ANALISA PERBANDINGAN DETAIL KEKUATAN, JUMLAH TULANGAN DAN BIAYA ANTARA BORED PILE DENGAN TIANG Analia Perbandingan Detail Kekuatan, Jumlah Tulangan Dan Biaya Antara Bored Pile Dengan Tiang Pancang Pada Pembangunan Hotel Best Westren Adisucipto Yogyakarta

(1)

Disusun sebagai salah satu syarat menyelesaikan Program Studi Strata I pada Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik

Oleh :

GINANJAR FIRDOUS NURKHOLIS NIM : D 100 110 116

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2016


(2)

i

HALAMAN PERSETUJUAN

ANALISA PERBANDINGAN DETAIL KEKUATAN, JUMLAH TULANGAN, DAN BIAYA PADA PONDASI BORE PILE DAN TIANG

PANCANG PADA PEMBANGUNAN PROYEK BEST WESTERN ADI SUCIPTO YOGYAKARTA

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PUBLIKASI ILMIAH

Oleh :

GINANJAR FIRDOUS NURKHOLIS NIM : D 100 110 116

Telah diperiksa dan disetujui untukndiuji oleh :

Dosen Pembimbing

Anto Budi Listyawan, ST., MSc NIK : 913


(3)

ii

HALAMAN PENGESAHAN

ANALISA PERBANDINGAN DETAIL KEKUATAN, JUMLAH TULANGAN, DAN BIAYA PADA PONDASI BORE PILE DAN TIANG

PANCANG PADA PEMBANGUNAN PROYEK BEST WESTERN ADI SUCIPTO YOGYAKARTA

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

Oleh :

GINANJAR FIRDOUS NURKHOLIS NIM : D 100 110 116

Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji Fakultas Teknik

Universitas Muhammadiyah Surakarta Pada hari selasa, 07 Juni 2016 Dan dinyatakan telah memenuhi syarat

Dosen Penguji

1. Anto Budi Listyawan, ST., MSc (……… ) (Ketua Dewan Penguji)

2. Ir. M. Nur Sahid, MM., MT (……… .) (Anggota I Dewan Penguji)

3. Mochamad Solikhin, ST., MT., PhD (………. ) (Anggota II Dewan Penguji)

Dekan

Ir. Sri Sunarjono, MT., PhD NIK : 682


(4)

iii

PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam naskah publikasi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan orang lain, kecuali secara tertulis diacu dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Apabila kelak terbukti ada ketidakbenaran dalam pernyataan saya di atas, maka akan saya pertanggungjawabkan.

Surakarta, 16 juli 2016 Penulis

Ginanjar Firdous Nurkholis D 100 110 116


(5)

1

ANALISIS PERBANDINGAN KEKUATAN, JUMLAH TULANGAN DAN BIAYA ANTARA BORED PILE DENGAN TIANG PANCANG PADA

PEMBANGUNAN HOTEL BEST WESTREN ADISUCIPTO YOGYAKARTA

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKRTA Abstrak

Perbandingan kekuatan konstruksi difokuskan terhadap kekuatan pada pondasi bored pile dengan pondasi tiang pancang dan perbandingan biaya difokuskan terhadap biaya konstruksi pondasi bored pile dengan biaya pondasi tiang pancang. Metode penelitian di bagi menjadi 6 tahap, tahap pertama yaitu pengumpulan data primer dan data sekunder, tahap dua pengolahan data, tahap tiga pembahasan, tahap empat analisis dan lima kesimpulan. Hasil analisis dari segi kekuatan pada pondasi bored pile diameter 60 cm dengan K300 untuk satu tiang dapat menahan beban sebesar 126 ton sedangkan pada pondasi tiang pancang diameter 50 cm untuk satu tiang pancang mampu menahan beban sebesar 109,9 ton, dan tiang pancang diameter 40 cm untuk satu tiang pancang mampu menahan beban sebesar 76,19 ton. Dari segi biaya total biaya pelaksanaan pondasi bored pile sebesar Rp1,817,235,300.00 dan total biaya pelaksanaan tiang pancang sebesar Rp1,787,543,700.00 selisih biaya pelaksanaan bored pile dengan tiang pancang sebesarr Rp29,691,600.00.

Perbedaan yang mendasar dari segi kekuatan salah satunya yaitu jika pada pondasi bored pile dengan diameter lebih besar kekuatan yang dihasilkan lebih kuat dibandingkan dengan diameter kecil.

