PENGARUH KECANGGIHAN TEKNOLOGI INFORMASI, PERLINDUNGAN SISTEM INFORMASI, PARTISIPASI MANAJEMEN, PENGETAHUAN MANAJER AKUNTANSI, DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP EFEKTIVITAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI (Studi Empiris Pada Perusahaan Rokok di Kabupaten Kudus)

PENGARUH KECANGGIHAN TEKNOLOGI

  

INFORMASI, PARTISIPASI MANAJEMEN,

PENGETAHUAN MANAJER AKUNTANSI, DAN

BUDAYA ORGANISASI TERHADAP EFEKTIVITAS

SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

  

(Studi Empiris Pada Perusahaan Rokok di Kabupaten Kudus)

  Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Strata Satu (S1) pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Univeristas Muria Kudus

  Diajukan Oleh

DIAH AGUSTINI

  NIM 2014-12-151

  

PROGRAM STUDI AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MURIA KUDUS

TAHUN 2018

  

HALAMAN PENGESAHAN

HALAMAN PENETAPAN PANITIA PENGUJI

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

  “ Setiap hembusan nafas yang diberikan Allah padamu bukan hanya berkah, tapi juga tanggung jawab ” (Anonim)

  “ Manusia tidak merancang untuk gagal, mereka gagal untuk merancang ” (William J. Siegel)

  “ Mustahil adalah bagi mereka yang tidak pernah mencoba ” (Jim Goodwin)

  Skripsi Ini Ku Persembahkan Untuk: 1.

  Ibu dan Almarhum Bapakku, sebagai tanda rasa terima kasih yang tiada terhingga.

  2. Bude dan kakakku yang selalu mendukungku.

  3. Sahabat-sahabatku yang sering membantuku dan ada di saat senang maupun susah.

  4. Semua orang yang kusayangi dan menyayangiku, yang selalu memberi semangat

  5. Semua orang yang selalu bertanya kapan saya lulus.

  

ABSTRAK

  Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan secara empiris tentang pengaruh kecanggihan teknologi informasi, perlindungan sistem informasi, partisipasi manajemen, pengetahuan manajer akuntansi, dan budaya organisasi pada perusahaan rokok di Kabupaten Kudus. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif, dengan menggunakan kuesioner sebagai instrumen penelitian. Populasi penelitian ini adalah perusahaan rokok di Kabupaten Kudus, Penentuan sampel dilakukan dengan metode nonprobability sampling yaitu teknik purposive

  

sampling , sehingga diperoleh sampel sebanyak 61 responden. Data yang diperoleh

  berupa jawaban dari responden di tabulasi dan diolah dengan menggunakan sofware SPSS (Statistic Product and Service Solution) versi 23.

  Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial kecanggihan teknologi informasi, perlindungan sistem informasi, partisipasi manajemen, pengetahuan manajer akuntansi, dan budaya organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap efektivitas sistem informasi akuntansi dan secara simultan kelima variabel independen pada penelitian ini berpengaruh positif dan signifikan terhadap efektivitas sistem informasi akuntansi.

  

Kata Kunci: efektivitas sistem informasi akuntansi, budaya organisasi,

pengetahuan manajer akuntansi, partisipasi manajemen, perlindungan

sistem informasi, kecanggihan teknologi informasi.

  

ABSTRACT

This study aimed at proving empirically the effect of information

technology sophistication, information system protection, management

participation, accounting manager’s knowledge, and organizational culture at

cigarette company in Kudus Regency. This study was a quantitative study, with

questionnaire as the research instrument. The population of this research were

cigarette company in Kudus regency, The samples were determine by

nonprobability sampling method that was purposive sampling technique which

finally got 61 respondent as the samples. The data obtained were in the form of

respondents responses at tabulation and were processed by using SPSS (Statistic

Product and Service Solution) version 23.

  The results of the analysis showed that partially information technology

sophistication, information system protection, management participation,

accounting manager’s knowledge and organizational culture had positive and

significant effect on the effectivity of accounting information system. Those five

free variables simultaneously had positive and significant effect on the effectivity

of accounting information system.

  

Key words: the effectivity of accounting information system, organizational

culture , accounting manager’s knowledge, management participation,

information system protection, information technology sophistication.

