DRAFT 19 (IDN ENG) PRINT

Laporan Keberlanjutan
Sustainability Report

2016

Bertumbuh Bersama
didalam Keberagaman
Growing Together in Diversity

IDX: BJBR

2

Laporan Keberlanjutan 2016
Tentang Laporan Ini

Tentang bank bjb

Pelibatan Pemangku Kepentingan

Tata Kelola Berkelanjutan


About this Report

About bank bjb

Stakeholders Involvement

Sustainable Governance

Sustainability Report 2016

3

4

Laporan Keberlanjutan 2016

DAFTAR ISI

1


CONTENT

Daftar Isi
Content
Sambutan Komisaris Independen
Pelaksana Tugas Komisaris
Utama
Message from Independent
Commissioner, Acting President
Commissioner
Sambutan Direktur Utama
Message from President Director

6
KONTRIBUSI
EKONOMI
DAN TANGGUNG
JAWAB PRODUK


004
008

012

TENTANG
LAPORAN INI

018

About this Report
Pedoman Penyusunan
Preparation Guidlines
Ruang Lingkup Laporan
Scope of Report
Penetapan isi Laporan
Keberlanjutan
Determination of Sustainability
Report Contents
Daftar Aspek material dan

Batasannya
List of Material Aspect and
Boundaries

018

Budaya Organisasi
Corporate Culture
Penilaian Kinerja
Performance Assessment
Pendidikan dan Pelatihan Insan
bjb
Education and Training of bjb’s
Personnel
Mekanisme Penanganan
Pengaduan Masalah
Ketenagakerjaan
Handling Complains
Mechanism on Employment
Issues

Layanan Pengembangan
Sumber Daya Manusia
Human Resource Development
Services
Keselamatan dan Kesehatan
Kerja (K3)
Occupational Health and
Safety

141

018
019

021

7
105

PENGEMBANGAN

SUMBER DAYA
MANUSIA

127

Human Resources
Development

Economy Contribution and
Product Responsibility
Kontribusi Ekonomi
Contribution of Economy
Kontribusi untuk Pembangunan
Infrastruktur
Contribution to Infrastructure
Development
Tanggung Jawab Produk
Product Responsibility
Kepuasan Nasabah
Consumer Satisfaction

Layanan Keuangan
Financial Services

2

106
110

114
116
120

Menciptakan Lingkungan Kerja
yang Adil dan Harmonis
Creating Fair and Harmonius
Work Environment
Proil Karyawan
Employee Proile
Kesempatan Bekerja dan
Membangun Kesejahteraan

Karyawan
Employment Opportunities and
Building Employee Welfare
Remunerasi
Remuneration

128

134
136

138

142
144

155

156


165

3
TENTANG
bank bjb

4
025

About bank bjb
Perjalanan Waktu
Milestone
Penghargaan dan Sertiikasi
Awards and Sertiication
Keanggotaan dalam Asosiasi
Membership in Association
Peristiwa Penting 2016
Important Event in 2016
Proil bank bjb
Proile of bank bjb

Jaringan Layanan
Service Network
Struktur Organisasi
Organization Structure
Skala Organisasi
Organization Scale
Kepemilikan Saham
Stock Ownership
Visi & Misi
Vision and mission

026
028

PELIBATAN
PEMANGKU
KEPENTINGAN

5
055


Pelibatan Pemangku Kepentingan 056
Stakeholders Involvement

035
036
045

Struktur Tata Kelola bank bjb
Governance Structure of bank
bjb
Etika dan Integritas
Ethic and Integrity
Sistem Pelaporan Pelanggaran
Whistle Blowing System
Budaya Perusahaan
Corporate Culture

064
090
096
098

046
048
050
051
053

LINGKUNGAN
Environment

8
171

Social and Community
Kemitraan
Partnership

063

Sustainable Governance

Stakeholders Involvement

9

SOSIAL DAN
MASYARAKAT

TATA KELOLA
BERKELANJUTAN

172

Sosial, Masyarakat dan
Lingkungan
Social, Community, and
Environment
Menjaga Sumber Daya Alam
Menuju Bank yang Berkelanjutan
Safeguarding Natural Resources
Penjejakan Inventori Energi Dan
Emisi Gas Rumah Kaca
Tracking of Energy Inventories
and Greenhouse Gas
Penggunaan Material, Air, dan
Konsumsi Energi
The Use of Materials, Water and
Energy Consumption
Kinerja Lingkungan bank bjb
bank bjb’s Environmental
Performance
Formulir Umpan Balik
stakeholder feedback form
GRI Index

10
189
190

UMPAN BALIK
Feedback
Formulir Umpan Balik
stakeholder feedback form
GRI Index

223
224
226

214
216

218

220
224
226

Sustainability Report 2016

5

6

Laporan Keberlanjutan 2016

Di tahun 2016, bank bjb sebagai salah satu bank nasional yang telah go publik, menunjukkan
pertumbuhan kinerja yang memuaskan dan diakui oleh lembaga, media, dan para pemangku
kepentingan yang berkompeten di bidang perbankan.
Hal ini ditunjukkan dari beragam penghargaan yang diterima bank bjb di tahun 2016 ini baik dari
sisi kinerja perbankan, aset, dan komitmennya untuk membangun Indonesia melalui program
program pemerintah pusat dan daerah terkait UMKM serta pemberdayaan masyarakat dengan
tetap memperhatikan aspek lingkungan dan sosial.
Hal ini tentu saja tidak bisa dicapai tanpa dukungan dari semua stakeholder bank bjb, yang terdiri
dari berbagai macam suku, agama, dan golongan, dimana semua pihak saling bekerjasama, bertukar
ide, dan menetapkan berbagai strategi untuk mencapai masa depan yang berkelanjutan dan
menangkap semua peluang yang ada sehingga visi bank bjb yaitu “menjadi 10 bank terbesar dan
berkinerja baik di Indonesia” dapat djadikan pemersatu tujuan bagi semua pemangku kepentingan
bank bjb sehingga visi bank bjb tersebut dapat tercapai.

In 2016, bank bjb as one of the national banks that have gone public, shows satisfactory performance
growth and is recognized by competent institutions, media, and stakeholders in banking.

This is relected in the various awards received by bank bjb in 2016 both in terms of banking
performance, assets, and commitment to build Indonesia through central and local government
programs related to SMEs and community empowerment while maintaining environmental and
social aspects.
This achievement of course could not be achieved without the support of all stakeholders that is
consists of various ethnic groups, religions and groups where all parties work together, exchange
ideas, establish strategies to achieve a sustainable future, and capture all opportunities so that the
vision to be “One of the 10 largest banks with high performance in Indonesia” can be the uniier for
all stakeholders and the vision can be achieved.

