Kesimpulan Saran KESIMPULAN DAN SARAN PENGARUH KEGIATAN PASAR DELANGGU TERHADAP KINERJA RUAS JALAN STASIUN DELANGGU.

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

6.1. Kesimpulan

Setelah melakukan pengamatan dan analisis pengaruh kegiatan pasar Delanggu terhadap kinerja ruas Jalan Stasiun Delanggu, maka pada ruas Jalan Stasiun Delanggu dapat disimpulkan beberapa hal sebagai berikut : 1. Ruas Jalan Stasiun Delanggu pada tahun 2010 untuk arah barat – timur memiliki derajat kejenuhan DS sebesar 0,51, kapasitas jalan C sebesar 2726,00 smpjam, dan memiliki tingkat pelayanan A. Untuk arah timur – barat memiliki derajat kejenuhan DS sebesar 0,56, kapasitas jalan C sebesar 2726,00 smpjam, dan memiliki tingkat pelayanan A. 2. Ruas Jalan Stasiun Delanggu pada tahun 2015 untuk arah barat – timur memiliki derajat kejenuhan DS sebesar 0,73, kapasitas jalan C sebesar 2.835,04 smpjam, dan memiliki tingkat pelayanan C. Untuk arah timur – barat memiliki derajat kejenuhan DS sebesar 0,80, kapasitas jalan C sebesar 2835,04 smpjam, dan memiliki tingkat pelayanan C. 3. Beberapa solusi yang telah dianalisis diatas, maka alternatif yang paling baik adalah alternatif ketiga yaitu dengan cara pengaturan manajemen lalu lintas, karena pada tahun 2015 arah Barat – Timur DS = 0,73 dan arah Timur – Barat DS = 0,80. Serta alternatif ketiga dapat menurunkan nilai derajat kejenuhan menjadi lebih kecil Barat – Timur DS = 0,54 dan Timur – Barat DS = 0,60. Untuk alternatif pertama Barat – Timur DS = 0,64 dan Timur – Barat DS = 0,70 dan alternatif kedua Barat – Timur DS = 0,70 dan Timur – Barat DS = 0,77 DS kurang dapat ditekan, serta memerlukan banyak biaya.

