ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENERIMAAN RETRIBUSI PASAR DI KABUPATEN BATANG ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENERIMAAN RETRIBUSI PASAR DI KABUPATEN BATANG PADA TAHUN 1998 - 2002.

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
PENERIMAAN RETRIBUSI PASAR DI KABUPATEN BATANG
PADA TAHUN 1998 - 2002

SKRIPSI
Diajukan untuk Memenuhi Tugas dan Syarat Guna Memperoleh
Gelar Sarjana S-1 Pendidikan Jurusan Pendidikan Ekonomi Akuntansi
Bidang Keahlian Khusus Pendidikan Akuntansi

Disusun oleh :

BAMBANG TRI ATMOJO
A. 210 990 019

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2004

43

44


PERSETUJUAN

Telah disetujui oleh konsultan untuk dipertahankan dihadapan Dewan
Penguji

Skripsi

Fakultas

Keguruan

dan

Ilmu

Pendidikan

Universitas


Muhammadiyah Surakarta

Diajukan oleh :
Nama

: BAMBANG TRI ATMOJO

NIM

: A 210 990 019

Telah disetujui dan disyahkan oleh pembimbing I dan pembimbing II
untuk dipertahankan dihadapan Dewan Penguji Skripsi Fakultas Keguruan Dan
Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Pembimbing I

( Dr. Yetty Sarjono, M.Si)

Pembimbing II


( Dra. Hj. Wafroturrohmah, SE, MM)

45

PENGESAHAN

Telah dipertahankan di hadapan Dewan Penguji Skripsi dan diterima
untuk memenuhi tugas guna memperoleh Gelar Sarjana Jurusan Ilmu Pengetahuan
Sosial Program Pendidikan Akuntansi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Pada hari

:

Tanggal

:

Dewan Penguji

1.

(Dr. Yetty Sarjono, M.Si)

2.

(Dra. Hj. Wafroturrohmah, SE, MM)

3.

(Drs. Budi Sutrisno, M.Pd)

Disyahkan
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Muhammadiyah Surakarta
Dekan

( Drs. Bambang Sumardjoko M.Pd. )
NIP. 131 470 269


46

PERNYATAAN

Dengan ini, saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya
yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan
tinggi dan sepanjang sepengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat
yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis
diacu dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka.
Apabila ternyata kelak dikemudian hari terbukti ada ketidak benaran
dalam pernyataan saya diatas, maka saya akan bertanggung jawab sepenuhnya

Surakarta,

2004

(Bambang Tri Atmojo )
NIM : A.210.990.019 )

47


MOTTO

¾ Barang siapa menempuh jalan dalam rangka menuntut ilmu, niscaya
Allah akan memudahkan jalan ke jannah

¾ Semua beban adalah bunga kehidupan

(H.R Muslim)

(Penulis)

48

PERSEMBAHAN

Persembahkan teruntuk :

¾ Bapak dan ibu yang selalu memberikan doa, dorongan dan kasih sayangnya
selama ini.


¾ Kakak dan adikku tercinta, kalian adalah mutiara dalam hidupku.

¾ Arye tercinta yang selalu menemaniku baik suka maupun duka dan
terima kasih atas segalanya

¾ Shobat-shobatku : Coklat, Oyex, Penthol, Kenthus, Linda dan
Ria yang selalu mewarnai hari-hariku, karena kalianlah
hidupku penuh makna

¾ Anak-anak SAMBANG RATAN kalian begitu
banyak mencoretkan kenangan dalam hatiku,
kalian takkan pernah kulupakan

¾ Almamaterku

49

KATA PENGANTAR


Assalamu’alaikum Wr.Wb
Segala puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat,
taufik, serta hidayah-Nya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi
dengan judul “ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
PENERIMAAN RETRIBUSI PASAR DI KABUPATEN BATANG PADA
TAHUN 1998 - 2002” Adapun maksud dan tujuan penulisan skripsi ini adalah
sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan Studi Strata I pada jurusan Studi
Pendidikan Akuntansi pada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas
Muhammadiyah Surakarta.
Terselesainya penulisan skripsi ini tidak lepas dari bantuan dari berbagai
pihak secara langsung maupun tidak langsung kepada penulis menghaturkan
banyak terima kasih kepada :
1. Yang terhormat Bapak Drs. Bambang Sumardjoko M.Pd. selaku dekan
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah
Surakarta, yang memberi kesempatan kepada penulis untuk menyususn
skripsi.
2. Yang terhormat Bapak Dr. Yetty Sarjono, M.Si selaku pembimbing I yang
telah banyak mengorbankan waktu, tenaga dan pikiran untuk membimbing
penulis dari awal hingga akhir dalam penyusunan skripsi ini.


