Layanan Pengelolaan Limbah Radioaktif - Badan Tenaga Nuklir Nasional

BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL
PUSAT TEKNOLOGI LIMBAH RADIOAKTIF

Dengan ini kami menyatakan, sanggup menyelenggarakan pelayanan sesuai standar yang telah
ditentukan serta menjamin keselamatan dan keamanan dalam :
1. Pelayanan Pengelolaan Sumber Radioaktif Bekas (Zat Radioaktif Terbungkus yang Tidak
Digunakan Lagi),
2. Pelayanan Pengelolaan Limbah Radioaktif Cair
3. Pelayanan Pengelolaan Limbah Radioaktif Semi Cair
4. Pelayanan Pengelolaan Limbah Radioaktif Padat
5. Pelayanan Pengelolaan Limbah Bahan Nuklir
6. Pelayanan Pemanfaatan Kanal Hubung di KH-IPSB3
7. Pelayanan Teknis dan Edukatif Pengelolaan Limbah Radioaktif
dan apabila tidak menepati janji, kami akan siap menerima sanksi sesuai peraturan perundangan
yang berlaku.
Tangerang Selatan, 07 Oktober 2016
Kepala PTLR

Ir. Suryantoro, MT.
NIP. 196608131991101001