Sustainability Report 2016

7

8

Laporan Keberlanjutan 2016

Sambutan Komisaris Independen
Pelaksana Tugas Komisaris Utama [G4-1]
Message from Independent Commissioner, Acting President Commissioner [G4-1]

“bank bjb mempunyai komitmen untuk
terus menyelaraskan aspek ekonomi,
sosial, serta lingkungan hidup ke
dalam Visi dan Misi Perusahaan.
Dengan sinergi yang baik antar lini
perusahaan dan keinginan untuk
tumbuh bersama dalam keberagaman
masyarakat dan konsumen yang
dilayani, bank bjb juga dan
akan terus berkontribusi
menyukseskan program
pemerintah untuk mendukung
terwujudnya Keuangan
Berkelanjutan di Indonesia.”
“We believe that bank bjb is
committed to continuously
aligning economic, social, and
environmental aspects into our
Vision and Mission. With good
synergy between company
lines, and passion to grow
together in diversity, bank bjb
will continue to contribute
to succeed government
programs and support the
realization of Sustainable
Finance.”

Klemi Subiyantoro
Komisaris Independen Pelaksana
Tugas Komisaris Utama
Independent Commissioner,
Acting President Commissioner

Asalamu’alaikum Wr. Wb.

Asalamu’alaikum Wr. Wb.

Salam Sejahtera untuk Kita Semua,

Greetings for All of Us,

Para pemegang saham dan pemangku kepentingan yang
terhormat,

Dear Stakeholders,

Di tengah pertumbuhan ekonomi yang mengalami
perlambatan beberapa tahun ini serta peluang pasar yang
hanya tumbuh relatif rendah, perbankan harus berkompetisi
dengan memperbaiki serta meningkatkan kualitas produk
dan jasa keuangan kepada masyarakat.

In the middle of economic growth deceleration in recent
years and relatively low growth market opportunities,
banks must compete by improving the quality of inancial
products and services to the public.

Dalam menghadapi tantangan tersebut, bank bjb akan
terus dan konsisten menerapkan pendekatan dari berbagai
aspek seperti ekonomi, sosial, dan lingkungan. Dewan
Komisaris optimis bahwa bank bjb akan terus tumbuh
secara sehat dan dapat terus dikelola dengan baik guna
mendukung Pemerintah untuk mewujudkan Pembangunan
Berkelanjutan. Keyakinan ini didasari oleh pencatatan
yang telah dicapai oleh bank bjb melalui kerja sama yang
baik antar unit dengan kenaikan pinjaman yang dapat
disalurkan mencapai Rp 68,78 triliun dan aset mencapai Rp
102,31 triliun selama 2016.

In facing these challenges, bank bjb will continue and
consistently apply approaches from various aspects
such as economy, social, and environment. The Board of
Commissioners is optimist that bank bjb will continue to
grow supportively and continually support Sustainable
Development. This belief is based on the record that has
been achieved by bank bjb through good cooperation
between units in 2016 where an increase in loan distribution
reached Rp 68, 78 trillion and the growth of assets reached
Rp 102, 31 trillion.

Dewan Komisaris memberikan arahan-arahan yang
penting bagi Manajemen, yaitu pengembangan teknologi
informasi, pengembangan Sumber Daya Manusia, serta
pengembangan sosial serta lingkungan hidup sekitar. bank
bjb yakin bahwa jasa atau layanan yang diberikan kepada
masyarakat haruslah yang terbaik dan terdepan, untuk
itu pengembangan dalam teknologi informasi layanan
merupakan salah satu bagian yang akan difokuskan dan
dikembangkan secara lebih lanjut.

The Board of Commissioners provides important guidances
for Management, include development of information
technology, human resources development, as well as
social and environmental development. bank bjb believes
that the services provided to the public should be the best
and foremost, and in order to actualize it, information
technology is a part that will be focused for further
development.

Peningkatan Kualitas Kinerja dan Layanan

Improvement on Performance and Service

Dewan Komisaris memandang bank bjb telah mampu
mengelola teknologi informasi untuk pertumbuhan
perusahaan. Dalam upaya meningkatkan kinerja, perbaikan
teknologi informasi juga terus dilakukan. Bank bjb ingin
menciptakan sistem teknologi informasi yang berkelanjutan
dan berkualitas sehingga investasi yang dilakukan
diharapkan dapat digunakan sampai 15 tahun kedepan.
Hal ini diwujudkan pula dengan menambah kantor wilayah
untuk daerah timur Indonesia. Melalui acara customer
gathering yang telah diadakan pada Agustus 2016, bank bjb
memperkenalkan dan mempromosikan produk dan layanan
terutama di wilayah timur Indonesia.

The Board of Commissioners sees that bank bjb has been
able to manage information technology for the growth
of the company. In efort to enhance performance,
improvement of information technology also continues to
be implemented. bank bjb wants to create a sophisticated
and qualiied information technology system so that
the investment is expected to be used up to 15 years.
Information technology developed by the company also
allows people in remote areas to be able to use banking
products. This concern is realized by adding regional oices
to Eastern area of Indonesia.

Sustainability Report 2016

9

10

Laporan Keberlanjutan 2016

Guna memberikan pelayanan yang semakin baik dan
profesional, bank bjb memiliki visi dan misi untuk
menciptakan pemimpin yang tangguh dan pegawai yang
unggul. Menganggap pegawai sebagai bagian dari capital
perusahaan, membuat bank bjb selalu menerapkan prinsip
menghormati Hak Asasi Manusia dan memperlakukan
pegawai dengan adil dan hormat. Dewan Komisaris
berpendapat bahwa bank bjb telah mampu membangun
insan-insan yang unggul, handal serta tangguh melalui
peningkatan Technical Skill, Profesionalism, Managerial, dan
Leadership. Sumber Daya Manusia dikelola sesuai dengan
Efective Best Practices sehingga menciptakan pegawai
yang kompeten, engaged, produktif, dan berintegritas tinggi.
Selama tahun 2016 mulai dari jajaran Dewan Komisaris,
Direksi, Pemimpin Divisi sampai pegawai telah mengikuti
sebanyak 976 pelatihan dari target 850 pelatihan dengan
total 27.358 perserta dan biaya total sebesar Rp 80 miliar.
Hal ini menunjukkan keseriusan dan fokus bank bjb dalam
mengelola dan meningkatkan sumber daya manusianya.

