Pelajaran 2012-2013

12 269 5