Prinsip keadilan dalam penetapan nisbah bagi hasil mudharabah pada bank syariah (studi kasus Bank Muamalat Indonesia Tbk)

PRINSIP KEADILAN DALAM PENETAI•AN NISBAH
BAGI HASIL MUDHARABAH PADA BANK SYARIAH
(Stu di Kasus Bank Mumalat Indonesia Tbk.)

... -..
II I
Q-;rd
Gt|セl@

Oleh:

Muhammad Nurbadruddin

302046026608

KONSENTRASI PERBANKAN SYARIAH
PROGRAM STUDI MUAMALAT
FAKULTAS SYARIAH DAN HUKUM
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH
JAKARTA
1431 HI 2010 M


LEMBARPERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa :
1. Skripsi ini merupakan basil karya asli saya yang diajukan untuk memenuhi
salah satu persyaratan memperoleh gelar strata 1 di Universitas Islam
Negeri (UIN) SyarifHidayatullah Jakarta.
2. Semua sumber yang saya gunakan dalam penulisan ini telab saya
cantumkan sesuai dengan ketentuan yang berlaku di Universitas Islam
Negeri (UIN) SyarifHidayatullah jakarta.
3. Jika di kemudian hari terbukti bahwa karya ini bukan hasil karya asli saya
atau merupakan hasil jiplakan dari karya orang lain, maka saya bersedia
menerima sanksi yang berlaku di Universitas Islam Negeri Syarif
Hidayatullah Jakarta.

Jakarta, 31 Agustus 2010

M..Nurbadruddin

PERINSIP KEADILAN DALAM PENETAPAN NISBAH

BAGI HASIL MUDHARABAH PADA BANI( SYARIAH

(Stusi kasus Bank Muamalat Indonesia Tbk.)

Skripsi
Diajukan kepada Fakultas Syariah dan Hukmn
untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh
Gelar Sarjana Ekonomi Syariah (S.E.Sy)

Oleh:
Muhammad Nurbadruddin

NIM:302046026608

Pembimbing I

Pembimbing II

'
Dr. H.


. Mukri Aji, MA.

NIP. 195703121985031003

H. Ah. Azharuddi

athif, M.Ag, MH.

NIP. 197400725 001121001

KONSENTRASI PERBANKAN SYAR1AH
PROGRAM STUDI MUAMALAT
FAKULTAS SYARIAH DAN HUKUM
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH
JAKARTA

PENGESAHAN PANITIA UJIAN
Skripsi berjudul "PRINSIP KEADILAN DALAM PENETAPAN NISBAH
BAGI HASIL MUDHARABAH PADA BANK SYARIAii (Studi Kasus Bank

Muamalat Indonesia Tbk.)" Telah diujikan dalam Sidang Munaqasah Fakultas
Syari'ah dan Hukum UIN SyarifHidayatullah Jakarta pada tanggal 10 Desember
2010. Skripsi ini telah diterima sebagai salah satu syarat untuk memperoleh Gelar
Sarjana Ekonomi Syari'ah pada Prodi Muamalat (Ekonomi folam).
Jakarta, I 0 Desember 20 I 0
Mengesahkan,
dLセ。ョjゥャエ@
Syariah clan Hukum
/,,>'"

'''"