50

3. Yang terhormat Ibu Dra. Hj. Wafroturrohmah, SE, MM selaku pembimbing
II yang telah banyak mengorbankan waktu, tenaga dan pikiran untuk
membimbing penulis dari awal hingga akhir dalam penyusunan skripsi ini.
4. Dosen, staf pengajar yang telah memberi bekal ilmu pengetahuan serta staf
perpustakaan UMS yang telah menyediakan fasiliatas yang penulis perlukan
dalam penyusunan skripsi ini
5. Bapak dan ibu yang selalu memberikan doa, dorongan dan kasih sayangnya
selama ini
6. Kakak dan adikku tersayang yang selalu menyemangatiku untuk segera kelar.
7. Semua pihak yang tak dapat kusebutkan satu persatu.
Kemudian hanya kepada Allah SWT penulis mohon pertolongan dan
memanjatkan do’a, semoga amal baik beliau-beliau tersebut diatas dapat
diterimaNya sebagai amal Ibadah.
Walaupun sudah melalui usaha yang maksimal namun penulis menyadari
bahwa didalam penyususnan skripsi ini tidak mungkin terlepas dari kekurangan
dan kesalahan. Oleh karena itu segala kritik dan saran yang sifatnya membangun
sangat penulis harapkan.
Akhirnya penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi pihak-pihak

yang membutuhkan.
Wassalamu’alaikum Wr.Wb
Surakarta,
Penulis

2004

( Bambang Tri Atmojo)

51

DAFTAR ISI

Halaman
HALAMAN JUDUL........................................................................................

i

HALAMAN PERSETUJUAN.........................................................................


ii

HALAMAN PENGESAHAN..........................................................................

iii

HALAMAN PERNYATAAN .........................................................................

iv

MOTTO ...........................................................................................................

v

PERSEMBAHAN ............................................................................................

vi

KATA PENGANTAR .....................................................................................

vii

DAFTAR ISI....................................................................................................

ix

DAFTAR TABEL............................................................................................

xi

ABSTRAK .......................................................................................................

xii

BAB I

BAB II

PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah.....................................................

1

B. Pembatasan Masalah ..........................................................

3

C. Perumusan Masalah ...........................................................

4

D. Tujuan Penelitian ...............................................................

4

E. Manfaat Penelitian .............................................................

4

F. Sisitematika Skripsi............................................................

5

LANDASAN TEORI
A. Tinjauan Pustaka ................................................................

6

B. Sistem Penerimaan Daerah di Indonesia............................

8

C. Sumber-sumber Pendapatan Daerah ..................................

12

D. Retribusi .............................................................................

17

52

BAB III

BAB IV

BAB V

E. Retribusi Pasar ...................................................................

24

G. Kerangka Pemikiran...........................................................

30

H. Hipotesis.............................................................................

32

METODE PENELITIAN
A. Pengertian Metode Penelitian ............................................

34

B. Populasi, Sampel dan Sampling.........................................

34

C. Sumber Data.......................................................................

35

D. Metode Pengumpulan Data ...............................................

36

E. Teknik Analisis Data..........................................................

37

PENYAJIAN, ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN
A. Setting Penelitian ...............................................................

43

B. Penyajian Data ...................................................................

60

C. Analisis Data ......................................................................

64

D. Pengujian Hipotesis............................................................

70

E. Pembahasan........................................................................

71

PENUTUP
A. Kesimpulan ........................................................................

74

B. Saran-Saran ........................................................................

75

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

53

DAFTAR TABEL

Halaman
Tabel 4.1

Kondisi Penduduk Menurut Kelompok Umur Dan Jenis
Kelamin ....................................................................................

