Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pembuatan Game Shooter Berbasis FPS "Frontier Light" Menggunakaan Action Script 3 T0 562013023 BAB IV

(1)

28 BAB IV

HASIL DAN ANALISIS

4.1 Hasil Karya /Implementasi

Kegiatan implementasi atau penerapan dilakukan dengan dasar yang telah direncanakan dalam rencana implementasi. Pada penerapan sistem yang diusulkan tentu saja harus disediakan beberapa aspek yang akan mendukung kelancaran operasi sistem dan hal yang akan dijadikan faktor pendukung adalah penentuan kebutuhan sumber daya. Implementasi adalah proses penerapan rancangan program yang telah dibuat atau penerapan aplikasi dalam melaksanakan sistem informasi yang dibangun.

4.1.1 Tampilan Awal

Gambar 4.1 Tampilan awal

Merupakan tampilan utama saat pertama kali game dijalankan, menampilkan judul utama game, Button Play untuk


(2)

memainkan game, Button Exit untuk keluar dari game, dan petunjuk permainan.

4.1.2 Pilihan Stage

Gambar 4.2 Tampilan pilihan stage

Pada tampilan pemilihan stage, terdapat 3 buah stage yang dapat dipilih dengan meng-klik salah satu Button yang tersedia. Button Exit berfungsi untuk keluar dari game.


(3)

4.1.3 Tampilan Deskripsi Stage 1

Gambar 4.3 Tampilan deskripsi stage 1

Pada tampilan deskripsi stage 1 menampilkan gambar dan sekilas cerita tentang stage 1. Pilih Start Game untuk memulai game, pilih Select Stage untuk kembali ke jendela pemilihan stage.


(4)

4.1.4 Tampilan Deskripsi Stage 2

Gambar 4.4 Tampilan seskripsi stage 2

Pada tampilan deskripsi stage 2 menampilkan gambar dan sekilas cerita tentang stage 2. Pilih Start Game untuk memulai game, pilih Select Stage untuk kembali ke jendela pemilihan stage.

4.1.5 Tampilan Deskripsi Stage 3


(5)

Pada tampilan deskripsi stage 3 menampilkan gambar dan sekilas cerita tentang stage 3. Pilih Start Game untuk memulai game, pilih Select Stage untuk kembali ke jendela pemilihan stage.

4.1.6 Tampilan Gameplay Stage 1

Gambar 4.6 Tampilan gameplaystage 1

Pada tampilan gameplaystage 1 menampilkan objek musuh berupa missile yang harus dihancurkan oleh pemain supaya tidak menabrak stasiun luar angkasa dan mengurangi HP pemain. Setiap missile yang berhasil ditembak akan menambah score pemain secara otomatis. Menggunakan kontrol mouse untuk menggerakkan senjata dan klik pada mouse untuk menembak, berlaku untuk semua stage permainan.


(6)

4.1.7 Tampilan Gameplay Stage 2

Gambar 4.7 Tampilan gameplaystage 2

Pada tampilan gameplaystage 2 menampilkan objek musuh berupa pesawat yang harus dihancurkan oleh pemain supaya tidak mencapai Bumi. dan mengurangi HP pemain. Setiap pesawat yang berhasil ditembak akan menambah score pemain secara otomatis.


(7)

4.1.8 Tampilan Gameplay Stage 3

Gambar 4.8 Tampilan gameplaystage 3

Pada tampilan gameplaystage 3 menampilkan objek musuh utama berupa kapal induk yang harus dihancurkan oleh pemain. Musuh dapat menembakkan sinar laser yang dapat mengurangi HP pemain, untuk mencegahnya tembak pada sasaran yang telah ditentukan. Setiap serangan musuh yang berhasil dicegah akan menambah progress bar yang berjalan dan menambah score pemain secara otomatis.


(8)

4.1.9 Tampilan Game Over

Gambar 4.9 Tampilan gameover

Ketika HP pemain habis maka akan muncul jendela Game Over yang menampilkan berapa score yang berhasil dicapai pemain. Terdapat pilihan apakah pemain ingin bermain lagi atau keluar dari game.

4.1.10 Tampilan Sub Game Over


(9)

Ketika pemain memilih ingin memainkannya lagi maka akan diarahkan ke jendela pemilihan stage untuk memilih stage yang ingin dimainkan.

4.1.11 Tampilan Game Win

Gambar 4.11 Tampilan gamewin

Pada stage 3, jika pemain berhasil mengalahkan musuh utama maka akan muncul jendela tampilan congratulations yang berarti pemain telah berhasil memenangkan stage 3. Jendela ini juga menampilkan berapa score yang berhasil dicapai pemain dan pilihan apakah pemain ingin memainkannya lagi atau keluar dari game.