KATA PENGANTAR

  Alhamdulillah, puji dan syukur saya panjatkan hanya kepada Allah SWT atas segala nikmat, rahmat serta hidayahNya sehingga penulis dapat menyeselesaikan skripsi yang berjudul

  “Pengaruh Kecanggihan Teknologi

Informasi, Perlindungan Sistem Informasi, Partisipasi Manajemen,

Pengetahuan Manajer Akuntansi, dan Budaya Organisasi terhadap

Efektivitas Sistem Informasi Akuntansi (Studi Empiris Pada Perusahaan

Rokok di Kabupaten Kudus)”.

  Penyusunan skripsi merupakan salah satu syarat yang harus dipenuhi guna melengkapi syarat ujian akhir sekaligus persyaratan untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi (S1) pada Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Muria Kudus. Terselesaikannya skripsi ini tidak mungkin tanda adanya ridha dari Allah SWT serta berbagai pihak yang telah memberikan bimbingan, semangat, bantuan dan doa yang tak ternilai harganya. Maka dari itu, dengan iringan rasa syukur saya kepada Allah SWT pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan rasa terimakasih sebesar-besarnya kepada: 1.

  Dr. H. Suparnyo, SH.MS selaku Rektor Universitas Muria Kudus 2. Dr. H. Mochamad Edris, Drs., MM selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muria Kudus.

3. Sri Mulyani, SE ,M.si selaku Ketua Jurusan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muria Kudus.

  4. Dwi Soegiarto, SE, MM selaku dosen pembimbing 1 yang telah memberikan banyak arahan dan masukan yang sangat bermanfaat terkait skripsi ini sehingga terselesaikan dengan baik.

  5. Dennyca H N, SE, M.Si selaku dosen pembimbing 2 yang telah memberikan banyak arahan dan masukan yang sangat bermanfaat terkait skripsi ini sehingga terselesaikan dengan baik.

  6. Segenap Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muria Kudus yang telah memberikan ilmu dan pengalaman yang sangat bermanfaat.

  7. Ibu dan Alm. Bapakku tercinta, atas doa, dukungan, motivasi dan kasih sayang dalam menyusun skripsi ini.

  8. Kakaku tersayang Indah Fitriani atas doa dan motivasi dalam penyusunan skripsi ini. Budeku terkasih yang diam-diam selalu mendoakanku.

  Saudaraku, Ilham Dwi Prasetyo yang sering membantu ibuku.

  9. Sahabat-sahabat baikku (Dian, Suci, Arum, Rika, Adella, Yosi, Nafis, Ilham, Ridhuwan, Alfian, Ardi, Habibah) atas bantuan, motivasi, dan canda tawa selama ini.

  10. Penyemangatku, Azhar Imam Zarkasyi atas segala yang telah diusahakan.

  11. Semua teman-teman program studi akuntansi angkatan 2014 12.

  Semua pihak yang telah membantu dalam proses penyusunan skripsi ini, yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu. Semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat sebagaimana yang diharapkan.

  Kudus, 28 Agustus 2018 Penulis Diah Agustini 201412151

  DAFTAR ISI

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL .............................................. Error! Bookmark not defined.

   BAB I PENDAHULUAN ................................. Error! Bookmark not defined.

  1.1. Latar Belakang Penelitian .............. Error! Bookmark not defined.

  1.1. Ruang Lingkup .............................. Error! Bookmark not defined.

  1.2. Perumusan Masalah ....................... Error! Bookmark not defined.

  1.4 Tujuan Penelitian ........................... Error! Bookmark not defined.

  1.5. Kegunaan Penelitian ..................... Error! Bookmark not defined.

  BAB II TINJAUAN PUSTAKA ........................ Error! Bookmark not defined.

  2.1. Landasan Teori ............................... Error! Bookmark not defined.

  2.1.1. Teori Kontinjensi .................. Error! Bookmark not defined.

  2.1.2. Technology Acceptance Model (TAM) ..... Error! Bookmark not defined.

  2.1.3. Kecanggihan Teknologi Informasi ..... Error! Bookmark not defined.

  2.1.4. Perlindungan Sistem Informasi .......... Error! Bookmark not defined.

  2.1.5. Partisipasi Manajemen .......... Error! Bookmark not defined.

  2.1.6. Pengetahuan Manajer Akuntansi ........ Error! Bookmark not defined.

  2.1.7. Budaya Organisasi ................ Error! Bookmark not defined.

  2.1.8. Efektivitas Sistem Informasi Akuntansi .. Error! Bookmark not defined.

  2.1.9. Sistem Informasi Akuntansi dalam Perusahaan Manufaktur ................................................. Error! Bookmark not defined.

