UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN DISCOVERY PADA SISWA Upaya Meningkatkan Motivasi Dan Hasil Belajar Ipa Dengan Strategi Pembelajaran Discovery Pada Siswa Kelas IV MI Muhammadiyah Parakan Karanganyar Tahun Pel

(1)

i

UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN DISCOVERY PADA SISWA

KELAS IV MI MUHAMMADIYAH PARAKAN KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN 2012/2013

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Diajukan Oleh : SUPARYATI

A54A100017

PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2013


(2)

(3)

(4)

(5)

v MOTTO

Permulaan sabar adalah pahit, tetapi manis pada akhirnya


(6)

vi

PERSEMBAHAN

Skripsi ini kupersembahkan kepada:

1. Almamaterku

2. Jantung hatiku Aji dan Yanuar, kaulah yang membuat hidupku penuh makna


(7)

vii

KATA PENGANTAR

Alhamdulillahirobbil’alamin, puju syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT atas segala limpahan rahmat-Nya sehingga penulis bisa menyelesaikan penelitian dan penyusunan skripsi dengan judul “ UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN DISCOVERY PADA SISWA KELAS IV MI MUHAMMADIYAH PARAKAN KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN 2012/2013”

Skripsi ini disusun guna memenuhi salah satu syarat untuk mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Kegurun dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Hambatan dan permasalahan yang menimbulkan kesulitan dalam menyelesaikan skripsi ini banyak ditemui oleh penulis, akan tetapi berkat bantuan dari berbagai pihak akhirnya kesulitan – kesulitan yang timbul tersebut bisa teratasi. Oleh karena itu, dalam kesempatan kali ini penulis menyampaikan terima kasih atas segala bentuk bantuan dan kerjasamanya sehingga telah meringankan penyelesaian skripsi ini, terutma kepada:

1. Drs.Sofyan Anif,M.Si, Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan ijin penulisan skripsi ini.

2. Drs.Saring Marsudi, SH,M.Pd, Ketua Program Studi PGSD FKIP UMS dan juga selaku pembimbing utama, atas curahan waktu dan pikiran dalam memberikan bimbingan skripsi ini.


(8)

viii

3. Drs. Sutan Syahrir Zabda,MH , Ketua Program PSKGJ PGSD Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan ijin penulisan skripsi.

4. Riyanto,S.Pd.I, Kepala MI Muhammadiyah Parakan yang telah berkenan membantu dan kerja sama dengan penulis dalam melaksanakan penelitian. 5. Murid dan Guru kelas IV MI Muhammadiyah Parakan, Karanganyar yang telah

berkenan membantu dan bekerja sama dengan penulis dalam melaksanakan penelitian.

6. Semua pihak yang telah membantu baik moril maupun materiel yang tak bisa penulis sebut kan satu persatu.

Tidak ada sesuatupun yang dapat penulis berikan sebagai imbalan kecuali untaian doa, ”Semoga amal baik yang telah diberikan berbagai pihak kepada penulis mendapatkan imbalan yang sesuai dari Allah SWT”. Akhirnya penulis mengharapkan skripsi ini dapat bermanfaat bagi penulis pada khususnya dan para pembaca pada umumnya.

Surakarta, Februari 2013


(9)

ix DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL………. i

HALAMAN PERSETUJUAN……….. ii

HALAMAN PENGESAHAN………... iii

HALAMAN PERNYATAAN ……… iv

HALAMAN MOTTO ……….. v

HALAMAN PERSEMBAHAN ……… vi

KATA PENGANTAR ……… vii

DAFTAR ISI………... ix

DAFTAR TABEL ……….. xii

DAFTAR GAMBAR ……….... xiii

DAFTAR LAMPIRAN ……… xiv

ABSTRAK ………. xv

BAB I PENDAHULUAN ……… 1

A. Latar Belakang ……… 1

B. Pembatasan Masalah ………. 4

C. Indentifikasi Masalah ……… 5

D. Rumusan Masalah ………. 5

E. Tujuan Penelitian ………... 5

F. Manfaat Penelitian ……… 6

BAB II LANDASAN TEORI ……… 7

A. Kajian Teori ………. 7


(10)

