REKOMENDASI UNTUK RENCANA TATA RUANG WILAYAH BERBASIS MITIGASI BENCANA

  BAPPENAS Provinsi Bengkulu AGEN DA

  

REKOMENDASI UNTUK

RENCANA TATA RUANG WILAYAH

BERBASIS MITIGASI BENCANA

PROVINSI BENGKULU

Modified Mercalli Intensity (MMI)

  S angat T

  IX ing gi

  VIII T ingg i

  VII S edang

  VI R endah

  V N ih il

  IV Protection Areas Conservation Area Protection Forest Nasional Parc Nature Tourism Parc

  

FINAL

17 Februari 2010

  

BENGKULU DISASTER RISK MAPPING PROJECT

(BDRM)

 

  Safer Communities through Disaster Risk Reduction Safer Communities in Development

AGEN DA

  

REKOMENDASI UNTUK

RENCANA TATA RUANG WILAYAH

BERBASIS MITIGASI BENCANA

PROVINSI BENGKULU

FINAL

17 Februari 2010

  

BENGKULU DISASTER RISK MAPPING PROJECT

(BDRM)

 

  Safer Communities through Disaster Risk Reductionin Development (UNDP SC-DRR Program) Provinsi Bengkulu BAPPENAS Safer Communities through Disaster Risk Reduction

  DAFTAR ISI

  Bab 1: Pendahuluan

  1. Metodologi Pelaksanaan Proyek ..................................................................................................... 1-1

  2. Skema Sinkronisasi Peta Risiko Bencana Dengan RTRW ............................................................. 1-1

  3. Layer Dari RTRW ............................................................................................................................ 1-1

  Bab 2: Perbandingan Peta Bencana Dengan RTRW

  1. Perbandingan Peta Bencana Gempa Bumi Dengan RTRW

  1.A.1 Perbandingan Peta Bencana Gempa Bumi Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW . 2-1

  1.A.2 Perbandingan Peta Bencana Gempa Bumi Dengan Rencana Infrastruktur RTRW ........... 2-3

  1.B.1 Perbandingan Peta Bencana Gempa Bumi Dengan Kawasan Lindung RTRW ................ 2-5

  1.B.2 Perbandingan Peta Bencana Gempa Bumi Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW ................................................................................................................................. 2-7

  1.C Perbandingan Peta Bencana Gempa Bumi Dengan Rencana Kawasan Strategis ........... 2-9

  2. Perbandingan Peta Bencana Tsunami Dengan RTRW

  2.A.1 Perbandingan Peta Bencana Tsunami Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW ...... 2-12

  2.A.2 Perbandingan Peta Bencana Tsunami Dengan Rencana Infrastruktur RTRW ............... 2-14

  2.B.1 Perbandingan Peta Bencana Tsunami Dengan Kawasan Lindung RTRW ..................... 2-16

  2.B.2 Perbandingan Peta Bencana Tsunami Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW ... 2-18

  2.C Perbandingan Peta Bencana Tsunami Dengan Rencana Kawasan Strategis ................ 2-20

  3. Perbandingan Peta Bencana Letusan Gunung Api Dengan RTRW

  3.A.1 Perbandingan Peta Bencana Letusan Gunung Api Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW ............................................................................................................................... 2-22

  3.A.2 Perbandingan Peta Bencana Letusan Gunung Api Dengan Rencana Infrastruktur RTRW ............................................................................................................................... 2-24

  3.B.1 Perbandingan Peta Bencana Letusan Gunung Api Dengan Kawasan Lindung RTRW .. 2-26

  3.B.2 Perbandingan Peta Bencana Letusan Gunung Api Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW ............................................................................................................... 2-28

  3.C Perbandingan Peta Bencana Letusan Gunung Api Dengan Rencana Kawasan Strategis ........................................................................................................................... 2-30

  4. Perbandingan Peta Bencana Angin Puting Beliung Dengan RTRW

  4.A.1 Perbandingan Peta Bencana Angin Puting Beliung Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW ............................................................................................................................... 2-32

  4.A.2 Perbandingan Peta Bencana Angin Puting Beliung Dengan Rencana Infrastruktur RTRW ............................................................................................................................... 2-34

  4.B.1 Perbandingan Peta Bencana Angin Puting Beliung Dengan Kawasan Lindung RTRW . 2-36

  4.B.2 Perbandingan Peta Bencana Angin Puting Beliung Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW ............................................................................................................... 2-38

  4.C Perbandingan Peta Bencana Angin Puting Beliung Dengan Rencana Kawasan Strategis ........................................................................................................................... 2-40

  5. Perbandingan Peta Bencana Kekeringan Dengan RTRW

  5.A.1 Perbandingan Peta Bencana Kekeringan Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW . 2-42

  5.A.2 Perbandingan Peta Bencana Kekeringan Dengan Rencana Infrastruktur RTRW ........... 2-44

  5.B.1 Perbandingan Peta Bencana Kekeringan Dengan Kawasan Lindung RTRW ................. 2-46

  5.B.2 Perbandingan Peta Bencana Kekeringan Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW 2-48

  5.C Perbandingan Peta Bencana Kekeringan Dengan Rencana Kawasan Strategis ............ 2-50

  6. Perbandingan Peta Bencana Banjir Dengan RTRW

  6.A.1 Perbandingan Peta Bencana Banjir Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW .......... 2-52