  2.2. Hasil Penelitian Terdahulu ............. Error! Bookmark not defined.

  2.3. Kerangka Pemikiran Teoritis .......... Error! Bookmark not defined.

  2.4. Perumusan Hipotesis ...................... Error! Bookmark not defined.

  2.4.1. Pengaruh Kecanggihan Teknologi Informasi terhadap Efektivitas Sistem Informasi Akuntansi Error! Bookmark not defined.

  2.4.2. Pengaruh Perlindungan Sistem Informasi terhadap Efektivitas Sistem Informasi Akuntansi Error! Bookmark not defined.

  2.4.3. Pengaruh Partisipasi Manajemen terhadap Efektivitas Sistem Informasi Akuntansi ................ Error! Bookmark not defined.

  2.4.4. Pengaruh Pengetahuan Manajer Akuntansi terhadap Efektivitas Sistem Informasi Akuntansi Error! Bookmark not defined.

  2.4.5. Pengaruh Budaya Organisasi terhadap Efektivitas Sistem Informasi Akuntansi ................ Error! Bookmark not defined.

  BAB III METODE PENELITIAN ...................... Error! Bookmark not defined.

  3.1. Jenis dan Sumber Data ................... Error! Bookmark not defined.

  3.1.1. Jenis Data .............................. Error! Bookmark not defined.

  3.1.2. Sumber Data ......................... Error! Bookmark not defined.

  3.2. Rancangan Penelitian ..................... Error! Bookmark not defined.

  3.3. Definisi Operasional dan Pengukuran VariabelError! Bookmark not defined.

  3.3.1. Variabel Dependen ............... Error! Bookmark not defined.

  3.3.2. Variabel Independen ............. Error! Bookmark not defined.

  3.4. Populasi dan Sampel ....................... Error! Bookmark not defined.

  3.5. Pengumpulan Data .......................... Error! Bookmark not defined.

  3.6. Pengolahan Data ............................. Error! Bookmark not defined.

  3.6.1. Editing .................................. Error! Bookmark not defined.

  3.6.2. Scoring .................................. Error! Bookmark not defined.

  3.6.3. Tabulating ............................. Error! Bookmark not defined.

  3.7. Analisis Data................................... Error! Bookmark not defined.

  3.7.1. Uji Statistik Deskriptif .......... Error! Bookmark not defined.

  3.7.2. Uji Kualitas Data .................. Error! Bookmark not defined.

  3.7.3. Uji Asumsi Klasik ................ Error! Bookmark not defined.

  3.7.4. Uji Hipotesis ......................... Error! Bookmark not defined.

  BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ............. Error! Bookmark not defined.

  4.1. Gambaran Umum Responden ......... Error! Bookmark not defined.

  4.2. Statistik Deskriptif .......................... Error! Bookmark not defined.

  4.3. Uji Kualitas Data ............................ Error! Bookmark not defined.

  4.3.1. Uji Validitas .......................... Error! Bookmark not defined.

  4.3.2. Uji Reliabilitas ...................... Error! Bookmark not defined.

  4.4. Uji Asumsi Klasik .......................... Error! Bookmark not defined.

  4.4.1. Uji Normalitas ...................... Error! Bookmark not defined.

  4.4.2. Uji Multikolonieritas ............ Error! Bookmark not defined.

  4.4.3. Uji Heteroskedastisitas ......... Error! Bookmark not defined.

  4.5. Analisis Regresi Linier Berganda ... Error! Bookmark not defined.

  4.6. Uji Hipotesis ................................... Error! Bookmark not defined.

  4.6.1. Uji Koefisien Determinasi .... Error! Bookmark not defined.

  4.6.2. Uji Parsial ( Uji t ) ................ Error! Bookmark not defined.

  4.6.3. Uji Simultan (Uji F) .............. Error! Bookmark not defined.

  4.7. Pembahasan .................................... Error! Bookmark not defined.

  4.7.1. Pembahasan Hasil Pengujian Hipotesis Pertama ......... Error! Bookmark not defined.

  4.7.2. Pembahasan Hasil Pegujian Hipotesis Kedua ............. Error! Bookmark not defined.

  4.7.3. Pembahasan Hasil Pengujian Hipotesis Ketiga ............ Error! Bookmark not defined.

  4.7.3. Pembahasan Hasil Pegujian Hipotesis Keempat .......... Error! Bookmark not defined.

  4.7.5. Hasil Pengujian Hipotesis Kelima ...... Error! Bookmark not defined.

  BAB V PENUTUP ............................................. Error! Bookmark not defined.

  5.1. Simpulan ......................................... Error! Bookmark not defined.

  5.2. Keterbatasan Penelitian ................ Error! Bookmark not defined.

  5.3. Saran .......................................... Error! Bookmark not defined. DAFTAR PUSTAKA ............................................ Error! Bookmark not defined. LAMPIRAN ........................................................... Error! Bookmark not defined.

  

DAFTAR TABEL

  4.5 Hasil Uji Reliabilitas.................................................................... 72 Tabel

  4.11 Hasil Uji Parsial (Uji t)............................................................... 79 Tabel

  4.10 Hasil Uji Koefisien Determinasi................................................ 78 Tabel

  4.9 Hasil Analisis Regresi Linier Berganda..................................... 76 Tabel

  4.8 Hasil Uji Heteroskedastisitas...................................................... 75 Tabel

  4.7 Hasil Uji Multikolonieritas.......................................................... 74 Tabel

  4.6 Hasil Uji Normalitas................................................................... 73 Tabel

  4.4 Hasil Uji Validitas........................................................................ 70 Tabel

  Tabel

  ..... 68 Tabel

  ..

Tabel 4.3 Hasil Analisis Statistik Deskriptif..........................................

  4.2 Profil Responden.......................................................................... 65

  4.1 Rincian Pengiriman dan Pengembalian Kuesioner..................... 64 Tabel

  2.1 Hasil Penelitian Terdahulu.......................................................... 35 Tabel

  4.12 Hasil Uji Simultan (Uji F)........................................................... 81

  

DAFTAR GAMBAR

Dokumen yang terkait

PENGARUH INFLASI, NILAI TUKAR RUPIAH, PRODUK DOMESTIK BRUTO, HARGA EMAS DUNIA, HARGA MINYAK MENTAH DUNIA, TINGKAT SUKU BUNGA, DAN INDEKS DOW JONES INDUSTRIAL AVERAGE TERHADAP INDEKS HARGA SAHAM GABUNGAN PERIODE 2008-2017

0 0 17

LAPORAN SKRIPSI SISTEM MANAJEMEN KEUANGAN DAN ADMINISTRASI KOST BERBASIS ANDROID (SMART KOST) PADA OMAH KOST PUTRI DESTY AMAILIA PUSPASARI NIM. 201451002

0 0 15

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD), SISA LEBIH PEMBIAYAAN ANGGARAN (SiLPA), DANA ALOKASI UMUM (DAU) dan DANA ALOKASI KHUSUS (DAK) TERHADAP BELANJA MODAL (Studi Pada Pemerintah Kabupaten Se-Eks Karesidenan Pati Tahun 2011-2016)

0 0 16

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI EFEKTIVITAS PENERAPAN STRUKTUR PENGENDALIAN INTERN (STUDI EMPIRIS PADA PD BPR-BKK SE KARESIDENAN PATI)

0 0 19

PENGARUH PEMANFAATAN APLIKASI E-SPT MASA PPN DENGAN E-FAKTUR TERHADAP TINGKAT KEPATUHAN WAJIB PAJAK (Studi pada KPP Pratama Jepara)

0 0 16

PENGARUH PEMAHAMAN WAJIB PAJAK, KESADARAN WAJIB PAJAK, SANKSI PAJAK, ACCOUNT REPRESENTATIVE DAN PENERAPAN E- FILLING TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK (STUDI EMPIRIS WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI YANG MELAKUKAN KEGIATAN BISNIS SECARA ONLINE YANG TERDAFTAR DI KAN

1 2 17

KECERDASAN SPIRITUAL SEBAGAI PEMODERASI LOCUS OF CONTROL INTERNAL, GAJI AUDITOR DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA AUDITOR

0 0 15

SISTEM INFORMASI PORTAL BIMBINGAN BELAJAR BERBASIS WEB DI KABUPATEN KUDUS NANA AISTINA NIM. 201453055

0 0 18

PENGARUH ARUS KAS BEBAS, PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, RESIKO BISNIS, DAN KEPEMILIKIKAN MENEJERIAL TERHADAP KEBIJAKAN UTANG (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar BEI Periode Tahun 2013-2016)

0 1 16

PENINGKATAN LITERASI SAINS DAN LITERASI MEMBACA MELALUI MODEL PROBLEM SOLVING DENGAN MEDIA MAGIC SPIN BOARD PADA SISWA KELAS IV SD 2 REJOSARI SKRIPSI

1 5 21