x

2. Strategi Pembelajaran Discovery ….……….. 9

3. Hakekat Motivasi …. ……… 13

4. Hasil Belajar…. ……….. 18

B. Hasil Penelitian Yang Relevan …. ………. 20

C. Kerangka Berfikir …. ……….. 21

D. Hipotesis …. ……… 23

BAB III METODE PENELITIAN …. ………. …. 25

A. Tempat dan Waktu Penelitian …. ………. 25

B. Jenis Penelitian …. ……… 27

C. Subyek dan Obyek Penelitian …. ………. 29

D. Prosedur Penelitian …. ………. 29

E. Sumber Data …. ……… 33

F. Teknik Pengumpulan Data …. ……….. 34

G. Validasi Data …. ……….. 36

H. Analisis Data …. ……….. 36

I. Indikator Pencapaian …. ………... 38

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ……… 39

A.Deskripsi Lokasi Penelitian …. ……… 39

B. Deskripsi Data Kondisi Awal …..………. 40

C. Deskripsi Masing – Masing Siklus …..………. 41

1. Siklus I …. ……… 41

a. Perencanaan…..………... 42

b. Tindakan …..……… 42


(11)

xi

d. Refleksi ……… 50

2. Siklus II …..……… 51

a. Perencanaan ………. 52

b. Tindakan ……… 52

c. Observasi ……….. 56

d. Refleksi ………. 60

D. Pembahasan …..……… 61

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN……….. 68

A. Kesimpulan …..……… 68

B. Implikasi …..………. 69

C. Saran …..……….. 71


(12)

xii

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Prosentase Motivasi Belajar Siswa Siklus I ……….. 47

Tabel 4.2 Frekwensi Hasil Belajar Siswa Siklus I ……….. 49

Tabel 4.3 Prosentase Motivasi Belajar Siswa Siklus II ……….. 57

Tabel 4.4 Frekwensi Hasil Belajar Siswa Siklus II ………. 59

Tabel 4.5 Prosentase Motivasi Belajar Siklus I dan II ……… 62


(13)

xiii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Berfikir Penelitian ……… 23

Gambar 3.1 Siklus Penelitian ……… 28

Gambar 3.2 Langkah – langkah PTK ……… 30

Gambar 4.1 Diagram Motivasi Belajar Siswa Siklus I ………. 48

Gambar 4.2 Diagram Frekwensi Hasil Belajar Siswa Siklus I ……… . 50

Gambar 4.3 Diagram Motivasi Belajar Siswa Siklus II ……… . 58

Gambar 4.4 Diagram Frekwensi Hasil Belajar Siswa Siklus II ………. 60

Gambar 4.5 Diagram Motivasi Belajar Siswa Siklus I dan II……… 63

Gambar 4.6 Diagram Frekwensi Hasil Belajar Siswa Siklus I dan II ……… 66


(14)