Abstracts

Kata kunci : Hotel best western, Bore pile, Tiang pancang, Kekuatan, Jumlah tulangan, Biaya.

Comparison of strength against strength construction focused on bored pile foundation with pile foundation and the cost comparison is focused on the cost of bored pile foundation construction at a cost of pile foundation. The research method is divided into six stages, the first stage of data collection of primary and secondary data, data processing phase two, phase three study, four stages of analysis and five conclusions. The results of the analysis in terms of strength on bored pile foundation with a diameter of 60 cm K300 to one pole can with stand a load of 126 tons, meanwhile the pile foundation for a 50 cm diameter piles can support the weight of 109.9 tons, and piles diameter 40 cm for one pile can support the weight of 76.19 tons. In terms of the total cost of implementation


(6)

2

costs amounted Rp1,817,235,300.00 bored pile foundation and the total cost of implementing the stake of Rp1,787,543,700.00 difference in the cost of implementation bored pile by pile is Rp29,691,600.00.

The fundamental difference in terms of the strength of one of them that if the bored pile foundation with a diameter greater forces generated more powerful than the small diameter.

Keywords: Hotel best western, Bore pile, Poles stake, Strength, Total reinforcement, Cost

1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Seiring perkembangan zaman, pembangunan di Indonesai telah menyebar tidak hanya terpusat di kota-kota besar saja, tapi telah merambah ke daerah-daerah di seluruh tanah air khususnya kota jogjakarta yang sangat dibutuhkan fasilitas seperti hotel,mall, dan lain sebagainya.

Dalam pembangunan tersebut banyak bangunan besar seperti gedung, jembatan, menara, dan juga bendungan yang menggunakan tiang pancang. Dikarenakan begitu pentingnya peranan dari pondasi tiang pancang tersebut, maka jika pembuatannya dibandingkan dengan pembuatan pondasi lain.

Pada pembangunan Hotel Best Western Adisucipto menghabiskan dana sebesar Rp 76,445,500,000.00 (Tujuh puluh enam milyar empat ratus empat puluh lima juta lima ratus ribu rupiah) dengan menggunakan pondasi bored pile dan pada proyek ini sudah pernah dilakukan penelitian oleh Ratsangka, 2015, analisis perbandingan kekuatan, metode pelaksanaan dan biaya antara bored pile dengan

driven pile.

Dengan demikian penulis dapat mengetahui hasil penelitian tersebut dan menganalisa kembali dengan membandingkan tiang pancang yaitu kebutuhan tulangan, kekuatan dan biaya dari pondasi tiang pancang apakah lebih efisien dibandingkan pondasi bored pile. Dengan alasan tersebut penulis mengajukan Tugas Akhir dengan judul : “Analisa Perbandingan Detail Kekuatan, Jumlah


(7)

3

Tulangan, Dan Biaya Pada Pondasi Bore Pile dan Tiang Pancang Pada Pembangunan Proyek Best Western Adi Sucipto Yogyakarta”

4. METODE PENELITIAN 4.1 Metode Penelitian

Metode penelitian tugas akhir ini di lakukan agar mencapai sasaran yang dituju, maka deperlukanlah sebuah metode penelitian. Metode penelitian merupakan cara alamiah untuk memperoleh data dengan kegunaan dan tujuan tertentu. Jadi setiap penelitian yang dilakukan itu memiliki kegunaan serta tujuan tertentu.

Untuk mendukung analisa tersebut, penulis mengambil sebuah contoh pada proyek pembangunan Hotel best Western Adisucipto Yogyakarta.

Metode yang dilakukan dengan dua cara, yaitu :

1. Data Primer : upah pekerja, harga bahan, perhitungan struktur tiang pancang sewa alat, BOW dan SNI.

2. Data sekunder : perhitungan struktur, gambar detail dan biaya pondasi

Bore Pile.

4.2 Pengumpulan Data

Data yang di perlukan diperoleh dari beberapa pihak, antara lain : 1. PT. ADHI KARYA (Persero) Tbk.Perencana dan pengawas pembangunan,

berupa gambar struktur dan RAB.

2. PT WIJAYA KARYA BETON Tbk. Penyedia jasa Tiang Pancang

5. PEMBAHASAN

5.1 Analias Perbandingan Kekuatan Antara Pondasi Bored Pile dengan Tiang Pancang


(8)

4

Tabel V.1 Tabel analisa perbandingan pondasi bored pile dengan pondasi tiang pancang dari segi kekuatan.

