Silabi Manajemen Pendidikan

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
SILABI MANAJEMEN PENDIDIKAN
Sil/UNK219/14

Revisi : 02

Semester ...

Fakultas
Jurusan/Program Studi
Matakuliah & Kode
Bobot Kredit
Semester
Mata Kuliah Prasyarat & Kode
Dosen

Hal 1 dari 6

Tgl: 18 Maret 2011


Manajemen Pendidikan

:
:
:
:
:
:
:

Jam 32 x 50

ILMU PENDIDIKAN
ADMINISTRASI PENDIDIKAN
MANAJEMEN PENDIDIKAN & UNK 219
2 sks
----Slamet Lestari, M.Pd.

I.
DESKRIPSI MATAKULIAH

Matakuliah Manajemen Pendidikan merupakan matakuliah universiter dan bersifat wajib
tempuh bagi mahasiswa program kependidikan dengan bobot 2 SKS. Matakuliah ini
membahas konsep dasar, peranan dan ruang lingkup manajemen pendidikan,
dilanjutkan dengan kajian yang mendalam tentang pengelolaan terhadap bidang
garapan manajemen pendidikan, yang mencakup: peserta didik, kurikulum, tenaga
kependidikan, fasilitas pendidikan, pembiayaan pendidikan, ketatalaksanaan lembaga
pendidikan dan hubungan lembaga pendidikan dengan masyarakat, serta kepemimpinan
pendidikan dan supervisi pendidikan. Perkuliahan diberikan melalui tatap muka, diskusi,
dan penugasan. Evaluasi mencakup Ujian Tengah Semester (UTS), Ujian Akhir Semester
(UAS), tugas-tugas, dan partisipasi dan aktivitas kelas.
II. STANDAR KOMPETENSI MATAKULIAH
Mahasiswa memahami:
1. konsep dasar manajemen pendidikan.
2. organisasi lembaga pendidikan.
3. manajemen kurikulum.
4. manajemen peserta didik.
5. manajemen tenaga kependidikan.
6. manajemen fasilitas pendidikan.
7. manajemen pembiayaan pendidikan.
8. manajemen hubungan lembaga pendidikan dengan masyarakat.

9. ketatalaksanaan lembaga pendidikan.
10. kepemimpinan dan supervisi pendidikan
III. STRATEGI PERKULIAHAN
Tatap muka,
1. Perkuliahan tatap muka
2. Diskusi
3. Ujian tengah semester
4. Ujian akhir semester

Diperiksa oleh :
Sudiyono, M.Si.

Non tatap muka,
1. Tugas mandiri
2. Tugas kelompok

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen
tanpa ijin tertulis dari Fakultas Ilmu Pendidikan
Universitas Negeri Yogyakarta


Dibuat oleh :
Slamet Lestari, M.Pd.

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
SILABI MANAJEMEN PENDIDIKAN
Sil/UNK219/14
Semester ...

IV.
A.
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.


Revisi : 02

Tgl: 18 Maret 2011

Manajemen Pendidikan

Hal 2 dari 6
Jam 32 x 50

SUMBER BAHAN
Wajib :
B. Suryosubroto. 2004. Manajemen Pendidikan di Sekolah. Jakarta: Rineka Cipta.
Hadari Nawawi. 1981. Administrasi Pendidikan. Jakarta: Gunung Agung.
Hartati Sukirman dkk. 1998. Administrasi & Supervisi Pendidikan. Yogyakarta: UPP
IKIP Yogyakarta.
Husaini Usman. 2004. Manajemen Pendidikan, Yogyakarta, UNY.
Keith A. Acheson & Meredith Damien Gall. 1992. Techniques in the Clinical
Supervision of Teachers. New York: Longman.
Made Pidarta. 1986. Pemikiran tentang Supervisi Pendidikan. Surabaya: Sarana

Press.
Nanang Fattah. 2000. Ekonomi & Pembiayaan Pendidikan. Bandung: Remaja
Rosdakarya.
Setya Raharja. 2002. Sistem Informasi Manajemen: Handout Perkuliahan.
Yogyakarta: AP-FIP UNY.
Wahyosumidjo.2001. Kepemimpinan Kepala Sekolah : Tinjauan Teoritik &
Permasalahannya. Jakarta: PT RajaGrafindo.

