(ABSTRAK) HUBUNGAN ANTARA KONDISI SOSIAL EKONOMI DENGAN MOTIVASI ORANG TUA MEMASUKKAN ANAK KE KELOMPOK BERMAIN DI DESA JOGOLOYO KECAMATAN WONOSALAM KABUPATEN DEMAK.

HUBUNGAN ANTARA KONDISI SOSIAL EKONOMI
DENGAN MOTIVASI ORANG TUA MEMASUKKAN
ANAK KE KELOMPOK BERMAIN DI DESA
JOGOLOYO KECAMATAN WONOSALAM
KABUPATEN DEMAK
Skripsi
Diajukan dalam rangka penyelesaian studi Strata I untuk memperoleh gelar
Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Luar Sekolah

Oleh
SULASIH
1201405031

JURUSAN PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG
2010

ABSTRAK
Sulasih, 2010 ”Hubungan Antara Kondisi Sosial Ekonomi Dengan Motivasi

Orang Tua Memasukkan Anak Ke Kelompok Bermain Di Desa Jogoloyo
Kecanatan Wonosalam Kabupaten Demak” ( Semarang, Skripsi Studi Strata 1
Sarjana Pendidikan, Jurusan Pendidikan Luar Sekolah, Universitas Negeri
Semarang, 2010 ).
Kondisi sosial ekonomi adalah suatu keadaan sosial ekonomi yang
menyangkut tentang kedudukan dan prestise seseorang atau keluarga dalam
masyarakat serta usaha untuk menciptakan barang dan jasa, demi terpenuhinya
kebutuhan baik jasmani maupun rohani. Permasalahan dalam penelitian ini adalah
adakah hubungan antara kondisi sosial ekonomi dengan motivasi orang tua
memasukkan anak ke kelompok bermain, dan sejauh mana hubungan antara
hubungan antara kondisi sosial ekonomi dengan motivasi orang tua memasukkan
anak ke kelompok bermain. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah
hubungan antara kondisi sosial ekonomi dengan motivasi orang tua memasukkan
anak ke kelompok bermain, dan sejauh mana hubungan antara hubungan antara
kondisi sosial ekonomi dengan motivasi orang tua memasukkan anak ke
kelompok bermain.
Populasi penelitian ini adalah seluruh orang tua yang mempunyai
anak usia dini yang berdomisili di kelurahan Jogoloyo yang berjumlah
145 KK. Teknik yang digunakan proportional random sampling dan
sampel 30 orang. Variabel penelit ian yang pertama yaitu variabel bebas (

X ) adalah kondisi sosial ekonomi dan untuk variabel terikatnya ( Y ) yaitu
motivasi memasukkan anak ke kelompok bermain. Metode pengumpulan data
penelitian ini adalah metode angket. Metode yang digunakan adalah metode
analisis Korelasi product moment.
Berdasarkan hasil analisis deskriptif ternyata kondisi sosial ekonomi
sebagian besar termasuk kategori tinggi ( 46,66 % ), sedangkan motivasi orang tua
memasukkan anak ke Kelompok Bermain sebagian besar termasuk kategori
sangat tinggi ( 36,66 % ). Pada perhitungan korelasi menghasilkan r hitung > r
tabel = 0,632 > 0,361 pada taraf signifikan 5% sehingga hipotesis yang diajukan
diterima.
Dari uraian diatas, disarankan bahwa untuk orang tua orang tua lebih jeli
dalam memilih sarana pendidikan bagi anak. Misal saja memilih kelompok
bermain yang sesuai dengan kondisi sosial ekonominya, namun tetap
memperhatikan kualitas pendidikan.

ii

Dokumen yang terkait

Hubungan Sosial Ekonomi Orang Tua, Perilaku Diet, Perilaku Membersihkan Gigi dan Indeks Kebersihan Rongga Mulut Dengan Early Childhood Caries Pada Anak Usia 37-71 Bulan di Kecamatan Medan Petisah

0 41 84

Hubungan Sosial Ekonomi Orang Tua, Perilaku Diet, Perilaku Membersihkan Gigi Dan Indeks Kebersihan Rongga Mulut Dengan Early Childhood Caries Pada Anak Usia 37-71 Bulan Di Kecamatan Medan Barat

0 41 103

Hubungan Sosial Ekonomi Orang Tua, Perilaku Diet, Perilaku Membersihkan Gigi Dan Indeks Kebersihan Rongga Mulut Dengan Early Childhood Caries Pada Anak Usia 37-71 Bulan Di Kecamatan Medan Bara

0 35 103

Hubungan Sosial Ekonomi Orang Tua, Perilaku Diet, Perilaku Membersihkan Gigi Dan Indeks Kebersihan Rongga Mulut Dengan Early Childhood Caries Pada Anak Usia 12-36 Bulan di Kecamatan Medan Selayang

0 42 120

Hubungan Antara Sosial Ekonomi Orang Tua, Perilaku Diet, Perilaku Membersihkan Gigi, dan Indeks Kebersihan Rongga Mulut Dengan Early Childhood Caries Pada Anak Usia 12-36 Bulan di Kecamatan Medan Barat

3 61 98

Hubungan Sosial Ekonomi Orang Tua, Perilaku Diet, Perilaku Membersihkan Gigi, dan Indeks Kebersihan Rongga Mulut Dengan Early Childhood Caries Pada Anak Usia 12-36 Bulan di Kecamatan Medan Petisah

6 66 65

PELAKSANAAN KONSOLIDASI TANAH PERKOTAAN SECARA SWADAYA DI DESA JOGOLOYO KECAMATAN WONOSALAM KABUPATEN DEMAK

0 14 87

HUBUNGAN ANTARA KONDISI SOSIAL EKONOMI DENGAN MOTIVASI ORANG TUA MEMASUKKAN ANAK KE KELOMPOK BERMAIN DI DESA JOGOLOYO KECAMATAN WONOSALAM KABUPATEN DEMAK.

0 0 103

Pelaksanaan Konsolidasi Tanah Perkotaan Secara Swadaya di Desa Jogoloyo Kecamatan Wonosalam Kabupaten Demak.

0 0 2

MOTIVASI ORANG TUA MEMASUKKAN ANAK PADA KELOMPOK BERMAIN ( Studi Kasus Di Kelompok Bermain Bina Citra Cendekia) UNGARAN.

0 1 1