In order to provide better and professional services, bank
bjb has the vision and mission to create strong leaders
and superior employees. Assuming employees as part
of the company’s capital, bank bjb always applies the
principle of Human Rights and treats employees with fair
and respect. The Board of Commissioners believes that
the bank bjb has been able to build superior, reliable and
resilient individuals through the improvement of Technical
Skill, Professionalism, Managerial and Leadership. Human
Resources are managed in accordance with Efective Best
Practices to create competent, engaged, productive, and
high integrity employees. During 2016 starting from the
board of commissioners, directors, division leaders until
employees have attended 976 trainings out of 850 target
trainings with total 27.358 participants and total cost of Rp
80 billion. This showed the focus and determination of bank
bjb in managing and improving its human resources.

Sebagai salah satu bentuk dukungan terhadap program
pemerintah Jawa Barat, bank bjb telah meluncurkan
program PESAT (Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat
Terpadu). Program ini merupakan wujud dari misi bank bjb
menjadi penggerak dan pendorong laju perekonomian di
daerah sekaligus menjawab tantangan yang dihadapi oleh
Pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah. Program PESAT
memiliki program utama yang fokus pada pemberian
layanan kesehatan dilingkungan masyarakat sekitar,
memberikan pelatihan dan perluasan kesempatan kerja
pada pelaku usaha UMKM, serta memberikan pelatihan
penyiapan jiwa wirausaha dan membekali pelaku usaha
UMKM dengan materi-materi teknis dasar untuk menjadi
wirausaha. Dewan komisaris sangat menghargai upaya
Manajemen untuk secara langsung berkontribusi
membangun perekonomian masyarakat sekitar untuk
mendukung Pembangunan Berkelanjutan.

As a support to the West Java Ggovernment’s program,
bank bjb has launched the PESAT program (Integrated
Community Economy Empowerment). This program is a
manifestation of bank bjb’s mission to be the stimulus of
economic growth in the region as well as to answer the
challenges faced by Micro, Small and Medium Business
(SMEs) actors. The PESAT program has 3 main focus
programs which focus on providing health services in the
local communities, training and expanding employment
opportunities to SMEs, as well as training for the
preparation of entrepreneurial spirit and equipping SMEs
business participants with basic entrepreneur’s technical
materials. The Board of Commissioners highly appreciates
Management’s eforts who directly contribute to build
the local community’s economy as part of Sustainable
Development.

Pelaksanaan Tanggung Jawab Sosial dan
Lingkungan

Implementation of Social and
Environmental Responsibility

Di sisi lain, kontribusi bagi negeri juga diwujudkan oleh
perusahaan melalui pelaksanaan program tanggung jawab
sosial dan lingkungan atau Corporate Social Responsibility
(CSR). Penyaluran Dana CSR bank bjb tahun 2016 adalah
sebesar Rp 79,32 miliar dalam fokusnya pada pendidikan,
kesehatan dan lingkungan hidup. Total kegiatan yang
dilakukan adalah sebanyak 588 kegiatan yang dilakukan di
14 provinsi dan 1 kegiatan di luar wilayah Indonesia. bank
bjb menyadari pendidikan merupakan dasar yang penting
bagi generasi penerus sehingga 900 beasiswa mulai dari
anak usia dini hingga perguruan tinggi telah diberikan.

On the other hand, contributions to the country are
also realized through the implementation of social and
environmental responsibility programs or Corporate Social
Responsibility (CSR). Distribution of bank bjb’s CSR funds
in 2016 amounted to Rp 79.32 billion in focus on education,
health and environment. Total activities held were 588
activities conducted in 14 provinces and 1 overseas activity.
Bank bjb realizes that education is a substansial foundation
for the next generation and as a support bank bjb provided
900 scholarships from kindergarten to college. The

Pembangunan sarana dan sumber air bersih, serta kegiatan
donor darah juga menjadi kegiatan yang kerap dilakukan
bank bjb untuk mendukung kesehatan masyarakat.
Penanaman bibit pohon serta pembangunan jembatan dan
penataan taman dilakukan sebagai bentuk tanggung jawab
bank bjb terhadap lingkungan hidup.

developments of clean water facilities and sources, as
well as blood donation are bank bjb’s routine activities to
support public health. Planting tress as well as bridges
construction and garden arrangement are done as a form
of bank bjb’s responsibility towards the environment.

Tantangan di Masa Depan

Future Challenges

Tantangan bagi bank bjb di tahun mendatang masih
dipengaruhi oleh kondisi ekonomi yang rentan yang dapat
mempengaruhi kinerja perusahaan, namun bank bjb telah
tumbuh dan berkembang selama lebih dari 50 tahun menjadi
perusahaan yang tangguh dan didukung oleh sumber daya
serta infrastruktur yang memadai. Kedepannya bank bjb
diharapkan menjadi bank yang dapat terus diandalkan
dan memberikan kontribusi positif untuk Negara dengan
mengelola tidak hanya aspek ekonomi, tetapi juga aspek
sosial dan lingkungan untuk kebaikan masyarakat yang
lebih luas.

The challenges for bank bjb in the upcoming year is still
inluenced by the vulnerable economic conditions that may
afect the performance of the company. However bank bjb
has grown and developed for over 50 years with excellence
human capital and infrastructure. In the future, bank bjb
is expected to be a dependable bank and provide better
services to support economy, social and environment for
the beneits communities.

Terakhir, Laporan Keberlanjutan yang diterbitkan oleh
Manajemen bank bjb menggambarkan tantangan
keberlanjutan, pendekatan pengelolaan, dan kinerja
keberlanjutan. Mewakili Dewan Komisaris, saya sangat
mengapresiasi kepercayaan dan dukungan dari para
pemegang saham dan pemangku kepentingan. Penghargaan
terdalam juga ditunjukkan kepada seluruh jajaran Direksi,
karyawan serta mitra kerja yang berpartisipasi dan terus
mendukung bank bjb untuk mewujudkan Keuangan
Berkelanjutan dengan terus bertumbuh bersama dalam
keberagaman.

Finally, the Sustainability Report published by the
Management of bank bjb illustrates the challenges of
sustainability, management approaches, and sustainability
performance. On behalf of the Board of Commissioners, I
deeply appreciate the trust and support of shareholders
and stakeholders. The deepest appreciation is also given to
the entire Board of Directors, employees, and partners who
participate and continue to support bank bjb for making
Sustainable Finance by growing together in diversity.

Bandung, Februari 2017
Atas Nama Dewan Komisaris
PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk.
Bandung, February 2017
On behalf of the Board of Commissioners
PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk.