B. Anjuran :
1. Donald E. Orlosky. et.all. 1984. Educational Administration Today. Columbus:
Charles E. Merrill Publishing Company.
2. Hadari Nawawi, Husna Asmara, & Martini Hadari. 1986. Administrasi Sekolah.
Jakarta: Ghalia Indonesia.
3. Jon Wiles & Joseph Bondi. 1986. Supervision: A Guide to Practice. 2nd . Columbus:
Charles E. Merrill Publishing Company.
4. Otong Sutisna. 1989. Administrasi Pendidikan: Dasar Teoritis untuk Praktek
Profesional. Bandung: Angkasa.
5. Soekarto Indrafachrudi. 1994. Mengantar Bagaimana Memimpin Sekolah yang Baik.
Jakarta: Ghalia Indonesia.
6. Soewadji Lazaruth. 1988. Kepala Sekolah & Tanggungjawabnya. Yogyakarta:

Kanisius.
7. Suharsimi Arikunto. 1986. Pengelolaan Kelas & Siswa: Sebuah Pendekatan Evaluatif.
Jakarta: Rajawali.
8. Stephen Murgatroyd & Colin Morgan. 1993. Total Quality Management & the School.
Buckingham - Philadelphia: Open University Press.
9. Wayne K. Hoy & Cecil G. Miskel. 1991. Educational Administration: Theory,
Research & Practice. 4th Ed. New York: McGraw Hill, Inc.Thomas J. Sergiovani.
1988. Supervision of Teaching. USA: ASCD.
10. William G. Monahan & Herbert R. Hengst. 1982. Contemporary Educational
Adminitration. New York: McMillan Publishing Co., Inc.

Diperiksa oleh :
Sudiyono, M.Si.

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen
tanpa ijin tertulis dari Fakultas Ilmu Pendidikan
Universitas Negeri Yogyakarta

Dibuat oleh :
Slamet Lestari, M.Pd.


FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
SILABI MANAJEMEN PENDIDIKAN
Sil/UNK219/14
Semester ...

Revisi : 02

Tgl: 18 Maret 2011

Manajemen Pendidikan

V.
SKENARIO PERKULIAHAN
Tatap Standar Kompetensi
Kompetensi Dasar
Muka
1-2
Menguasai Konsep

1. Menguasai Pengertian
Dasar Manajemen
Manajemen
Pendidikan
Pendidikan
2. Menguasai Peran &
Fungsi Manajemen
Pendidikan
3. Mengetahui Ruang
Lingkup Manajemen
Pendidikan
3
Menguasai Organisasi
1. Menguasai Pengertian
Lembaga Pendidikan
& Struktur Organisasi
Lembaga Pendidikan
2. Mengetahui Jalur,
Jenjang, & Jenis
Lembaga Pendidikan

3. Mengetahui Kriteria
Keberhasilan Lembaga
Pendidikan
4-5
Menguasai Manajemen 1. Menguasai Konsep
Kurikulum
Dasar Kurikulum
2. Menguasai
Pengorganisasian
Kurikulum
3. Mengetahui
Ketatalaksanaan
Kurikulum
4. Menguasai
Pengembangan
Kurikulum
6
Menguasai Manajemen 1. Menguasai Konsep
Peserta Didik
Dasar Manajemen

.
Peserta Didik
2. Mengetahui
Pencatatan Data
Peserta Didik
3. Mengetahui Mutasi &
Promosi Peserta Didik
4. Mengetahui Layanan
Khusus
7-8
Menguasai Manajemen 1. Menguasai Pengertian
Tenaga Kependidikan
& Jenis-Jenis Tenaga
Diperiksa oleh :
Sudiyono, M.Si.