No Perbandingan Bore Pile Tiang Pancang

1

Diameter tiang

F1 60 cm 50 cm

F2 60 cm 40 cm

F6 60 cm 50 cm

2 Kedalaman 14 m 14 m

3

Beban

F1 4984 kN 4935,46 kN

F2 2189 kN 2103,68 kN

F6 3514 kN 3485,01 kN

4 Kekuatan tiap tiang

F1 1260 kN 1099 kN

F2 1260 kN 761,97 kN

F6 1260 kN 1099 kN

4

Jumlah tiang satu pile cape

F1 5 buah 7 buah

F2 2 buah 4 buah

F6 3 buah 5 buah

6

Kekuatan kelompok tiang

F1 5355,35 kN 5208,45kN F2 2520,00 kN 2309,63 kN F6 3496,61 kN 3942,15 kN

5.2 Analisa Perbandingan Jumlah Tulangan Pondasi Bored Pile dengan Pondasi Tiang Pancang

Dari perencanaan pondasi bored pile pada pembangunan Hotel Best Western

Adisucipto Yogyakarta dan perencanaan pondasi tiang pancang didapat perbandingan jumlah tulangan yang disajikan dalam table dibawah ini :


(9)

5

Table V.2 Tabel analisa perbandingan pondasi bored pile dengan pondasi tiang pancang dari segi jumlah tulangan :

No Perbandingan Bore Pile Tiang Pancang

1

Beban

F1 4984 kN 4935,46 kN

F2 2189 kN 2103,68 kN

F6 3514 kN 3485,01 kN

2 Kedalaman 14 m 14 m

3

Diameter tiang

F1 600 mm 500 mm

F2 600 mm 400 mm

F6 600 mm 500 mm

4 Jumlah tiang satu pile cape

F1 5 buah 7 buah

F2 2 buah 4 buah

F6 3 buah 5 buah

5

Tulangan pokok

F1 10D19 6D16

F2 10D19 6D19

F6 10D19 6D16

6

Tulangan begel

F1 φ -180 φ -180

F2 φ -180 φ -140

F6 φ -180 φ -180

5.3 Analisa Perbandingan Biaya pada Pondasi Bored Pile dengan Pondasi Tiang

Dari perencanaan pondasi bored pile pada pembangunan Hotel Best

Western Adisucipto Yogyakarta dan perencanaan pondasi tiang pancang didapat

perbandingan biaya yang disajikan dalam table dibawah ini :

Table V.2 Tabel analisa perbandingan pondasi bored pile dengan pondasi tiang pancang dari segi jumlah tulangan :


(10)

6

Perbedaan biaya yang terjadi pada biaya pondasi bored pile dengan pondasi tiang pancangyaitu terdapat pada :

1. Pekerjaan transportasi 2. Biaya Crane

3. Jasa pemancangan

4. Pembuatan Tiang Pancang 5. Pembesian pada tiang pancang F1 6. Cor beton k300 pada tiang pancang F1 7. Pembesian pada tiang pancangF2 8. Cor beton k300 pada tiang pancangF2 9. Pembesian pada tiang pancang F6 10.Cor beton k300 pada tiang pancang F6


(11)

7

Perbedaan biaya yang terjadi paling banyak yaitu terdapat pada pekerjaan transportasi dengan tiang pancang sejumlah Rp 73,730,000.00

Dan menurut perhitungan-perhitungan terdahulu juga membuktikan bahwa tiang pancang lebih efisien dari segi biaya menurut thaariq, 2013.

6.KESIMPULAN DAN SARAN 6.1Kesimpulan

Dari penelitian perbandingan pondasi tiang pancang dengan pondasi bored pile yang ditinjau dari detail kekuatan, jumlah tulangan dan biaya maka dapat di simpulkan sebagai berikut :

1. Dari segi kekuatan pada pondasi bored pile diameter 60 cm dengan K300 untuk satu tiang dapat menahan beban sebesar 126 ton sedangkan pada pondasi tiang pancang diameter 50 cm dengan K300 untuk satu tiang pancang mampu menahan beban sebesar 109,9 ton, dan tiang pancang diameter 40 cm K300 untuk satu tiang pancang mampu menahan beban sebesar 76,197 ton

2. Dari segi jumlah dan diameter tulangan bored pile tidak seragam dari pada tiang pancang, sehingga dalam lapangan tiang pancang lebih efektif digunakan apabila diameter tulangan tidak ada pada pabrik.

