Aktivitas Peredam Radikal Bebas Fraksi n-Butanol dan Air dari Daun Sendok (Plantago mayor L.) terhadap 1,1-Diphenyl-2-plcryl Hidrazyl (DPPH) serta Penetapan Kadar Flavonoid Totalnya - Ubaya Repository

“Aktivitas Peredam Radikal Bebas Fraksi n-Butanol dan air Daun

Sendok (Plantago mayor L.) terhadap 1,1-Diphenyl-2-picryl Hidrazyl
(DPPH) serta Penetapan Kadar Flavonoid Totalnya”
Ida Dwi Artika, 2005
Pembimbing: (I)Ryanto Budiono (II)Kartini

ABSTRAK
Telah dilakukan penelitian untuk mengetahui aktivitas peredam radikal bebas DPPH
(1,1-Diphenyl-2-picryl Hidrazyl) dari fraksi n-butanol dan air daun sendok (Plantago
mayor L.). Uji aktivitas peredam radikal bebas DPPH dilakukan dengan metode
spektrofotometri tampak. Didapatkan nilai EC 50 untuk fraksi n-butanol dan air
masing-masing sebesar 117,26 ± 8,11 bpj dan 2850,17 ± 16,28 bpj. Hasil perhitungan
statistik dengan Uji t (α= 0,05) menunjukkan bahwa terdapat perbedaan bermakna
antara EC50 kedua fraksi tersebut. Penetapan kadar flavonoid total dari masingmasing fraksi secara kolorimetri dengan pembanding katekin. Hasil penetapan kadar
flavonoid total menunjukkan bahwa fraksi n-butanol (5,51 % b/b CE) mempunyai
kandungan flavonoid total yang lebih besar dibandingkan fraksi air (1,22 % b/b CE).
Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa fraksi n-butanol mempunyai aktivitas
peredam radikal bebas DPPH dan kadar flavonoid total yang lebih besar
dibandingkan dengan fraksi air daun sendok (Plantago mayor L.).
Kata kunci : Radikal bebas, DPPH, Fraksi n-butanol, Fraksi air, Daun sendok,

Flavonoid total.

iii

Dokumen yang terkait

Perbandingan Kapasitas Peredaman Radikal Bebas Ekstrak Air dan Ekstrak n-Heksan Daun Sendok (Plantago major L.) terhadap DPPH (1,1-Diphenyl, 2-Picryl Hidrazyl) - Ubaya Repository

0 0 1

Kapasitas Peredam Radikal Bebas Ekstrak Etanol Biji Jambu Mete (Anacadium occidentale L.) terhadap DPPH (1,1-Diphenyl-2-Picryl-Hidrazyl) - Ubaya Repository

0 0 1

Daya Peredam Radikal Bebas Fraksi Kloroform dan Fraksi N-Butanol Ekstrak Metanol Daun Jambu Biji (Psidium guajava L.) terhadap 1,1 Diphenyl-2-Picrly Hydrazyl (DPPH) - Ubaya Repository

0 0 1

Aktivitas Peredam Radikal Bebas DPPH (1,1-Diphenyl-2-Picryl Hydrazyl) dan Penetapan Kadar Flavonoid Total Fraksi Etil Asetat dan N-Butanol Daun Sendok (Plantago mayor L.) - Ubaya Repository

0 0 1

Aktivatas Peredam Radikal Bebas Fraksi Etil Asetat dan Fraksi Air Ekstrak Etanol Daun Bungur Besar (Lagerstroemia speciosa Pers.) terhadap DPPH (1,1-Diphenyl-2-Picryl Hidrazyl) - Ubaya Repository

0 0 1

Aktivitas Peredam Radikal Bebas Fraksi Eter dan Fraksi n-Butanol Ekstrak Etanol Daun Bungur Besar (Lagerstroemia speciosa Pers.) terhadap 1,1-Diphenyl-2-Picryl Hidrazyl (DPPH) - Ubaya Repository

0 0 1

Daya Peredam Radikal Bebas Fraksi Etil Asetat dan Fraksi Air Ekstrak Metanol Herba Sambiloto [Andrographis paniculata (Burm.F.) Nees] terhadap 1,1-Diphenyl-2-Picryl Hidrazyl (DPPH) - Ubaya Repository

0 0 1

Daya Predam Radikal Bebas Fraksi Etil Asetat dan N-Butanol Daun Ketepeng Cina (Cassia alata L.) Terhadap 1,1-Diphenyl-2-Picryl Hidrazyl (DPPH) serta Penetapan Kadar Flavonoid Total - Ubaya Repository

0 0 1

Aktivitas Peredam Radikal Bebas Terhadap 1,1-Diphenyl-2-Picryl Hidrazyl (DPPH) Fraksi Eter dan Etil Asetat Daun Ketepeng Cina (Cassia alata L.) serta Penetapan Kadar Flavonoid Totalnya - Ubaya Repository

0 2 1

Daya Peredam Radikal Bebas Fraksi Kloroform dan N-Butanol Ekstrak Metanol Herba Sambiloto (Andrographis paniculata (Burm.f) Nees.) terhadap 1,1-Diphenyl-2-Picryl Hidrazyl (DPPH) - Ubaya Repository

0 0 1