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Daftar Nama Siswa ………. 74

Lampiran 2 RPP Siklus I ……… 75

Lampiran 3 RPP Siklus II ……… 83

Lampiran 4 LKS Siklus I Pertemuan Pertama ……… 90

Lampiran 5 LKS Siklus I Pertemuan Kedua ……….. 92

Lampiran 6 LKS Siklus II Pertemuan Pertama ………... 94

Lampiran 7 LKS Siklus II Pertemuan Kedua ………. 95

Lampiran 8 Soal Evaluasi Siklus I ……….. 96

Lampiran 9 Soal Evaluasi Siklus II ………. 97

Lampiran 10 Kunci Jawaban LKS Siklus I, II ……… 99

Lampiran 11 Kunci Jawaban dan Pedoman Penilaian Evaluasi Siklus I, II…… 100

Lampiran 12 Soal Pekerjaan Rumah Siklus I, II ………. 101

Lampiran 13 Kunci Jawaban Pekerjaan Rumah Siklus I, II ………... 102

Lampiran 14 Observasi Terhadap Guru Siklus I ……….. 103

Lampiran 15 Observasi Terhadap Guru Siklus II ……… 107

Lampiran 16 Lembar Wawancara dengan Siswa ……… 111

Lampiran 17 Lembar Wawancara dengan Siswa ……… 112

Lampiran 18 Kriteria Penilaian Pengamatan Motivasi Belajar Siswa ……….. 113

Lampiran 19 Lembar Penilaian Pengamatan Motivasi Belajar Siklus I………. 114

Lampiran 20 Daftar Nilai/ Hasil Belajar Siswa Siklus I ……… 116

Lampiran 21 Lembar Penilaian Pengamatan Motivasi Belajar Siklus II …… 117

Lampiran 22 Daftar Nilai/ Hasil Belajar Siswa Siklus II ………. 119


(15)

xv ABSTRAK

UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN DISCOVERY PADA SISWA

KELAS IV MI MUHAMMADIYAH PARAKAN KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN 2012/2013

Suparyati, A54A100017 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan,

Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2013

Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar IPA melalui strategi pembelajaran discovery pada siswa kelas IV MI Muhammadiyah Parakan, Karanganyar tahun pelajaran 2012/2013. Jenis penelitian ini termasuk penelitian tindakan kelas. Rancangan penelitian terdiri dari dua siklus, masing – masing siklus terdiri dari empat tahap yaitu perencanaan, tindakan, observasi dan refleksi. Subyek pelaku tindakan adalah peneliti dan subyek penerima tindakan adalah siswa kelas IV MI Muhammadiyah Parakan, Karanganyar.Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi, dokumentasi, tes dan wawancara.Teknik analisis data dalam penelitian ini adalah teknik analisis interaktif yang terdiri dari tiga tahap yaitu reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian terjadi peningkatan rata- rata motivasi belajar dari 67% pada siklus I meningkat menjadi 82% pada siklus II, sedangkan ketuntasan hasil belajar meningkat dari 65% pada pra siklus meningkat menjadi 74% pada siklus I lalu meningkat menjadi 100% pada siklus II dengan KKM IPA 70. Penelitian ini menyimpulkan bahwa penerapan strategi pembelajaran discovery dapat meningkatkan motivasi dan hasil belajar IPA materi Energi dan Penggunaannya siswa kelas IV MI Muhammadiyah Parakan, Karanganyar tahun pelajaran 2012/ 2013.


(1)

x

2. Strategi Pembelajaran Discovery ….……….. 9

3. Hakekat Motivasi …. ……… 13

4. Hasil Belajar…. ……….. 18

B. Hasil Penelitian Yang Relevan …. ………. 20

C. Kerangka Berfikir …. ……….. 21

D. Hipotesis …. ……… 23

BAB III METODE PENELITIAN …. ………. …. 25

A. Tempat dan Waktu Penelitian …. ………. 25

B. Jenis Penelitian …. ……… 27

C. Subyek dan Obyek Penelitian …. ………. 29

D. Prosedur Penelitian …. ………. 29

E. Sumber Data …. ……… 33

F. Teknik Pengumpulan Data …. ……….. 34

G. Validasi Data …. ……….. 36

H. Analisis Data …. ……….. 36

I. Indikator Pencapaian …. ………... 38

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ……… 39

A.Deskripsi Lokasi Penelitian …. ……… 39

B. Deskripsi Data Kondisi Awal …..………. 40

C. Deskripsi Masing – Masing Siklus …..………. 41

1. Siklus I …. ……… 41

a. Perencanaan…..………... 42

b. Tindakan …..……… 42


(2)

xi

d. Refleksi ……… 50

2. Siklus II …..……… 51

a. Perencanaan ………. 52

b. Tindakan ……… 52

c. Observasi ……….. 56

d. Refleksi ………. 60

D. Pembahasan …..……… 61

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN……….. 68

A. Kesimpulan …..……… 68

B. Implikasi …..………. 69

C. Saran …..……….. 71


(3)

xii

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Prosentase Motivasi Belajar Siswa Siklus I ……….. 47

