ANALISIS PENGARUH FUNDAMENTAL KEUANGAN Analisis Pengaruh Fundamental Keuangan Perusahaan Terhadap Harga Saham Perusahaan Yang Tercatat Di Bursa Efek Indonesia.

ANALISIS PENGARUH FUNDAMENTAL KEUANGAN
PERUSAHAAN TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN
YANG TERCATAT DI BURSA EFEK INDONESIA

SKRIPSI
Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-syarat Guna Memperoleh Gelar
Sarjana Ekonomi Program Studi Manajemen Pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Muhammadiyah Surakarta

Oleh:

SHILVA ELWIS WINOSA
B 100 100 143

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
PROGRAM STUDI MANAJEMEN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2015

HALAMAN PENGESAHAN


Yang bertanda tangan di bawah ini telah membaca skripsi dengan judul :
ANALISIS PENGARUH FUNDAMENTAL KEUANGAN PERUSAHAAN
TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN YANG TERCATAT DI
BURSA EFEK INDONESIA.

Yang disusun oleh :

Shilva Elwis Winosa
B 100 100 143

Penandatangan berpendapat bahwa skripsi tersebut telah memenuhi syarat untuk
diterima
Surakarta,

November 2015

Pembimbing Utama

(Dra. Wuryaningsih, DL, MM.)


Mengetahui,
Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Dr. Triyono, SE, M.Si.)

ii

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

Jl. A. Yani Tromol Pos I Pabelan Kartasura Telp. (0271) 717417 Surakarta – 57102

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI
Saya yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama

: SHILVA ELWIS WINOSA


NIRM

: 10.6.106.0201416.500143

Jurusan

: EKONOMI MANAJEMEN

Judul Skripsi :

ANALISIS PENGARUH FUNDAMENTAL KEUANGAN
PERUSAHAAN

TERHADAP

HARGA

SAHAM

PERUSAHAAN YANG TERCATAT DI BURSA EFEK

INDONESIA

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya buat dan serahkan ini
merupakan hasil karya saya sendiri, kecuali kutipan-kutipan dan ringkasanringkasan yang semuanya telah saya jelaskan sumbernya. Apabila dikemudian
hari terbukti dan atau dapat dibuktikan bahwa skripsi ini hasil jiplakan, maka
saya bersedia menerima sanksi apapun dari Fakultas Ekonomi dan atau gelar dan
ijazah yang diberikan oleh Universitas Muhammadiyah Surakarta batal saya
terima.

Surakarta,

November 2015

Yang membuat pernyataan,

SHILVA ELWIS WINOSA

iii

MOTTO


Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan. Maka apabila telah selesai
(segala urusan), maka kerjakanlah (urusan yang lain) dengan sungguh-sungguh
(Q.S Al Insyiirah : 6-7).

You were put on this earth to achieve your greatest self, to live out your purpose
and to do it fearlessly
(Dr. Steve Maraboli)

Waktu itu bagaikan pedang, jika kamu tidak memanfaatkannya untuk memotong,
ia akan memotongmu (menggilasimu).
(HR. Muslim)
(Steve Jobs)

Tidak ada hal yang terjadi secara kebetulan. Kebetulan adalah jawaban atas doadoa yang kita panjatkan yang tidak kita sadari.
(Penulis)

iv

PERSEMBAHAN


Dengan segala kerendahan hati penulis persembahkan karya kecil ini spesial
untuk:
 Ibuku, Ibuku, Ibuku dan Ayah tercinta serta adik-adikku yang
telah memberikan kasih sayang, pengorbanan dan motivasi
yang tiada henti-hentinya.
 Bapak/Ibu dosen, yang telah membimbing
 Sahabat-sahabatku sekalian.

 Almamaterku tercinta.

v

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb
Alhamdulillah, puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah
memberikan rahmat, hidayah serta inayah-Nya kepada penulis sehingga penulis
dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul


“ANALISIS PENGARUH

FUNDAMENTAL KEUANGAN PERUSAHAAN TERHADAP HARGA
SAHAM

PERUSAHAAN

YANG

TERCATAT

DI

BURSA

EFEK

INDONESIA”.
Dalam penulisan Skripsi ini, penulis telah banyak mendapat bantuan yang
tulus dan ikhlas dari berbagai pihak sehingga penulis dapat menyelesaikan

penulisan Skripsi ini. Dengan segala kerendahan hati, pada kesempatan ini penulis
menyampaikan rasa terima kasih pada berbagai pihak yang telah membantu mulai
dari persiapan penulisan hingga selesainya penulisan ini kepada:
1. Bapak Dr. Triyono, M. Si., selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Muhammadiyah Surakarta.
2. Bapak Anton Agus S, SE., M. Si., selaku ketua Jurusan Manajemen
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta.
3. Bapak Wiyadi Ph.d, selaku pembimbing akademik yang telah memberikan
bimbingan selama penulis menempuh studi.
4. Ibu Wuryaningsih SE., MM., selaku pembimbing dari skripsi ini yang
dengan sabar membimbing dan memberi arahan kepada penulis.

