Undangan Pembuktian Kualifikasi Saluran Kali Parung

PANITIA PENGADAAN JASA KONSTRUKSI

DINAS SUM BER DAYA AIR DAN PEM UKIM AN
Jl. Kawasan Pusat Pemerintahan Provinsi Banten (KP3B) Palima - Serang
Telp. (0254) 267005 Fax. (0254) 267006

Nomor
Lampiran
Perihal

:
:
: Undangan Pembuktian Dokumen
Kualifikasi

Serang, 01 Juli 2013

Kepada Yth.
Direktur/ Yang diberi kuasa
( terlampir)
Di –

Tempat

Bersama ini kami mengundang perusahaan saudara untuk mengikuti
pembuktian kualifikasi dengan membaw a asli dokumen isian kualifikasi dan di foto copy
satu rangkap untuk pekerjaan : Saluran Pembuang Kaliparung Desa Priyayi Kec.
Kasemen Kota Serang
Yang akan diselenggarakan pada :
Hari/ Tanggal
: Selasa, Rabu 02-03 Juli 2013
Pukul
: 10.00 WIB s/ d 16.00 WIB
Tempat
: Dinas Sumber Daya Air dan Pemukiman Provinsi Banten (Gedung
Instalasi Air Bersih KP3B 1)
Sehubungan dengan hal tersebut diatas, pihak calon penyedia jasa membaw a
kelengkapan dokumen berupa :
1.
2.
3.
4.

5.
6.

Kontrak Asli beserta PHO
Sertifikat keahlian Asli (SKA) untuk Projek M anager
Bukti Kepemilikan/ Sew a alat (asli)
SIUJK (asli)
SBU (asli)
Dokumen-dokumen asli lainnya yang sudah di persyaratkan
Demikian disampaikan, atas perhatiannya kami ucapkan terimakasih

Panitia Pengadaan Jasa Konstruksi
TTD
Panitia

Lampiran Surat
Nomor :
Perihal : Undangan Pembuktian Dokumen Kualifikasi

Pembangunan Bronchaptering, Reservoir dan Perpipaan Desa Bojong Koneng

NO
Nama Perusahaan
1
CV. Cikal Karya Putra
2
CV. Sinar Bahagia
3
CV. Pusaka Bunda