  6.A.2 Perbandingan Peta Bencana Banjir Dengan Rencana Infrastruktur RTRW .................... 2-54

  6.B.1 Perbandingan Peta Bencana Banjir Dengan Kawasan Lindung RTRW .......................... 2-56

  6.B.2 Perbandingan Peta Bencana Banjir Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW ......... 2-58

  6.C Perbandingan Peta Bencana Banjir Dengan Rencana Kawasan Strategis ..................... 2-60

  7. Perbandingan Peta Bencana Tanah Longsor Dengan RTRW

  7.A.1 Perbandingan Peta Bencana Tanah Longsor Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW ............................................................................................................................... 2-62

  7.A.2 Perbandingan Peta Bencana Tanah Longsor Dengan Rencana Infrastruktur RTRW ..... 2-64

  7.B.1 Perbandingan Peta Bencana Tanah Longsor Dengan Kawasan Lindung RTRW ........... 2-66

  7.B.2 Perbandingan Peta Bencana Tanah Longsor Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW ................................................................................................................................ 2-68

  7.C Perbandingan Peta Bencana Tanah Longsor Dengan Rencana Kawasan Strategis ..... 2-70

  8. Perbandingan Peta Bencana Gelombang Pasang dan Abrasi Dengan RTRW

  8.A.1 Perbandingan Peta Bencana Gelombang Pasang Dan Abrasi Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW ............................................................................................................. 2-72

  8.A.2 Perbandingan Peta Bencana Gelombang Pasang Dan Abrasi Dengan Rencana Infrastruktur RTRW .......................................................................................................... 2-74

  8.B.1 Perbandingan Peta Bencana Gelombang Pasang Dan Abrasi Dengan Kawasan Lindung RTRW ................................................................................................................. 2-76

  8.B.2 Perbandingan Peta Bencana Gelombang Pasang Dan Abrasi Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW ............................................................................................... 2-78

  8.C Perbandingan Peta Bencana Gelombang Pasang Dan Abrasi Dengan Rencana Kawasan Strategis ........................................................................................................... 2-80

  9. Perbandingan Peta Bencana Kebakaran Hutan Dengan RTRW

  9.A.1 Perbandingan Peta Bencana Kebakaran Hutan Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW ............................................................................................................................... 2-82

  9.A.2 Perbandingan Peta Bencana Kebakaran Hutan Dengan Rencana Infrastruktur RTRW . 2-84

  9.B.1 Perbandingan Peta Bencana Kebakaran Hutan Dengan Kawasan Lindung RTRW ....... 2-86

  9.B.2 Perbandingan Peta Bencana Kebakaran Hutan Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW ................................................................................................................................ 2-88

  9.C Perbandingan Peta Bencana Kebakaran Hutan Dengan Rencana Kawasan Strategis .. 2-90

  Bab 3: Rekomendasi 3.1 Rekomendasi untuk revisi RTRW ........................................................................................................

  3.2 Rekomendasi tindak lanjut ...................................................................................................................

  

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1 Rencana Struktur Wilayah- RTRW Provinsi Bengkulu Gambar 2 Rencana Jaringan Jalan-RTRW Provinsi Bengkulu Gambar 3 Rencana Jaringan Energi Listrik - RTRW Provinsi Bengkulu Gambar 4 Rencana Pola Ruang - RTRW Provinsi Bengkulu Gambar 1.A.1.1 Peta Rawan Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Pusat Kegiatan RTRW Gambar 1.A.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Pusat Kegiatan

  RTRW Gambar 1.A.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Pusat Kegiatan RTRW Gambar 1.A.1.4 Peta Risiko Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Pusat Kegiatan RTRW

  Gambar 1.A.2.1 Peta Rawan Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW

Gambar 1.A.2.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW

Gambar 1.A.2.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW

Gambar 1.A.2.4 Peta Risiko Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW Gambar 1.B.1.1 Peta Rawan Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW

Gambar 1.B.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung

  RTRW Gambar 1.B.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW Gambar 1.B.1.4 Peta Risiko Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW

  Gambar 1.B.1.1 Peta Rawan Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW

Gambar 1.B.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya

RTRW

Gambar 1.B.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya

RTRW Gambar 1.B.1.4 Peta Risiko Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW

  Gambar 1.C.1.1 Peta Rawan Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW

Gambar 1.C.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis

RTRW Gambar 1.C.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW Gambar 1.C.1.4 Peta Risiko Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW

  Gambar 2.A.1.1 Peta Rawan Bencana Tsunami Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW Gambar 2.A.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Tsunami Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW

Gambar 2.A.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Tsunami Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW

  Gambar 2.A.1.4 Peta Risiko Bencana Tsunami Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW Gambar 2.A.2.1 Peta Rawan Bencana Tsunami Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW Gambar 2.A.2.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Tsunami Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW Gambar 2.A.2.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Tsunami Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW Gambar 2.A.2.4 Peta Risiko Bencana Tsunami Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW Gambar 2.B.1.1 Peta Rawan Bencana Tsunami Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW Gambar 2.B.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Tsunami Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW

Gambar 2.B.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Tsunami Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW

Gambar 2.B.1.4 Peta Risiko Bencana Tsunami Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW Gambar 2.B.2.1 Peta Rawan Bencana Tsunami Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW Gambar 2.B.2.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Tsunami Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya

