Uji Validitas Uji Reliabilitas

Riyani Fauziah, 2013 Model Pengelolaan Menu Sehat Terhadap Keputusan Mahasiswa Dalam Membeli Makanan Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu Wawancara dilakukan dengan cara tanya jawab dengan pihak – pihak yang diperkirakan mengetahui informasi mengenai objek yang diteliti dan dapat membantu penulis dalam melengkapi data.

3.6.2 Teknik Pengolahan Data

Data yang telah terkumpul dari hasil penelitian sebelum dianalisis harus diolah terlebih dahulu, adapun teknik pengolahan data yang dilakukan dalam penelitian ini adalah : 1. Seleksi data, yakni melihat atau memeriksa kesempurnaan, kejelasan dan benar tidaknya cara pengisian angket oleh responden. 2. Tabulasi data, yakni proses merubah data mentah dari resonden menjadi data yang bermakna. Data kemudian dimasukkan ke dalam tabel – tabel untuk dihitung dan dianalisis. 3. Menghitung bobot nilai dengan skala perbedaan semantik ukuran interval 4. Menganalisis data, untuk mengetahui pengaruh antara variabel penelitian dengan teknik analisis yang tepat.

3.7 Uji Instrumen Penelitian

3.7.1 Uji Validitas

Instrumen yang Valid dan reliabel merupakan syarat mutlak untuk mendapatkan hasil penelitian yang valid dan reliabel Sugiyono, 2011:173. Maka dari itu setiap instrument yang ada dalam penelitian harus diuji terlebih dahulu. Riyani Fauziah, 2013 Model Pengelolaan Menu Sehat Terhadap Keputusan Mahasiswa Dalam Membeli Makanan Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu Untuk menghitung kevalidan dari suatu instrument dapat menggunakan rumus Korelasi Product Moment dari karl pearson Sugiyono, 2011:228 Keterangan : r xy = indeks korelasi antara item dengan total seluruh item x i = Skor masing – masing item y i = Skor total seluruh item n = banyaknya responden Keputusan pengujian validitas responden menggunakan taraf signifikansi sebagai berikut : a. Jika nilai r hitung lebih besar atau sama dengan ≥ nilai r tabel, maka item instrumen dinyatakan valid b. Jika r hitung lebih kecil atau sama dari r tabel, maka item instrument dinyatakan tidak valid Tabel 3. 4 Rekapitulasi Hasil Uji Validitas Variabel X Menu Sehat No Pernyataan Variabel X Menu Sehat r hitung r tabel Keterangan 1 0.365 0,176 Valid 2 0.504 0,176 Valid 3 0.450 0,176 Valid 4 0.565 0,176 Valid 5 0.590 0,176 Valid 6 0.609 0,176 Valid 7 0.642 0,176 Valid 8 0.737 0,176 Valid Riyani Fauziah, 2013 Model Pengelolaan Menu Sehat Terhadap Keputusan Mahasiswa Dalam Membeli Makanan Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu 9 0.682 0,176 Valid 10 0.494 0,176 Valid 11 0.575 0,176 Valid Sumber : Pengolahan data, 2012 Tabel 3. 5 Rekapitulasi Hasil Uji Validitas Variabel Y Keputusan Pembelian No Pernyataan Variabel Y Keputusan Pembelian r hitung r tabel Keterangan 1 0.685 0,176 Valid 2 0.594 0,176 Valid 3 0.587 0,176 Valid 4 0.553 0,176 Valid 5 0.673 0,176 Valid 6 0.715 0,176 Valid 7 0.684 0,176 Valid 8 0.602 0,176 Valid 9 0.571 0,176 Valid 10 0.472 0,176 Valid 11 0.457 0,176 Valid 12 0.449 0,176 Valid Sumber : Pengolahan data, 2012

3.7.2 Uji Reliabilitas

Instrument kuesioner harus andal reliable selain harus valid. Andal berarti instrument tersebut menghasilkan ukuran yang konsisten apabila digunakan untuk mengukur berulangkali. Instrumen kuesioner dinyatakan andal bila memiliki nilai alpha Crombach dari 0.6 seperti yang dikemukakan oleh Trihendradi 2012 : 304. Formula rumus Koefisien Alpha Cronbach Cα adalah sebagai berikut Suharsimi Arikunto,2006:196 : Riyani Fauziah, 2013 Model Pengelolaan Menu Sehat Terhadap Keputusan Mahasiswa Dalam Membeli Makanan Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu Keterangan : r 11 = Nilai reliabilitas k = banyaknya bulir ∑ 2 1 = jumlah varians bulir 2 1 = Varians total Rumus untuk varians total dan varians item, adalah sebagai berikut : 2 1 = Suharsimi Arikunto, 2006 : 184 Dimana : 2 1 = varians total ∑ x = jumlah skor N = jumlah responden Setelah didapatkan nilai r hitung dari perhitungan rumus diatas, maka selanjutnya adalah membandingkan dengan r tabel, berikut ini adalah kesimpulan dari hasil uji reliabilitas : a. Jika r hitung lebih besar dari r tabel, maka item instrument dinyatakan reliable b. Jika r hitung lebih kecil dari r tabel, maka item instrument dinyatakan tidak reliabl Tabel 3. 6 Rekapitulasi Uji Reliabilitas variabel X Menu Sehat dan Variabel Y Keputusan Pembelian No Variabel r hitung r tabel Keterangan 1. Menu Sehat X 0.752 0,176 Reliabel 2. Keputusan Pembelian Y 0.820 0,176 Reliabel Sumber : Hasil pengolahan data, 2012 Riyani Fauziah, 2013 Model Pengelolaan Menu Sehat Terhadap Keputusan Mahasiswa Dalam Membeli Makanan Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

3.8 Teknik Analisis Data dan Pengujian Hipotesis