ANALISIS LAPORAN KEUANGAN SEBAGAI ALAT PREDIKSI KEMUNGKINAN KEBANGKRUTAN DENGAN MODEL DISKRIMINAN ANALISIS LAPORAN KEUANGAN SEBAGAI ALAT PREDIKSI KEMUNGKINAN KEBANGKRUTAN DENGAN MODEL DISKRIMINAN ALTMAN PADA PERUSAHAAN RETAIL.

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN SEBAGAI ALAT PREDIKSI
KEMUNGKINAN KEBANGKRUTAN DENGAN MODEL DISKRIMINAN
ALTMAN PADA PERUSAHAAN RETAIL

SKRIPSI
Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-Syarat Guna Memperoleh Gelar
Sarjana Ekonomi Jurusan Manajemen Pada Fakultas Ekonomi Universitas
Muhammadiyah Surakarta

Disusun oleh:
WAKIDAH KUSNIATI
B 100 070 170

FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2010

i

ii


iii

Motto

™ "Sesungguhnya Allah berfirman: Aku akan mengikuti prasangka hamba-Ku dan Aku
akan senantiasa menyertainya apabila berdoa kepada-Ku" (HR. Bukhari Muslim)
™ Jika Anda telah memiliki impian, berilah tanggal bagi pencapaiannya, dan impian itu
akan menjadi cita-cita. Ingatlah, bahwa CITA-CITA ADALAH IMPIAN YANG
BERTANGGAL. Kemudian, Anda tinggal menyusun urutan tindakan untuk
mencapainya pada tanggal itu. Sehingga, semakin Anda menunda, semakin tanggal
itu terdorong menjauh. Dan semakin Anda malas, semakin cita-cita itu menjadi tidak
berarti. (Mario Teguh)
™ Segala sesuatu ditenteukan oleh niatnya, jika niat kita baik maka hidup kita akan
baik, mungkin tidak segera, tapi pasti (Mario Teguh)
™ Bermimpilah maka Tuhan akan memeluk mimpi-mimpimu (andrea hirarta)

iv

PERSEMBAHAN


Dengan segala kerendahan hati penulis persembahkan karya kecil ini special
untuk:


Kedua orang tuaku yang selalu mendukung dengan doa dan mampu
menjadi manajer kuangan yang baik dan selalu mengirimkan amunisi tepat
waktu



My beloved brothers, thank for love, attention and prayer.



My beloved one who have always support me and help me find the
meaning of my life, thank for togetherness.



Teman-temanku kelas F yang selalu kompak mengerjakan tugas diparkiran

mobil.



Teman-teman kontrakan noname

v

ABSTRAKSI

Suatu perusahaan didirikan untuk memperoleh laba bukan untuk
mengalami kebangkrutan, untuk itu diperlukan alat untuk menganalisis kesehatan
sejak dini agar perusahaan tidak mengalami apa itu kebangkrutan. Tingkat
kemampuan suatu perusahaan untuk dapat terus bersaing sangat ditentukan oleh
kinerja dari perusahaan itu sendiri. Perusahaan yang tidak mampu bersaing untuk
mempertahankan kinerjanya lambat laun akan tergusur dari lingkungan
industrinya dan akan mengalami kebangkrutan, agar kelangsungan hidup suatu
perusahaan dapat tercapai, maka pihak manajemen harus dapat meningkatkan
kinerjanya, secara umum kinerja suatu perusahaan ditunjukan dalam laporan
keuangan yang dipublikasikan Untuk menganalis kesehatan perusahaan agar

terhindar dari kebangkrutan diperlukan data yang ada didalam laporan keuangan
yang dipublikasikan dengan menggunakan beberapa alat analisis yang telah
ditemukan oleh beberapa peneliti terdahulu. Alat analisis yang dapat digunakan
salah satunya adalah metode Altman Z-score yang berguna untuk memprediksi
potensi kebangkrutan dan tingkat kesehatan keuangan perusahaan. Metode
Altman Z-score ini memiliki 5 rasio variabel yang terdiri dari Net Working
Capital to Total Assets, Retained Earnings to Total Assets, Earnings Before
Interest and Tax to Total Assets, Market Value of Equity to Book Value of Debt,
Sales to Total Assets. Populasi penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar di
Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan menggunakan purposive sampling sebagai
teknik pengambilan sampel maka dipilih seluruh seluruh perusahaan disektor
Wholesale and Ritel Trade yang laporan keuangannya dipublikasikan di Bursa
Efek Indonesia.
Kesimpulan penelitian ini adalah selama tiga tahun berturut-turut 20072009 PT Toko Gunung Agung Tbk memiliki nilai Z tertinggi yaitu 12.44, 14.24,
13.76. sedangkan nilai Z terendah dari tahun 2007-2009 dimiliki perusahaan yang
berbeda-beda yaitu pada tahun 2007 dimiliki PT AGIS Tbk dengan nilai Z 1.09,
pada tahun 2008 dimiliki PT Nusantara Infrastruktur tbk dengan nilai Z 0.36,
sedangkan pada tahun 2009 dimiliki PT Rimo Catur Lestari dengan nilai Z
negative yaitu -1.15.
Kata kunci: Analisis Laporan Keuangan, Analisis Z-score, Prediksi Kebangkrutan