  RTRW Gambar 2.B.2.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Tsunami Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW Gambar 2.B.2.4 Peta Risiko Bencana Tsunami Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW

  Gambar 2.C.1.1 Peta Rawan Bencana Tsunami Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW Gambar 2.C.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Tsunami Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW

Gambar 2.C.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Tsunami Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW

  Gambar 2.C.1.4 Peta Risiko Bencana Tsunami Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW

Gambar 3.A.1.1 Peta Rawan Bencana Letusan Gunung Api Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW

Gambar 3.A.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Letusan Gunung Api Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW Gambar 3.A.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Letusan Gunung Api Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW Gambar 3.A.1.4 Peta Risiko Bencana Letusan Gunung Api Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW Gambar 3.A.2.1 Peta Rawan Bencana Letusan Gunung Api Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW

Gambar 3.A.2.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Letusan Gunung Api Overlay Dengan Rencana Infrastruktur

RTRW

Gambar 3.A.2.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Letusan Gunung Api Overlay Dengan Rencana Infrastruktur

RTRW

  Gambar 3.A.2.4 Peta Risiko Bencana Letusan Gunung Api Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW

Gambar 3.B.1.1 Peta Rawan Bencana Letusan Gunung Api Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW

Gambar 3.B.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Letusan Gunung Api Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW Gambar 3.B.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Letusan Gunung Api Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW Gambar 3.B.1.4 Peta Risiko Bencana Letusan Gunung Api Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW

Gambar 3.B.2.1 Peta Rawan Bencana Letusan Gunung Api Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW

Gambar 3.B.2.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Letusan Gunung Api Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW Gambar 3.B.2.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Letusan Gunung Api Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW

Gambar 3.B.2.4 Peta Risiko Bencana Letusan Gunung Api Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW

Gambar 3.C.1.1 Peta Rawan Bencana Letusan Gunung Api Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW

Gambar 3.C.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Letusan Gunung Api Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW Gambar 3.C.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Letusan Gunung Api Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW

Gambar 3.C.1.4 Peta Risiko Bencana Letusan Gunung Api Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW

Gambar 4.A.1.1 Peta Rawan Bencana Angin Puting Beliung Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW

Gambar 4.A.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Angin Puting Beliung Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW Gambar 4.A.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Angin Puting Beliung Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW Gambar 4.A.1.4 Peta Risiko Bencana Angin Puting Beliung Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW Gambar 4.A.2.1 Peta Rawan Bencana Angin Puting Beliung Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW

Gambar 4.A.2.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Angin Puting Beliung Overlay Dengan Rencana Infrastruktur

RTRW

Gambar 4.A.2.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Angin Puting Beliung Overlay Dengan Rencana Infrastruktur

RTRW Gambar 4.A.2.4 Peta Risiko Bencana Angin Puting Beliung Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW

Gambar 4.B.1.1 Peta Rawan Bencana Angin Puting Beliung Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW

Gambar 4.B.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Angin Puting Beliung Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW Gambar 4.B.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Angin Puting Beliung Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW

Gambar 4.B.1.4 Peta Risiko Bencana Angin Puting Beliung Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW

Gambar 4.B.2.1 Peta Rawan Bencana Angin Puting Beliung Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW

Gambar 4.B.2.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Angin Puting Beliung Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW Gambar 4.B.2.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Angin Puting Beliung Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW

Gambar 4.B.2.4 Peta Risiko Bencana Angin Puting Beliung Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW

Gambar 4.C.1.1 Peta Rawan Bencana Angin Puting Beliung Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW

Gambar 4.C.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Angin Puting Beliung Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW Gambar 4.C.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Angin Puting Beliung Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW

Gambar 4.C.1.4 Peta Risiko Bencana Angin Puting Beliung Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW

Gambar 5.A.1.1 Peta Rawan Bencana Kekeringan Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW Gambar 5.A.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Kekeringan Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW Gambar 5.A.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Kekeringan Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW Gambar 5.A.1.4 Peta Risiko Bencana Kekeringan Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW Gambar 5.A.2.1 Peta Rawan Bencana Kekeringan Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW

Gambar 5.A.2.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Kekeringan Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW

Gambar 5.A.2.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Kekeringan Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW Gambar 5.A.2.4 Peta Risiko Bencana Kekeringan Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW Gambar 5.B.1.1 Peta Rawan Bencana Kekeringan Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW Gambar 5.B.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Kekeringan Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW Gambar 5.B.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Kekeringan Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW Gambar 5.B.1.4 Peta Risiko Bencana Kekeringan Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW Gambar 5.B.2.1 Peta Rawan Bencana Kekeringan Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW

Gambar 5.B.2.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Kekeringan Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya

RTRW Gambar 5.B.2.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Kekeringan Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW Gambar 5.B.2.4 Peta Risiko Bencana Kekeringan Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW

  Gambar 5.C.1.1 Peta Rawan Bencana Kekeringan Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW Gambar 5.C.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Kekeringan Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW Gambar 5.C.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Kekeringan Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW Gambar 5.C.1.4 Peta Risiko Bencana Kekeringan Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW

  Gambar 6.A.1.1 Peta Rawan Bencana Banjir Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW

Gambar 6.A.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Banjir Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW

Gambar 6.A.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Banjir Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW Gambar 6.A.1.4 Peta Risiko Bencana Banjir Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW Gambar 6.A.2.1 Peta Rawan Bencana Banjir Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW Gambar 6.A.2.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Banjir Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW Gambar 6.A.2.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Banjir Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW Gambar 6.A.2.4 Peta Risiko Bencana Banjir Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW Gambar 6.B.1.1 Peta Rawan Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW

Gambar 6.B.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung

  RTRW Gambar 6.B.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW Gambar 6.B.1.4 Peta Risiko Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW

  Gambar 6.B.2.1 Peta Rawan Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW

Gambar 6.B.2.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya

RTRW Gambar 6.B.2.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW Gambar 6.B.2.4 Peta Risiko Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW

  Gambar 6.C.1.1 Peta Rawan Bencana Banjir Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW

Gambar 6.C.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Banjir Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW

Gambar 6.C.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Banjir Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW Gambar 6.C.1.4 Peta Risiko Bencana Banjir Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW Gambar 7.A.1.1 Peta Rawan Bencana Tanah Longsor Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW

Gambar 7.A.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Tanah Longsor Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan

  RTRW

Gambar 7.A.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Tanah Longsor Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan

RTRW Gambar 7.A.1.4 Peta Risiko Bencana Tanah Longsor Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW

  Gambar 8.A.1.1 Peta Rawan Bencana Abrasi dan Rob Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW

Gambar 8.A.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Abrasi dan Rob Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan

RTRW

Gambar 8.A.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Abrasi dan Rob Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan

RTRW Gambar 8.A.1.4 Peta Risiko Bencana Abrasi dan Rob Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW

  Gambar 8.A.2.1 Peta Rawan Bencana Abrasi dan Rob Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW Gambar 8.A.2.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Abrasi dan Rob Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW

Gambar 8.A.2.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Abrasi dan Rob Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW

  Gambar 8.A.2.4 Peta Risiko Bencana Abrasi dan Rob Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW Gambar 8.B.1.1 Peta Rawan Bencana Abrasi dan Rob Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW

Gambar 8.B.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Abrasi dan Rob Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung

RTRW

Gambar 8.B.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Abrasi dan Rob Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung

RTRW Gambar 8.B.1.4 Peta Risiko Bencana Abrasi dan Rob Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW Gambar 8.B.2.1 Peta Rawan Bencana Abrasi dan Rob Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW Gambar 8.B.2.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Abrasi dan Rob Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW

Gambar 8.B.2.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Abrasi dan Rob Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya

RTRW Gambar 8.B.2.4 Peta Risiko Bencana Abrasi dan Rob Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW Gambar 8.C.1.1 Peta Rawan Bencana Abrasi dan Rob Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW Gambar 8.C.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Abrasi dan Rob Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW

Gambar 8.C.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Abrasi dan Rob Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis

RTRW Gambar 8.C.1.4 Peta Risiko Bencana Abrasi dan Rob Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW Gambar 9.A.1.1 Peta Rawan Bencana Kebakaran Hutan Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW Gambar 9.A.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Kebakaran Hutan Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW Gambar 9.A.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Kebakaran Hutan Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW Gambar 9.A.1.4 Peta Risiko Bencana Kebakaran Hutan Overlay Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW

  Gambar 9.A.2.1 Peta Rawan Bencana Kebakaran Hutan Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW

Gambar 9.A.2.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Kebakaran Hutan Overlay Dengan Rencana Infrastruktur

RTRW Gambar 9.A.2.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Kebakaran Hutan Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW Gambar 9.A.2.4 Peta Risiko Bencana Kebakaran Hutan Overlay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW

  

Gambar 9.B.1.1 Peta Rawan Bencana Kebakaran Hutan Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW

Gambar 9.B.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Kebakaran Hutan Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW Gambar 9.B.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Kebakaran Hutan Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW Gambar 9.B.1.4 Peta Risiko Bencana Kebakaran Hutan Overlay Dengan Rencana Kawasan Lindung RTRW

  

Gambar 9.B.2.1 Peta Rawan Bencana Kebakaran Hutan Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW

Gambar 9.B.2.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Kebakaran Hutan Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW Gambar 9.B.2.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Kebakaran Hutan Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW

Gambar 9.B.2.4 Peta Risiko Bencana Kebakaran Hutan Overlay Dengan Rencana Kawasan Budidaya RTRW

  

Gambar 9.C.1.1 Peta Rawan Bencana Kebakaran Hutan Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW

Gambar 9.C.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Kebakaran Hutan Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW Gambar 9.C.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Kebakaran Hutan Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW

Gambar 9.C.1.4 Peta Risiko Bencana Kebakaran Hutan Overlay Dengan Rencana Kawasan Strategis RTRW

BAB 1 Pendahuluan

BAB 1 Metodologi Penyusunan AGENDA Rekomendasi untuk Rencana Tata Ruang Wilayah - Berbasis Mitigasi Bencana Alam Proses penyusunan AGENDA ini merupakan 2 tahap bagian akhir dari ke 5 tahapan dalam

  penyusunan BDRM (Bengkulu Disaster Risk Mapping). Dua tahapan tersebut adalah :