Klemi Subiantoro
Komisaris Independen Pelaksana Tugas Komisaris Utama
Independent Commissioner acting as President Commissioner

Sustainability Report 2016

11

12

Laporan Keberlanjutan 2016

Sambutan Direktur Utama [G4-1]
Message from the President Director [G4-1]

“Dalam konteks keberlanjutan,
bank bjb telah memiliki beberapa
pencapaian selama tahun 2016 baik
dalam aspek ekonomi, sosial maupun
lingkungan. Dengan selalu berusaha
menjadi lebih baik dari sisi internal
maupun eksternal, bank bjb berupaya
menjadi bank nasional dan tumbuh
berkembang dengan berbagai
latar belakang personil serta
menganggap pegawai sebagai
bagian dari capital perusahaan
dalam masyarakat Indonesia
yang majemuk”.
“In the context of sustainability, on
2016 bank bjb has received some
achievements in economic, social
and environmental aspects. By
always trying to be better on the
internal and external, bank bjb
makes efort to become national
bank and evolve with various
backgrounds of personnel
that it has, and acknowledge
employees as part of corporate
capital in a plularism of
Indonesian”

Ahmad Irfan
Direktur Utama
President Director

Asalamu’alaikum Wr. Wb.

Asalamu’alaikum Wr. Wb.

Salam Sejahtera untuk Kita Semua,

Greetings for All of Us,

Para pemegang saham dan pemangku kepentingan yang
terhormat,

Dear Stakeholders,

Tahun ini, bank bjb melanjutkan komitmen perusahaan
untuk mengungkapkan kinerja ekonomi, sosial, dan
lingkungan kepada para Pemangku Kepentingan. Melalui
Laporan Keberlanjutan ini bank bjb berusaha menunjukkan
transparansi atas berbagai upaya mewujudkan Visi dan
Misi Perusahaan serta menghadapi berbagai tantangan
keberlanjutan. Kami menyadari bahwa pertumbuhan kinerja
keuangan serta pembangunan di berbagai bidang yang
berkelanjutan harus didukung dengan aktivitas bisnis yang
bertanggung jawab agar mampu memberikan kontribusi
yang optimal bagi masyarakat dan negara.

This year, bank bjb continue its commitment to disclose
economic, social and environmental performance to
Stakeholders. Through this Sustainability Report, bank bjb
makes efort to presents transparency on accomplishing
vision and mission and addressed sustainability challenges.
We are aware that sustainable development and sustainable
inance have to be supported by responsible business
activities in order to contribute optimal to society and
country.

bank bjb juga menyadari bahwa tantangan dari perlambatan
pertumbuhan ekonomi nasional dan global harus dihadapi
dengan tetap mencermati aspek sosial dan lingkungan
sebagai bagian penting dari bisnis. bank bjb telah berada
dalam posisi yang siap untuk menghadapi berbagai
tantangan dengan strategi-strategi berkelanjutan.

bank bjb also realizes that national and global economic
growth deceleration have to be addressed by maintaining
social and environmental aspects as an important part of
business. bank bjb with the sustainable strategies, has been
in position to address the challenges.

Di tahun 2016, bank bjb telah tumbuh secara sehat,
beberapa indikator yang menggambarkannya antara lain:

Throughout 2016 bank bjb continued to grow some of the
indicators include:

• Penyaluran kredit yang bertumbuh dari tahun 2015
sebesar 15.43 % menjadi Rp 68,7 triliun.
• Dana pihak ketiga mengalami pertumbuhan sebesar
16,09% menjadi Rp 73,030 triliun.
• Jumlah aset yang mengalami pertumbuhan sebesar
15,36% yaitu mejadi Rp 102,318 triliun.

• The distribution of loan growth by 15.43% to Rp 68.7
trillion compared to prior year
• Third party fund growth by 16.09% to Rp 73.030 trillion
• Total assets growth by 15.36% to Rp 102.318 trillion

Dari sisi pelayanan, selama tahun 2016 jumlah total
pengaduan yang diterima telah 99,9%-nya diselesaikan.
Beberapa produk untuk menjangkau konsumen dengan
berbagai jenis kebutuhan yang beragam ditindaklanjuti
oleh bank bjb dengan meluncurkan Program bjb Cinta
Guru, Kredit Usaha Bhakti, serta terus melaksanakan
program PESAT (Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat
Terpadu) sebagai usaha mendukung program pemerintah
dan pemberdayaan masyarakat sekitar.

In 2016 in terms of internal activities concerned in services,
total number of complaints were 69,863 and 99.9% of
complaints have been resolved. Several programs have
been launched in 2016, which are bjb Cinta Guru, Bhakti
Business Credit, and continuously implement PESAT
(Integrated Community Economic Empowerment) as an
efort to support government programs and local society
empowerment.

Sustainability Report 2016

13

14

Laporan Keberlanjutan 2016

bank bjb berusaha memberikan pelayanan terbaik bagi
seluruh nasabah dengan membekali para pegawai untuk
selalu profesional, unggul, dan tangguh. Kami menganggap
sumber daya manusia sebagai modal yang sangat penting
bagi kemajuan dan peningkatan produktivitas bank bjb ,
dan sebagai mitra strategis dalam mencapai kinerja yang
lebih baik. bank bjb merupakan bank yang berasal dari
daerah namun telah menjelma menjadi bank nasional dan
ingin terus berkembang dalam masyarakat Indonesia yang
majemuk. “Bertumbuh bersama didalam keberagaman”
merupakan salah satu prinsip yang bank bjb terapkan
untuk merangkul berbagai latar belakang sumber daya
manusia bekerjasama demi cita-cita yang lebih tinggi yaitu
pembangunan keberlanjutan.

bank bjb strives to provide the best service for all customers
by equipping the employees to become professional,
superior, and strong. We consider Human Resources as a
very signiicant capital for the progress and improvement
of bank bjb productivity so the employees could become a
strategic partner in achieving better performance. bank bjb
is a regional bank which trying to become a national bank
and wants to grow continually in a pluralism of Indonesian
society. “Growing together in diversity” is one of the
principles that bank bjb has applied, so it can embrace
the pluralism of Human Resources to work together for
sustainable development.

