Akses Internet Koneksi Internet Intranet Akses Internet

Cara Memperoleh Cara Memperoleh Sambungan Sambungan Internet Internet Bab Bab 3 3 61 Pada pembelajaran sebelumnya, kamu telah mempelajari beberapa metode akses Internet. Bagaimanakah cara melakukan akses Internet intranet? Pada pembelajaran kali ini, kamu akan dituntun melakukan koneksi Internet intranet menggunakan modem dan Ethernet. Kedua metode tersebut banyak digunakan di lembaga pendidikan dan kantor-kantor sehingga cukup layak untuk dipelajari dan dipraktikkan. Setelah mempelajari bab ini, diharapkan kamu dapat memahami cara melakukan akses Internet intranet dengan metode modem dan Ethernet. ata Kunci ata Kunci Akses, network, wireless, modem, NIC, wifi , ISP, dial up, perangkat, dan koneksi.

A. Akses Internet

dengan Modem B. Pengaturan Modem pada Windows XP dan Linux Ubuntu

C. Koneksi Internet Intranet

dengan Ethernet Sumber: www.microsoft.com Di unduh dari : Bukupaket.com 62 Membuka Cakrawala Teknologi Informasi dan Komunikasi untuk Kelas IX

A. Akses Internet

dengan Modem Agar dapat melakukan akses Internet menggunakan modem, kamu harus menggunakan jasa provider Internet. Salah satu provider Internet yang tersedia hampir di seluruh wilayah Indonesia adalah PT Telkom. PT Telkom menyediakan layanan akses Internet dial-up yang disebut Telkomnet Instan. Telkomnet Instan dapat digunakan oleh pengguna telepon tetap dan telepon Flexi. Jika tidak cocok dengan Telkom, masih ada pilihan yang lain. Caranya, kamu harus menjadi pelanggan salah satu provider Internet, seperti Centrin, Melsa-i-net, Radnet, IndoNet, Pacifi c Internet, CBN, atau LinkNet. Pilihlah salah satu provider yang tersedia di kotamu. Untuk keperluan praktik akses Internet dengan modem diperlukan perangkat sebagai berikut. 1. Sebuah komputer Pentium desktop atau laptop yang sudah di-install Windows XP atau Linux Ubuntu. 2. Sebuah modem internal atau eksternal lengkap dengan software dan kabel yang dibutuhkan. 3. Saluran telepon rumah atau kantor. Untuk mengetahui apakah daerah sekitarmu sudah dapat menikmati Telkomnet Instan, kamu dapat menghubungi atau menelepon nomor 080989999. Jika ada bunyi modem atau faksimili, seperti bunyi cicitan tikus, daerahmu sudah dapat menikmati akses Internet. Jika komputer yang kamu gunakan sudah menyediakan modem internal, kamu tidak perlu melakukan instalasi perangkat keras. Namun, jika belum ada modem internal atau modem eksternal, kamu harus melakukan instalasi modem. Berikut ini dijelaskan prosedur instalasi modem internal. Sebelum mempelajari bab ini, jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut. 1. Apakah kamu dapat mengakses Internet dari rumah dan sekolah? Metode apa yang paling sesuai digunakan untuk mengakses Internet dari rumah atau sekolah? 2. Metode apa yang paling sesuai untuk mendapatkan akses Internet? Sebelum mempelajari ba S b l l j i es Pramateri Temukan materi Perangkat Keras dan Metode Akses pada CD pendamping. Di unduh dari : Bukupaket.com Cara Memperoleh Sambungan Internet 63 1. Pastikan komputer dalam kondisi padam. Jika saat ini kabel power supply masih terhubung ke tegangan PLN, cabutlah terlebih dulu. 2. Perhatikan dengan saksama jenis casing komputer yang digunakan. Kamu dapat membuka casing komputer menggunakan obeng yang sesuai biasanya obeng kembang. Mursekrup umumnya dapat ditemukan di bagian belakang komputer. Beberapa komputer dapat dibuka tanpa bantuan obeng. 3. Setelah casing dibuka, rebahkanlah komputer agar kamu dapat memasang modem dengan leluasa. 4. Pilihlah jenis slot yang sesuai. Biasanya modem internal akan menggunakan slot ISA atau PCI. Contoh modem internal jenis ISA dan PCI dapat dilihat pada gambar. b a 5. Jika kamu menggunakan modem internal jenis PCI, temukan slot berwarna putih yang ada pada motherboard. Masukkan saja modem pada slot yang tersedia, lalu dorong sampai posisinya kokoh. Gambar 3.1 Casing komputer dibuka. Gambar 3.2 Casing yang telah dibuka direbahkan. Gambar 3.3 a modem ISA b modem PCI. Sumber: Dokumentasi Penulis Sumber: Dokumentasi Penulis Sumber: Dokumentasi Penulis Di unduh dari : Bukupaket.com 64 Membuka Cakrawala Teknologi Informasi dan Komunikasi untuk Kelas IX 6. Agar modem tidak mudah goyang dan lepas dari slot, kencangkan dengan mur. Kamu dapat menemukan lubang untuk mur pada bagian atas modem. Perhatikan gambar berikut. 7. Tutup kembali casing komputer dan aturlah posisi komputer agar kembali seperti semula. Selanjutnya, ambil kabel yang digunakan untuk menghubungkan modem dengan saluran telepon. Kamu dapat menemukan kabel pipih berwarna putihabu-abu yang kedua ujungnya sudah dipasang konektor yang disebut Konektor RJ-11 . Pasang ujung kabel ke port yang disediakan oleh modem. Kemudian, pasang ujung kabel berikutnya ke port RJ- 11 yang terhubung dengan saluran telepon. 6 A d tid k d h d l d i l t Gambar 3.4 Cara memasukkan modem pada slot. Gambar 3.5 Cara mengencangkan modem. Gambar 3.6 Cara memasang kabel ke port modem. Sumber: Dokumentasi Penulis Sumber: Dokumentasi Penulis Sumber: Dokumentasi Penulis Di unduh dari : Bukupaket.com Cara Memperoleh Sambungan Internet 65 8. Sampai dengan tahap ini proses instalasi modem Internal telah selesai. Tahap selanjutnya adalah melakukan pengaturan modem menggunakan sistem operasi Windows atau Linux. Untuk keperluan praktik, pada buku ini akan digunakan sistem operasi Windows XP dan Linux Ubuntu. Gambar 3.7 Cara memasang kabel ke saluran telepon. Sumber: Dokumentasi Penulis Jika kamu memiliki modem eksternal, cobalah me- lakukan praktik instalasi modem seperti yang di- tunjuk kan pada gambar berikut. Lakukanlah kegiatan membuat dan melakukan koneksi Internet via Telkomnet Instan dengan modem jenis eksternal. Jika perlu, diskusikan dengan temanmu atau bacalah buku manual yang disertakan bersama modem tersebut. Komputer Ji Jiika kamu memiliki mod ika kamu memiliki m ika ka 3.1 3.1 Modem eksternal Telepon rumah Konektor telepon Kabel telepon Kabel serat Kabel power supply power supply Di unduh dari : Bukupaket.com 66 Membuka Cakrawala Teknologi Informasi dan Komunikasi untuk Kelas IX

B. Pengaturan Modem