4125-P1-SPK-Seni Musik Non Klasik

Paket

DOKUMEN NEGARA

1

UJIAN NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2015/2016

SOAL UJIAN PRAKTIK KEJURUAN
Satuan Pendidikan
Kompetensi Keahlian
Kode
Alokasi Waktu
Bentuk Soal

I.

:
:
:

:
:

Sekolah Menengah Kejuruan
Seni Musik Non Klasik
4125
3 jam
Penugasan Perorangan

PETUNJUK
1.
2.
3.
4.

II.

Periksalah dengan teliti dokumen soal ujian praktik
Perhatikan persiapan repertoar
Peralatan utama Band dan sound system telah disediakan

Peralatan pendukung instrumen menjadi tanggung jawab individu

KESELAMATAN KERJA
1.
2.
3.
4.

Periksalah kelayakan dari setiap alat kerja yang akan Anda gunakan
Gunakan alat keselamatan kerja sesuai dengan fungsinya
Perlindungan tegangan listrik terhadap manusia
Perlindungan tegangan listrik terhadap peralatan

III. DAFTAR PERALATAN, KOMPONEN, DAN BAHAN
No.

Nama
Alat/Komponen/Bahan

Spesifikasi


Jumlah

Keterangan

1

2

3

4

5

1.

Alat Tes /Alat tangan
Instrumen musik :
- Keyboard

- Electric Bass
- Electric Guitar
- Drum Set
- Saxophone

4125-P1-15/16

Standar nasional
2 Buah
1 Buah
2 Buah
1 Set
1 Buah

Hak Cipta pada Kemdikbud

SPK-1/2

No.


Nama
Alat/Komponen/Bahan

Spesifikasi

Jumlah

Keterangan

1

2

3

4

5

2.


1.
2.
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
IV.

Alat pendukung pementasan:
- Sound Sytem
- Amplifier Keyboard
- Amplifier Bass
- Amplifier Guitar
Komponen
Repertoar
Partitur

Bahan
Senar Guitar
Senar Bass
Stick Drum
Baterai
Kabel listrik terminal
Kabel listrik jack to jack
Kertas partitur

Standar
1 Set
2 Buah
1 Buah
2 Buah
Standar
Standar

1 Paket
1 Buah


Standar
Standar
Standar
Standar
Standar
Standar
Standar

1 Set
1 Set
1 Pasang
3 Buah
4 Buah
5 Set
100 Lembar

SOAL/TUGAS
Mainkan buah musik sesuai dengan repertoar yang sudah dipilih dengan ketentuan
sebagai berikut :
1. Dimainkan sesuai dengan teknik dan sikap yang baik dan benar!

2. Dibawakan dengan ekspresi, penjiwaan dan interpretasi sesuai karakter buah
musik yang dipilih!
3. Dipentaskan dengan penampilan yang sesuai dengan buah musik yang
dipilih!

“SELAMAT & SUKSES”

4125-P1-15/16

Hak Cipta pada Kemdikbud

SPK-2/2