Hal 3 dari 6
Jam 32 x 50

Materi Pokok
1. Pengertian Manajemen
Pendidikan
2. Peran & Fungsi
Manajemen Pendidikan
3. Ruang Lingkup
Manajemen Pendidikan

1. Pengertian & Struktur
Organisasi Lembaga
Pendidikan
2. Jalur, Jenjang, & Jenis
Lembaga Pendidikan
3. Kriteria Keberhasilan
Lembaga Pendidikan

1. Konsep Dasar
Kurikulum
2. Pengorganisasian
Kurikulum
3. Ketatalaksanaan
Kurikulum
4. Pengembangan
Kurikulum

1. Konsep Dasar
Manajemen Peserta
Didik
2. Pencatatan Data
Peserta Didik
3. Mutasi & Promosi
Peserta Didik
4. Layanan Khusus

1. Pengertian & JenisJenis Tenaga

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen
tanpa ijin tertulis dari Fakultas Ilmu Pendidikan
Universitas Negeri Yogyakarta

Dibuat oleh :
Slamet Lestari, M.Pd.

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
SILABI MANAJEMEN PENDIDIKAN
Sil/UNK219/14
Semester ...

Tatap
Muka

Revisi : 02

Tgl: 18 Maret 2011

Manajemen Pendidikan

Hal 4 dari 6
Jam 32 x 50

Standar Kompetensi

Kompetensi Dasar

Materi Pokok
Kependidikan
2. Pengadaan Tenaga
Kependidikan.
3. Pengangkatan &
Penempatan Tenaga
Kependidikan
4. Pembinaan &
Pengembangan Tenaga
Kependidikan
5. Pemberhentian Tenaga
Kependidikan

9

Menguasai &
Memahami Materi
dalam Bab Terdahulu

Kependidikan
2. Mengetahui
Pengadaan Tenaga
Kependidikan
3. Mengetahui
Pengangkatan &
Penempatan Tenaga
Kependidikan
4. Menguasai Pembinaan
& Pengembangan
Tenaga Kependidikan
5. Mengetahui
Pemberhentian
Tenaga Kependidikan
Menjelaskan Berbagai
Materi yang Telah
Dipelajari

10

Menguasai Manajemen
Fasilitas Pendidikan

11-12

Menguasai Manajemen

Diperiksa oleh :
Sudiyono, M.Si.

1. Menguasai Pengertian
& Jenis-Jenis Fasilitas
Pendidikan
2. Mengetahui
Pengadaan Fasilitas
Pendidikan
3. Menguasai
Pendayagunaan &
Pemeliharaan Fasilitas
Pendidikan
4. Mengetahui
Penghapusan Fasilitas
Pendidikan
5. Mengetahui Pelaporan
Data Fasilitas
Pendidikan
1. Menguasai Konsep

1. Menguasai Konsep
Dasar Manajemen
Pendidikan
2. Menguasai Organisasi
Lembaga Pendidikan
3. Menguasai Manajemen
Kurikulum
4. Menguasai Manajemen
Peserta Didik
5. Menguasai Manajemen
Tenaga Kependidikan
1. Pengertian & JenisJenis Fasilitas
Pendidikan
2. Pengadaan Fasilitas
Pendidikan
3. Pendayagunaan &
Pemeliharaan Fasilitas
Pendidikan
4. Penghapusan Fasilitas
Pendidikan
5. Pelaporan Data
Fasilitas Pendidikan

1. Konsep Dasar

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen
tanpa ijin tertulis dari Fakultas Ilmu Pendidikan
Universitas Negeri Yogyakarta

Dibuat oleh :
Slamet Lestari, M.Pd.

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
SILABI MANAJEMEN PENDIDIKAN
Sil/UNK219/14
Semester ...

Tatap
Muka

Standar Kompetensi
Pembiayaan
Pendidikan

13

Menguasai Manajemen
Hubungan Lembaga
Pendidikan Dengan
Masyarakat

14

Menguasai
Ketatalaksanaan
Lembaga Pendidikan

Diperiksa oleh :
Sudiyono, M.Si.