3. Dari segi biaya total biaya pelaksanaan pondasi bored pile sebesar Rp1,817,235,300.00 dan total biaya pelaksanaan tiang pancang sebesar Rp1,787,543,700.00 selisih biaya pelaksanaan bored pile dengan tiang pancang sebesarr Rp29,691,600.00.

6.2Saran

Setelah penelitian dilakukan dan selesai penulis baru menyadari, bahwa masih banyak perlu penelitian, referensi dan analisa tentang perbandingan pelaksanaan pekerjaan pondasi bored pile dengan pondasi tiang pancang.


(12)

8

1. Masih terbatasnya pengalaman proyek tentang pelaksanaan pondasi tiang pancang, sehingga membuat kesulitan untuk menganalisis metode pelaksanaan pondasi tiang pancang.

2. Terbatasnya referensi yang menunjang mengenai perhitungan perhitungan tulangan, sehingga rumus-rumus pada perhitungan tulangan sulit di temukan. 3. Keterbatasan data yang didapatkan dari proyek, sehingga mengalami kesulitan

saat mengolah data.

4. Perlu adannya tinjauan penelitian terhadap data-data tanah proyek, baik itu sondir maupun data SPT untuk menentukan struktur mana yang cocok dalam pelaksanaan konstruksi pondasi.

5. Ditekankan pada analisa biaya, jumlah tulangan dan kekuatan maupun analisa terhadap sumber daya yang lainnya, sehingga bisa bermanfaat dan menunjang bagi penelitian berikutnya.

DAFTAR PUSTAKA

Bowles, Joseph. E. (1988), Foundation Analysis and Design. McGraw Hill International Book Company.

Das, Braja, M. (1990). Principles of Foundation Engineering.PWS – Kent Publising Company.

Hardiyatmo, HC. (2001). Teknik Pondasi II. Gadjah Mada University Press. Yogyakarta.

Hardiyatmo, HC. (2010). Analisa dan Perancangan Fondasi bagian I. Gadjah Mada University Press. Yogyakarta.

Hardiyatmo, HC. (2001). Analisa dan Perancangan Fondasi bagian II. Gadjah Mada University Press. Yogyakarta.

Sardjono, HS. (1991). Pondasi Tiang Pancang Jilid 1. Penerbit Sinar Wijaya. Surabaya.

Sardjono, HS. (1991). Pondasi Tiang Pancang Jilid 2. Penerbit Sinar Wijaya. Surabaya.


(13)

9

Asiyanto, (2009). Metode Konstruksi Untuk Pekerjaan Fondasi. penerbit Universitas Indonesia (UI-Press).

Yohanes, Ciputra. (2010). Perencanaan Struktur Gedung Pasca Sarjana Universitas Diponegoro II Semarang.

Soeharto, Iman. (1995). Manajemen Proyek. Penerbit Erlangga. Jakarta.

MJ. Tomlison. (1997). Pile Design and Contruction Practice. The Garden City Press.


(1)

4

Tabel V.1 Tabel analisa perbandingan pondasi bored pile dengan pondasi tiang pancang dari segi kekuatan.

No Perbandingan Bore Pile Tiang Pancang

1

Diameter tiang

F1 60 cm 50 cm

F2 60 cm 40 cm

F6 60 cm 50 cm

2 Kedalaman 14 m 14 m

3

Beban

F1 4984 kN 4935,46 kN

F2 2189 kN 2103,68 kN

F6 3514 kN 3485,01 kN

4 Kekuatan tiap tiang

F1 1260 kN 1099 kN

F2 1260 kN 761,97 kN

F6 1260 kN 1099 kN

4

Jumlah tiang satu pile cape

F1 5 buah 7 buah

F2 2 buah 4 buah

F6 3 buah 5 buah

6

Kekuatan kelompok tiang

F1 5355,35 kN 5208,45kN

F2 2520,00 kN 2309,63 kN

F6 3496,61 kN 3942,15 kN

5.2 Analisa Perbandingan Jumlah Tulangan Pondasi Bored Pile dengan Pondasi Tiang Pancang

Dari perencanaan pondasi bored pile pada pembangunan Hotel Best Western Adisucipto Yogyakarta dan perencanaan pondasi tiang pancang didapat perbandingan jumlah tulangan yang disajikan dalam table dibawah ini :


(2)

