ANALISIS PENGGUNAAN BENTUK PASIF PADA JUDUL BERITA Analisis Penggunaan Bentuk Pasif Pada Judul Berita Koran Tempo Edisi November 2014.

ANALISIS PENGGUNAAN BENTUK PASIF PADA JUDUL BERITA
KORAN TEMPO EDISI NOVEMBER 2014

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan
pada Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Diajukan Oleh:
Reni Kurniawati
A 310110130

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
JUNI, 2015

i

PERI\IYATAAN

Saya yang bertandatangan di bawah


ini,

Nama

Reni Kurniawati

NIM

A 310110130

Program Studi

Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Judul Skripsi

ANALISIS PENGGUNAAN BENTUK PASIF PADA
JUDUL BERITA KORAN TEMPO EDISI NOVEMBER 2OI4

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya serahkan ini benar-benar


hasil karya saya sendiri dan bebas plagiat karya orang lain, kecuali yang secara
tertulis diacu/dikutip dalam naskah dan disebutkan pada daftAr pustaka. Apabila di
kemudian hari terbukti skripsi ini hasil plagiat, saya bertanggung jawab sepenuhnya
dan bersedia menerima sanksi sesuai peraturan yang berlaku.

Surakarta, 30 Juni 2015
pelgyataan

A 310110130

11

iii

iv

HALAMAN MOTTO

Tunjukilah kami jalan yang lurus (yaitu) jalan orang-orang yang telah Engkau beri

nikmat kepada mereka; bukan (jalan) mereka yang dimurkai dan bukan (pula jalan)
mereka yang sesat (Qs Al Fatihah:6-7)

Bacalah dengan menyebut nama Tuhanmu (Qs. Al Alaq:1)

Media masa mampu mengenalkan dunia yang luas, dan mengubah pola pikir
pembacanya.
(Penulis)

Jika ilmu dapat diaplikasikan dan dipertanggungjawabkan, maka pemilik ilmu
menjadi seseorang yang sempurna.
(Penulis)

v

HALAMAN PERSEMBAHAN

Sujud syukur, penulis haturkan kepada Sang Maha Kuasa, Allah Swt. yang
telah memberikan kesempatan dan kemudahan untuk menyelesaikan skripsi ini. Tak
lupa shalawat dan salam tetap tercurah kepada Nabi Muhammad Saw, sang teladan

umat islam. Skripsi ini penulis persembahkan kepada orang tua saya (Sunaryo dan
Sugiyati), yang telah memberi semangat dalam proses menyelesaikan studi di
Universitas Muhammadiyah Surakarta, memberi kasih sayang, doa, nasihat, dan
materi. Skripsi ini juga penulis persembahkan kepada Kakak Arief Juniarto, S.Hut.,
Adik Noor Fahrudin, Adik Annisa Nurul Niswah, dan Adik Hendri Lutfiatul Hamam
Nafis, yang telah memberikan kecerian dalam setiap kesulitan.

vi

ABSTRAK

Reni Kurniawati, A 310110130. ANALISIS PENGGUNAAN BENTUK PASIF
PADA JUDUL BERITA KORAN TEMPO EDISI NOVEMBER 2014. Skripsi.
Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Fakultas Keguruan dan Ilmu
Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta, Mei, 2015.
Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi jenis bentuk pasif judul berita
pada Koran Tempo edisi November 2014, dan menganalisis pola struktur fungsi
bentuk pasif judul berita pada Koran Tempo edisi November 2014. Data penelitian
ini berupa bentuk pasif judul berita pada rubrik “Berita Utama” Koran Tempo edisi
November 2014. Data dikumpulkan dengan menggunakan metode simak, dan teknik

