ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKTIVITAS PERUSAHAAN Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Produktivitas Perusahaan (Suatu Kasus Pada Perusahaan Jasa Pelaksana Konstruksi Cv. Adika Jaya Sakti).

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
PRODUKTIVITAS PERUSAHAAN
(Suatu kasus pada perusahaan Jasa Pelaksana konstruksi
CV. ADIKA JAYA SAKTI)

SKRIPSI
Disusun Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-syarat Guna Memperoleh
Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Manajemen Pada Fakultas Ekonomi
Universitas Muhammadiyah Surakarta

Disusun Oleh:
HENDRA DWI PUTRANTO
B 100 080 072

FAKULTAS EKONOMI JURUSAN MANAJEMEN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2012

HALAMAN PENGESAHAN
Yang bertanda tangan dibawah ini telah membaca skripsi dengan judul:
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI

PRODUKTIVITAS PERUSAHAAN ( Suatu kasus pada Perusahaan Jasa
Pelaksana Konstruksi CV. ADIKA JAYA SAKTI )

Disusun Oleh:
HENDRA DWI PUTRANTO
B 100 080 072

Penandatanganan berpendapat bahwa skripsi ini telah memenuhi syarat
untuk diterima.
Surakarta,

2012

Pembimbing Utama

(Basworo Dibyo, SE., M.Si)
Mengetahui
Dekan Fakultas Ekonomi
Universitas Muhammadiyah Surakarta


(Dr. H. Triyono, SE, M.Si)

ii

HENDRA DWI PUTRANTO
08.6.106.02016.500072
Studi Manajemen
Analisi Faktor-faktor Yang Mempengaruhi
Produktivitas perusahaan (Studi Kasus Pada
Perusahaan Jasa Pelaksana Konstruksi
CV.ADIKA JAYA SAKTI Boyolali)

28 Februari 2012

HENDRA DWI PUTRANTO

iii

MOTTO
Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, maka apabila kamu telah

selesai dari suatu urusan, kerjakanlah dengan sungguh-sungguh urusan yang lain
dan hanya kepada Tuhanmulah hendaknya kamu berharap.
(Q.S Alam Nasyarah: 5-8)
Jadikanlah sabar dan sholat sebagai penolongan dan sesungguhnya Allah SWT
bersama orang-orang yang sabar.
(Q.S Al-Baqoroh: 4-5)
Pahlawan sejati bukanlah mereka yang sanggup meletakkan sebuah pedang di
pundak lawan, tetapi pahlawan sebenarnya ialah orang yang sanggup menguasai
dirinya dikala ia marah
(Nabi Muhammad SAW)
Menghargai proses adalah segalanya dalam setiap perjalanan hidup
(Penulis)
Masa depan adalah detik ini, saat ini, dan hari ini.
(penulis)
Perjalanan seribu batu bermula dari satu langkah.
(Lao Tze)

iv

PERSEMBAHAN


Teriring doa dan puji syukur ke hadirat Allah SWT. Serta sholawat salam
selalu terlimpahkan kepada Nabi Muhammad SAW beserta sahabat-sahabatnya.
Skripsi ini aku persembahkan teruntuk :
 Ayah dan ibuku tercinta yang tak pernah berhenti memberiku kasih
sayang, nasehat, doa, semangat, serta tenaga dalam mendampingiku
menuju dewasa.
 Saudara kembarku dan kakakku yang membuat hidupku semakin berarti.
 Seseorang wanita mulia yang kelak menjadi pendamping hidupku.
 Almamaterku yang Insya Allah akan mengawali kesuksesanku.
 Diriku sendiri yang kelak semakin dewasa, berkembang, dan menjadi
pribadi yang mulia dan memuliakan sesama. Amin..
 Teman-temanku yang selalu bersedia membantuku, mendukungku dan
pendorong semangatku.

v

KATA PENGANTAR

Assalamu‟alaikum Wr. Wb.

Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT, sholawat serta
salam kepada Nabi Muhammad SAW, atas rahmat dan hidayahnya, sehingga
penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi yang berjudul “ANALISIS
FAKTOR-FAKTOR

YANG

MEMPENGARUHI

PRODUKTIVITAS

PERUSAHAAN (Suatu kasus pada Perusahaan Jasa Pelaksana Konstruksi
CV. ADIKA JAYA SAKTI)”. Sebagai salah satu syarat untuk mencapai gelar
Sarjana Ekonomi Jurusan Ekonomi Manajemen pada Universitas Muhammadiyah
Surakarta.
Terimakasih yang tak terhingga penulis sampaikan kepada semua pihak
yang telah memberikan dukungan, semangat, dan bantuan moril maupun materil,
langsung maupun tidak langsung, sehingga karya ini dapat terselesaikan dengan
baik. Dengan segala kerendahan hati penulis hanya mampu mengucapkan
terimakasih yang tulus kepada:



Allah SWT yang selalu memberikan rahmat, hidayah, dan kelancaran
sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik.