(10)

4.2Hasil Pengujian

Dalam game ini terdapat beberapa stage permainan yang didalam setiap stage terdapat gameplay yang berbeda pula. Semua stage berjalan dengan baik. Tampilan Score, health bar dan progress bar dapat berfungsi dengan baik. Gerakan kursor tembakan dapat bergerak sesuai gerakan mouse pemain. Fungsi random timer untuk gerakan musuh berfungsi dengan baik.

4.3Analisis

Berdasarkan pengujian yang dilakukan, semua fungsi dan gerakan sudah berfungsi dan berjalan dengan baik. untuk game yang mempunyai genre First Person Shooter (FPS), game ini bisa dijadikan hiburan alternatif yang ringan, tidak terlalu rumit dan cenderung mudah untuk dimainkan oleh semua kalangan. Didalam game ini pemain dibawa untuk menikmati suasana yang berbeda pada setiap stagenya, dengan kontrol yang sangat mudah untuk memainkannya dan tampilan antarmuka yang mudah dipahami.


(1)

Pada tampilan deskripsi stage 3 menampilkan gambar dan sekilas cerita tentang stage 3. Pilih Start Game untuk memulai game, pilih Select Stage untuk kembali ke jendela pemilihan stage.

4.1.6 Tampilan Gameplay Stage 1

Gambar 4.6 Tampilan gameplay stage 1

Pada tampilan gameplay stage 1 menampilkan objek musuh berupa missile yang harus dihancurkan oleh pemain supaya tidak menabrak stasiun luar angkasa dan mengurangi HP pemain. Setiap missile yang berhasil ditembak akan menambah score pemain secara otomatis. Menggunakan kontrol mouse untuk menggerakkan senjata dan klik pada mouse untuk menembak, berlaku untuk semua stage permainan.


(2)

4.1.7 Tampilan Gameplay Stage 2

Gambar 4.7 Tampilan gameplay stage 2

Pada tampilan gameplay stage 2 menampilkan objek musuh berupa pesawat yang harus dihancurkan oleh pemain supaya tidak mencapai Bumi. dan mengurangi HP pemain. Setiap pesawat yang berhasil ditembak akan menambah score pemain secara otomatis.


(3)

4.1.8 Tampilan Gameplay Stage 3

Gambar 4.8 Tampilan gameplay stage 3

Pada tampilan gameplay stage 3 menampilkan objek musuh utama berupa kapal induk yang harus dihancurkan oleh pemain. Musuh dapat menembakkan sinar laser yang dapat mengurangi HP pemain, untuk mencegahnya tembak pada sasaran yang telah ditentukan. Setiap serangan musuh yang berhasil dicegah akan menambah progress bar yang berjalan dan menambah score pemain secara otomatis.


(4)

4.1.9 Tampilan Game Over

Gambar 4.9 Tampilan game over

Ketika HP pemain habis maka akan muncul jendela Game Over yang menampilkan berapa score yang berhasil dicapai pemain. Terdapat pilihan apakah pemain ingin bermain lagi atau keluar dari game.

4.1.10 Tampilan Sub Game Over


(5)

Ketika pemain memilih ingin memainkannya lagi maka akan diarahkan ke jendela pemilihan stage untuk memilih stage yang ingin dimainkan.

4.1.11 Tampilan Game Win

Gambar 4.11 Tampilan game win

Pada stage 3, jika pemain berhasil mengalahkan musuh utama maka akan muncul jendela tampilan congratulations yang berarti pemain telah berhasil memenangkan stage 3. Jendela ini juga menampilkan berapa score yang berhasil dicapai pemain dan pilihan apakah pemain ingin memainkannya lagi atau keluar dari game.


(6)

4.2Hasil Pengujian

Dalam game ini terdapat beberapa stage permainan yang didalam setiap stage terdapat gameplay yang berbeda pula. Semua stage berjalan dengan baik. Tampilan Score, health bar dan progress bar dapat berfungsi dengan baik. Gerakan kursor tembakan dapat bergerak sesuai gerakan mouse pemain. Fungsi random timer untuk gerakan musuh berfungsi dengan baik.

4.3Analisis

Berdasarkan pengujian yang dilakukan, semua fungsi dan gerakan sudah berfungsi dan berjalan dengan baik. untuk game yang mempunyai genre First Person Shooter (FPS), game ini bisa dijadikan hiburan alternatif yang ringan, tidak terlalu rumit dan cenderung mudah untuk dimainkan oleh semua kalangan. Didalam game ini pemain dibawa untuk menikmati suasana yang berbeda pada setiap stagenya, dengan kontrol yang sangat mudah untuk memainkannya dan tampilan antarmuka yang mudah dipahami.