lanjutan berupa teknik catat. Teknik analisis data menggunakan metode agih, dengan
teknik lanjutan teknik perluas, teknik sisip, dan teknik ubah ujud. Berdasarkan hasil
analisis, dapat disimpulkan bahwa (1) jenis bentuk pasif pada judul berita Koran
Tempo edisi November 2014 antara lain pasif bentuk di-/, dan pasif bentuk ter-/.
Pasif di-/ terdiri atas 29 data, pasif di-/-kan terdiri atas 10 data, pasif diper-/ terdiri
atas 1 data, pasif diper-/-kan terdiri atas 1 data, dan pasif diper-/-i terdiri atas 1 data,
serta pasif ter-/ terdiri atas 6 data. Bentuk pasif yang menduduki fungsi predikat
dapat diikuti oleh kehadiran pelengkap/keterangan. Akan tetapi, kedua fungsi
tersebut juga dapat dihilangkan guna keefektifan judul berita. (2) Sementara itu, pola
struktur fungsi bentuk pasif judul berita Koran Tempo edisi November 2014 pada 48
data terbentuk 10 pola antara lain (1) S-P-Pel terdiri atas 17 data, (2) S-P terdiri atas
15 data, (3) S-P-K terdiri atas 7 data, (4) K, S-P terdiri atas 2 data, (5) S-P, S-P-Pel
terdiri atas 2 data, (6) S-P-Pel-K terdiri atas 1 data, (7) S-P-Pel-K, S-K terdiri atas 1
data, (8) Konj. P, S-P-Pel terdiri atas 1 data, (9) P-Pel, P-Pel terdiri atas 1 data, dan
(10) K1-S-P-K2 terdiri atas 1 data.
Kata Kunci: bentuk pasif, judul berita, pola struktur fungsi

vii

KATA PENGANTAR


Assalamualaikum, wr. wb.
Alhammdulillah, penulis haturkan kepada Allah Swt. Maha Pemberi yang
melimpahkan rahmat, dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan
skripsi yang berjudul “Analisis Penggunaan Bentuk Pasif pada Judul Berita Koran
Tempo Edisi November 2014”. Skripsi ini sebagai tugas akhir dan syarat dalam
memperoleh gelar sarjana S-1 Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Fakultas
Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Penelitian ini terwujud atas bimbingan, bantuan, dan doa dari berbagai pihak.
Oleh karena itu, penulis mengucapkan terima kasih kepada:
1.

Prof. Dr. Bambang Setiaji selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Surakarta.

2.

Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M.Hum. selaku Dekan Fakultas Keguruan dan
Ilmu Pendidikan .

3.


Dr. Zainal Arifin, M.Hum. selaku Ketua Program Studi Pendidikan Bahasa dan
Sastra Indonesia, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas
Muhammadiyah Surakarta.

4.

Drs. Andi Haris Prabawa, M.Hum. selaku pembimbing akademik yang
memberikan arahan selama menjalankan pendidikan di Program Studi
Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia.

5.

Drs. Atiqa Sabardila, M.Hum. selaku pembimbing skripsi yang telah
memberikan bimbingan, dan dukungan dalam penyususnan skripsi.

6.

Bapak dan Ibu dosen Program Studi PBSI FKIP UMS yang memberikan ilmu
selam perkuliahan.


7.

Orang tua yang memberikan nasihat dan doa dalam menyelesaikan gelar sarjana
S-1i.

8.

Kakak dan Adik-Adik yang memberikan dukungan dalam menyelesaikan skripsi
ini.

viii

9.

Kader Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Kota Surakarta yang memberikan doa
dalam menyelesaikan skripsi ini.

10. Anggota Himpunan Mahasiswa Progdi PBSI FKIP UMS.
11. Teman-teman kelas C PBSI FKIP UMS angkatan 2011.

12. Teman-teman Kost Ulinnuha, dan semua pihak yang memberikan dukungan.
Semoga dukungan, bantuan, dan doa yang diberikan kepada penulis,
mendapatkan balasan dari Allah Swt. Amin. Penulis berharap laporan ini dapat
bermanfaat bagia pembaca. Penulis menyadari laporan ini kurang sempurna. Oleh
karena itu, kritik, dan saran sangat penulis harapkan.
Wassalamualaikum, wr. wb.

Surakarta, 30 Juni 2015

Penulis

ix

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL............................................................................................. i
HALAMAN PERNYATAAN .............................................................................. ii
HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ................................................... iii
HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI ............................................................. iv
HALAMAN MOTTO ........................................................................................... v

HALAMAN PERSEMBAHAN ........................................................................... vi
ABSTRAK ............................................................................................................ vii
KATA PENGANTAR .......................................................................................... viii
DAFTAR ISI ......................................................................................................... x
DAFTAR TABEL ................................................................................................. xii
DAFTAR SINGKATAN ...................................................................................... xiii
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah ....................................................................... 1
B. Rumusan Masalah ................................................................................ 3
C. Tujuan Penelitian .................................................................................. 3
D. Manfaat Penelitian ................................................................................ 3
BAB II TINJAUAN PUSTAKA
A. Kajian Teori ........................................................................................... 4
1. Bentuk Pasif ..................................................................................... 4
2. Unsur-Unsur Fungsi dalam Sintaksis .............................................. 6
3. Teks dan Koteks .............................................................................. 12
4. Tema, Topik, dan Judul ................................................................... 13
5. Koran Tempo ................................................................................... 14
B. Penelitian Terdahulu yang Relevan ....................................................... 15
BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis dan Desain Penelitian ................................................................... 21
B. Tempat dan Waktu Penelitian................................................................ 21
C. Data dan Sumber Data ........................................................................... 22
D. Kehadiran Peneliti ................................................................................. 22
x