5

Table V.2 Tabel analisa perbandingan pondasi bored pile dengan pondasi tiang pancang dari segi jumlah tulangan :

No Perbandingan Bore Pile Tiang Pancang

1

Beban

F1 4984 kN 4935,46 kN

F2 2189 kN 2103,68 kN

F6 3514 kN 3485,01 kN

2 Kedalaman 14 m 14 m

3

Diameter tiang

F1 600 mm 500 mm

F2 600 mm 400 mm

F6 600 mm 500 mm

4 Jumlah tiang satu pile cape

F1 5 buah 7 buah

F2 2 buah 4 buah

F6 3 buah 5 buah

5

Tulangan pokok

F1 10D19 6D16

F2 10D19 6D19

F6 10D19 6D16

6

Tulangan begel

F1 φ -180 φ -180

F2 φ -180 φ -140

F6 φ -180 φ -180

5.3 Analisa Perbandingan Biaya pada Pondasi Bored Pile dengan Pondasi Tiang

Dari perencanaan pondasi bored pile pada pembangunan Hotel Best Western Adisucipto Yogyakarta dan perencanaan pondasi tiang pancang didapat perbandingan biaya yang disajikan dalam table dibawah ini :

Table V.2 Tabel analisa perbandingan pondasi bored pile dengan pondasi tiang pancang dari segi jumlah tulangan :


(3)

6

Perbedaan biaya yang terjadi pada biaya pondasi bored pile dengan pondasi tiang pancangyaitu terdapat pada :

1. Pekerjaan transportasi 2. Biaya Crane

3. Jasa pemancangan

4. Pembuatan Tiang Pancang 5. Pembesian pada tiang pancang F1 6. Cor beton k300 pada tiang pancang F1 7. Pembesian pada tiang pancangF2 8. Cor beton k300 pada tiang pancangF2 9. Pembesian pada tiang pancang F6 10.Cor beton k300 pada tiang pancang F6


(4)

7

Perbedaan biaya yang terjadi paling banyak yaitu terdapat pada pekerjaan transportasi dengan tiang pancang sejumlah Rp 73,730,000.00

Dan menurut perhitungan-perhitungan terdahulu juga membuktikan bahwa tiang pancang lebih efisien dari segi biaya menurut thaariq, 2013.

6.KESIMPULAN DAN SARAN 6.1Kesimpulan

Dari penelitian perbandingan pondasi tiang pancang dengan pondasi bored pile yang ditinjau dari detail kekuatan, jumlah tulangan dan biaya maka dapat di simpulkan sebagai berikut :

1. Dari segi kekuatan pada pondasi bored pile diameter 60 cm dengan K300 untuk satu tiang dapat menahan beban sebesar 126 ton sedangkan pada pondasi tiang pancang diameter 50 cm dengan K300 untuk satu tiang pancang mampu menahan beban sebesar 109,9 ton, dan tiang pancang diameter 40 cm K300 untuk satu tiang pancang mampu menahan beban sebesar 76,197 ton

2. Dari segi jumlah dan diameter tulangan bored pile tidak seragam dari pada tiang pancang, sehingga dalam lapangan tiang pancang lebih efektif digunakan apabila diameter tulangan tidak ada pada pabrik.

3. Dari segi biaya total biaya pelaksanaan pondasi bored pile sebesar Rp1,817,235,300.00 dan total biaya pelaksanaan tiang pancang sebesar Rp1,787,543,700.00 selisih biaya pelaksanaan bored pile dengan tiang pancang sebesarr Rp29,691,600.00.

6.2Saran

Setelah penelitian dilakukan dan selesai penulis baru menyadari, bahwa masih banyak perlu penelitian, referensi dan analisa tentang perbandingan pelaksanaan pekerjaan pondasi bored pile dengan pondasi tiang pancang.


(5)

8

1. Masih terbatasnya pengalaman proyek tentang pelaksanaan pondasi tiang pancang, sehingga membuat kesulitan untuk menganalisis metode pelaksanaan pondasi tiang pancang.

2. Terbatasnya referensi yang menunjang mengenai perhitungan perhitungan tulangan, sehingga rumus-rumus pada perhitungan tulangan sulit di temukan. 3. Keterbatasan data yang didapatkan dari proyek, sehingga mengalami kesulitan

saat mengolah data.

4. Perlu adannya tinjauan penelitian terhadap data-data tanah proyek, baik itu sondir maupun data SPT untuk menentukan struktur mana yang cocok dalam pelaksanaan konstruksi pondasi.