Tabel 4.2 Frekwensi Hasil Belajar Siswa Siklus I ……….. 49

Tabel 4.3 Prosentase Motivasi Belajar Siswa Siklus II ……….. 57

Tabel 4.4 Frekwensi Hasil Belajar Siswa Siklus II ………. 59

Tabel 4.5 Prosentase Motivasi Belajar Siklus I dan II ……… 62


(4)

xiii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Berfikir Penelitian ……… 23

Gambar 3.1 Siklus Penelitian ……… 28

Gambar 3.2 Langkah – langkah PTK ……… 30

Gambar 4.1 Diagram Motivasi Belajar Siswa Siklus I ………. 48

Gambar 4.2 Diagram Frekwensi Hasil Belajar Siswa Siklus I ……… . 50

Gambar 4.3 Diagram Motivasi Belajar Siswa Siklus II ……… . 58

Gambar 4.4 Diagram Frekwensi Hasil Belajar Siswa Siklus II ………. 60

Gambar 4.5 Diagram Motivasi Belajar Siswa Siklus I dan II……… 63

Gambar 4.6 Diagram Frekwensi Hasil Belajar Siswa Siklus I dan II ……… 66


(5)

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Daftar Nama Siswa ………. 74

Lampiran 2 RPP Siklus I ……… 75

Lampiran 3 RPP Siklus II ……… 83

Lampiran 4 LKS Siklus I Pertemuan Pertama ……… 90

Lampiran 5 LKS Siklus I Pertemuan Kedua ……….. 92

Lampiran 6 LKS Siklus II Pertemuan Pertama ………... 94

Lampiran 7 LKS Siklus II Pertemuan Kedua ………. 95

Lampiran 8 Soal Evaluasi Siklus I ……….. 96

Lampiran 9 Soal Evaluasi Siklus II ………. 97

Lampiran 10 Kunci Jawaban LKS Siklus I, II ……… 99

Lampiran 11 Kunci Jawaban dan Pedoman Penilaian Evaluasi Siklus I, II…… 100

Lampiran 12 Soal Pekerjaan Rumah Siklus I, II ………. 101

Lampiran 13 Kunci Jawaban Pekerjaan Rumah Siklus I, II ………... 102

Lampiran 14 Observasi Terhadap Guru Siklus I ……….. 103

Lampiran 15 Observasi Terhadap Guru Siklus II ……… 107

Lampiran 16 Lembar Wawancara dengan Siswa ……… 111

Lampiran 17 Lembar Wawancara dengan Siswa ……… 112

Lampiran 18 Kriteria Penilaian Pengamatan Motivasi Belajar Siswa ……….. 113

Lampiran 19 Lembar Penilaian Pengamatan Motivasi Belajar Siklus I………. 114

Lampiran 20 Daftar Nilai/ Hasil Belajar Siswa Siklus I ……… 116

Lampiran 21 Lembar Penilaian Pengamatan Motivasi Belajar Siklus II …… 117

Lampiran 22 Daftar Nilai/ Hasil Belajar Siswa Siklus II ………. 119


(6)

xv ABSTRAK

UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN STRATEGI PEMBELAJARAN DISCOVERY PADA SISWA

KELAS IV MI MUHAMMADIYAH PARAKAN KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN 2012/2013