  Tahap Perbandingan antara Peta Risiko Bencana dan Peta RTRW

  Untuk membandingkan Peta Risiko Bencana dengan Peta RTRW disiapkan suatu indeks sistematik dari layer-layer GIS. Dalam Indeks GIS Layers dibedakan antara: (i) 9 tipe bencana yang telah diidentifikasi; (ii) 4 bagian peta untuk masing-masing tipe bencana (peta ancaman, peta kerentanan, peta kapasitas dan peta risiko) ; dan (iii) 5 Sub-komponen RTRW – sistem perkotaan, prasarana, kawasan lindung, kawasan budidaya, kawasan strategis. Berdasarkan matriks peta bencana dan sub-komponen RTRW, disiapkan serangkaian peta tematis dengan meng-overlay-kan masing-masing GIS layer (dengan total 9*4*5= 180 peta tematis). Pertanyaan- pertanyaan kritis dihubungan dengan masing-masing peta tematis dengan maksud untuk menarik kesimpulan dari jawaban-jawaban terhadap pertanyaan-pertanyaan tersebut. Kesimpulan- kesimpulannya difokuskan pada pajanan terhadap bahaya, program-program untuk mengurangi kerentanan untuk setiap bencana, program-program untuk meningkatkan kapasitas yang rendah serta akhirnya terhadap risiko yang tinggi.

  Tahap Perumusan Rekomendasi

  Kesimpulan-kesimpulan tersebut akan dipaparkan dalam kelompok diskusi dalam lokakarya multistakeholder dengan maksud untuk merumuskan rekomendasi-rekomendasi untuk revisi RTRW yang bertujuan untuk membatasi pajanan terhadap bahaya, mengurangi kerentanan, meningkatkan kapasitas dan akhirnya mengurangi risiko. Outputnya adalah AGENDA dari rekomendasi-rekomendasi untuk revisi RTRW berbasis mitigasi bencana, dan ATURAN-MAIN (disusun dalam dokumen terpisah) untuk melaksanakan AGENDA. ATLAS, AGENDA dan ATURAN-MAIN, yang juga disebut sebagai Perangkat Triple-A, dapat digunakan oleh Pemerintah Bengkulu tidak hanya untuk Penyiapan Tata Ruang Berbasis Mitigasi Bencana, tetapi juga bisa digunakan dengan efektif untuk mengarahkan investasi publik (RPJMD) dan investasi swasta (pengembangan ekonomi, pengembangan usaha, mata pencaharian).

  Isi Dokumen Agenda

  Dokumen agenda yang terdiri dari 3 bab yaitu :

  Bab I Menjelaskan tentang metodologi penyusunan AGENDA rekomendasi untuk Rencana Tata Ruang Wilayah - berbasis mitigasi bencana alam. Bab II Menjelaskan tentang perbandingan peta-peta bencana dengan peta rencana tata ru- ang yang dituangkan dalam kesimpulan-kesimpulan dan rekomendasi untuk setiap perbandingan jenis bencana dengan sub-komponen RTRW.

Bab III Menjelaskan tentang rangkuman rekomendasi untuk revisi RTRW dan tindak lanjut.

A. REN CAN A STRUKTUR B.REN CAN A POLA RUAN G

BDRM RTRW 2009- 2029 RTRW 2009- 2029 RTRW 2009- 2029

  • Provinsi Bengkulu - Rekomendasi Untuk Rencana Tata Ruang Wila y ah - Ber basis Mitigasi Bencana

  Sejauh mana benc ana t ersebut mengganggu kaw asan st rat egis?

  MATRIKS  UNTUK PERBANDINGAN PETA  RISIKO BENCANA DAN RTRW BDRM   ‐ 10 Februari 2010 T RI PLE-A

  Program apa t erkait dengan pengurangan kerent anan sist em perkot aan y ang ada dan belum ada dalam RTRW?

  Program apa t erkait dengan pengurangan kerent anan kaw asan budiday a y ang sudah ada dan belum ada dalam RTRW? Program apa t erkait dengan pengurangan kerent anan lingkungan y ang sudah ada dan belum ada dalam RTRW? Program apa y ang t erkait dengan pengurangan kerent anan pengembangan prasarana y ang sudah ada dan belum ada dalam RTRW?

  Kaw asan st rat egis mana y ang mempuny ai risiko t inggi?

  Bagian mana dari kaw asan lindung y ang mempuny ai risiko t inggi? Bagian mana dari kaw asan budiday a y ang mempuny ai risiko t inggi?

  Bagian mana dari sist em perkot aan y ang mempuny ai risiko t inggi? Bagian mana dari prasana y ang mempuny ai risiko t inggi?

  4 PETA RI SI KO Pet a risiko menggabungkan Pet a Raw an Benc ana, Pet a Keraw anan dan Pet a Kapasit as berdasarkan rumusan R = ( H x V) / C. Pot ensi y ang lebih rendah t erhadap benc ana, berkurangny a keraw anan dan meningkat ny a kapasit as y ang kesemuany a menunjukkan risiko rendah.

  Program apa y ang ada dan belum ada dalam RTRW unt uk peningkat an kapasit as kaw asan budiday a y ang t erkena dampak? Kapasit as apa y ang ada unt uk perbaikan kaw asan st rat egis?

  Program apa y ang ada dan belum ada dalam RTRW unt uk rehabilit asi kaw asan lindung y ang t erkena dampak?

  Program apa y ang ada dan belum ada dalam RTRW unt uk perbaikan dan rekonst ruksi kerusakan?

  Program apa y ang sudah ada dan belum ada dalam RTRW unt uk meningkat kan kapasit as akibat benc ana?