5. Ditekankan pada analisa biaya, jumlah tulangan dan kekuatan maupun analisa terhadap sumber daya yang lainnya, sehingga bisa bermanfaat dan menunjang bagi penelitian berikutnya.

DAFTAR PUSTAKA

Bowles, Joseph. E. (1988), Foundation Analysis and Design. McGraw Hill International Book Company.

Das, Braja, M. (1990). Principles of Foundation Engineering.PWS – Kent Publising Company.

Hardiyatmo, HC. (2001). Teknik Pondasi II. Gadjah Mada University Press. Yogyakarta.

Hardiyatmo, HC. (2010). Analisa dan Perancangan Fondasi bagian I. Gadjah Mada University Press. Yogyakarta.

Hardiyatmo, HC. (2001). Analisa dan Perancangan Fondasi bagian II. Gadjah Mada University Press. Yogyakarta.

Sardjono, HS. (1991). Pondasi Tiang Pancang Jilid 1. Penerbit Sinar Wijaya. Surabaya.

Sardjono, HS. (1991). Pondasi Tiang Pancang Jilid 2. Penerbit Sinar Wijaya. Surabaya.


(6)

9

Asiyanto, (2009). Metode Konstruksi Untuk Pekerjaan Fondasi. penerbit Universitas Indonesia (UI-Press).

Yohanes, Ciputra. (2010). Perencanaan Struktur Gedung Pasca Sarjana Universitas Diponegoro II Semarang.

Soeharto, Iman. (1995). Manajemen Proyek. Penerbit Erlangga. Jakarta.

MJ. Tomlison. (1997). Pile Design and Contruction Practice. The Garden City Press.


Dokumen yang terkait

Analisis Daya Dukung Pondasi Bored Pile Diameter 0,8 Meter Menggunakan Metode Analitis dan Metode Elemen Hingga pada Proyek Pembangunan Hotel Sapadia Medan

17 153 144

Analisis Daya Dukung Bored Pile Diameter Satu Meter Dengan Menggunakan Uji Beban Statik dan Menggunakan Model Tanah Mohr Coulomb Pada Proyek Paragon Square Tangerang, Banten

11 158 160

Analisa Daya Dukung Pondasi Bored Pile Tunggal Pada Proyek Pembangunan Gedung Crystal Square JL. Imam Bonjol No. 6 Medan

6 86 93

Analisis Daya Dukung Pondasi Bored Pile Tunggal Diameter 100 Cm Pada Proyek Pembangunan Hotel Grandhika, Medan

10 117 108

PENDAHULUAN Analia Perbandingan Detail Kekuatan, Jumlah Tulangan Dan Biaya Antara Bored Pile Dengan Tiang Pancang Pada Pembangunan Hotel Best Westren Adisucipto Yogyakarta.

0 2 4

ANALISIS PERBANDINGAN KEKUATAN, METODE PELAKSANAANDAN BIAYA ANTARA BORED PILE DENGAN DRIVEN PILE PADA Analisis Perbandingan Kekuatan, Metode Pelaksanaan Dan Biaya Antara Bored Pile Dengan Driven Pile Pada Pembangunan Hotel Best Western Adisucipto Yogyakar

1 13 21

ANALISIS PERBANDINGAN KEKUATAN, METODE PELAKSANAANDAN BIAYA ANTARA BORED PILE DENGAN DRIVEN PILE PADA Analisis Perbandingan Kekuatan, Metode Pelaksanaan Dan Biaya Antara Bored Pile Dengan Driven Pile Pada Pembangunan Hotel Best Western Adisucipto Yogyakar

0 4 17

PENDAHULUAN Analisis Perbandingan Kekuatan, Metode Pelaksanaan Dan Biaya Antara Bored Pile Dengan Driven Pile Pada Pembangunan Hotel Best Western Adisucipto Yogyakarta.

0 3 4

STUDI ANALISA PERBANDINGAN KEKUATAN, JUMLAH DAN BIAYA TIANG PANCANG STUDI ANALISA PERBANDINGAN KEKUATAN, JUMLAH DAN BIAYA TIANG PANCANG PADA JEMBATAN BENDO KABUPATEN SRAGEN.

0 0 15

PENDAHULUAN STUDI ANALISA PERBANDINGAN KEKUATAN, JUMLAH DAN BIAYA TIANG PANCANG PADA JEMBATAN BENDO KABUPATEN SRAGEN.

0 1 5