PROBLEMATIKA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS KURIKULUM 2013 Problematika Pelaksanaan Pembelajaran Matematika Berbasis Kurikulum 2013 (Studi kasus pada siswa kelas VIII di SMP Negeri 2 Blora).

PROBLEMATIKA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA
BERBASIS KURIKULUM 2013
(Studi kasus pada siswa kelas VIII di SMP Negeri 2 Blora)

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Program
Studi Pendidikan Matematika
Oleh :
WINDA YANDITA RISKADINI
A410130196

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA
FAKULTAS KUGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2017

i

PROBLEMATIKA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
MATEMATIKA BERBASIS KURIKULUM 2013
(Studi kasus pada siswa kelas VIII di SMP Negeri 2 Blora)


Diajukan Oleh :
WINDA YANDITA RISKADINI
A410130196

Skripsi telah disetujui oleh pembimbing skripsi
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta
Untuk dipertanggungjawabkan di hadapan tim penguji skripsi

Surakarta, 28 Februari 2017

iii

HALAMAN MOTTO

Sesungguhnya Sesudah Kesulitan Itu Ada Kemudahan
(QS. Al Inshirah:6)

Dan bahwa manusia hanya memperoleh apa yang telah diusahakannya
(QS. An-Najm: 39)


Masalah akan menambah pengalaman bagi kita
Pengalaman akan membuat hidup kita lebih berkualitas
(Tung Desem Waringin)

Masa depan adalah segalanya
(Winda Yandita)

v

HALAMAN PERSEMBAHAN

Bissmillah, kupersembahkan karya kecil ini untuk :

Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayahnya yang
dicurahkan peneliti sehingga tulisan ini dapat bermanfaat, Aamiiin...
Kedua orang tuaku, Bapak Puryanto dan Ibu Dwi Satiti tersayang,
terimakasih telah memberikan doa tiada henti, kasih sayang,
semangat, motivasi sehingga aku dapat menyelesaikan jenjang
pendidikan Strata 1 dengan lancar, Aamiiin...
Kakakku, Sherlia Candra Wijayanti yang sudah tenang di Surga dan

Adikku, Silvina Rosita Yulianti tersayang, terimakasih sudah
menjadi kakak dan adik yang baik untukku.
Untuk semua Om, Tante, Nenek, Kakek, terimakasih atas semangat
dan motivasinya.
Sahabat-sahabatku, Yesi, Fitri, Wibrika, Wulan, Elis, Gina, Akbar,
Yakob, Yuda, terimakasih kalian sudah memberikan warna dan
kehangatan dikala kita jauh dari dekapan orang tua.
Dwi Zara Mutmainah, sahabat yang menemaniku suka maupun duka
dikala berjuang menggapai cita-cita.

vi

Mbak Iga Pradani, guru spiritual yang selalu nyuruh cepetan lulus,
yang selalu menasehati tentang banyak hal.
Teman-teman kostku, Inna, Canik, Amel, Yohanna, Lupita,
terimakasih telah menjadi keluarga yang baik dan harmonis.
Mbak Kiki, Mbak Heni, Mbak Elly, Mbak Linda, Mbak Fitri, Mbak
Sari, Mbak Windi, yang rajin bertanya skripsiku sampai mana.
Teman-teman FKIP Matematika ’13, khususnya kelas E.
Almamaterku


vii

Abstrak
Winda Yandita Riskadini/ A410130196. PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN
MATEMATIKA BERBASIS KURIKULUM 2013 (STUDI KASUS PADA SISWA
KELAS VIII DI SMP NEGERI 2 BLORA). Skripsi, Fakultas Keguruan dan Ilmu
Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta. Februari, 2017.

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan problematika yang dihadapi guru
sebelum proses pembelajaran, selama proses pembelajaran dan sesudah proses
pembelajaran matematika berbasis Kurikulum 2013 di SMP Negeri 2 Blora. Jenis
penelitian ini yakni penelitian kualitatif. Subjek penelitian ini tiga orang guru
matematika yang mengajar di kelas VIII SMP N 2 Blora dan lima siswa kelas VIII SMP
2 Blora yang dipilih secara purposive sampling. Teknik pengumpulan data dalam
penelitian ini adalah observasi partisipatif, wawancara semiterstruktur, dan studi
dokumen. Analisis data dilakukan secara periodik selama dan setelah pengumpulan data
melalui tiga tahapan, yaitu: (1) reduksi data, (2) penyajian data, serta (3) simpulan dan
verifikasi. Teknik pemeriksaan keabsahan data dilakukan dengan triangulasi teknik dan
triangulasi sumber. Dari hasil penelitian diperoleh pada perencanaan proses`

pembelajaran guru terkadang belum membuat RPP sebelum proses pengajaran. Dalam
RPP ditemukan komponen materi tidak memaparkan berdasarkan kategori, fakta,
konsep, prinsip dan prosedur. Komponen RPP yang dibuat pada dasarnya formatnya
sama dengan RPP pada Kurikulum 2006, hanya saja pada Kurikulum 2013 ada
Kompetensi Intinya, sedangkan pada siswanya tidak ditemukan kendala yang berarti.
Pada pelaksanaan pembelajaran problematika yang ditemukan guru yakni karena kurang
terpenuhinya buku ajar yang berbasis Kurikulum 2013, problematika tersebut juga di
rasakan oleh siswa. Dalam pelaksanaan penilaian yang dilakukan oleh guru juga tidak
ditemukan kendala, karena penilaiannya lebih mudah dan lebih memudahkan siswa
dalam memperoleh nilai lebih bagus.
Kata Kunci: Kurikulum 2013, Problematika Pembelajaran.

