Promosi Harian Kompas Melalui Program Cari Inspirasi.

ABSTRACT
Wais Zahroh Isnaeni Hamdalah, NPM 2103103120044, 2015, Diploma
III

PAKT

Students,

Public

Relations

Studies

Program,

Advertising

Specialization, Faculty of Communications Science, Padjadjaran Universirty,
finished the final project entittled Promotion of “Harian Kompas” Through “
Cari Inspirasi Programm, under the control of Dr. Asep Suryana, Drs., M.Si.


The purpose of this final project is to obtain an overview of the process

Promotion of “Harian Kompas” Through “ Cari Inspirasi Programm which
includes how work processes, obstacles and solutions conducted by PT. Kompas
Media Nusantara
Study method used is descriptive method is a method that describes a
situation or event that is taking place, through interviews to the team promotion,
marketing communications Kompas and the relevant campus, as well as direct
participation in the process of the promotion programs being run and also
collecting data through studies literature.The results showed that the process

Promotion of “Harian Kompas” Through “ Cari Inspirasi Programm consists of
three stages: planning, implementation and evaluation of the program.
Advice is intended for readers who are interested in the promotion process
in the newspaper in order to continue to innovate in the promotional strategy to
attract consumers especially in making the program of promotional activities in
marketing communications.

ii


ABSTRAK
Wais Zahroh Isnaeni Hamdalah, NPM 2103103120044, 2015,
mahasiswa Diploma III PAKT, Program Studi Hubungan Masyarakat,
Peminatan Periklanan, Fakultas Ilmu Komunikasi, Universitas Padjadjaran,
menysuun Tugas Akhir yang berjudul “Promosi Harian Kompas Melalui
Program Cari Inspirasi”, dibawah bimbingan Dr. Asep Suryana, Drs., M.Si.
Tujuan Tugas Akhir ini adalah untuk memperoleh gambaran mengenai
proses “Promosi Harian Kompas Melalui Program Cari Inspirasi” yang meliputi
bagaimana proses kerja, hambatan serta pemecahan yang dilakukan oleh PT.
Kompas Media Nusantara
Metode studi yang digunakan adalah metode deskriptif yaitu metode yang
memaparkan situasi atau peristiwa yang sedang berlangsung, melalui wawancara
kepada tim promosi, marketing Komunikasi Harian Kompas dan pihak kampus
terkait, serta partisipasi langsung dalam proses kegiatan pada program promosi
yang dijalankan dan juga pengumpulan data melalui studi kepustakaan. Hasil
pengamatan menunjukkan bahwa proses “Promosi Harian Kompas Melalui
Program Cari Inspirasi” terdiri dari 3 tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan dan
evaluasi pada program.
Saran ditujukan bagi pembaca yang tertarik dalam proses promosi di surat

kabar agar bisa terus melakukan inovasi dalam strategi promosi untuk menarik
konsumen khusunya dalam membuat program kegiatan promosi yang ada di
marketing komunikasi.

iii

KATA PENGANTAR

Puji Syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT karena segala ijin dan
ridho-Nya, penulis dapat menyeleseikan laporan tugas akhir yang berjudul
“Promosi Harian Kompas Program Cari Inspirasi”. Laporan tugas akhir ini
disusun untuk memenuhi salah satu syarat kelulusan pada jurusan Periklan
Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Padjadjaran. Selama penulisan laporan
tugas akhir ini, penulis mengalami hambatan dan kesulitan, namumn
Alhamdulillah berkat rahmat dan anugerah dari Allah yang maha kuasa serta
dukungan doa dan bantuan dari berbagai pihak, maka penulis diberi kemudahan,
kelancaran serta kesabaran dalam proses pembuatan tugas akhir ini.
Oleh karena itu pada kesempatan ini dengan ketulusan hati penulis
mengucapkan terimakasih yang sedalam dalamnya tak terhingga besarnya kepada
semua pihak yang telah memberikan motivasi, semangat, doa dan bimbingannya

kepada penulis. Ucapan yang tulus serta ikhlas ini penulis ucapkan kepada;
1. Dr. Asep Suryana, M.Si selaku dosen pembimbing yang telah
membimbing penulis sampai akhirnya tugas akhir ini selesai
2. Dr. H. Iriana Bakti, M.Si selaku dosen wali
3. Dr. H. Edwin Rizal, M.Si selaku sekretaris program DIII PAKT
4. Dr. Dadang Sugiana, M.Si selaku ketua program DIII PAKT
5. Prof. H. Deddy Mulyana, M.A, Ph.d selaku dekan Fakultas Ilmu
Komunikasi Universita Padjadjaran

iv

6. Staff pengajar FIKOM UNPAD yang telah memberikan bekal ilmu bagi
penulis
7. Staff SBA dan Roster selaku pengurus administrasi selama perkuliahan
8. Mba Tarrence Palar selaku Manager Promosi, Marketing Komunikasi,
Harian Kompas yang banyak membantu penulis dalam praktek kerja
lapangan di Kompas
9. Pihak Marketing Komunikasi, Harian Kompas terutama Tim Promosi
yaitu Mba Desbud, Kak Any, Kak Ayu, Kak Evanto dan yang lainnya
10. Papa Sito, Mama Iis dan teteh Arni sebagai keluarga yang selalu

memberikan dukungan, motivasi, perhatian, kasih sayang dan materi yang
tak terhingga.
11. Dimas gendon sebagai adik Siaga yang selalu 24 jam siap sedia membantu
penulis dari segi mengantar jemput dan sebagainya
12. Ovie, Tisa, Grace, Riris, Ayu, Alika, Rifa, Natasya, Eva, Risma, Noval
dan Ressa yang selalu siap mendengarkan segala keluhan dari penulis dan
yang selalu memberikan dukungan dan kasih sayang
13. Ade yang selalu siap ditebengin kostannya, Susi, Isma, Dini dan seluruh
teman teman periklanan yang selalu menemani selama 3 tahun ini
14. Anak anak Radio Mahasiswa UNPAD, anak anak event FORSI, anak anak
PEF, semua yang selalu memberikan suport dan emangat kepada penulis
15. Aldrin Aigist Nengkey yang selalu menjadi Alarm “kapan Sidang?,
kapang wisuda?” kepada penulis, juga selalu siap menerima keluhan saat
penulis mengalami kesulitan dan kembimbangan.ILY

v

16. Dan kepada seluruh pihak yang tidak bisa disebutkan satu persatu oleh
penulis yang turut membantu dalam proses tugas akhir yang dikerjakan
oleh penulis. Tugas Akhir ini, penulis berikan kepada seluruh orang yang

mendukung dan menyanyangi penulis hingga saat ini.

vi