  3 PETA KAPASI TAS Pet a kapasit as menunjukkan kesiapan dalam sosio- ekonomi, kerangka organisasi dan prasarana unt uk t anggap t erhadap anc aman at au perist iw a benc ana alam. Kesiapan bisa dikait kan dengan sist em peringat an, peny elamat an dan t anggapan kemanusiaan, pemulihan dan rekonst ruksi.

  2 PETA KERENTANAN Pet a kerent anan menunjukkan pajanan dan sensit iv it as penduduk ( korban) , ekonomi ( mat a penc aharian) , prasarana ( kerusakan) , dan lingkungan( degradasi) .

  SCDRR

  4 Tornado b Pusat Kegiat an Wilay ah ( PKW) b Transport asi Udara b Sungai, danau, pant ai b Hut an produksi t et ap a Kot a Bengkulu

  2 2.

  Skema Sinkronisasi Peta Risiko Bencana Dengan RTR W TI PE BEN CAN A

  C. KAW ASAN STRATEGI S

  1 Gempa Bumi 1 . Sist e m Pe rkot a a n 2 . Pra sa ra na 1 . Ka w a sa n Lindung 2 . Ka w a sa n Budida y a Ekonom i, Lingkunga n da n Ke a m a na n

  2 Tsunami

  3 Let usan Gunung Api a Pusat Kegiat an Nasional ( PKN) a Transport asi Darat a Kasaw an konserv asi a Hut an produksi STRATEGI NASI ONAL

  5 Kekeringan c Pusat Kegiat an Lokal ( PKL) c Transport asi Laut c Daerah raw an benc ana c Hut an Raky at b Kaw asan Laut

  Kaw asan budiday a mana y ang t erlet ak pada kaw asan raw an benc ana? Kaw asan st rat egis mana y ang t erlet ak pada kaw asan raw an benc ana?

  6 Banjir d List rik d Pert anian c Taman Nasional Kerinc i Seblat

  7 Longsor e Telekomunikasi e Pariw isat a d Pulau Enggano dan Pulau Mega

  8 Rob / Abrasi f Sumber Air f Permukiman STRATEGI PROVI NSI

  9 Kebakaran Hut an g Sanit asi dan Air Limbah e Kaw asan Ekspor- I mpor h Per um ahan f Kaw asan produksi Ket ahanan pangan g Pusat - pusat pert umbuhan h Taman sumberday a alam

  1 PETA RAW AN BENCANA Pet a raw an benc ana menunjukkan lokasi- lokasi mana y ang mempuny ai pot ensi t inggi t erhadap benc ana alam berdasarkan perist iw a- perist iw a benc ana, dan analisis kondisi geograf is, geologis, geomorf ologis, hidrologis dan iklim ( f rekuensi, int ensit as) Pusat - pusat perkot aan mana y ang t erlet ak pada kaw asan raw an benc ana?

  Prasarana mana y ang t erlet ak pada kaw asan raw an benc ana? Kaw asan lindung mana y ang t erlet ak pada kaw asan raw an benc ana?

REKOM EN DASI

3. Layer RTRW

  A Rencana Struktur Wilayah RTRW

GAMBAR 1. RENCANA STRUKTUR WILAYAH - RTRW PROVINSI BENGKULU

  Sumber: Draft Final RTRW - Kridalaras 10 Januari 2010

  

  Sistem Perkotaan:

   PKNp =1 Pusat Kegiatan Nasional promosi (Kota Bengkulu)

   PKW = 3 Pusat Kegiatan Wilayah (Manna, Muko-muko, Curup)

   PKWp = 6 Pusat Kegiatan Wilayah promosi (Kepahiang, Arga Makmur, Muara Aman, Tais, Bintuhan, Karang Tinggi )

   PKL = 28 Pusat Kegiatan Lokal (Lubuk Pinang, Penarik Jaya, Ipuh, Lais,Padang Jaya, Ketahun, Malakoni, Lubuk Durian, Bang Haji, Taba Penanjung, Merigi Kelin- dang, Kota Padang, Kota Padang, Air Duku, Sindang Kelingi,Kebawetan, Bermani Ilir, Ujan Mas, Pelabai, Amen, Lebong Tengah, Sukaraja, Masmambang, Rimbo, Masat, Seginim, Pino Raya, Linau, Simpang Tiga, Tanjung Kemuning)

  

  Prasarana:

   Jaringan Jalan

   Jaringan Kereta Api

   Jaringan Listrik

   Fasilitas Terminal, Pelabuhan dan Bandara

   Prasarana Pendukung (Telekomunikasi, Sumber Daya Air, Prasarana Lingkungan - tidak dipetakan) Catatan : PKN : Pusat Kegiatan Nasional PKW : Pusat Kegiatan Wilayah PKL : Pusat Kegiatan Lokal

  GAMBAR 2. RENCANA JARINGAN JALAN - RTRW PROVINSI BENGKULU Sumber: Draft Final RTRW - Kridalaras 10 Januari 2010

  GAMBAR 3. RENCANA JARINGAN ENERGI LISTRIK - RTRW PROVINSI BENGKULU Sumber: Draft Final RTRW - Kridalaras 10 Januari 2010

  B Rencana Pola Ruang RTRW Sumber : Draft Final RTRW - Kridalaras 10 Januari 2010

  

GAMBAR 4. RENCANA POLA RUANG - RTRW PROVINSI BENGKULU

  

  Kawasan Lindung:

   Kawasan yang memberikan perlindungan kawasan bawahannya (Kawasan Hutan Lindung, Kawasan Resapan Air)

