134814 AKJ 2010 04 09 Pengusaha Air Minum Terus Edukasi Ke Masyarakat

Judul
Lokasi
Tanggal
Rep / Kam

: Pengusaha Air Minum Terus Edukasi Ke Masyarakat
: Yogyakarta
: 9 April 2010
: Widi

Teknologi yang semakin maju memungkinkan masyarakat ikut merasakan terutama dari sisi konsumsi yang
menyehatkan // Dari kubutuhan pokok sehari-hari / air merupakan salah satu yang paling penting karena
berhubungan dengan seluruh metabolisme tubuh // Teknologi yang ada saat ini pun / memungkinkan masyarakat
untuk dapat mengkonsumsi air yang bear-benar sehat //
Hal ini diungkapkan oleh Nisbar Munandar / pengeola salah satu depot air minum // menurutnya teknologi yang
akhirnya berkembang dengan munculnya sejumlah depot air minum / menjadi salah satu penyuplai air minum yang
benar-benar menyehatkan //
----- Statement : Nisbar Munandar – Pengelola Depot Air Minum ----Ketertarikan terhadap teknologi ini juga berasal dari pengalaman pribadi // Saat ini setidaknya terdapat 5 lokasi
stokist depot air minum yang dikelolanya / diantaranya berada di sedayu bantul, baciro, sleman dan piyungan //
Untuk mensosialisasikan teknologi air sehat ini / dirinya melakukannya melalui sejumlah perkumpulan yang
berada di tingkat desa // Selain itu / sebagai salah satu penarik perhatian / dirinya juga memajang air minum

didalam gallon / tepat diatas pagar rumahnya // menurutnya / air tersebut sudah dijemur 13 bulan namun tidak
mengalami kerusakan kandungan didalamnya//
----- Statement : Nisbar Munandar – Pengelola Depot Air Minum ----Usaha yang saat ini dikelolanya / tidak hanya urusan bisnis saja / melainkan perhatian terhadap sisi kemanusiaan
juga diwujudkan dengan menyisihkan 500 rupiah dari setiap pengisian air untuk diberikan kepada panti asuhan //
Sementara dari sisi bisnis / pihaknya mnyempaikan bahwa dengan penyerapan pasar 1500 galon perbulan cukup
ideal bagi perjalanan usahanya //

Widi AKJ Melaporkan untuk RBTV
News reader : Pengusaha Air Minum Terus Edukasi Ke Masyarakat
Pilihan konsumsi air untuk kebutuhan sehari-hari / saat ini semakin beragam dengan berkembangnya teknologi
pemurnian air // Nisbar munandar / salah satu pengelola depot air mengungkapkan / asosiasi yang menaunginya
hingga kini masih terus melakukan edukasi bersama / tentang air hasil pemurnian tersebut //