vi

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb
Alhamdulillah, puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah memberikan
rahat, hidayah serta inayah-Nya kepada penulis sehingga penulis dapat
menyelesaikan skripsi ini dengan judul “ANALISIS LAPORAN KEUANGAN
SEBAGAI

ALAT

PREDIKSI

KEMUNGKINAN

KEBANGKRUTAN

DENGAN MODEL DISKRIMINAN ALTMAN PADA PERUSAHAAN

RETAIL”
Skripsi ini disusun dengan maksud untuk memenuhi salah satu syarat
dalam rangka menyelesaikan program pendidikan strata 1 pada fakultas Ekonomi
Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Selama penyusunan skripsi ini telah banyak menerima bantuan dari berbagai
pihak, untuk itu tidak lupa penulis ucapkan terima kasih kepada:
1. Bapak Dr. Triyono, S.E.,M.Si selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas
Muhammadiyah Surakarta.
2. Bapak Drs. Agus Muqorobin, MM., selaku ketua Jurusan Manajemen
Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta.
3. Bapak Anton Agus Setiawan, SE., MSi selaku pembimbing skripsi yang
dengan sabar dan iklas telah memberikan masukan, arahan, dan bimbingan
kepada penulis dalam penulisan demi kemajuan skripsi penulis.

vii

4. Ibu Feresthi ND, SE selaku pembimbing pembantu yang dengan iklas dan
sabar dalam membimbing penulis.
5. Bapak Nur Achmad, SE. MSi selaku pembimbing akademik yang telah
memberikan bimbingan, saran dan memberi kemudahan dalam mengambil

SKS, untuk segera menyelesaikan matakuliah persemesternya.
6. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Ekonomi Jurusan Manajemen Universitas
Muhammadiyah Surakarta yang telah membagikan ilmunya kepada
penulis selama masa studi.
7. Bapak Tukimin yang setia memberikan informasinya seputar matakuliah
dan dosen.
Dengan selesainya penyusunan skripsi ini, penulis berharap dapat
memberikan manfaat yang baik, serta menjadi arahan dalam perjalanan
pengetahuan
Penulis menyadari bahwa penyusunan ini masih jauh dari sempurna, maka
penulis sangat berterima kasih apabila diantara pembaca ada yang
memberikan saran dan kritik yang membangun guna memperluas
wawasan penulis sebagai proses pembelajaran diri.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb
Surakarta, 18 januari 2011
Penulis

WAKIDAH KUSNIATI

viii


DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN JUDUL

...........................................................................

i

HALAMAN PENGESAHAN ................................................................

ii

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN ..........................................

iii

HALAMAN MOTTO ............................................................................

iv


HALAMAN PERSEMBAHAN ............................................................

v

ABSTRAKSI .........................................................................................

vi

KATA PENGANTAR ...........................................................................

vii

DAFTAR ISI ..........................................................................................

viii

DAFTAR TABEL ..................................................................................

xi


DAFTAR LAMPIRAN ...........................................................................

xiii

BAB I PENDAHULUAN ......................................................................

1

A. Latar Belakang Masalah ..................................................................

1

B. Perumusan masalah .........................................................................

4

C. Tujuan Penelitian ............................................................................

5


D. Manfaat Penelitian ..........................................................................

5

E. Sistematika Penulisan Skripsi .........................................................

6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ............................................................

8

A. Laporan Keuangan ..........................................................................

8

B. Analisis Laporan Keuangan ............................................................

14

C. Analisis Rasio Keuangan ................................................................

16

D. Potensi Kebangkrutan Perusahaan ..................................................

19

ix

E. Analisis Z-score ..............................................................................

26

F. Penelitian Terdahulu .......................................................................

34

BAB III METODOLOGI PENELITIAN ...............................................

36

A. Data dan Sumber data .....................................................................

36

B. Populasi dan Sampel Penelitian ......................................................

36

C. Pengukuran dan Definisi Operasional .............................................

38

D. Teknik Pengumpulan Data ..............................................................

40

E. Metode Analisis Data ......................................................................

41

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN .........................................

