Soal Ukg SLB Tuna Daksa

SLB TUNA DAKSA

Latihan Soal UKG Online SLB TUNA DAKSA

Soal : Latihan Soal UKG Online SLB TUNA DAKSA
Mapel: SLB TUNA DAKSA
1
Kegiatan inti pembelajaran yang dikembangkan dalam RPP kecuali:
Refleksi
Eksplorasi
---Konfirmasi
Elaborasi

2
Manakah yang tergolong materi fakta ?
--Prosedur menabung
Ciri-ciri makhluk hidup
Hukum Archimedes
Peristiwa gempa bumi

3

Komponen media yang dibuat sendiri oleh guru, kecuali:
--Tujuan
Strategi
Evaluasi
Materi

support by http://soalukg.com

Halaman 1/4

SLB TUNA DAKSA

Latihan Soal UKG Online SLB TUNA DAKSA

4
Bukan deskripsi lembar soal tes uraian yang akan dikerjakan siswa:
---berisi pertanyaan terbuka
berisi kolom untuk menjawab soal
berisi petunjuk pengerjaan soal
berisi alokasi waktu pengerjaan soal


5
Variasi kegiatan belajar yang merupakan ciri isi LKS kecuali:
memasangkan gambar dengan kata
melakukan percobaan
menjawab soal-soal
--meringkas buku

6
Jika tujuan pembelajaran adalah siswa mampu mendeskripsikan komponen mesin kendaraan, dengan situasi laboratorium otomotif maka media
yang dipilih:
--Realita
Gambar
Foto
Model

support by http://soalukg.com

Halaman 2/4


SLB TUNA DAKSA

Latihan Soal UKG Online SLB TUNA DAKSA

7
Salah sati ciri pembelajaran yang berpusat pada guru adalah...
metode pembejaran bervariasi
jawaban siswa harus sama dengan guru
siswa aktif
guru menciptakan pembelajaran yang menantang
---

8
Penulisan modul/LKS diawali dengan tahap:
pengembangan
evaluasi
--produksi
perancangan

9

Pengembangan Silabus dan penyusunan RPP merupakan dokumen pengembangan KTSP sesuai PerMenDikNas.
Nomor 14 Tahun 2005
Nomor 41 Tahun 2005
--Nomor 14 Tahun 2007
Nomor 41 Tahun 2007

support by http://soalukg.com

Halaman 3/4

SLB TUNA DAKSA

Latihan Soal UKG Online SLB TUNA DAKSA

10
Prosedur memanfaatkan media kecuali:
Pengumpulan bahan
Persiapan
Pelaksanaan
---Tindak lanjut


Mohon maaf untuk setiap download hanya 10 nomor soal, silahkan anda ulangi download untuk mendapatkan soal yang berbeda.
Terima kasih sudah berkunjung di website kami http://soalukg.com jika anda berkenan dan ingin bertanya atau mendapatkan info cepat dan
terbaru tentang UKG (Uji Kompetensi Guru) silahkan invite BBM kami PIN : 56A4D59C

support by http://soalukg.com

Halaman 4/4