17.1.1 UN32 KP 2017 PEMBERHENTIAN DAN PENGANGKATAN SEKRETARIS DEWAN PENGAWAS PK BLU UNIVERSITAS NEGERI MALANG

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS NEGERI MALANG (UM)
Jalan Semarang 5 Malang 65145

Telepon: 0,341-5 51312
Laman:www.um.ac.id

KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS NEGERI MALANG
NOMOR L7 .t.r lUN32 I KP l2OL7
TENTANG

PEMBERHENTIAN DAN PENGANGKATAN
SEKRETARIS DEWAN PENGAWAS PK-BLU
UNIVERSITAS NEGERI MALANG
REKTOR UNIVERSITAS NEGERI MALANG,

Menimbang

:

Mengingat :


a. bahwa berdasarkan Keputusan Rektor Universitas Negeri
Malang Nomor 1 288/ UN 32 I KP I 20 1 4, Diana Tien Irafahmi, S.Pd,
M.Ed, dosen Fakultas Ekonomi, NIP 198205262005012002,
Lektor, Penata, Golongan Ruang llllc, ditugaskan sebagai
Sekretaris Dewan Pengawas PK-BLU Universitas Negeri Malang,
masa jabatan sampai dengan 31 Mei 2OL7
b. bahwa Diana Tien Irafahmi, S.Pd, M.Ed, dosen Fakultas
Ekonomi, NIP 1982052620050t20O2, Lektor, Penata, Golongan
Ruang llllc, mengundurkan diri dari jabatan Sekretaris Dewan
Penga'ivas PK-BLU Universitas Negeri Malang, karena
melanjutkan studi 53 ke luar negeri, sehingga perlu menugasi
tenaga dosen sebagai penggantinya;
c. bahwa Dr. Sunaryanto, M.Ed., dosen Fakultas Ekonomi, NIP
1958022819860I1OO2, Lektor Kepala, Pembina, Golongan
Ruang IY la, memenuhi syarat untuk ditugasi sebagai Sekretaris
Dewan Pengawas PK-BLU Universitas Negeri Malang;
d. berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf
&, b, dan c, perlu menetapkan Keputusan Rektor Universitas
Negeri Malang tentang Pemberhentian dan Pengangkatan

Sekretaris Dewan Pengawas PK-BLU Universitas Negeri Malang;
1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem
Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor a301);
2. Undang-Undang Nomor 12 tahun 2Ot2 tentang Pendidikan
Tinggi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2OI2 Nomor
158, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
5336);
3. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil
Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2OI4
Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5a9al;
4. Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2005 tentang
Pengelolaan Badan Layanan Umum (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2005 Nomor 48, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor a5O2);

5. Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2OI4 Tentang
Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan perguruan

Tinggi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2OL4 Nomor
16, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
5500);
6. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 30 Tahun
2012 tentang organisasi dan Tata Kerja universitas Negeri Malang
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2OI2 Nomor a%);
7. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan NomorTl rahun
2OI2 tentang Statuta Universitas Negeri Malang (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2OL2 Nomor 1136);
8. Keputusan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi
Nomor 248|MPK.A4 IKP l2OI4 Tahun 2OI4 tentang
Pengangkatan Rektor universitas Negeri Malang periode Tahun
20L4-2018;
9. Keputusan Menteri Keuangan Nomor 2791KMK.05/200S tentang
Penetapan Universitas Negeri Malang pada Departemen
Pendidikan Nasional sebagai Instansi Pemerintah yang
Menerapkan Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum;
MEMUTUSKAN:
Menetapkan


KESATU

KEDUA

KETIGA

KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS NEGERI MALANG TENTANG
PEMBERHENTIAN. DAN PENGANGKATAN SEKRETARIS DEWAN
PENGAWAS PK-BLU UNIVERSITAS NEGERI MALANG.
Memberhentikan dengan hormat Diana Tien Irafahmi, S.pd, M.Ed,
dosen Fakultas Ekonomi, NIP L982O52620050I2OO2, Lektor,
Penata, Golongan Ruang llllc, dari jabatan sekretaris Dewan
Pengawas PK-BLU universitas Negeri Malang, dengan disertai
ucapan terima kasih atas pengabdian dan jasa-jasanya selama
melaksanakan tugas.
Mengangkat Dr. Sunaryanto, M.Ed., dosen Fakultas Ekonomi, NIp
19580228198601 1002, Lektor Kepala, Pembina, Golongan Ruang
rv /a sebagai sekretaris Dewan Pengawas PK-BLU Universitas
Negeri Malang, sampai dengan tahun 2Q22, dan kepadanya diberi
tunjangan dosen yang mendapat tugas tambahan sesuai peraturan

perundang-undangan.

Keputusan Rektor ini berlaku pada tanggal ditetapkan.
Ditetapkan di Malang
pada tanggal LT Januari 2OLT
REKTOR,

v

ROFI'UIDDIN
t AH.
NIP 19620303 198503

LOO2