viii

Abstract
Winda Yandita Riskadini/ A410130196. PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN
MATEMATIKA BERBASIS KURIKULUM 2013 (STUDI KASUS PADA
SISWA KELAS VIII DI SMP NEGERI 2 BLORA). Thesis, the Faculty of
Education, University of Muhammadiyah Surakarta. February, 2017.Winda Yandita
Riskadini / A410130196.

This study aimed to describe the problems faced by teachers prior to the learning
process, the learning process after the learning process of mathematics based on the
National Curriculum SMP Negeri 2 Blora. This research is a qualitative research.
The subjects were three math teachers who teach in class VIII N 2 Blora and five
students of class VIII SMP 2 Blora, selected by purposive sampling. Data collection
techniques in this research is participant observation, semi-structured interviews and
document study. Data analysis was performed periodically during and after the
collection of data through three stages, namely: (1) data reduction, (2) presentation of
data, and (3) conclusion and verification. Mechanical data validity checking is done
by triangulation techniques and triangulation of sources. The results were obtained in
the planning of teacher learning proses` sometimes do not make the lesson plan
before teaching process. RPP found in the material component not explained by
category, facts, concepts, principles and procedures. RPP components are made
basically the same format as the RPP on Curriculum 2006, only the Curriculum 2006
core competencies there is no. In the implementation of learning problems it found
that teachers due to lack of fulfillment of textbook-based Curriculum 2013, these
problems are also felt by students. In the implementation of assessments by teachers
are not many obstacles, because the judgment easier and easier for students to obtain
better value.
Keywords: Curriculum 2013, Problematics of Learning


ix

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Dengan mengucapkan puji syukur kehadirat Allah SWT atas berkat rahmat
dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang merupakan
salah satu syarat untuk mendapat gelar Sarjana Pendidikan di Universitas
Muhammadiyah Surakarta. Penulis sangat bersyukur dapat menyelesaikan skripsi
dengan judul “Problematika Pelaksanaan Pembelajaran Matematika Berbasis
Kurikulum 2013 (Studi kasus pada siswa kelas VIII di SMP Negeri 2 Blora”.
Dalam menyelesaikan skripsi ini, penulis telah berusaha maksimal dengan
meluangkan pikiran, waktu dan tenaga. Skripsi ini tidak terlepas dari bantuan dari
berbagai pihak yang telah membimbing baik berupa tenaga, ide dan pemikiran. Oleh
karena itu penulis ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar – besarnya kepada :
1. Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M. Hum, selaku Dekan Fakultas Keguruan
dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah
memberikan ijin penelitian.
2. Dr. Sumardi, M.Si, selaku Ketua Program Studi Pendidikan Matematika

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah
Surakarta.
3. Bp. Muhammad Noor Kholid, S.Pd., M. Pd, selaku dosen pembimbing yang
telah memberikan bimbingan, kesabaran dan dorongan sehingga skripsi ini
dapat terselesaikan dengan baik.
4. Dosen - dosen Pendidikan Matematika yang telah memberikan ilmu dan
mendidik selama menjalani studi di Universitas Muhammadiyah Surakarta.
5. Kepala sekolah SMP Negeri 2 Blora yang berkenan untuk memberikan ijin
penelitian di SMP Negeri 2 Blora.
6. Bapak/Ibu guru yang telah membantu dalam pengumpulan data penelitian
serta siswa-siswi kelas VIII SMP Negeri 2 Blora.
7. Kedua Orang Tua Tercinta, Bapak Puryanto dan Ibu Dwi Satiti yang selalu
memberikan dukungan moral maupun material kepada penulis.

x

8. Seluruh rekan mahasiswa, khususnya kelas E FKIP Matematika 2013.
9. Seluruh pihak yang secara langsung maupun tidak langsung mendukung
penulis dalam menyelesaikan tugas akhir ini yang tidak dapat disebutkan
satupersatu. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih butuh perbaikan, oleh

karena itu saran dan kritik dari berbagai pihak masih dibutuhkan demi
perbaikan skripsi ini. Penulis berharap semoga skripsi ini berguna bagi semua
pihak.
Wasalamu’alaikum Wr. Wb.