Bentuk apresiasi bank bjb terhadap sumber daya manusia
sebagai modal perusahaan yang penting diwujudkan
dalam layanan Human Capital Cares. Human Capital Cares
(HC Cares) bertujuan untuk membangun komunikasi
yang lebih terbuka, positif dan efektif diantara tiga pilar
yaitu manajemen, pegawai dan serikat pekerja. HC Cares
memberikan manfaat bagi pegawai untuk memperoleh
peningkatan layanan Human Capital dengan cepat, tepat,
dan akurat terutama terkait dengan pemenuhan hak dan
kewajibannya sebagai pegawai. Kami berharap HC Cares
dapat mendorong kontribusi pegawai yawan secara aktif
berpartisipasi dalam membangun hubungan industrial
yang strategis dan harmonis demi terwujudnya kinerja
yang produktif dan inovatif.

Human capital as an important company capital for bank
bjb are appreciated through Human Capital Cares (HC
Cares). Human Capital Cares objective is to build an open,
positive and efective communication between the three
pillars of management, employees and labor union. HC
Cares provides beneits for employees to obtain precise and
accurate Human Capital service related to the fulillment
of their rights and obligations. We hope that HC Cares can
encourage employees’ contribution to actively participate
in building strategic and harmonious industrial relations
for the realization of productive and innovative employee
performance.

Pendidikan dan pelatihan juga dilakukan dengan total
sebanyak 976 pelatihan dan diikuti oleh sebanyak 27.358
pada tahun 2016 untuk semua level pegawai. Kami juga
berharap hal ini dapat meningkatkan kesadaran para
pegawai terhadap isu-isu keberlanjutan. Memberikan
jaminan kepada pegawai melalui Perjanjian Kerja Bersama
juga merupakan bentuk penghargaan perusahaan terhadap
hak dan kewajiban mereka. Di dalam PKB, tunjangan,
promosi, waktu kerja dan lainnya diatur sehingga
pegawai akan merasa terjamin dan dapat meningkatkan
produktiitas mereka dalam bekerja serta memberikan
pelayanan bagi masyarakat.

Education and training have conducted with total of 976
trainings and attended by 27,358 participants from board
of directors to employees. We also hope this program will
increase employees’ awareness of sustainability issues.
Providing assurance to employees through the Collective
Labor Agreement is also a form of corporate appreciation of
their rights and obligations. In CLA, beneits, promotions,
working time and others are managed so the employees
will feel secure and increase their productivity in working
and providing services to the society.

Dari sisi eksternal, kami berusaha untuk mendukung
pembangunan infrastruktur, seperti melakukan serangkaian
pembiayaan dalam sektor transportasi, listrik, jalan tol,

From the external side, we are trying to support
infrastructure development, such as conducting a series of
inancing in the sectors of transportation, electricity, toll

telekomunikasi, serta konstruksi umum. Kami yakin bahwa
menjaga manfaat keberlanjutan ini dapat menciptakan
hubungan yang kuat antara pemangku kepentingan untuk
saling bersinergi. Melalui dukungan dari seluruh pemangku
kepentingan, kami berhasil melewati berbagai tantangantantangan yang muncul dengan pencapaian kinerja yang
membanggakan.

roads, telecommunications, and general construction. We
believe that maintaining the sustainability beneit can lead
into strong relationships among stakeholders. Through
the support of all stakeholders, we successfully overcome
the challenges that arise with the achievements of a great
performance.

Atas nama seluruh jajaran Direksi bank bjb, kami
menyampaikan terimakasih dan penghargaan yang
sebesar-besarnya kepada seluruh pemangku kepentingan
yang telah mendukung keberlanjutan usaha kami dalam
pembangunan berkelanjutan. Kami juga berharap di
tahun yang akan datang, bank bjb dapat terus menjaga
keberlangsungan usaha serta memberikan kontribusi
positif bagi industri perbankan nasional serta kehidupan
masyarakat Indonesia yang beragam.

On behalf of the Board of Directors of bank bjb, we
would like to express our gratitude and appreciation to
all stakeholders who have supported our business in
sustainable development. Hopefully in the following year,
bank bjb could maintain the business sustainability and
become a national bank in the pluralism of Indonesian
society.

Bandung, Februari 2017
Atas Nama Direksi
PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk.
Bandung, February 2017
On behalf of the Board of Directors
PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk.

Ahmad Irfan
Direktur Utama
President Director

Sustainability Report 2016

15

16

Laporan Keberlanjutan 2016

Laporan keberlanjutan ini dan informasi lain yang
terkait merupakan tanggung jawab Manajemen bank
bjb dan djamin kebenarannya oleh seluruh anggota
Dewan Komisaris dengan membubuhkan tandatangan
masingmasing dibawah ini pada bulan Februari 2017:

This sustainability report and other related information
are the responsibility of the Management of the
Board of Commissioners whose signatures are written
respectively below in February 2016:

Dewan Komisaris
Board of Commissioners

Klemi Subiantoro
Komisaris Independen Pelaksana Tugas Komisaris Utama
Independent Commissioner acting as President Commissioner

Muhadi

Yayat Sutaryat

Komisaris

Komisaris Independen

Commissioner

Independent Commissioner

Rudhyanto Mooduto

Suwarta

Komisaris Independen

Komisaris Independen

Independent Commissioner

Independent Commissioner

Laporan keberlanjutan ini dan informasi lain yang terkait
merupakan tanggung jawab Manajemen bank bjb dan
djamin kebenarannya oleh seluruh anggota Direksi
dengan membubuhkan tandatangan masing-masing
dibawah ini pada bulan Februari 2017:

This annual report, the inancial statement and other
related information, are the responsibility of the
management of the Board of directors whose signatures
are written respectively bellow in February 2016:

Direksi
Directors

Ahmad Irfan
Direktur Utama
President Director

Agus Mulyana

Nia Kania

Suartini

Direktur Kepatuhan dan
Manajemen Risiko

Direktur Keuangan

Direktur Komersial

Director of Finance

Director of Commercial

Director of Compliance and
Risk Management

Fermiyanti

Agus Gunawan

Benny Santoso

Direktur Konsumer

Direktur Mikro

Direktur Operasional

Director of Consumer

Director of Micro

Director of Operations

Sustainability Report 2016

17

18

Laporan Keberlanjutan 2016
Tentang Laporan Ini

Tentang bank bjb

Pelibatan Pemangku Kepentingan

Tata Kelola Berkelanjutan

About this Report

About bank bjb

Stakeholders Involvement

Sustainable Governance

Tentang Laporan Ini
About This Report

Laporan Keberlanjutan Tahun 2016 ini memberikan
informasi kepada pemangku kepentingan bjb mengenai
pelaksanaan serta tanggung jawab Perusahaan terhadap
berbagai aspek seperti kinerja ekonomi, lingkungan,
sosial kemasyarakatan, dan sumber daya manusia.