   Kawasan perlindungan setempat (Sempadan Pantai, Sempadan Sungai, Sempadan Danau)

   Kawasan Rawan Bencana Alam

  

  Kawasan Budidaya:

   Kawasan Hutan Produksi (Hutan Produksi Tetap (HP), Hutan Produksi Terbatas (HPT),

   Kawasan Non-Kehutanan (Hutan Rakyat, Perkebunan, Pertanian Pangan, Pemukiman)

  Catatan:

   RTRW Versi Draft Final ini belum mengadop revisi status hutan yang sedang diusulkan

   Dileniasi non-kehutanan masih sangat kasar/kurang melihat kondisi pemanfaatan lahan yang ada sekarang

  C Rencana Kawasan Strategis RTRW

GAMBAR 5. RENCANA KAWASAN STRATEGIS - RTRW PROVINSI BENGKULU

  Sumber: Draft Final RTRW - Kridalaras Desember 2009

   Penentuan kawasan strategis provinsi lebih bersifat indikatif. Batasan fisik kawasan strategis provinsi akan ditetapkan lebih lanjut dalam rencana tata ruang kawasan strategis.

   Kawasan Strategis yang diusulkan ada 8: 

  2 Kawasan Andalan Ekonomi Nasional: 

  Kota Bengkulu 

  Kelautan Bengkulu 

  4 Kawasan Strategis Ekonomi Provinsi 

  Agropolitan dan Minapolitan (Muko-Muko, Bengkulu Utara, Rejang Lebong, Kepahiang, Seluma, Bengkulu Selatan & Kaur)

   KTM LAGITA: ketahanan pangan nasional

   Kawasan Strategis Pulau Baai, Linau, Enggano: Ekspor-Impor

   Kawasan Pertumbuhan Ekonomi/ PKWp (1. Muara Aman, 2. Arga Makmur, 3. Kepahiang, 4. Tais, serta 5. Bintuhan, 6. Karang Tinggi) 

  Kawasan Strategis Lingkungan Hidup Nasional (Taman Nasional Kerinci Seblat) 

  Kawasan Strategis Pertahanan dan Keamanan Nasional (Pulau Enggano dan Pulau Mega)

BAB 2 Perbandingan Peta Bencana Dengan RTRW

1.A.1 Perbandingan Peta Bencana Gempa Bumi Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW

  Indeks Indeks Bahaya

  Kerentanan

  1.0

  1.0 S

  S Ti

  Ti angat angat nggi nggi

  Ti Ti

  0.75

  0.75

  nggi nggi

  S S edang edang

  0.50

  0.50 Rendah

  Rendah

  0.25

  0.25 Ni

  Ni hi hi l l

  0.0

  0.0 Pusat Kegiatan Pusat Kegiatan

  PKL PKL PKNP PKNP PKW PKW PKWP PKWP

  Rencana Jalan Rencana Jalan

  Arteri Primer (AP) Arteri Primer (AP) Kolektor - 1 (K-1) Kolektor - 1 (K-1) Kolektor - 2 (K-2) Kolektor - 2 (K-2) Usulan Jalan Nasional Usulan Jalan Nasional

  Gambar 1.A.1.1 Peta Rawan Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Gambar 1.A.1.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Gempa Bumi Over-

Rencana Pusat Kegiatan RTRW lay Dengan Rencana Pusat Kegiatan RTRW

  Indeks Indeks Risiko Kapasitas

  1.0

  1.0 Ti S

  S Ti angat angat nggi nggi

  Ti

0.75 Ti

  nggi

  0.75

  nggi S S edang edang

  0.50

  0.50 Rendah

  Rendah

  0.25

  0.25 Ni

  Ni hi hi l l

  0.0

  0.0 Pusat Kegiatan Pusat Kegiatan

  PKL PKL PKNP PKNP PKW PKW PKWP PKWP

  Rencana Jalan Rencana Jalan

  Arteri Primer (AP) Arteri Primer (AP) Kolektor - 1 (K-1) Kolektor - 1 (K-1) Kolektor - 2 (K-2) Kolektor - 2 (K-2) Usulan Jalan Nasional Usulan Jalan Nasional

  Gambar 1.A.1.3 Peta Kapasitas Terhadap Bencana Gempa Bumi Overlay Gambar 1.A.1.4 Peta Risiko Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Dengan Rencana Pusat Kegiatan RTRW Rencana Pusat Kegiatan RTRW

  

Perbandingan Peta Bencana Gempa Bumi Dengan Rencana Sistem Perkotaan RTRW

  Pusat kota mana saja yang berada dalam kawasan rawan bencana gempa bumi (gambar 1.A.1.1)? Kesimpulan: 

  Semua wilayah di Provinsi Bengkulu berada di kawasan rawan bencana gempa bumi, tetapi kawasan yang memiliki intensitas tinggi terhadap gempa bumi adalah perkotaan yang lokasinya berada di wilayah pesisir pantai Muko-muko, Bengkulu Utara, Bengkulu Tengah, Kota Bengkulu, Seluma, Bengkulu Selatan, Kaur. Selanjutnya wilayah perkotaan yang berada di sepanjang sesar Semangko, mulai dari Lebong, Rejang Lebong, Kepahiang.