Revisi : 02

Tgl: 18 Maret 2011

Manajemen Pendidikan

Hal 5 dari 6
Jam 32 x 50

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

Dasar Pembiayaan
Pendidikan
2. Mengetahui SumberSumber Pembiayaan
Pendidikan
3. Menguasai PerencaNaan Anggaran &
Belanja Lembaga
Pendidikan
4. Mengetahui PelaksaNaan Anggaran
Pendidikan
5. Mengetahui PengaWasan Pembiayaan
Pendidikan
1. Menguasai Konsep
Dasar Hubungan
Lembaga Pendidikan
dengan Masyarakat
2. Mengetahui JenisJenis Kegiatan
Hubungan Lembaga
Pendidikan dengan
Masyarakat
3. Mengetahui BentukBentuk Kerjasama
Lembaga Pendidikan
dengan Masyarakat
4. Menguasai
Peningkatan &
Pendayagunaan
Partisipasi Masyarakat
1. Menguasai Konsep
Dasar & Fungsi
Ketatalaksanaan
Lembaga Pendidikan
2. Mengetahui Prosedur
Penataan
Ketatalaksanaan
Lembaga Pendidikan
3. Menguasai Sistem
Informasi Manajemen

Pembiayaan Pendidikan
2. Sumber-Sumber
Pembiayaan Pendidikan
3. Perencanaan Anggaran
& Belanja Lembaga
Pendidikan.
4. Pelaksanaan Anggaran
Pendidikan
5. Pengawasan
Pembiayaan Pendidikan

1. Konsep Dasar
Hubungan Lembaga
Pendidikan dengan
Masyarakat
2. Jenis-Jenis Kegiatan
Hubungan Lembaga
Pendidikan dengan
Masyarakat
3. Bentuk-Bentuk
Kerjasama Lembaga
Pendidikan dengan
Masyarakat
4. Peningkatan &
Pendayagunaan
Partisipasi Masyarakat

1. Konsep Dasar & Fungsi
Ketatalaksanaan
Lembaga Pendidikan
2. Prosedur Penataan
Ketatalaksanaan
Lembaga Pendidikan
3. Sistem Informasi
Manajemen Lembaga
Pendidikan

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen
tanpa ijin tertulis dari Fakultas Ilmu Pendidikan
Universitas Negeri Yogyakarta

Dibuat oleh :
Slamet Lestari, M.Pd.

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
SILABI MANAJEMEN PENDIDIKAN
Sil/UNK219/14
Semester ...

Tatap
Muka

Standar Kompetensi

15-16

Menguasai
Kepemimpinan &
Supervisi Pendidikan

Revisi : 02

Manajemen Pendidikan

Kompetensi Dasar
Lembaga Pendidikan
1. Menguasai DasarDasar Kepemimpinan
Pendidikan
2. Menguasai Konsep
Dasar Supervisi
Pendidikan
3. Mengetahui JenisJenis Supervisi
Pendidikan
4. Mengetahui TeknikTeknik Supervisi
Pendidikan

VI.
EVALUASI
No.
Komponen Evaluasi
1.
Partisipasi kuliah
2.
Tugas-tugas (individu/kelompok)
3.
Ujian tengah semester
4.
Ujian akhir semester
Jumlah

Diperiksa oleh :
Sudiyono, M.Si.

Tgl: 18 Maret 2011

Hal 6 dari 6
Jam 32 x 50

Materi Pokok

1. Dasar-Dasar
Kepemimpinan
Pendidikan
2. Konsep Dasar Supervisi
Pendidikan
3. Jenis-Jenis Supervisi
Pendidikan
4. Teknik-Teknik Supervisi
Pendidikan

Bobot (%)
10%
20%
30%
40%
100%

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen
tanpa ijin tertulis dari Fakultas Ilmu Pendidikan
Universitas Negeri Yogyakarta

Dibuat oleh :
Slamet Lestari, M.Pd.