This Sustainability Report of 2016 contains information
on the implementation and responsibility on various
aspects such as economic, environment, social, and
human resources to stakeholders

Laporan ini merupakan bentuk kepatuhan terhadap
regulasi Otoritas Jasa Keuangan melalui Surat Keputusan
(SK) Ketua Bapepam-LK Nomor:KEP-43/BL/2012 tanggal
1 Agustus 2012.

This report is a compliance form towards the Financial
Services Authority regulation, in accordance with
Decision Letter (SK) of the Chairman of Bapepam-LK
Number: KEP-43 / BL / 2012 dated August 1st, 2012.

PEDOMAN PENYUSUNAN [G4-32]

PREPARATION GUIDELINES [G4-32]

Laporan Keberlanjutan ini disusun sesuai dengan
kriteria yang diatur Pemerintah perihal laporan tahunan
serta menggunakan Panduan Global Reporting Initiative
Generation-4 atau GRI-G4 dengan opsi penyajian ‘inaccordance core’ untuk aspek-aspek yang material. [G432]

The preparation of this report has been based on the
regulated criteria with reference to annual report
and based on the Sustainability Reporting Guidelines
prepared by the Global Reporting Initiative (GRI),
Version 4.0, with ‘Core” conformity level for material
aspects. [G4-32]

RUANG LINGKUP LAPORAN [G4-17] [G4-20]

SCOPE OF REPORT

Kandungan yang dicakup dalam Laporan Keberlanjutan
ini menjabarkan tentang kinerja ekonomi, kinerja
lingkungan, dan kinerja sosial PT Bank Pembangunan
Daerah Jawa Barat dan Banten, Tbk.

In this report we would like to describe the economic
performance, environmental performance, and social
performance of PT Bank Pembangunan Daerah Jawa
Barat and Banten, Tbk.

Cakupan data dan informasi dalam laporan
keberlanjutan ini adalah kebjakan dan kinerja bank bjb
di Indonesia, dengan pertimbangan signiikansi dampak
ekonomi, lingkungan dan sosial. Seluruh informasi yang
diungkapkan dalam laporan ini telah melalui proses
veriikasi internal perusahaan sehingga dapat diandalkan
untuk proses evaluasi dan pengambilan keputusan
serta melakukan komunikasi kepada setiap pemangku
kepentingan yang terkait dengan bank bjb.

Data and information coverage presented in this
sustainability report is the policy and performance
of bank bjb in Indonesia, with consideration of the
signiicance impacts in economic, environmental and
social aspects. All information disclosed in the report
has gone through an internal veriication process so
that it may be relied on for evaluation and decision
making purposes and as a communication tool to every
stakeholder associated with bank bjb.

Laporan keberlanjutan ini memuat kinerja keberlanjutan
yang dilakukan oleh bank bjb saja, tidak termasuk
entitas anak. Pengukuran kinerja ekonomi yang
diungkapkan dalam laporan ini disusun sesuai dengan
Standar Akuntansi Keuangan yang berlaku di Indonesia,
sedangkan untuk kinerja sosial dan lingkungan,
menggunakan teknik pengukuran yang berlaku secara
internasional. [G4-17] [G4-20]

Data and information presented in this report include
sustainability performance of bank bjb and excluding
the subsidiaries. The measurement of economic
performance disclosed in this report is prepared in
accordance with the applicable Financial Accounting
Standard in Indonesia, while social and environmental
performance is prepared in accordance with recognized
international measurement techniques. [G4-17] [G4-20]

[G4-17] [G4-20]

Kontribusi Ekonomi Dan Tanggung Jawab Produk

Pengembangan Sumber Daya Manusia

Sosial Dan Masyarakat

Lingkungan

Economy Contribution and Product Responsibility

Human Resources Development

Social and Community

Environment

PENETAPAN ISI LAPORAN KEBERLANJUTAN
[G4-18]

DETERMINATION OF SUSTAINABILITY
REPORT CONTENTS [G4-18]

Laporan ini menerapkan prinsip-prinsip seperti konteks
keberlanjutan, pelibatan pemangku kepentingan,
materialitas, dan kelengkapan dalam menentukan isi
laporan. Data dan informasi yang diberikan mencakup
berbagai program keberlanjutan di bidang ekonomi,
lingkungan, dan sosial dengan berdasarkan aspek-aspek
yang material.

This report applies principles such as the context of
sustainability, stakeholder involvement, materiality, and
completeness in determining the contents of report.
The data and information provided cover economic,
environmental, and social sustainability programs based
on material aspects.

Laporan ini difokuskan pada beberapa aspek
keberlanjutan utama ditentukan berdasarkan analisis
materialitas dan relevansinya dengan aktivitas
Perusahaan. Penentuan aspek tersebut dilakukan
berdasarkan survey dan diskusi eksternal untuk
menghasilkan informasi yang relevan dan sesuai dengan
kebutuhan para pemangku kepentingan.

This report is focused on some of the main aspects of
sustainability which we have identiied based on our
analysis of their materiality and relevance to the activity
of the Company. The determination of materiality
aspects was based on an analysis of the sustainability of
our business and external surveys and discussions so as
to identify relevant information in accordance with the
needs of the stakeholders.

Dalam memilih aspek yang material, diawali dengan
mengidentiikasi aspek-aspek material dan batasannya
dilanjutkan dengan membuat tingkat prioritas atau
scoring atas aspek-aspek material tersebut dan
setelahnya dilakukan validasi atas aspek-aspek tersebut
dengan memilih indikator kinerja yang sesuai serta
mempertimbangkan ketersediaan data yang dapat
digunakan. [G4-18]

In selecting material aspects, it starts with identifying
material aspects and its constraints then followed with
scoring the material aspects and validating the aspects
by selecting the appropriate performance indicators and
considering the availability of data. [G4-18]

Bagan Alur Proses Penetapan Konten Laporan
Process of Determining Sustainability Report Content

Step 1
IDENTIFICATION

Step 2
PRIORITIZATION

Sustainability
Context

Materiality

Step 3
VALIDATION
Completeness

Stakeholders Inclusiveness

Step 4
REVIEW

Sustainability Contex

Sustainability Inclusiveness

Sustainability Report 2016

19

Laporan Keberlanjutan 2016
Tentang Laporan Ini

Tentang bank bjb

Pelibatan Pemangku Kepentingan

Tata Kelola Berkelanjutan

About this Report

About bank bjb

Stakeholders Involvement

Sustainable Governance

Identiikasi Aspek Keberlanjutan yang Material
Identiication of Material Sustainability Aspects

