Sistem Pengendalian Intern Pengeluaran Kas CV. Romiz Aisy Surakarta BAB 0

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

SISTEM PENGENDALIAN INTERN PENGELUARAN KAS
CV ROMIZ AISY
SURAKARTA

TUGAS AKHIR
Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat
Penyelesaian Program Pendidikan Diploma III Jurusan Akuntansi

Disusun Oleh :
Muhammad Abdul Hakim
F3310083
PROGRAM STUDI DIPLOMA III AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
SURAKARTA
2016
commit to user


perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

ABSTRACT

SISTEM PENGENDALIAN INTERN PENGELUARAN KAS
CV ROMIZ AISY SURAKARTA
MUHAMMAD ABDUL HAKIM
F3310083

The main title of this research is “SISTEM PENGENDALIAN INTERN
PENGELUARAN KASCV ROMIZ AISYSURAKARTA ”

CV. Romiz Aisy is the published and press company. The based activity is
to publishing the product such as Buku Sekolah Elektronik and Lembar Kerja
Sekolah (LKS), this is a same kind as the manufactured company, the company
gets the revenue by publishing those product, in fact that there must have been a
general factors, called production factors.

The purpose of these research is to counting the revenue rate that have
been decided, by using the machinery and the related labour. The writers
comparing between the output products, sales, cost of goods sold, gross income
just before those counts have decided with the production factors. The research
was conducted by using interview method with the interviewers and another
related theory in CV. Romiz Aisy.
The result from this research is that CV. Romiz Aisy needs to improving
the production factors capability to gain more revenue, because it is an important
things in manufactured company.

commit to user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

ABSTRAK

SISTEM PENGENDALIAN INTERN PENGELUARAN KAS
CV ROMIZ AISY SURAKARTA

MUHAMMAD ABDUL HAKIM
F3310083

Judul utama dari penelitian ini adalah "SISTEM PENGENDALIAN
INTERN PENGELUARAN KAS CV ROMIZ AISY SURAKARTA"

CV. Romiz Aisy adalah perusahaan percetakan dan pers. Kegiatan
utamanya adalah menerbitkan produk seperti Buku Sekolah Elektronik dan
Lembar Kerja Sekolah (LKS), ini adalah jenis yang sama sebagai perusahaan
manufaktur, perusahaan memperoleh pendapatan dengan menerbitkan produk
mereka, pada kenyataannya pasti ada faktor utama, yang disebut faktor produksi.
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menghitung tingkat pendapatan
yang telah diputuskan, dengan menggunakan mesin dan tenaga kerja terkait.
Penulis membandingkan antara produk output, penjualan, harga pokok
penjualan, jumlah laba kotor sebelum diputuskan dengan faktor-faktor produksi.
Penelitian dilakukan dengan menggunakan metode wawancara dengan
pewawancara dan teori terkait lain di CV. Romiz Aisy.
Hasil dari penelitian ini adalah CV. Romiz Aisy perlu meningkatkan
kemampuan faktor-faktor produksi untuk memperoleh pendapatan lebih, karena
merupakan hal yang penting dalam perusahaan manufaktur.


commit to user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS

Saya menyatakan bahwa Tugas Akhir yang saya susun ini merupakan hasil
karya saya sendiri dan terbebas dari segala bentuk plagiarisme.

Nama

: Muhammad Abdul Hakim

NIM

: F3310083


JudulTugasAkhir

: SISTEM PENGENDALIAN INTERN
PENGELUARAN KAS CV. ROMIZ AISY
SURAKARTA

TandaTangan

:

Tanggal

:

commit to user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id


commit to user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

commit to user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

MOTTO DAN PERSEMBAHAN
“Sesungguhnya setelah kesulitan itu ada kemudahan, maka apabila kamu telah
selesai (dari suatu urusan) maka kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (urusan)
yang lainnya, dan hanya kepada Allah-lah hendaknya kamu berharap”
QS. Alam Nasyrah, ayat 6-8

“Terus melangkah kedepan untuk meraih impian dan cita-cita serta sesekali
menengok kebelakang sekedar untuk introspeksi diri untuk melangkah kedepan

dengan lebih baik”

PERSEMBAHAN
Dengan mengucap syukur kehadirat Allah SWT, Tugas Akhir ini saya
persembahkan kepada:
1.

Allah SWT atas anugerah dan rahmat-Nya yang telah diberikan.

2.

Bapak dan Ibu yang dengan kearifannya telah sabar dalam mengajarkan suatu hal,
serta do’a yang menghantarkan untuk mencapai cita-cita.

3.

Adik saya yang telah mengisi keceriaan.

4.


Semua teman-teman yang mendukung saya.

