English Service French Service

3 After closing  Merapikan meja-kursi kereta yang tadi dipakai untuk melayani tamu.  Mengganti taplak meja yang perlu diganti atau kotor.  Membersihkan meja dan kursi dari remah-remahan makanan.  Membersihkan dan mengeringkan semua alat yang habis dicuci dari tempat pencucian.  Menutup kembali meja makan dengan lengkap dan rapi, mebersihkan tempat garam dan merica, mengisi kembali tempat gula yang hampir kosong.  Menyimpan kembali daftar makanan, minuma dan anggur di tempatnya dengan rapi.  Merapikan dan mbersihkan side stad secara keseluruhan.  Mengantarkan seluruh alat yang kotor ke tempat pencucian.  Melaporkan kepada captain atau Head Waiter apabila terjadi kesulitan-kesulitan, pernyataan tidak puas, komentar atau saran- saran dari para tamu. 5. Bus Boy  Membantu tugas waiterwaitress  Menukarkan linen yang kotor dengan yang bersih di laundry

C. Waiterwaitress Penampilan Pramusaji

Waiterwaitress dalam tugasnya sehari-hari berhubungan dengan makanan dan minuman, dengan karyawan lainnya dan tamu. Oleh karena itu waiterwaitress di tuntut untuk:  Menjaga kebersihan diri pribadi, lingkungan dan juga kesehatannya.  Tidak boleh memiliki penyakit menular.  Menjaga kebersihan tangan, terutama kuku harus selalu bersih.  Tidak boleh memlihara kumis dan jenggot.  Rambut harus dipotong pendek.  Tidak boleh memakai perhiasan yang mencolok.  Mudah bergaul.  Percaya diri dan tidak sombong.  Memiliki sifat penolong HAND OUT AMERICAN SERVICE A. Pengertian American Service adalah suatu jenis pelayanan di restoran dimana makanan sudah ditata dengan rapi dan menarik dipiring makan sejak dari dapur. B. Ciri-ciri American Service 1. Sifat pelayanannya sederhana 2. Makanan sudah ditata sejak dari dapur 3. Makanan disajikan dari sebelah kiri tamu 4. Clear up peralatan makan diambil dari sebelah kanan C. Keuntungan dan kekurangan American Service 1. Keuntungan - Pelayanan cepat, mudah, praktis - Tidak memerlukan banyak peralatan - Tidak memerlukan kemampuan yang tinggi dari seorang pramusaji - Pelayanannya bersifat sederhana 2. Kekurangan - Tidak memperhatikan keanggunan dalam pelayanan karena lebih mengutamakan kecepatannya. D. Table Setting American Service 1. American Breakfast and Lunch Cover 2. American Dinner Cover