HIGH

Fasilitas perbankan
untuk UKM
Banking Facilities for
SMEs

Bantuan Perbaikan
Lingkungan Hidup
Environmental
Improvement Assistance

Kesetaraan Kesempatan
Antar Gender
Gender Equality
Keamanan Perbankan
Banking Security

MEDIUM

Bantuan Untuk
Masyarakat
Community Assistance
Penghormatan Hak
Asasi Manusia
Respect for Human
Rights
Manajemen Resiko
Risk Management

Pengembangan
Karir Karyawan
Career
Development
Penerimaan Negara
State Revenue
Pengendalian Pemakaian
sumber daya energi
Control on energy
consumption

Pemberdayaan Ekonomi
Masyarakat
Community Economic
Empowerment
Pembiayaan
Pembangunan
Development
Financing

Remunerasi Karyawan
Employee Remuneration
Kejelasan Informasi
Produk Perbankan
Comprehensive Product
Information
Pelatihan dan
pendidikan karyawan
Employee Training and
Learning
Pembangunan sarana dan
prasarana untuk masyarakat
Facilities and infrastructure
development for community
Lingkungan
Environment

LOW

Mitigasi Emisi Gas
Rumah Kaca
Green House Gas
Emission Mitigation

Penting Bagi Stakeholders

20

LOW
Penting Bagi Perusahaan

MEDIUM

HIGH

Kontribusi Ekonomi Dan Tanggung Jawab Produk

Pengembangan Sumber Daya Manusia

Sosial Dan Masyarakat

Lingkungan

Economy Contribution and Product Responsibility

Human Resources Development

Social and Community

Environment

DAFTAR ASPEK MATERIAL DAN BATASANNYA
[G4-19] [G4-20,] [G4-21]

LIST OF MATERIAL ASPECTS AND
BOUNDARIES [G4-19] [G4-20,] [G4-21]

Berikut adalah daftar aspek material yang disajikan
dalam Laporan ini

The following is a list of the material aspects presented
in this Report

No
1

2

3

4

Aspek
Aspects

Aspek yang dilaporkan
[G4-19]
Reported Aspects
[G4-19]

Batasan [G4-20][G4-21]
Boundaries [G4-20][G4-21]
Masyarakat
Nasabah
bjb
Community
Customer
V

Fasilitas Perbankan
Untuk UKM

Portofolio Produk

Banking facilities for
SMEs
Pemberdayaan Ekonomi
Masyarakat

Product Portfolio

Community Economic
Empowerment
Pembiayaan
Pembangunan

PESAT Program

Development Financing

Economic Performance
and Indirect Economic
Impact
Ketenagakerjaan

V

Kesetaraan Kesempatan
Antar Gender

Program PESAT

Kinerja Ekonomi dan
Dampak Ekonomi Tidak
Langsung

V

V

Bab dalam laporan ini
Chapter in this Report
Kontribusi Ekonomi dan
Tanggung Jawab Produk
Economy Contribution and
Product Responsibility
Kontribusi Ekonomi dan
Tanggung Jawab Produk

V

Economy Contribution and
Product Responsibility
Tata Kelola Berkelanjutan

V

Sustainable Governance

V

Tata Kelola Berkelanjutan

5

Gender Equality
Remunerasi Karyawan

Employment
Ketenagakerjaan

V

Sustainable Governance
Tata Kelola Berkelanjutan

6

Employee Remuneration
Keamanan Perbankan

Employement
Privasi Nasabah

V

Sustainable Governance
Tata Kelola Berkelanjutan

Banking Security
Kejelasan Informasi
Produk Perbankan

Customer Privacy
Pelabelan Produk dan
Jasa

Comprehensive Product
Information
Pelatihan dan pendidikan
karyawan

Product and Service
Labeling
Change Management
Oice dan HR-Care

Employee Training and
Learning
Pembangunan sarana
dan prasarana untuk
masyarakat

Change Management
Oice dan HR-Care
Masyarakat Lokal

Facilities and
infrastructure
development for
community
Lingkungan

Local Community

Environment

Energy and Greenhouse
Gas

7

8

9

10

Penjejakan Energi dan
Gas Rumah Kaca

V

V

V

V

Sustainable Governance
Kontribusi Ekonomi dan
Tanggung Jawab Produk
Economy Contribution and
Product Responsibility
Sosial dan Masyarakat
Social and Community

V

V

Sosial dan Masyarakat

Social and Community

V

Lingkungan
Environment

Sustainability Report 2016

21

22

Laporan Keberlanjutan 2016
Tentang Laporan Ini

Tentang bank bjb

Pelibatan Pemangku Kepentingan

Tata Kelola Berkelanjutan

About this Report

About bank bjb

Stakeholders Involvement

Sustainable Governance

PERUBAHAN SIGNIFIKAN DIBANDINGKAN
TAHUN SEBELUMNYA [G4-13] [G4-22] [G4-23]

SIGNIFICANT CHANGE COMPARED TO
PREVIOUS YEAR [G4-13] [G4-22] [G4-23]

Laporan Keberlanjutan ini memuat 10 aspek material
dan menampilkan pula core report. Laporan ini dibuat
lebih detail dan berbeda dengan periode sebelumnya
serta akan menjadi baseline report untuk laporan
selanjutnya terutama terkait kalkulasi gas rumah kaca
dan energi yang merupakan komitmen bank bjb dalam
menyampaikan kinerja lingkungan kepada publik.
Komparasi laporan ini dengan laporan selanjutnya akan
dilakukan sesuai dengan rancangan blue print menuju
Green Banking supaya terlihat perkembangan yang
terjadi di bjb sehingga dapat selalu dimonitor oleh
masyarakat demi membawa keberlanjutan yang lebih
baik lagi untuk kepentingan seluruh stakeholder bank
bjb. [G4-13] [G4-23]

This Sustainability Report contains 10 material aspects
and presents “Core” conformity level. This report is
made with more details and diferent from the previous
report and will be the baseline report for next report,
especially on the Green House Gas calculation and
energy consumption which are bank bjb’s commitment
in delivering environmental performance to the public.
Comparison between this report and next reports will
be implemented in accordance with Green Banking Blue
Print, thus bank bjb’s development can be compared and
monitored by the community to lead better sustainability
for the stakeholders [G4-13] [G4-23]

Dengan kondisi ini, tidak terdapat pernyataan ulang dari
data dan informasi yang pernah dipublikasikan dalam
laporan keberlanjutan sebelumnya. [G4-22]

Under these conditions, there are no restatements
of published data and information from the previous
sustainability report. [G4-22]

