PENGUMUMAN PEMENANG PENGADAAN BENIH PADI SAWAH

PANITIA PENGADAAN BARANG / JASA

DINAS PERTANIAN TANAMAN PANGAN
Jln. Jend. Soedirman No

Telp. (0743) 21051

MUARA BULIAN

PENGUMUMAN PEMENANG LELANG
Nomor : 13 /PPBJ/Disperta /2012
Program
Kegiatan
Pekerjaan
Satuan Kerja
Tahun Anggaran
HPS

: Peningkatan Penerapan Teknologi Pertanian .
: Pengembangan Perbenihan dan Pembibitan.
: Pengadaan Benih Padi Sawah.

: Dinas Pertanian Tanaman Pangan Kabupaten Batang Hari
: 2012 .
: Rp. 135.000.000,-

Berdasarkan :
1. Dokumen Pengadaan Nomor : 03/PPBJ/Disperta /2012 Tanggal 12 April 2012 .
2. Berita Acara Pemberian Penjelasan (BAPP) Nomor : 05/PPBJ/Disperta /2012 Tanggal 18
April 2012 .
3. Berita Acara Pembukaan Penawaran Nomor: 06/PPBJ/Disperta /2012 Tanggal 24 April 2012
4. Berita Acara Evaluasi Penawaran Nomor: 08/PPBJ/Disperta /2012 Tanggal 10 April 2012 .
5. Berita Acara Hasil Pelelangan (BAHP) Nomor : 11/PPBJ/Disperta/2012 Tanggal 27 April 2012
6. Penetapan Pemenang Nomor : 12/PPBJ/Disperta /2012 Tanggal 30 April 2012 .
Dengan ini diumumkan bahwa pemenang lelang Pekerjaan Pengadaan Benih Padi Sawah
TA. 2012 adalah :
Nama Pemenang :
1. Pemenang
Alamat
Harga Penawaran
NPWP
Waktu Pelaksanaan


2. Pemenang Cadangan I
Alamat
Harga Penawaran

NPWP
Waktu Pelaksanaan

: CV. P A M A N.
: Jl. Kol. Pol. M. Thaher No. 32 Rt. 04 Kel. Rengas
Condong Kec. Muara Bulian.
: Rp. 134.127.000,- (Seratus tiga puluh empat juta
seratus dua puluh tujuh ribu rupiah)
: 02.174.796.6-331.000
: 60 (enam puluh) hari kalender

CV. CAHAYA BERLIAN MANDIRI.
Jl. Kol. Pol. M. Thaher No. 88 Rt. 02 Kel. Rengas
Condong Kec. Muara Bulian
: Rp. 134.509.000,(Seratus Tiga puluh empat juta ima ratus Sembilan

ribu rupiah)
: 01.999.036.5-331.000
: 60 (enam puluh) hari kalender hari kalender

:
:

3. Pemenang Cadangan II
Alamat
Harga Penawaran

:
:
:

NPWP
Waktu Pelaksanaan

:
:


CV. BARIANG;
Rt. 10 Desa Sungai Buluh Kec. Muara Bulian
Rp. 134.945.000,- (Seratus tiga puluh empat
juta sembilan ratus empat puluh lima ribu rupiah)
03.189.264.9-331.000
60 (enam puluh) hari kalender

Selanjutnya bagi peserta yang keberatan atas penetapan pemenang lelang ini dapat
menyampaikan sanggahan kepada Panita Pengadaan dalam waktu 5 (lima) hari kerja setelah
pengumuman pemenang.
Pengumuman ini sekaligus juga menjadi pemberitahuan kepada peserta lelang.
Demikian pengumuman ini dibuat untuk diketahui semua peserta lelang.

Muara Bulian, 30 April 2012.
PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA