Halaman Admin. Pembuatan Aplikasi untuk kebutuhan Resepsi Pernikahan (studi kasus ”WEKA” Wedding Organizer) Berbasis Web.

4.4 Halaman Admin.

Halaman admin atau yang bisa disebut dengan back-end adalah halaman yang berfungsi untuk mengatur data. Sebelum memasuki halaman ini, admin akan diminta untuk login terlebih dahulu, Untuk lebih lengkapnya akan dijelaskan dibawah:

4.4.1 Halaman login Admin

Pada halaman ini berisi form yang meminta user name dan password guna masuk pada halaman administrator web. Gambar 4.12 Halaman Login Admin

4.4.2 Halaman Home Admin

Form ini berisi menu-menu admin setelah admin memasukan user name dan password. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Gambar 4.13 Halaman Home Admin

4.4.3 Halaman Admin

Form admin berisi tentang data-data identitas admin mulai dari name, password, address dan detail yang lainnya. Admin juga bisa menambah, mengedit dan menghapus data user yang sudah ada. Bisa dilihat pada Gambar 4.14 Gambar 4.14 Halaman Admin. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

4.4.4 Halaman User

Form user berisi data-data identitas user pelanggan seperti nama, password, nomor telepon, alamat dan detail lainnya. Admin juga bisa menambah, mengedit dan menghapus data yang sudah ada. Gambar 4.15 Halaman User.

4.4.5 Halaman Kategori

Form ini berberisi kategori yang berfungsi untuk membagi vendor-vendor yang ada didalam Web Resepsi Pernikahan ini. Admin bisa mengmenambah mengupdate dan menghapus kategori. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Gambar 4.16 Halaman Kategori 4.4.6 Halaman Vendor Form vendor ini berfungsi untuk memenejemen vendor-vendor. Admin bisa menambahkan update dan delete list vendor yang akan di sajikan kepada pelanggan atau pengunjung Web aplikasi Resepsi Pernikahan ini. Gambar 4.17 Halaman Vendor.

4.4.7 Halaman Objek Vendor

Pada menu objek vendor berfungsi untuk mengelolah produk-produk objek vendor yang meliputi harga, keterangan vendor sampai gambar masing- masing objek vendor. Bisa dilihat pada gambar 4.18. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Gambar 4.18 Halaman Objek Vendor.

4.4.8 Halaman paket wedding

Pada halaman paket wedding ini, berisikan data paket menu, dimana admin bisa menambah meng-update dan menghapus paket-paket menu apa saja yang akan ditawarkan untuk pelanggan. Dengan spesifikasi objek vendor dan harga yang telah disesuaikan. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Gambar 4.19 Halaman Paket Wedding.

4.4.9 Halaman Promotions

Form ini berisi data promosi dimana admin bisa menambah update dan delete paket-paket promo apa saja yang akan ditawarkan untuk menarik minat pelanggan untuk mengunjungi dan bertransaksi di Web Resepsi Pernikahan ini. akan dijelaskan pada Gambar 4.20. Gambar 4.20 Halaman Promotions. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

4.4.10 Halaman Order Status

Form ini berisi data order dimana admin bisa meng-cek order dari pelanggan dan melakukan perubahan status ordernya. Bila status order tersebut berwarna kuning maka order tersebut belum dikonfirmasi oleh admin, bila order berwarna putih maka order tersebut sudah dikonfirmasi oleh admin dan bila order berwarna merah maka order tersebut dibatalkan. Dijelaskan pada Gambar 4.21. Gambar 4.21 Halaman Order Status.

4.4.11 Halaman Order History

Form ini berisi data history dimana admin bisa mengetahui waktu perubahan status masing-masing order pelanggan. akan dijelaskan pada Gambar 4.22. Gambar 4.22 Halaman Order History. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

4.4.12 Halaman Schedule

Halaman ini berisi jadwal transaksi order dimana admin bisa mengetahui kapan order itu dilakukan oleh pelanggan. akan dijelaskan pada Gambar 4.23. Gambar 4.23 Halaman Schedule. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 71 BAB V UJICOBA DAN EVALUASI PROGRAM Pada bab ini membahas tentang ujicoba dan evaluasi program yang menjelaskan bagaimana proses berjalannya program secara detail. Akan dijelaskan pada sub bab dibawah ini :

5.1 Lingkungan Ujicoba