E. Teknik Pengumpulan Data .................................................................... 22
F. Keabsahan Data ..................................................................................... 23
G. Teknik Analisis Data ............................................................................. 23
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A. Hasil Penelitian ...................................................................................... 25
1. Jenis Bentuk Pasif Judul Berita Koran Tempo
Edisi November 2014 ...................................................................... 25
2. Pola Struktur Fungsi Judul Berita Koran Tempo
Edisi November 2014 ...................................................................... 56
B. Pembahasan .......................................................................................... 71
C. Keterbatasan Penelitian ......................................................................... 74
BAB V PENUTUP
A. Simpulan ................................................................................................ 75
B. Implikasi ................................................................................................ 75
C. Saran ...................................................................................................... 76
DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................... 77
LAMPIRAN

xi

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1

Klasifikasi Data Pasif di-/

Tabel 1.2

Klasifikasi Data Pasif di-/-kan

Tabel 1.3

Klasifikasi Data Pasif diper-/

Tabel 1.2

Klasifikasi Data Pasif diper-/kan

Tabel 1.2

Klasifikasi Data Pasif diper-/-i

Tabel 2.1

Klasifikasi Pola Struktur Fungsi

xii

DAFTAR SINGKATAN

S

: Subjek

P

: Pedikat

Pel

: Pelengkap

K

: Keterangan

K1

: Keterangan Pertama

K2

: Keterangan Kedua

xiii

Dokumen yang terkait

PENGGUNAAN BENTUK PASIF PADA JUDUL BERITA Analisis Penggunaan Bentuk Pasif Pada Judul Berita Koran Tempo Edisi November 2014.

0 3 18

PEMAKAIAN DISFEMIA PADA JUDUL BERITA KORAN TEMPO EDISI APRIL 2015 Pemakaian Disfemia pada Judul Berita Koran Tempo Edisi April 2015.

0 2 16

PEMAKAIAN DISFEMIA PADA JUDUL BERITA KORAN TEMPO EDISI APRIL 2015 Pemakaian Disfemia pada Judul Berita Koran Tempo Edisi April 2015.

0 2 11

ANALISIS PENGGUNAAN SINGKATAN PADA JUDUL BERITA Analisis Penggunaan Singkatan Pada Judul Berita Di Harian Jawa Pos Edisi Mei-Juni 2013.

0 1 11

ANALISIS PENGGUNAAN SINGKATAN PADA JUDUL BERITA Analisis Penggunaan Singkatan Pada Judul Berita Di Harian Jawa Pos Edisi Mei-Juni 2013.

0 1 15

ANALISIS PENGGUNAAN SINGKATAN PADA JUDUL BERITA DI HARIAN JAWA POS EDISI OKTOBER-NOVEMBER 2013 Analisis Penggunaan Singkatan Pada Judul Berita Di Harian Jawa Pos Edisi Oktober-November 2013.

0 2 14

ANALISIS PENGGUNAAN SINGKATAN PADA JUDUL BERITA DI HARIAN JAWA POS EDISI OKTOBER – NOVEMBER 2013 Analisis Penggunaan Singkatan Pada Judul Berita Di Harian Jawa Pos Edisi Oktober-November 2013.

0 2 17

ANALISIS BENTUK PASIF PADA JUDUL BERITA SURAT KABAR HARIAN SOLOPOS EDISI MEI 2013 Analisis Bentuk Pasif Pada Judul Berita Surat Kabar Harian SOLOPOS Edisi Mei 2013.

0 1 13

PENDAHULUAN Analisis Bentuk Pasif Pada Judul Berita Surat Kabar Harian SOLOPOS Edisi Mei 2013.

0 2 13

ANALISIS BENTUK PASIF PADA JUDUL BERITA SURAT KABAR HARIAN SOLOPOS EDISI MEI 2013 Analisis Bentuk Pasif Pada Judul Berita Surat Kabar Harian SOLOPOS Edisi Mei 2013.

0 1 14