ALUR PENDAFTARAN ETHICAL CLEARANCE

ALUR PENDAFTARAN ETHICAL CLEARANCE (PERSETUJUAN ETIK)
Fakultas Psikologi UI.
Tahap 1
Pengisian Formulir

Tahap 2
Persetujuan Supervisi

Formulir bisa didapatkan
melalui website* atau di
Sekretariat Program Studi

Pastikan formulir sudah terisi
lengkap

Tahap 3
Pendaftaran ke
Sekretariat Kaprodi
Kumpulkan formulir lengkap
beserta 3 rangkap proposal
bab 1- 3 (latar belakang, teori,

metode penelitian) &
alat/kuesioner/form

Tahap 4
Verifikasi Berkas di
Sekretariat Komite Etik

Tahap 5
Review Penelitian
Formulir & berkas dikaji oleh
dua reviewer yang ditunjuk
Ketua Komite Etik berdasarkan
keahlian

Keberatan/Beda
Pendapat

Disetujui

Tahap 6a

Penerbitan Dokumen
Persetujuan Etik
Reviewer menyerahkan
dokumen persetujuan etik
kepada Sekretariat Tim kaji etik
untuk dibuatkan surat
KETERANGAN LOLOS KAJI
ETIK. Surat akan dikirim ke
PRODI , untuk diteruskan
kepada mahasiswa

Berkas yang sudah lengkap
disampaikan kepada Ketua
Komite Etik Penelitian.
Berkas yang belum lengkap
dikembalikan ke Sekretariat
Kaprodi dan mahasiswa untuk
dilengkapi.

Sepakat


Tahap 6b
Pembahasan Hasil
Review oleh Tim Komite
Etik Penelitian
Ketua Komite Etik membahas
keberatan dan atau beda
pendapat yang muncul guna
mengambil keputusan

Tidak
Sepakat

Tahap 7
Perbaikan
Jika diperlukan, berkas
pendaftaran akan dikembalikan
kepada mahasiswa melalui
sekretariat Prodi untuk
diperbaiki. Mahasiswa harus

mengulang kembali prosedur
pendaftaran dari awal.