Suparyati, A54A100017 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan,

Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2013

Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar IPA melalui strategi pembelajaran discovery pada siswa kelas IV MI Muhammadiyah Parakan, Karanganyar tahun pelajaran 2012/2013. Jenis penelitian ini termasuk penelitian tindakan kelas. Rancangan penelitian terdiri dari dua siklus, masing – masing siklus terdiri dari empat tahap yaitu perencanaan, tindakan, observasi dan refleksi. Subyek pelaku tindakan adalah peneliti dan subyek penerima tindakan adalah siswa kelas IV MI Muhammadiyah Parakan, Karanganyar.Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi, dokumentasi, tes dan wawancara.Teknik analisis data dalam penelitian ini adalah teknik analisis interaktif yang terdiri dari tiga tahap yaitu reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian terjadi peningkatan rata- rata motivasi belajar dari 67% pada siklus I meningkat menjadi 82% pada siklus II, sedangkan ketuntasan hasil belajar meningkat dari 65% pada pra siklus meningkat menjadi 74% pada siklus I lalu meningkat menjadi 100% pada siklus II dengan KKM IPA 70. Penelitian ini menyimpulkan bahwa penerapan strategi pembelajaran discovery dapat meningkatkan motivasi dan hasil belajar IPA materi Energi dan Penggunaannya siswa kelas IV MI Muhammadiyah Parakan, Karanganyar tahun pelajaran 2012/ 2013.


Dokumen yang terkait

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN TRUE OR FALSE UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR PADA PEMBELAJARAN IPA SISWA KELAS IV SD Penerapan Strategi Pembelajaran True or False Untuk Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar pada Pembelajaran IPA Siswa K

0 2 18

Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Melalui Metode Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Melalui Metode Pembelajaran Discovery Pada Pembelajaran IPA Kelas IV SDN Gawanan 02 Colomadu Tahun 2013/2014.

0 1 16

Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Melalui Metode Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Melalui Metode Pembelajaran Discovery Pada Pembelajaran IPA Kelas IV SDN Gawanan 02 Colomadu Tahun 2013/2014.

0 1 13

UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN JIGSAW PADA Upaya Meningkatkan Motivasi Dan Hasil Belajar IPA Melalui Strategi Pembelajaran Jigsaw Pada Siswa Kelas IV SDN Rejoagung 02 Tahun Pelajaran 2013/ 2014.

0 1 16

UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN JIGSAW PADA Upaya Meningkatkan Motivasi Dan Hasil Belajar IPA Melalui Strategi Pembelajaran Jigsaw Pada Siswa Kelas IV SDN Rejoagung 02 Tahun Pelajaran 2013/ 2014.

0 1 17

UPAYA MENINGKATKAN KREATIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN CROSSWORD PUZZLE Upaya Meningkatkan Kreativitas Dan Hasil Belajar IPA Melalui Strategi Pembelajaran Crossword Puzzle Pada Siswa Kelas IV SDN Sukopuluhan 01 Tahun Pelajara

0 1 16

PENDAHULUAN Upaya Meningkatkan Motivasi Dan Hasil Belajar Ipa Dengan Strategi Pembelajaran Discovery Pada Siswa Kelas IV MI Muhammadiyah Parakan Karanganyar Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 2 6

ARTIKEL PUBLIKASI ILMIAH UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPADENGAN Upaya Meningkatkan Motivasi Dan Hasil Belajar Ipa Dengan Strategi Pembelajaran Discovery Pada Siswa Kelas IV MI Muhammadiyah Parakan Karanganyar Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 1 16

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN METODE PEMBELAJARAN PENEMUAN (DISCOVERY) Peningkatan Motivasi Dan Hasil Belajar Ipa Dengan Metode Pembelajaran Penemuan (Discovery) Pada Siswa Kelas Vi Sd Kanisius Pati 01.

0 0 17

PENINGKATAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR IPA DENGAN METODE PEMBELAJARAN PENEMUAN (DISCOVERY) Peningkatan Motivasi Dan Hasil Belajar Ipa Dengan Metode Pembelajaran Penemuan (Discovery) Pada Siswa Kelas Vi Sd Kanisius Pati 01.

0 0 15