44

A. Deskripsi Perusahaan ......................................................................

44

B. Analisis Data ...................................................................................

51

BAB V PENUTUP .................................................................................

61

A. Simpulan .........................................................................................

61

B. Saran ................................................................................................

62

C. Kelemahan dari penelitian ...............................................................

64

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

x

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1.

Sampel Perusahaan ............................................................ 38

Tabel 4.1.

Perhitungan variabel Z-score PT Matahari Putra Prima ... 51

Tabel 4.2.

Perhitungan variabel Z-score PT Matahari Putra Prima .... 51

Tabel 4.3

Perhitungan variabel Z-score PT Matahari Putra Prima .... 52

Tabel 4.4

Perhitungan variabel Z-score PT Matahari Putra Prima .... 52

Tabel 4.5

Perhitungan variabel Z-score PT Matahari Putra Prima .... 52

Table 4.6

Perhitungan variabel Z-score PT Matahari Putra Prima .... 53

Tabel 4.7

Perhitungan variabel Z-score PT Matahari Putra Prima .... 53

Tabel 4.8

Perhitungan variabel Z-score PT Matahari Putra Prima .... 54

Tabel 4.9

Perhitungan variabel Z-score PT Matahari Putra Prima .... 54

Tabel 4.10

Perhitungan variabel Z-score PT Matahari Putra Prima .... 54

Tabel 4.11

Perhitungan variabel Z-score PT Matahari Putra Prima .... 55

Tabel 4.12

Perhitungan variabel Z-score PT Matahari Putra Prima .... 55

Tabel 4.13

Perhitungan variabel Z-score PT Matahari Putra Prima .... 56

Tabel 4.14

Perhitungan variabel Z-score PT Matahari Putra Prima .... 56

Tabel 4.15

Perhitungan variabel Z-score PT Matahari Putra Prima .... 56

Tabel 4.16

Perhitungan variabel Z-score PT Matahari Putra Prima .... 57

Tabel 4.17

Perhitungan variabel Z-score PT Matahari Putra Prima .... 57

Tabel 4.18

Perhitungan variabel Z-score PT Matahari Putra Prima .... 58

Tabel 4.19

Perhitungan variabel Z-score PT Matahari Putra Prima .... 58

Tabel 4.20

Perhitungan variabel Z-score PT Matahari Putra Prima .... 58

xi

Tabel 4.21

Hasil Analisi Z-score tahun 2007 ..................................... 59

Tabel 4.22

Hasil Analisi Z-score tahun 2008 ..................................... 60

Tabel 4.23

Hasil Analisi Z-score tahun 2009 ..................................... 61

xii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Laporan keuangan PT Matahari Putra Prima Tbk ...............

77

Lampiran 2 Laporan keuangan PT Ace Handware Indonesia Tbk .........

77

Lampiran 3 Laporan keuangan PT Sumber Alfaria trijaya Tbk .............

77

Lampiran 4 Laporan keuangan PT Enseval Putra Megatrading Tbk ......

78

Lampiran 5 Laporan keuangan PT FKS Multi Agro Tbk .......................

78

Lampiran 6 Laporan keuangan PT Multi Indocitra Tbk .........................

78

Lampiran 7 Laporan keuangan PT Ancora Indonesia Resouces Tbk ..... 79
Lampiran 8 Laporan keuangan PT Triwira Insane lestari Tbk ...............

79

Lampiran 9 Laporan keuangan PT Kokoh Inti arebama Tbk .................

79

Lampiran 10 Laporan keuangan PT Tigaraksa Satria Tbk .....................

80

Lampiran 11 Laporan keuangan PT Akbar Indo Makmur Stimec Tbk ..

80

Lampiran 12 Laporan keuangan PT Catur Sentosa Adiprana Tbk .........

80

Lampiran 13 Laporan keuangan PT Hero Supermarket Tbk .................

81

Lampiran 13 Laporan keuangan PT Mitra Adiperkasa Tbk ..................

81

Lampiran 13 Laporan keuangan PT Ramayana Lestari Sentosa Tbk ....

81

Lampiran 13 Laporan keuangan PT Toko Gunung Agung Tbk ............

82

Lampiran 13 Laporan keuangan PT Alfa Retalindo Tbk .......................

82

Lampiran 13 Laporan keuangan PT Nusantara Infrastructur Tbk .........

82

Lampiran 13 Laporan keuangan PT Rimo Catur lestari Tbk .................

83

Lampiran 13 Laporan keuangan PT AGIS Tbk .....................................

83

xiii