Rasulullah Muhammd SAW yang menjadi suri tauladanku.
Bapak Dr. H. Triyono, SE, M.Si., selaku Dekan Fakultas Ekonomi
Universitas Muhammadiyah Surakarta.

vi



Bapak Drs. Agus Muqorobin, MM., selaku Ketua Jurusan Manajemen
Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta.




Bapak Basworo Dibyo, SE, M.Si. selaku Dosen Pembimbing Skripsi
yang dengan sabar dan tulus telah memberikan banyak masukan,
arahan, bimbingan kepada penulis dalam penulisan demi kemajuan
skripsi penulis.





Ibu Feresthi ND, SE. selaku Pembimbing Akademik.
Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah
Surakarta yang telah memberi bekal ilmu pengetahuan kepada penulis
selama masa studi.



Ayahanda (Sudirman) dan Ibunda (Nurul CH) tercinta kusampaikan
banyak terimakasih atas segalanya yang kalian berikan, doa yang tak

henti-hentinya dipanjatkan untukku, semua ini hasil bimbingan ibu dan
ayah sehingga aku bisa seperti ini. Penghargaan yang tinggi ini
kupersembahkan untuk kalian yang tersayang.



My twiner Hendri dan kakakku Adianto sekalian yang membuat
perjalanan hidupku semakin berarti.



Anak-anak manajemen „08 khususnya kelas C kalian semua telah
menjadi teman terbaikku selama di fakultas Ekonomi, spesial eks kelas
“D” Lia, Rara, Erny terimaksih atas nasehat disaat pikiran merasa
galau.



Anak-anak kontrakan agus, arif, syabit, nugroho, dani, munipz
semangat buat hidup ini menuju masa depan, we are the best!!


vii



Temen-temen kost AnNur: Tista, Agus, Mouse, Koko, dkk.. yang telah
menemaniku selama tinggal di solo.



Buat om Basworo sekali lagi terimakasih atas bimbinganya, salam buat
keluarga, sampai berjumpa lagi di kedasih “boto abang” ya om…



Spesial buat kekasihku Anna atas semangatnya, engkaulah pendamping
terbaikku selama ini. Never Ending (again)

Serta semua pihak yang telah membantu terselesaikannya skripsi ini yang
tidak dapat penulis sebutkan satu per satu. Hanya ucapan terimakasih yang dapat

penulis sampaikan.
Dengan selesainya penyusunan skripsi ini, penulis berharap dapat
memberikan manfaat yang baik, serta menjadi arahan dalam perjalanan
pengetahuan.
Penulis menyadari bahwa dalam penulisan skripsi ini masih banyak
kekurangan dan jauh dari sempurna, maka penulis sangat berterimakasih apabila
diantara pembaca ada yang memberikan saran atau kritik yang membangun guna
memperluas wawasan penulis sebagai proses pembelajaran diri.
Wassalamu‟alaikum Wr.Wb.
Surakarta,

2012

(Hendra Dwi Putranto)

viii

DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN JUDUL...................................................................................


i

HALAMAN PENGESAHAN .....................................................................

ii

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ...............................

iii

HALAMAN MOTTO .................................................................................

iv

HALAMAN PERSEMBAHAN .................................................................

v

KATA PENGANTAR ................................................................................

vi

DAFTAR ISI ...............................................................................................

ix

DAFTAR TABEL .......................................................................................

xii

DAFTAR LAMPIRAN ...............................................................................

xiii

ABSTRAKSI ..............................................................................................

xiv

BAB I

BAB II

PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah ................................................

1

B. Rumusan Masalah .........................................................

8

C. Tujuan Penelitian ...........................................................

9

D. Manfaat Penelitian .........................................................

9

E. Hipotesis ........................................................................

10

F. Kerangka Pemikiran........................................................

10

TINJAUAN PUSTAKA
A. Landasan Teori
1. Efektifitas Modal Kerja ...........................................

17

2. Kualitas tenaga kerja.................................................

19

ix

3. Kemampuan manajerial.............................................

23

4. Produktifitas..............................................................

32

B. Pengaruh Efektivitas Modal Kerja, Kualitas Tenaga,

BAB III

BAB IV

BAB V

dan Kemampuan Manajerial terhadap Produktifitas.......

40

C. Penelitian sebelumnya…………………………………..

41

METODE PENELITIAN
A. Objek penelitian.............................................................

43

B. Metode penelitian ..........................................................

44

C. Populasi dan sampel ......................................................

45

D. Data dan sumber data ....................................................

45

E. Teknik pengumpulan data .............................................

46

F. Pengujian instrumen penelitian .....................................

46

G. Teknik pengolahan data.................................................

49

H. Teknik analisis data dan uji hipotesis.............................

50

HASIL PENELITIAN dan PEMBAHASAN
A. Hasil penelitian ..............................................................