Tabel 4.2

44

Penduduk Umur Lima Tahun Ke Atas Menurut Pendidikan
Tertinggi Yang Ditamatkan Di Kabupaten Batang Pada
Tahun 2002...............................................................................

Tabel 4.3

Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Batang Tahun 19982002 Atas Dasar Harga Berlaku Dan Konstan (%) ..................

Tabel 4.4

46

Pertumbuhan Ekonomi Menurut Sektor Ekonomi Di
Kabupaten Batang Tahun 2002 (%) .........................................

Tabel 4.5

45

48

Distribusi Persentase PDRB Menurut Lapangan Usaha
Tahun 2002 Di Kabupaten Batang Berdasarkan Harga
Konstan 1993 (%).....................................................................

Tabel 4.6

Kontribusi PAD Terhadap APBD Kabupaten Batang Tahun
1998/1999 s/d 2002 ..................................................................

Tabel 4.7

62

Jumlah Kios Di Pasar Kabupaten Batang Selama Tahun
1998/1999-2002........................................................................

Tabel 4.12

55

Jumlah Pedagang Pasar Di Kabupaten Batang Tahun
1998/1999-2002........................................................................

Tabel 4.11

54

Jumlah Retribusi Tiap-Tiap Pasar Kabupaten Batang
Tahun 1998 – 2002...................................................................

Tabel 4.10

52

Tarif Retribusi Kios Dan Los Pada Pasar Daerah
Kabupaten Batang ...................................................................

Tabel 4.9

51

Penerimaan PAD Kabupaten Batang Per Jenis Pendapatan
Tahun 1998/1999 Sampai Tahun 2002.....................................

Tabel 4.8

49

63

Jumlah Los Di Pasar Kabupaten Batang Selama Tahun
1998/1999-2002........................................................................

64

Tabel 4.13

Rangkuman Hasil Uji Normalitas Dengan Lilliefors ...............

65

Tabel 4.14

Rangkuman Hasil Uji Linieritas...............................................

66

54

ABSTRAK

BAMBANG TRI ATMOJO. A. 210 990 019. “Analisis Faktor-Faktor
Yang Mempengaruhi Penerimaan Retribusi Pasar Di Kabupaten Batang Pada
Tahun 1998 - 2002”. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas
Muhammadiyah Surakarta tahun 2004.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh
variabel jumlah pedagang, jumlah kios dan jumlah los pasar terhadap penerimaan
retribusi pasar.
Penelitian ini adalah penelitian deskriptif yang bermaksud menguji
hipotesis. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh data jumlah pedagang,
jumlah kios, jumlah los di pasar Kabupaten Batang dan retribusi pasar tahun 1998
- 2002. dalam penelitian ini tidak ada sampel karena seluruh populasi diteliti. Data
yang diperlukan diperoleh melalui interview, observasi dan dokumentasi. Teknik
analisis yang digunakan untuk pengujian hipotesis adalah analisis regresi linier
ganda dan uji t.
Berdasarkan analisis regresi linier ganda diperoleh persamaan garis regresi
Y = 158650608,676 + 87622,3973X1 + 121190,9864X2 + 279147,5971X3
dan
Freg > Ftab ; 233,229 > 215,7. Hasil Freg > Ftab menunjukkan bahwa terdapat
pengaruh positif jumlah pedagang, jumlah kios dan jumlah los terhadap retribusi
pasar di Kabupaten Batang tahun 1998 - 2002. Perhitungan uji t menunjukkan
hasil thit > ttab untuk seluruh variabel yaitu tX1 = 32,046 > ttab = 3,182, tX2 =
108,637 > ttab = 3,182 dan tX3 = 79,180 > ttab = 3,182 yang berarti bahwa masingmasing variabel berpengaruh positif terhadap retribusi pasar.

55

Pembimbing I

Pembimbing II

( Dr. Yetty Sarjono, M.Si)
MM)

( Dra Hj. Wafroturrohmah, SE,

Mengesahkan
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Muhammadiyah Surakarta
Dekan,

Drs. H. Bambang Sumardjoko, M.Pd
NIP. 131 470 269