5.

Almamater

commit to user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

KATA PENGANTAR

Puji syukur terhadap Allah SWT atas limpahan berkah danrahmat-Nya
sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini sebagai salah satu syarat
penyelesaian program pendidikan diploma di Universitas Sebelas Maret
Surakarta. Penyelesaian tugas akhir ini tidak terlepas dari bantuan semua pihak,
untuk itu penulis ucapkan terimakasih kepada:
1.


Allah SWT atas segala berkah rahmat-nya, serta telah diberikan kesehatan,
kesempatan kepada penulis agar bias menyelesaikan tugas akhir ini.

2.

Dr. Hunik Sri Runing S, M.Si, selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas
Sebelas Maret Surakarta.

3.

Dr. Djuminah, M.Si,Ak, selaku Ketua Program Studi Akuntansi pada
program Diploma 3 Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas Maret Surakarta.

4.

Halim Dedy Perdana SE, MSM, M. Rech, Ak selaku Dosen Pembimbing
Tugas Akhir yang selalu membantu dan membimbing dalam penyusunan
tugas akhir ini.


5.

Drs. Agus Budiatmanto, M.Si, Ak selaku Dosen Pembimbing Akademik yang
telah memberikan bimbingan kepada penulis.

6.

Segenap Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis, khususnya dosen yang telah
membekali ilmu pengetahuan pada penulis.

7.

Para staff dan karyawan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas
Maret Surakarta.

8.

Bp. R. Daromez Setiar Budi, SP, MBA selaku direktur utama CV. Romiz
Aisy yang telah memberikan ijin kepada penulis untuk melakukan penelitian
di perusahaan yang beliau pimpin.


9.

Semua staff dan karyawan CV. Romiz Aisy yang telah mendukung dan
membantu penulisan menyelesaikan Tugas Akhir ini.

10. Ibu yang selalu setia menyayangi aku, memberi semangat, dorongan,
menghabiskan waktu, uang, dan tenaga untuk kehidupanku. Doa dan air mata
commit to user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

yang telah keluar untukku akan menjadi pemacu semangatku untuk menjadi
manusia berguna.
11. Ayah yang selalu member nasehat, petuah dan doa untuk masa depanku.
12. Sahabat-sahabatku yang selalu menjadi penyemangatku. Mereka selalu ada di
saat aku butuhkan. Terimakasih atas dukungan, doa, hiburan yang telah kalian
berikan selama ini.
13. Teman-teman Diploma 3 Fakultas Ekonomi dan Bisnis, khususnya jurusan
Akuntansi. Terimakasih dukungan dan kebersamaan kita selama ini.
14. Semua pihak yang telah membantu saya menyelesaikan Tugas Akhir ini yang
tidak bisa penulis sebutkan satu-persatu.
Ucapan terimakasih memang telah diberikan kepada nama-nama di atas, tetapi
rasa terimakasih akan tetap keluar dari hati untuk semua pihak yang telah hadir
selama penyelesaian proses tugas akhir ini. Semua yang telah mendukung,
mendo’akan, dan telah membantu penulis dalam hal apapun, rasa terimakasih ini
penulis persembahkan.

Surakarta ,

Penulis

commit to user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN JUDUL
ABSTRAK ............................................................................................................ i
HALAMAN PERNYATAAN ORISINILITAS ................................................... ii
HALAMAN PERSETUJUAN .............................................................................. iii
HALAMAN PENGESAHAN ............................................................................... iv
MOTO DAN PERSEMBAHAN........................................................................... v
KATA PENGANTAR .......................................................................................... vi
DAFTAR ISI ......................................................................................................... viii
DAFTAR GAMBAR ............................................................................................ x
BAB
I.

PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah ......................................................................... 1
1.2 Rumusan Masalah ................................................................................... 3
1.3 Tujuan Penelitian .................................................................................... 3
1.4 Manfaat Penelitian .................................................................................. 3

II. TINJAUAN PUSTAKA
commit Intern
to userPengeluaran Kas ...................... 5
1.1 Pengertian Sistem Pengendalian

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

1.2 Unsur Sistem Pengendalian Intern .......................................................... 7
III. ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN
3.1 GambaranUmum Perusahaan.................................................................. 13
3.2 Analisis Data danPembahasan ................................................................ 20
3.3 Temuan.................................................................................................... 33
IV. PENUTUP
4.1 Kesimpulan ............................................................................................. 35
4.2 Saran ....................................................................................................... 37
DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................... 39

commit to user

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

DAFTAR GAMBAR
GAMBAR
1.1

Halaman

Struktur Organisasi CV. Romiz Aisy .......................................................... 16

commit to user