59

B. Analisis data...................................................................

69

C. Pembahasan……………………………………………

78

SIMPULAN DAN SARAN
A. Simpulan ........................................................................

84

B. Saran ..............................................................................

85

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

x

DAFTAR TABEL
Halaman
Tabel 1.1

perkembangan produktifitas perusahaan .............................

5

Tabel 4.1

Karakteristik responden berdasarkan jenis kelamin ............

60

Tabel 4.2

Karakteristik responden berdasarkan usia ...........................

61

Tabel 4.3

Karakteristik responden berdasarkan tingkat pendidikan....

61

Tabel 4.4

Karakteristik responden dilihat dari jenis proyek yang
dilaksanakan……………………………………………….

Tabel 4.5

62

Karakteristik responden berdasarkan jumlah tenaga kerja
yang digunakan…………………………………………….

63

Tabel 4.6

Efektivitas modal kerja dalam pelaksanaan proyek..............

64

Tabel 4.7

Tingkat ketercapaian hasil pesaksanaan proyek……..……..

65

Tabel 4.8

Kemampuan manajerial responden.……………………….

66

Tabel 4.9

Produktifitas proyek CV Adika Jaya Sakti………………..

67

Tabel 4.10

Klasifikasi produktifitas per proyek CV AJS……………...

68

Tabel 4.11

Hasil uji validitas variable Efektivitas Moal Kerja (X1)…..

69

Tabel 4.12

Hasil uji validitas variable Kualitas Tenaga Kerja (X2)…...

70

Tabel 4.13

Hasil uji validitas variable Kemampuan manajerial (X3)…

71

xi

Tabel 4.14

Hasil uji validitas variable Produktivitas (Y)……………...

72

Tabel 4.15

Hasil uji reliabilitas kuesioner……………...……………...

72

Tabel 4.16

Hasil uji multikolinieritas…………………………………..

73

Tabel 4.17

Hasil uji autokorelasi ……………………..………………..

75

Tabel 4.18

Hasil uji Regresi Linier Berganda …………………………

75

xii

DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1

Data Kuisioner

Lampiran 2

Data Tabulasi

Lampiran 3

Surat Pernyataan Penelitian

Lampiran 4

Data Uji Auto Korelasi dan Multikolinieritas

Lampiran 5

Data Uji Regresi Linier Berganda

Lampiran 6

Data Uji Validitas dan Reabilitas

xiii

ABSTRAKSI

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variabel-variabel yang
berdampak pada tingkat produktivitas antara lain: Efektivitas modal kerja,
Kualitas tenaga kerja, dan Kemampuan manajerial terhadap Produktivitas
perusahaan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Survey
eksplanatori (explanatory methode) yaitu suatu metode penelitian yang bermaksud
menjelaskan hubungan antar variabel dengan menggunakan pengujian. Dalam
penelitian ini yang menjadi sampel adalah 40 proyek dari total keseluruhan.
Adapun data dan sumber data diperoleh langsung dari responden dengan
menggunakan alat pengumpul data berupa kuesioner dan data primer bersumber
dari hasil penelitian kepada 40 pimpinan perusahaan. Analisis penelitian ini
menggunakan Regresi Linier Berganda.
Hasil penelitian ini menunjukkan: 1) Efektivitas modal kerja berpengaruh
positif dan signifikan terhadap produktifitas (b1=0,490; t=3,864; p=0,000) hal ini
menunjukkan jika variabel kualitas tenaga kerja (X2) dan variabel kemampuan
manajerial (X3) dianggap konstan, maka setiap penambahan 1 satuan variabel
efektivitas modal kerja (X1) akan meningkatkan produktivitas perusahaan sebesar
0,490. 2) Kualitas Tenaga Kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap
produktifitas (b2=0,677; t=3,362; p=0,002) hal ini menunjukkan jika variabel
efektivitas modal kerja (X1) dan variabel kemampuan manajerial (X3) dianggap
kostan, maka setiap penambahan 1 satuan variabel Kualitas tenaga kerja (X2)
akan meningkatkan produktifitas perusahaan sebesar 0,677. 3) Kemampuan
Manajerial berpengaruh positif dan signifikan terhadap produktifitas (b3=1,091;
t=4,091; p=0,000) hal ini menunjukkan jika variabel Efektivitas tenaga Kerja (X1)
dan variabel Kualitas tenaga kerja (X2) dianggap kostan, maka setiap penambahan
1 satuan variabel Kemampuan manajerial (X3) akan meningkatkan produktifitas
perusahaa sebesar 1.091.
Kata Kunci: Efektifitas Modal Kerja, Kualitas Tenaga Kerja, Kemampuan
manajerial, dan Produktifitas.

xiv