  Program apa yang sudah ada didalam RTRW untuk mengurangi kerentanan bencana gempa bumi dalam struktur ruang perkotaan (gambar 1.A.1.2)?

  Kesimpulan:

   Jika terjadi bencana gempa bumi, komponen yang paling rentan dalam struktur ruang perkotaan adalah penduduk.

   Dalam RTRW, belum ada program yang bertujuan untuk mengurangi kerentanan penduduk perkotaan terhadap bencana gempa bumi.

   Program yang diusulkan untuk mengurangi kerentanan :

   Program peningkatan pengetahuan dan pemahaman kegempaan kepada seluruh lapisan masyarakat yang tinggal didalam kawasan rawan bencana.  Peningkatan kesiapsiagaan masyarakat dalam menghadapi bencana  Pembangunan kerjasama antar daerah dalam upaya PB.  Pelaksanaan simulasi mengenai bencana gempa bumi  Pembentukan forum penanggulangan bencana di tingkat kabupaten/kota  Pembentukan BPBD di setiap kabupaten yang belum terbentuk.  Penguatan kelembagaan yang terkait dengan penanggulangan bencana  Penyusunan perda Pengurangan Risiko Bencana di kabupaten yang belum menyusun perda PRB.  Pengembangan sistem peringatan dini  Mengembangkan bangunan permukiman tahan gempa dengan mempertimbangkan kearifan lokal

  Program apa yang sudah ada didalam RTRW untuk meningkatkan kapasitas dalam penyelamatan dan pemulihan korban akibat bencana gempa bumi (gambar 1.A.1.3)?

  Kesimpulan :

   Dalam RTRW, program yang berkaitan dengan peningkatan kapasitas :  Penyusunan RDTR dalam rangka penataan intensitas masa bangunan sebagai antisipasi terhadap perkembangan ruang dan mitigasi bencana.

   Pembangunan sarana telekomunikasi satelit untuk PKNp  Pengembangan sarana telekomunkasi satelit untuk pulau terpencil (Pulau Enggano)

   Program yang belum ada dalam RTRW antara lain:  Identifikasi kawasan baru yang mempunyai intensitas gempa rendah sebagai tempat pengungsian jika terjadi bencana  Penyusunan draft kontijensi untuk bencana gempa bumi  Penyusunan zoning regulation kawasan rawan bencana gempa bumi;  Revisi RTRW kabupaten/kota berdasarkan hasil pemetaan micro zoning dan hasil simulasi rawan bencana gempa bumi;  Pemberian dan pengawasan perijinan pemanfaatan ruang berdasarkan zoning regulation dan building code.

   Peningkatan pemahaman masyarakat terhadap pembangunan bangunan tahan gempa;

  Rekomendasi

   Dalam RTRW penetapan rencana struktur perkotaan sebagian besar berada di wilayah pesisir pantai dan sesar Semangko yang mempunyai intensitas gempa tinggi. Penetapan rencana struktur perkotaan tersebut, tidak mungkin direlokasi.

   Untuk mengantisipasi adanya bencana gempa tersebut perlu memasukan program-program yang berkaitan dengan mitigasi bencana,khususnya yang berkaitan dengan peningkatan kesadaran masyarakat akan bahaya gempa bumi, peningkatan kelembagaan di tingkat kabupaten/kota, percepatan penyusunan Perda PRB serta program-program yang berkaitan dengan penataan pemanfaatan ruang di wilayah yang mempunyai intensitas gempa tinggi.

1.A.2 Perbandingan Peta Bencana Gempa Bumi Dengan Rencana Infrastruktur RTRW

  Indeks Indeks Bahaya

  Kerentanan

  1.0

  1.0 S

  S Ti

  Ti angat angat nggi nggi

  Ti Ti

  0.75

  0.75

  nggi nggi

  S S edang edang

  0.50

  0.50 Rendah

  Rendah

  0.25

  0.25 Ni

  Ni hi hi l l

  0.0

  0.0 Legenda RTRW Legenda RTRW Jaringan Listrik

  Jaringan Listrik Gardu Induk

  Gardu Induk SUTT SUTT Potensi PLTA Potensi PLTA Potensi Panas Bumi Potensi Panas Bumi SUTT (35 - 245 KV) SUTT (35 - 245 KV) SUTET (> 500 KV) SUTET (> 500 KV)

  Rencana Jalan Rencana Jalan

  Arteri Primer (AP) Arteri Primer (AP) Kolektor - 1 (K-1) Kolektor - 1 (K-1) Kolektor - 2 (K-2) Kolektor - 2 (K-2) Usulan Jalan Nasional Usulan Jalan Nasional

  

Gambar 1.A.2.1 Peta Rawan Bencana Gempa Bumi Overlay Dengan Gambar 1.A.2.2 Peta Kerentanan Terhadap Bencana Gempa Bumi Over-

Rencana Infrastruktur RTRW lay Dengan Rencana Infrastruktur RTRW

Indeks Indeks Peta Kapasitas Overlay Dengan Rencana Infrastruktur Peta Risiko Overlay Dengan Rencana Infrastruktur Risiko Kapasitas

  1.0

  1.0 Ti S

  S Ti angat angat nggi nggi

  Ti

0.75 Ti

  0.75

  nggi nggi S S edang edang

  0.50

  0.50 Rendah

  Rendah

  0.25

  0.25 Ni