vi

5. Bapak dan Ibu dosen Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan bekal ilmu
pengetahuan kepada penulis selama masa studi.
6. Ibu dan ayah serta adik-adikku tercinta yang telah memberikan dorongan
baik moril maupun materiil. Terima kasih untuk semua, motivasi,
bimbingan, kerja keras dan pengorbanan yang telah dilakukan.

Dengan selesainya penyusunan penelitian ini, penulis berharap dapat
memberikan manfaat yang baik, serta menjadi arahan dalam perjalanan
pengetahuan.
Penulis menyadari bahwa penyusunan penelitian ini masih jauh dari
sempurna, maka penulis sangat berterima kasih apabila diantara pembaca ada
yang memberikan saran dan kritik yang membangun guna memperluas wawasan
penulis sebagai proses pembelajaran diri.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb

Surakarta, November 2015
Penulis

Shilva Elwis Winosa

vii

DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN JUDUL.....................................................................................


i

HALAMAN PENGESAHAN .......................................................................

ii

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI .................................

iii

HALAMAN MOTTO ..................................................................................

iv

HALAMAN PERSEMBAHAN ...................................................................

v

KATA PENGANTAR ..................................................................................


vi

DAFTAR ISI .................................................................................................

x

DAFTAR TABEL .........................................................................................

xii

DAFTAR GAMBAR ....................................................................................

xiii

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................

xiv

ABSTRAKSI ................................................................................................

xv

BAB I

BAB II

PENDAHULUAN ...................................................................

1

A. Latar Belakang Masalah .....................................................

1

B. Perumusan Masalah ...........................................................

8

C. Tujuan Penelitian ................................................................

8

D. Manfaat Penelitian ..............................................................

8

E. Sistematika Penulisan ..........................................................

9

TINJAUAN PUSTAKA ..........................................................

11

A. Harga Saham ......................................................................

11

B. Analisis Fundamental ..........................................................

13

C. Faktor Yang Mempengaruhi Saham ...................................

14

viii

D. Faktor-Faktor

BAB III

BAB IV

BAB V

Fundamental

Yang

Mempengaruhi

Fundemental ........................................................................

15

E. Penelitian Terdahulu ..........................................................

18

F. Kerangka pemikiran ............................................................

19

G. Hipotesis..............................................................................

20

METODOLOGI PENELITIAN ................................................

22

A. Populasi dan Sampel ...........................................................

22

B. Data dan Sumber Data ........................................................

23

C. Metode Pengumpulan Data .................................................

23

D. Definisi Operasional Variabel .............................................

24

E. Teknik Analisis Data ...........................................................

28

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN .......................

36

A. Deskripsi Data .....................................................................

36

B. Pengujian Analisis Regresi Linier Berganda .......................

39

C. Pengujian Asumsi Klasik ....................................................

42

D. Uji Hipotesis ........................................................................

46

E. Pembahasan ........................................................................

57

PENUTUP ................................................................................

61

A. Kesimpulan .........................................................................

61

B. Keterbatasan Penelitian .......................................................

62

C. Saran ...................................................................................

62

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

ix

DAFTAR TABEL

Halaman
Tabel 2.1

Kategori Perusahaan.................................................................

37

Tabel 4.1

Hasil Diskriptif data .................................................................

38

Tabel 4.2

Hasil Uji Regresi Linier Berganda ...........................................

40

Tabel 4.3

Hasil Uji Normalitas ................................................................

42

Tabel 4.4

Hasil Uji Autokorelasi..............................................................

43

Tabel 4.5

Hasil Uji Multikolinieritas .......................................................

44

Tabel 4.6

Hasil Uji Heteroskedasitas .......................................................

45

Tabel 4.7

Hasil Uji F ................................................................................

46

Tabel 4.8

Uji Koefisien Determinasi ......................................................

