Proses Produksi Semen Beku Sapi Friesien Holstein di Balai Inseminasi Buatan Lembang, Bandung, Jawa Barat - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

11

BAB III

MATERI DAN METODE

Kegiatan Praktek Kerja Lapangan dilaksanakan pada tanggal 2 Februari
2015 sampai 18 Maret 2015 bertempat di Balai Inseminasi Buatan (BIB)
Lembang. Balai Inseminasi Buatan (BIB) Lembang berlokasi di Jalan Kiwi Kayu
Ambon No.78, Lembang, Bandung, Jawa Barat.

3.1. Materi

Materi yang diamati adalah semen dari 12 ekor pejantan sapi Friesien
Holstein yang ada di Balai Inseminasi Buatan Lembang, kuisioner tentang proses
penampungan, evaluasi semen dan produksi semen beku serta alat dan bahan yang
digunakan dalam proses penampungan, evaluasi semen dan produksi semen beku.
Bahan yang digunakan dalam proses penampungan semen adalah sapi
pemancing (teaser ), dummy cow, air hangat dan vaselin (sebagai pelicin). Alat
yang digunakan untuk penampungan semen diantaranya kandang jepit untuk
menjepit hewan pemancing (teaser ), vagina buatan untuk menampung semen,

water heater (pemanas air) sebagai penyedia air panas, batang pengaduk (stick
glass) untuk mengoleskan vaselin ke bagian dalam vagina buatan, thermometer,

handuk bersih, alumunium foil sebagai penutup tabung ukur yang berisi semen
agar tidak terkena cahaya matahari. Perlengkapan penunjang lainnya adalah alat
tulis, kamera, jas laboratorium, pakaian kandang (wearpack) dan sepatu boot.

12

Bahan yang digunakan dalam evaluasi semen diantaranya semen pejantan
yang baru ditampung, alkhohol 70%, larutan NaCl 0,9%, aquabidest. Alat yang
digunakan

dalam

evaluasi

semen

diantaranya


spectrophotometer

untuk

menghitung konsentrasi semen, pH meter untuk mengukur derajat keasaman
semen, mikroskop untuk memeriksa gerak massa dan motilitas, objeck glass,
cover glass, batang pengaduk, pipet tetes. Perlengkapan penunjang lainnya adalah

alat tulis, kamera dan jas laboratorium.
Bahan yang digunakan dalam proses pengenceran semen adalah bahan
pengencer part A dan B. Alat yang digunakan adalah beaker glass sebagai tempat
semen, inkubator sebagai water jacket, cool top sebagai tempat penyimpanan
semen yang telah diencerkan, label sebagai tanda dan identitas semen.
Bahan yang digunakan dalam proses pembekuan semen adalah tabung ukur
sebagai tempat semen yang akan dibekukan, cool top sebagai tempat equilibrasi,
filling dan sealing, racking, pre-freezing, mesin printing straw untuk mencetak

identitas semen, mesin filling-sealing untuk proses pengisian semen dalam straw,
container untuk menyimpan straw semen beku dalam nitrogen cair -196 0C.


Perlengkapan penunjang lainnya adalah alat tulis, kamera dan jas laboratorium.

3.2. Metode

Metode yang digunakan dalam pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan adalah
metode pengamatan langsung, wawancara, pencatatan data baik primer maupun
sekunder, serta berpartisipasi aktif dalam mengikuti kegiatan yang dilakukan di
lingkungan Balai Inseminasi Buatan Lembang seperti kegiatan memandikan

13

pejantan, membersihkan kandang, memberi pakan, perawatan kesehatan ternak,
perawatan kebun rumput, persiapan vagina buatan, penampungan semen, evaluasi
semen, produksi semen beku dan jasa produksi.

Dokumen yang terkait

Manajemen Produksi Semen Beku Sapi Potong di Balai Inseminasi Buatan Singosari Malang - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 1

Seleksi Bibit Pejantan Unggul Sapi Friesien Holstein di Balai Besar Inseminasi Buatan Singosari Kabupaten Malang Jawa Timur. - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 1 11

Seleksi Bibit Pejantan Unggul Sapi Friesien Holstein di Balai Besar Inseminasi Buatan Singosari Kabupaten Malang Jawa Timur. - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 2

Seleksi Bibit Pejantan Unggul Sapi Friesien Holstein di Balai Besar Inseminasi Buatan Singosari Kabupaten Malang Jawa Timur. - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 7

Seleksi Bibit Pejantan Unggul Sapi Friesien Holstein di Balai Besar Inseminasi Buatan Singosari Kabupaten Malang Jawa Timur. - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 2

Proses Produksi Semen Beku Sapi Friesien Holstein di Balai Inseminasi Buatan Lembang, Bandung, Jawa Barat - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 1 12

Proses Produksi Semen Beku Sapi Friesien Holstein di Balai Inseminasi Buatan Lembang, Bandung, Jawa Barat - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 2

Proses Produksi Semen Beku Sapi Friesien Holstein di Balai Inseminasi Buatan Lembang, Bandung, Jawa Barat - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 8

PROSES PEMBUATAN SEMEN BEKU PADA SAPI SIMMENTAL DI BALAI INSEMINASI BUATAN UNGARAN SIDOMULYO JAWA TENGAH - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 11

PROSES PEMBUATAN SEMEN BEKU PADA SAPI SIMMENTAL DI BALAI INSEMINASI BUATAN UNGARAN SIDOMULYO JAWA TENGAH - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

2 7 2