6.2. Saran

1. Mengatur kembali manajemen lalu lintas ruas Jalan Stasiun Delangu yaitu, dengan cara membatasi arus lalu lintas kendaraan berat HV dari kedua arah Timur – Barat dan Barat – Timur pada pukul 06.00 – 18.00 WIB tidak diperbolehkan lewat. 2. Dinas perhubungan setempat segera menata ulang pengaturan lalu lintas dan penertiban bagi pengguna ruas Jalan Stasiun Delanggu, sebab berdasarkan analisa yang telah dilakukan seiring dengan pertumbuhan penduduk, maka pada tahun 2015 Jalan Stasiun Delanggu derajat kejenuhan mencapai 0,75. 3. Pemasangan rambu lalu lintas dilarang berhenti di tempat tertentu yang sekiranya dapat mengakibatkan timbulnya hambatan samping dan gangguan lalu lintas. DAFTAR PUSTAKA Badan Pusat Statistik Kabupaten Klaten, 2008, Kabupaten Klaten tahun 2008, Kabupaten Klaten. Badan Pusat Statistik Kabupaten Klaten, 2009, Kabupaten Klaten tahun 2009, Kabupaten Klaten. Damodar Gujarati, Sumarno Zein, 1999, Ekonomimetrika Dasar, Erlangga, Jakarta. Dinas Perhubungan Kabupaten Klaten, 2008, Kabupaten Klaten tahun 2008, Kabupaten Klaten. Dinas Perhubungan Kabupaten Klaten, 2009, Kabupaten Klaten tahun 2009, Kabupaten Katen. Direktorat Jendral Bina Marga Republik Indonesia, Departemen Pekerjaan Umum, 1997, Manual Kapasitas Jalan Indonesia, Jakarta. Kepala Biro Hukum dan KSLN, 2006, Peraturan Menteri Perhubungan Nomor: KM 14. . Karmawan, S., 1976, Dasar-dasar Feasibility Studi Jalan Raya, Badan Penerbit Pekerjaan Umum, Jakarta. Munawar, A., 2004, Manajemen Lalu Lintas Perkotaan, Betta Offset, Yogyakarta. Oglesby, C.H. Hicks R.G., 1990, Teknik Jalan Raya Edisi Keempat, Erlangga, Jakarta. Sukirman, Silvia., 1994, Dasar-dasar Perencanaan Geometrik Jalan, Nova, Bandung. Hasil Survei Volume Kendaraan Bermotor Arah Barat - Timur pada hari Senin, tanggal 4 Januari 2010 Jam menit Sepeda Motor MC Kend Ringan LV Kend Berat HV 06.00-06.15 442 197 9 06.15-06.30 436 210 6 06.30-06.45 558 226 5 06.45-07.00 549 220 9 07.00-07.15 365 215 13 07.15-07.30 335 192 7 07.30-07.45 375 135 9 07.45-08.00 467 103 5 11.00-11.15 358 225 11 11.15-11.30 347 198 13 11.30-11.45 359 204 9 11.45-12.00 369 224 13 12.00-12.15 337 196 15 12.15-12.30 368 187 18 12.30-12.45 359 217 7 12.45-13.00 361 276 11 13.00-13.15 357 228 13 13.15-13.30 348 165 8 13.30-13.45 360 187 7 13.45-14.00 385 256 17 16.00-16.15 362 240 15 16.15-16.30 397 203 10 16.30-16.45 422 225 13 16.45-17.00 448 249 19 17.00-17.15 450 184 11 17.15-17.30 400 168 7 17.30-17.45 358 157 9 17.45-18.00 337 223 13 Hasil Survei Volume Kendaraan Bermotor Arah Timur - Barat pada hari Senin, tanggal 4 Januari 2010 Jam menit Sepeda Motor MC Kend Ringan LV Kend Berat HV 06.00-06.15 423 287 7 06.15-06.30 315 178 10 06.30-06.45 212 132 13 06.45-07.00 565 267 11 07.00-07.15 397 207 13 07.15-07.30 382 248 18 07.30-07.45 381 187 15 07.45-08.00 579 233 25 11.00-11.15 399 185 9 11.15-11.30 322 235 16 11.30-11.45 215 196 10 11.45-12.00 598 237 22 12.00-12.15 454 225 5 12.15-12.30 378 237 8 12.30-12.45 381 271 13 12.45-13.00 545 242 14 13.00-13.15 455 254 8 13.15-13.30 393 193 13 13.30-13.45 425 179 3 13.45-14.00 591 272 11 16.00-16.15 567 301 13 16.15-16.30 415 151 7 16.30-16.45 439 173 14 16.45-17.00 613 228 22 17.00-17.15 576 143 10 17.15-17.30 432 243 17 17.30-17.45 450 187 8 17.45-18.00 545 227 24 Hasil Survei Volume Kendaraan Bermotor Arah Barat - Timur pada hari Rabu, tanggal 6 