56

x

DAFTAR GAMBAR

Halaman
Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran ..................................................................

xi

20

ABSTRAKSI

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh analisis fundamental
(current ratio, return on investment, book value per share, debt to equity ratio,
dan net profit margin) terhadap harga saham. Sampel dalam penelitian ini
adalah perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Teknik
pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah dengan purposive sampling.
Metode analisis data yang digunakan adalah Uji asumsi klasik ( Uji
Normalitas, Autokorelasi, Multikolinieritas, Heteroskedasitas) dan uji analisis
regresi linier berganda dengan uji t, uji F, dan koefisien determinasi (R2).
Dalam penelitian ini data memenuhi untuk berdistribusi normal. Dari uji
hipotesis didapatkan hasil variabel current ratio (thitung= 2,954), variabel return
on investmen (thitung= 2,932), dan book value per share (thitung= 8,927)
memiliki pengaruh terhadap harga saham karena memiliki nilai probalitas
value < 0,05, sedangkan variabel debt to equity ratio (thitung= 0,715) dan net
profit margin (thitung= -1,802) tidak memiliki penagruh terhadap harga saham
karena memiliki nilai probalitas value > 0,0. Pada uji F menunjukkan bahwa
secara bersama-sama variabel current ratio, return on investment, book value
per share, debt to equity ratio, dan net profit margin berpengaruh signifikan
terhadap Harga saham. Hasil koefisien determinasi (R2) sebesar 76,5 %
Kata kunci: Analisis Fudamental dan Harga Saham

xii

Abstract
This study aims to investigate the influence of fundamental
analysis (current ratio, return on investment, book value per share, debt
to equity ratio, and the net profit margin) to share price. The sample in
this study is a company listed on the Indonesia Stock Exchange. The
sampling technique in this research is purposive sampling. Data
analysis method used is the classic assumption test (normality test,
autocorrelation, Multicolinearity, Heteroskedasitas) and test multiple
linear regression analysis with t-test, F, and the coefficient of
determination (R2). In this study meets the data for normal distribution.
hypothesis testing showed a variable current ratio (t = 2,954), the
variable return on investmen (t = 2.932), and book value per share (t =
8.927) had an influence on stock prices because it has the probability of
value 0.00. In the F test showed that
together the variable current ratio, return on investment, the book value
per share, debt to equity ratio, and the net profit margin significantly
influence the share price. The coefficient of determination (R2) of 76.5
percent.
Keywords: Fundamental Analysis and Stock Price

xiii

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Variabel Fundamental Terhadap Harga Saham Perusahaan Pertambangan (Studi Pada Bursa Efek Indonesia)

2 74 106

Analisis Faktor Fundamental Keuangan Dan Risiko Sistematis Terhadap Harga Saham Perusahaan LQ45 Di Bursa Efek Indonesia (BEI)

0 9 6

ANALISIS PENGARUH BEBERAPA VARIABEL FUNDAMENTAL TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN PERBANKAN DAN LEMBAGA KEUANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

1 23 14

FAKTOR-FAKTOR FUNDAMENTAL YANG MEMPENGARUHI HARGA SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERCATAT DI BURSA EFEK INDONESIA

0 10 16

ANALIS PENGARUH FAKTOR FUNDAMENTAL TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MUNAFAKTUR YANG TERCATAT DI BURSA EFEK JAKARTA

0 3 145

ANALISIS PENGARUH FUNDAMENTAL KEUANGAN PERUSAHAAN TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN Analisis Pengaruh Fundamental Keuangan Perusahaan Terhadap Harga Saham Perusahaan Yang Tercatat Di Bursa Efek Indonesia.

0 3 15

PENDAHULUAN Analisis Pengaruh Fundamental Keuangan Perusahaan Terhadap Harga Saham Perusahaan Yang Tercatat Di Bursa Efek Indonesia.

0 2 10

ANALISIS PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN PERBANKAN DI BURSA EFEK INDONESIA Analisis Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Harga Saham Perusahaan Perbankan Di Bursa Efek Indonesia.

0 2 14

ANALISIS PENGARUH FAKTOR FUNDAMENTAL TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN KEUANGAN GO PUBLIK DI BURSA EFEK INDONESIA ( BEI ).

0 2 10

ANALISIS PENGARUH RISIKO SISTEMATIK DAN FAKTOR FUNDAMENTAL TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN ANALISIS PENGARUH RISIKO SISTEMATIK DAN FAKTOR FUNDAMENTAL TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN KEUANGAN GO PUBLIC DI BURSA EFEK JAKARTA.

0 1 11