21. UNDANGAN PEMBUKTIAN KUALIFIKASI

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA

DINAS PERTAMANAN KOTA MEDAN
Jalan Pinang Baris/TB. Simatupang No. 114 B Medan

Medan, 31 Agustus 2012
Nomor
Lampiran
Hal

:
:
:

07/1-24/II/PBJ-DPKM/2012
Undangan Pembuktian Kualifikasi
dan Klarifikasi

Kepada Yth. :
Pimpinan Perusahaan
Peserta Lelang Umum Non E-Proc

Dinas Pertamanan Kota Medan
di
Tempat

1. Setelah melakukan evaluasi Dokumen Penawaran Pelelangan Umum untuk Paket
Pekerjaan Non E-Procurement yang telah diumumkan di LPSE Kota Medan Nomor
04/1-24/II/PBJ-DPKM/2012, tanggal 20 Juli 2012, maka kami mengundang peserta lelang
yang telah lulus evaluasi sebagai berikut :

NO
PAKET
1

2
3
4

5

6


7

8

9

10
11
12
13

14
15
16

NAMA PEKERJAAN
PENGADAAN PAKAIAN DINAS BESERTA
PERLENGKAPANNYA


PEMBUATAN SARANA OLAHRAGA DI TAMAN
AHMAD YANI
PEMBUATAN SARANA OLAHRAGA DI STADION
TELADAN
PENGADAAN MATERIAL LAMPU PENERANGAN
BOLA

PENGADAAN MATERIAL LAMPU PENERANGAN
BALLAST

PENGADAAN MATERIAL LAMPU PENERANGAN
KABEL

PENGADAAN MATERIAL LAMPU PENERANGAN
LAMPU SOROT

PENGADAAN MATERIAL LAMPU PENERANGAN
CONTACTOR

PENGADAAN MATERIAL LAMPU PENERANGAN

ARMATEUR

PEMBANGUNAN GUDANG MATERIAL LISTRIK
PENINGKATAN KUALITAS LPJU DI JL. HM. JONI
PENINGKATAN KUALITAS LPJU DI JL. JAMIN
GINTING
PENINGKATAN KUALITAS LPJU DI JL. SETIA BUDI

PENINGKATAN KUALITAS LPJU DI JL. PERINTIS
KEMERDEKAAN MEDAN
PENINGKATAN KUALITAS LPJU DI JL. PROF. HM.
YAMIN MEDAN
PENINGKATAN KUALITAS LPJU DI JL. SUTOMO
MEDAN

NAMA PERUSAHAAN
CV. WANG
UD. MARS
UD. DJ. ZAINUL
CV. ANANDA CINDRA

CV. LUIS SARETHA
CV. ROYAL
CV. GHOZY
CV. ANANDA CINDRA
CV. MANDIRI RAYA SUMATERA
CV. KARYA UTAMA MANDIRI
CV. DUA PUTRA MANDIRI
CV. MANDIRI LESTARI
CV. ANANDA CINDRA
CV. KARYA RIZQI
CV. KARYA RIZQI
CV. GHOZY
CV. TAFIRA ASRI
CV. TAFIRA ASRI
CV. MANDIRI LESTARI
CV. GUNUNG BERLIAN
CV. KARYA RIZQI
CV. GUNUNG BERLIAN
CV. AULIA RAHMAN
CV. YUDDI AGUNG

CV. BIRO TEKNIK HARAPAN
CV. TARGET
CV. CITRA
CV. KARYA CIPTA MANDIRI
CV. TRIVA MANGUN MANDIRI
PT. CITRA SETIA BARU
CV. DIPO
CV. MIRADELIMA CEMERLANG

17

PENINGKATAN KUALITAS LPJU DI JL. CEMARA

18

PENINGKATAN KUALITAS LPJU DI JL. GAHARU

19

PENINGKATAN KUALITAS LPJU DI JL. M. NAWI

HARAHAP
PENINGKATAN KUALITAS LPJU DI JL. GATOT
SUBROTO
PENINGKATAN KUALITAS LPJU DI JL. KAPT.
MUSLIM
PENINGKATAN KUALITAS LPJU DI JL. TUAMANG

20
21
22
23

24

PENINGKATAN KUALITAS LPJU DI JL. BILAL MULAI
DARI SIMP. YOS SUDARSO S/D SIMP. JL. WILLIEM
ISKANDAR

PENINGKATAN KUALITAS LPJU DI JL. TEMPULING


PT. JUANG MANGGALA
CV. KARYA CIPTA MANDIRI
CV. TRIVA MANGUN MANDIRI
CV. CITRA
CV. KARYA LEO ENGINEERING
PT. JUANG MANGGALA
CV. KARYA CIPTA MANDIRI
CV. TRIVA MANGUN MANDIRI
CV. SAPTA KRIDA
CV. ROYAL
CV. TRIVA MANGUN MANDIRI
CV. TIMBUL BARU JAYA
CV. TRIVA MANGUN MANDIRI
CV. KARYA LEO ENGINEERING

CV. TRIVA MANGUN MANDIRI
PT. JUANG MANGGALA
CV. KARYA CIPTA MANDIRI
CV. TIMBUL BARU JAYA
CV. TRIVA MANGUN MANDIRI

CV. KARYA CIPTA MANDIRI

Untuk dapat hadir pada :
Hari / Tanggal
Pukul
Acara
Tempat

:
:
:
:

Selasa, 04 September 2012
09.00 WIB s/d Selesai
Pembuktian Kualifikasi dan Klarifikasi
Kantor Dinas Pertamanan Kota Medan
Jl. TB Simatupang/Pinang Baris No. 114 B (Blkg Terminal)
Medan


2. Pada saat acara tersebut, Peserta harus hadir dengan membawa seluruh dokumen asli
perusahaan tanpa diwakilkan atau dengan membawa surat kuasa jika diwakilkan.
3. Demikian disampaikan untuk menjadi perhatian dan dihadiri tepat waktu.

PANITIA PENGADAAN BARANG / JASA TA. 2012
DINAS PERTAMANAN KOTA MEDAN
KETUA,

BOSI HASIBUAN, SE
NIP. 19590205 198303 1 006