Januari 2010 Jam menit Sepeda Motor MC Kend Ringan LV Kend Berat HV 06.00-06.15 356 160 5 06.15-06.30 389 209 12 06.30-06.45 309 123 16 06.45-07.00 300 136 7 07.00-07.15 298 310 14 07.15-07.30 372 201 8 07.30-07.45 400 153 9 07.45-08.00 451 171 19 11.00-11.15 170 200 10 11.15-11.30 388 225 3 11.30-11.45 332 187 13 11.45-12.00 410 206 8 12.00-12.15 315 105 11 12.15-12.30 315 236 19 12.30-12.45 315 150 6 12.45-13.00 315 298 11 13.00-13.15 312 324 2 13.15-13.30 401 161 6 13.30-13.45 258 208 19 13.45-14.00 279 107 3 16.00-16.15 407 341 25 16.15-16.30 305 225 13 16.30-16.45 253 158 5 16.45-17.00 458 178 16 17.00-17.15 418 213 1 17.15-17.30 287 178 8 17.30-17.45 393 198 12 17.45-18.00 475 234 14 Hasil Survei Volume Kendaraan Bermotor Arah Timur - Barat pada hari Rabu, tanggal 6 Januari 2010 Jam menit Sepeda Motor MC Kend Ringan LV Kend Berat HV 06.00-06.15 353 208 15 06.15-06.30 291 173 18 06.30-06.45 274 256 21 06.45-07.00 494 192 21 07.00-07.15 406 174 11 07.15-07.30 499 186 23 07.30-07.45 310 245 14 07.45-08.00 409 197 20 11.00-11.15 272 195 1 11.15-11.30 298 258 5 11.30-11.45 334 142 8 11.45-12.00 401 200 16 12.00-12.15 141 190 9 12.15-12.30 300 134 7 12.30-12.45 232 170 14 12.45-13.00 257 306 20 13.00-13.15 275 149 5 13.15-13.30 300 235 13 13.30-13.45 279 167 7 13.45-14.00 200 278 10 16.00-16.15 399 250 14 16.15-16.30 290 225 3 16.30-16.45 324 230 9 16.45-17.00 390 220 12 17.00-17.15 337 390 12 17.15-17.30 487 402 15 17.30-17.45 397 389 7 17.45-18.00 458 498 29 Hasil Survei Volume Kendaraan Bermotor Arah Barat - Timur pada hari Sabtu, tanggal 9 Januari 2010 Jam menit Sepeda Motor MC Kend Ringan LV Kend Berat HV 06.00-06.15 390 155 15 06.15-06.30 415 195 9 06.30-06.45 430 235 7 06.45-07.00 445 335 5 07.00-07.15 456 187 9 07.15-07.30 512 122 17 07.30-07.45 552 295 13 07.45-08.00 533 255 15 11.00-11.15 399 237 9 11.15-11.30 328 146 11 11.30-11.45 497 299 10 11.45-12.00 578 305 25 12.00-12.15 345 231 19 12.15-12.30 478 142 13 12.30-12.45 498 258 23 12.45-13.00 593 333 15 13.00-13.15 367 155 9 13.15-13.30 479 197 30 13.30-13.45 464 241 13 13.45-14.00 546 332 13 16.00-16.15 359 132 33 16.15-16.30 572 344 9 16.30-16.45 495 269 13 16.45-17.00 555 333 25 17.00-17.15 321 141 9 17.15-17.30 720 145 8 17.30-17.45 559 215 13 17.45-18.00 634 359 21 Hasil Survei Volume Kendaraan Bermotor Arah Timur - Barat pada hari Sabtu, tanggal 9 Januari 2010 Jam menit Sepeda Motor MC Kend Ringan LV Kend Berat HV 06.00-06.15 473 302 10 06.15-06.30 355 133 11 06.30-06.45 390 233 9 06.45-07.00 345 315 13 07.00-07.15 178 115 6 07.15-07.30 630 271 9 07.30-07.45 441 228 11 07.45-08.00 511 301 13 11.00-11.15 133 111 36 11.15-11.30 599 473 14 11.30-11.45 415 165 11 11.45-12.00 498 311 17 12.00-12.15 143 113 9 12.15-12.30 863 278 21 12.30-12.45 423 321 11 12.45-13.00 511 333 17 13.00-13.15 600 141 9 13.15-13.30 329 255 6 13.30-13.45 475 339 12 13.45-14.00 497 245 33 16.00-16.15 638 248 36 16.15-16.30 453 301 13 16.30-16.45 555 299 11 16.45-17.00 559 355 19 17.00-17.15 609 123 17 17.15-17.30 596 212 17 17.30-17.45 489 233 17 17.45-18.00 456 333 19 Survei Waktu Tempuh Kendaraan Arah Barat – Timur Pada Hari Senin, 4 Januari 2010 Per 15 Menit Jam menit Nomor Sepeda Motor MC Kend Ringan LV Kend Berat HV 06.00-06.15 1 5.95 10.28 14.68 2 6.48 9.87 14.10 3 5.38 10.46 15.88 4 5.55 10.46 15.03 5 6.29 9.35 6 6.20 11.59 7 8 9 10 Rata - rata 5.98

10.34 14.92