Unduh SOP RAPAT DOSEN

Kode / No :

SOP/ Rapat/ FE/ 022

Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

Tanggal

:

15 Nopember 2011

STANDAR OPERASI ONAL PROSEDUR

Revisi ke

:

-

Jml. Hal.


:

5

FAKULTAS EKONOMI

RAPAT DOSEN

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR

Rapat Dosen

Penanggungjaw ab
Proses

Tanggal
Nama

Disusun


Amelia Pratiwi, SE. ME

Jabatan
TPM Fakultas

1.

Rifdah Abadiyah, SE. MSM

Kaprodi. Manajemen

2.

I melda Dian R, SE.Ak. M.Ak

Kaprodi. Akuntansi

Diperiksa


Disetujui

Heri Widodo, SE. M.Si

Dekan

Disahkan

Heri Widodo, SE. M.Si

Ketua Senat Fakultas

Tanda Tangan

Manual Prosedur Presensi Kuliah Fakultas Ekonomi

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR
RAPAT DOSEN
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SIDOARJ O

SOP / Rapat / FE / 0 22

FAKULTAS EKONOMI
Revisi ke

Tanggal

-

15 Nop 2011

Standar Operasional
Prosedur

Disetujui Oleh

SOP/ Rapat/ FE/ 022

Dekan


© Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Sidoarjo – All Rights Reserved

Sistem Penjaminan Mutu Akademik – FE UMSIDA

Page | 1

Manual Prosedur Presensi Kuliah Fakultas Ekonomi
RAPAT DOSEN
Tujuan

Manual kegiatan rapat rutin dosen merupakan pedoman bagi
fakultas, program studi dan dosen, untuk melaksankan
kegiatan rapat rutin di tingkat Fakultas dan program studi.
Manual prosedur ini bertujuan untuk menetapkan pembagian
tugas dan kewajiban dosen dalam melaksanakan kegiatan
akademik

Ukuran Keberhasilan

Terlaksananya kegiatan rapaut rutin dosen dan fakultas secara

baik dan lancar

Ruang Lingkup

Prosedur kegiatan rapat rutin dosen meliputi segala aktivitas
yang berkenaan dengan program dan evaluasi kegiatan
akademik di lingkungan Fakultas Ekonomi Universitas
Muhammadiyah Sidoarjo.

Pihak Yang Terlibat

1.

Dekan

2.

Ketua Program Studi

3.


Ketua Laboratorium

4.

Dosen

Acuan
Penanggung Jawab

Dekan

Dokumen Yang Digunakan

DEFI NI SI
1.

Rapat Dosen

:


Pertemuan yang melibatkan seluruh dosen pada
tingkat Fakultas atau program studi untuk membahas
suatu agenda tertentu, dipimpin oleh Dekan dan atau
Ketua Program Studi

2.

Kegiatan

:

Akademik

semua aktivitas atau kegiatan yang berkaitan dengan
proses belajar mengajar di perguruan tinggi

TUGAS DAN WEWENANG PI HAK TERKAI T
1) Dekan Fakultas Ekonomi bertanggung jawab untuk:
a)


Melakukan koordinasi dengan Kaprodi untuk menentukan jadwal dan agenda rapat
dosen setiap semester

b) Mengundang seluruh dosen Fakultas Ekonomi Universitas muhammadiyah Sidoarjo
dan atau prodi untuk melaksanakan rapat dosen

Sistem Penjaminan Mutu Akademik – FE UMSIDA

Page | 2

Manual Prosedur Presensi Kuliah Fakultas Ekonomi
2) Ketua Program Studi bertanggung jawab untuk:
a)

Mengiventarisir dosen di lingkungan prodi yang akan diundang

b) Mengiventarisir problematika yang ada dalam kegiatan akademik semestersemester yang lalu untuk kegiatan akademik
3) Staf Administrasi bertanggung jawab untuk:
a)


Menyebarkan undangan kepada dosen sebagai peserta, rapat dosen

b) Mengajukan anggaran kegiatan rapat dosen
c)

Mempersiapkan secara tekhnis pelaksanaan kegiatan rapat dosen

d) Mendokumentasikan semua hasil rapat dosen.
e)

Membuat laporan kegiatan rapat dosen kepada Dekan dan atau Kaprodi

KETENTUAN UMUM
1) Kegiatan rapat dosen dilaksanakan sesuai dengan program kerja Fakultas
2) Agenda rapat dosen tidak boleh menyimpang dari Kebijakan Akademik

Fakultas

Ekonomi Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

3) Hasil rapat dosen yang telah disepakati ditanda tangani oleh Dekan Fakultas Ekonomi
Universitas Muhammadiyah Sidoarjo
4) Hasil rapat dosen yang telah disepakati akan dilaksanakan oleh seluruh civitas akademik
Prodi dan atau Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

PROSES PELAKSANAAN:
1) Fakultas dalam hal ini Dekan Fakultas Ekonomi beserta Kaprodi melakukan koordinasi
untuk menentukan agenda dan jadwal Rapat Dosen.
2) Staf Administrasi Fakultas Ekonomi membuat undangan Rapat Dosen kepada seluruh
dosen Fakultas Ekonomi
3) Staf Administrasi mempersiapkan berkas-berkas dan bahan untuk Rapat yang terdiri
atas:
a.

Daftar Hadir peserta rapat

b.

Draft yang berkaitan dengan agenda agenda rapat

4) Dekan Fakultas Ekonomi mengadakan Rapat dosen
5) Staf Administrasi mencatat hasil-hasil Rapat Dosen dalam notulen rapat, untuk
kemudian didokumentasikan.
6) Hasil rapat dosen, selanjutnya didokumentasikan dalam bentuk Laporan kegiatan
7) Dekan Fakultas Ekonomi menandatangani hasil rapat dosen yang telah disepakati
bersama .

Sistem Penjaminan Mutu Akademik – FE UMSIDA

Page | 3

Manual Prosedur Presensi Kuliah Fakultas Ekonomi
DOKUMEN/ ARSI P TERKAI T
1) Undangan rapat dosen
2) Jadwal dan materi rapat dosen
3) Dokumentasi hasil rapat dosen

Sistem Penjaminan Mutu Akademik – FE UMSIDA

Page | 4

Manual Prosedur Presensi Kuliah Fakultas Ekonomi
DI AGRAM ALUR RAPAT DOSEN
Dekan

Ketua Program Studi

Koordinasi
agenda rapat

Koordinasi
agenda rapat

Staf Akademik Fakultas

Undangan

Dosen

Undangan

Berkas
Rapat

Notulensi
Rapat

Tanda Tangan
Hasil Rapat

Dokumentasi
Notulensi
Rapat



Sistem Penjaminan Mutu Akademik – FE UMSIDA

Page | 5