Surakarta, Februari 2017
Penulis

Winda Yandita Riskadini

xi

DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL .................................................................................. i
HALAMAN PERNYATAAN.................................................................... ii
HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ..................................... iii
HALAMAN PENGESAHAN.................................................................... iv
HALAMAN MOTTO ................................................................................ v
HALAMAN PERSEMBAHAN ............................................................... vi
ABSTRAK ................................................................................................. viii

ABSTRACT .............................................................................................. ix
KATA PENGANTAR............................................................................... x
DAFTAR ISI.............................................................................................. xii
DAFTAR TABEL .................................................................................... xiv
DAFTAR LAMPIRAN............................................................................. xv
BAB I PENDAHULUAN.............................................................................. 1
A. Latar Belakang Masalah.................................................................. 1
B. Rumusan Masalah .......................................................................... 4
C. Tujuan Penelitian ........................................................................... 5
D. Manfaat Penelitian ......................................................................... 5
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.................................................................. 6
A. Landasan Teori............................................................................... 6
B. Penelitian Terdahulu Yang Relevan ............................................. 14
BAB III METODE PENELITIAN............................................................ 21
A. Jenis dan Desain Penelitian .......................................................... 21
B. Tempat dan Waktu Penelitian ...................................................... 21
C. Data dan Sumber Data.................................................................. 22
D. Kehadiran Peneliti ........................................................................ 23
E. Teknik Pengumpulan Data ........................................................... 23
F. Keabsahan Data........................................................................... 24

G. Teknik Analisis Data .................................................................. 25

xii

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN........................ 27
A. Hasil Penelitian ...................................................................................... 27
B. Pembahasan............................................................................................. 30
C. Keterbatasan Penelitian........................................................................... 33
BAB V PENUTUP.................................................................................... 35
A. Simpulan ................................................................................................ 35
B. Implikasi................................................................................................. 36
C. Saran....................................................................................................... 36
DAFTAR PUSTAKA............................................................................... 38
LAMPIRAN

xiii

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Tabel Persamaan dan Perbedaan Penelitian Terdahulu dengan penelitian
peneliti
Tabel 3.1 Waktu Penelitian
Tabel 3.2 Flowchart Teknik Analisis Data

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Lampiran 2 Lembar Pedoman Wawancara Guru
Lampiran 3 Hasil Wawancara Guru
Lampiran 4 Surat Mohon Ijin Riset
Lampiran 5 Surat Keterangan Telah Melakukan Penelitian
Lampiran 6 Dokumentasi Pelaksanaan Penelitian
Lampiran 7 Jadwal Bimbingan
Lampiran 8 Berita Acara Bimbingan Skripsi
Lampiran 9 Pengesahan Revisi Skripsi
Lampiran 10 Berita Acara Ujian Skripsi

xv

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN PROSES PEMBELAJARAN MATEMATIKA KURIKULUM 2013 BERBASIS LESSON STUDY PADA SISWA SMP Pengembangan Proses Pembelajaran Matematika Kurikulum 2013 Berbasis Lesson Study Pada Siswa Kelas Viii Smp Negeri 1 Salatiga Tahun 2015/2016.

0 2 22

PENGEMBANGAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA KURIKULUM 2013 BERBASIS LESSON STUDY Pengembangan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Matematika Kurikulum 2013 Berbasis Lesson Study Pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Salatiga Tahun 2015/2016.

1 4 17

PENGEMBANGAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA KURIKULUM 2013 BERBASIS LESSON STUDY Pengembangan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Matematika Kurikulum 2013 Berbasis Lesson Study Pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Salatiga Tahun 2015/2016.

0 3 16

PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS KURIKULUM 2013 (STUDI KASUS KELAS VII Problematika Pembelajaran Matematika Berbasis Kurikulum 2013 (Studi Kasus Kelas VII Di SMP Negeri 4 Klaten).

0 1 14

PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS KURIKULUM 2013 Problematika Pembelajaran Matematika Berbasis Kurikulum 2013 (Studi Kasus Kelas VII Di SMP Negeri 4 Klaten).

0 5 16

BAB 1 PENDAHULUAN Problematika Pembelajaran Matematika Berbasis Kurikulum 2013 (Studi Kasus Kelas VII Di SMP Negeri 4 Klaten).

0 2 7

PENGEMBANGAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA KURIKULUM 2013 BERBASIS LESSON STUDY PADA SISWA KELAS VII Pengembangan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Matematika Kurikulum 2013 Berbasis Lesson Study Pada Siswa Kelas VII SMP Kristen 2 Salatiga T

0 3 15

PENGEMBANGAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA KURIKULUM 2013 Pengembangan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Matematika Kurikulum 2013 Berbasis Lesson Study Pada Siswa Kelas VII SMP Kristen 2 Salatiga Tahun 2015/2016.

0 2 15

PENDAHULUAN Problematika Pelaksanaan Pembelajaran Matematika Berbasis Kurikulum 2013 (Studi kasus pada siswa kelas VIII di SMP Negeri 2 Blora).

0 2 5

PENGEMBANGAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA KURIKULUM 2013 BERBASIS LESSON STUDY DI SMP

0 0 9