Pengumuman Lelang Pengadaan Benih Padi

PENGUMUMAN PELELANGAN SEDERHANA DENGAN PASCAKUALIFIKASI
Nomor: 04/PPBJ/Disperta/2012
Panitia Pengadaan Barang/Jasa Dinas Pertanian Tanaman Pangan Kabupaten Batanghari akan
melaksanakan Pelelangan Sederhana dengan pascakualifikasi untuk paket pekerjaan pengadaan
barang sebagai berikut:
1. Paket Pekerjaan
Nama paket pekerjaan
Lingkup pekerjaan
Nilai total HPS
Sumber pendanaan

: Pengadaan Benih Padi Sawah
: Pengadaan Benih Padi Sawah
: Rp.135.000.000,- (Seratus tiga puluh lima juta rupiah)
: APBD Batanghari Tahun Anggaran 2012 .

2. Persyaratan Peserta
Paket pengadaan ini terbuka untuk penyedia barang/jasa yang memenuhi persyaratan :
- Memiliki SIUP bidang/sub bidang Bibit dan Usaha Pertanian, Perkebunan, Peternakan,

Perikanan dan Kehutanan

- Kualifikasi : Kecil
3. Pelaksanaan Pengadaan
Tempat dan alamat

: Dinas Pertanian Tanaman Pangan Kabupaten Batanghari
Jalan Jend.Sudirman Kec.Muara Bulian

4. Jadwal Pelaksanaan Pengadaan
No
a.

Kegiatan
Pendaftaran dan Pengambilan
Dokumen Pengadaan

Hari/Tanggal

Waktu

13 s/d 23 April 2012


08.30 wib s/d
selesai (jam kerja)

18 April 2012

09.00 wib s/d
selesai

b.

Pemberian Penjelasan

c.

Pemasukan Dokumen
Penawaran

19 s/d 24 April 2012


08.30 wib s/d
selesai (jam kerja)

Pembukaan Dokumen
Penawaran

24 April 2012

09.15

d.
e.

Evaluasi Penawaran

f.

Pengumuman Pemenang

g.


Masa Sanggah

h.

Penerbitan SPPBJ

20 s/d 25 April 2012
26 April 2012
27 s/d 03 Mei 2012
04 Mei 2012

1. Pendaftaran dan pengambilan Dokumen Pengadaan dapat diwakilkan dengan membawa surat
tugas dari direktur utama/pimpinan perusahaan/kepala cabang dan kartu pengenal.
2. Seseorang dilarang mewakili lebih dari 1 (satu) perusahaan dalam mendaftar dan mengambil
Dokumen Pengadaan.
3. Dokumen Pengadaan dapat diambil dalam bentuk cetakan atau softcopy .
Demikian disampaikan untuk menjadi perhatian.
Muara Bulian, 13 April 2012 .
PANITIA PENGADAAN