POIN KONTAK [G4-31]

CONTACT POINTS

Corporate Secretary
Menara bank bjb
Jl. Naripan No. 12-14
Bandung 40111
Telp. +6222 4234868
Fax +6222 4206099
ir@bankbjb.co.id
www.bankbjb.co.id

Corporate Secretary
bank bjb
Jl. Naripan No. 12-14
Bandung 40111
Tel. +6222 4234868
Fax +6222 4206099
ir@bankbjb.co.id
www.bankbjb.co.id

[G4-31]

Kontribusi Ekonomi Dan Tanggung Jawab Produk

Pengembangan Sumber Daya Manusia

Sosial Dan Masyarakat

Lingkungan

Economy Contribution and Product Responsibility

Human Resources Development

Social and Community

Environment

Sustainability Report 2016

23

Tentang
bank bjb
About bank bjb

Laporan Keberlanjutan
Sustainability Report

2016

26

Laporan Keberlanjutan 2016
Tentang Laporan Ini

Tentang bank bjb

Pelibatan Pemangku Kepentingan

Tata Kelola Berkelanjutan

About this Report

About bank bjb

Stakeholders Involvement

Sustainable Governance

Perjalanan Waktu
Milestones

Awal berdirinya bank bjb
bermula dari NV DENIS
(De Erste Nederlansche
Indische Shareholding),
yang berkedudukan di
Bandung dan bergerak di
bidang hipotek

1915

The beginning of the founding of bank bjb initiated from
NV DENIS (De Erste Nederlansche Indische Shareholding),
which was based in Bandung and engaged in mortgage

Bentuk hukum Perseroan diubah dari Perseroan
Terbatas (PT) Bank Karja Pembangunan Daerah
Djawa Barat menjadi Perusahaan Daerah (PD)
Bank Karja Pembangunan Daerah Djawa Barat

1961

from NV DENIS (De Erste Nederlansche Indische
Shareholding

1972

The company’s legal entity was changed from Limited Liability
company (PT) Bank Karja Pembangunan Daerah Djawa Barat
(West Java Regional Development Karja Bank) to Regional
Owned Company (PD) Bank Karja Pembangunan Daerah
Djawa Barat (West Java Regional Development Karja Bank)

Pertama kali menerbitkan obligasi

Pemerintah Provinsi Jawa Barat mendirikan “PT
Bank Karja Pembangunan Daerah Djawa Barat”
yang merupakan nas at” which was a nationalized

1978

Perusahaan Daerah (PD) Bank Karja
Pembangunan Daerah Djawa Barat selanjutnya
diubah menjadi PD Bank Pembangunan Daerah
Jawa Barat
The name of Perusahaan Daerah (PD) Bank Karja
Pembangunan Daerah Djawa Barat changed to PD Bank
Pembangunan Daerah Jawa Barat

1991

Issued its irst bond

1992

Aktivitas Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat
ditingkatkan menjadi Bank Umum Devisa
The activities of Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat
(West Java Regional Development Karja Bank) was upgraded
to Foreign Exchange Commercial Bank

Bentuk hukum diubah dari Perusahaan Daerah
(PD) menjadi Perseroan Terbatas (PT)

1999

Legal status of Bank Jabar changed from Regional Owned
Company (PD) into a Limited Liability Company (PT)

2000
Nama Perseroan berubah menjadi PT Bank
Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten
dengan sebutan “Bank Jabar Banten”
Company’s name was changed to PT Bank Pembangunan
Daerah Jawa Barat dan Banten as “Bank Jabar Banten”

2007

Menjadi Bank Pembangunan Daerah pertama di
Indonesia yang menjalankan dual banking system,
yaitu memberikan layanan perbankan dengan
sistem konvensional dan dengan sistem syariah
Became the irst Regional Development Bank in Indonesia
that implemented dual banking systems, to provide banking
services with conventional system and sharia system

Kontribusi Ekonomi Dan Tanggung Jawab Produk

Pengembangan Sumber Daya Manusia

Sosial Dan Masyarakat

Lingkungan

Economy Contribution and Product Responsibility

Human Resources Development

Social and Community

Environment

2016

• Meluncurkan Program bjb Cinta Guru
• Ditunjuk menjadi Bank Persepsi Tax Amnesty
• Menambah Kantor Wilayah untuk daerah timur
Indonesia
• Meluncurkan Kredit Usaha Bhakti
• Launched bjb Cinta Guru Program
• Appointed as Tax Amnesty Payment Bank
• Added Regional Oice for eastern Indonesia
• Launched Kredit Usaha Bhakti

• Meluncurkan PESAT (Pemberdayaan
Masyarakat Terpadu)
• Meluncurkan bjb Sahabat Usaha

2015

• Launched PESAT (Pemberdayaan Masyarakat Terpadu)
• Launched bjb Sahabat Usaha

2014
Rebranding bjb precious
Rebranding bjb precious

• Appointed as BPJS Regional Strategic Partner and BPJS
Service Point Oice
• Launched bjb Digi
• Launched E-Samsat and E-Tax

2012

2011
• Peningkatan rating dari Peindo menjadi
peringkat idAA• Pemisahan (spin of) Unit Usaha Syariah
• Sebutan “Bank Jabar Banten” resmi diubah
menjadi “bank bjb”
• Mencatatkan saham perdananya (IPO) di Bursa
Efek Indonesia (BEI)
• rating improvement from Peindo to idaa
• Spin of Sharia Business Unit
• “Bank Jabar Banten” was oicially changed to “bank bjb”
• Listed its initial public ofering (IPO) in Indonesia Stock
Exchange (BEI)

• Ditunjuk menjadi BPJS Regional Strategic
Partner dan BPJS Service Point Oice
• Meluncurkan bjb Digi
• Meluncurkan E-Samsat dan E-tax

Menerbitkan Obligasi VII
Issue Bond VII

2010

2009

Menerbitkan Obligasi VI
Issue Bond VI

Sustainability Report 2016

27

28

Laporan Keberlanjutan 2016
Tentang Laporan Ini

Tentang bank bjb

Pelibatan Pemangku Kepentingan

Tata Kelola Berkelanjutan

About this Report

About bank bjb

Stakeholders Involvement

Sustainable Governance

Penghargaan & Sertiikasi
Awards and Certiications

Penghargaan/Award

January

Nama Penghargaan/
Award Name

Kategori Penghargaan/
Award Categorized

Pemberi
Penghargaan/
Award Giver

Contact Center Service
Excellence Award

Regular Banking - for
achieving ‘EXCELLENT’
Service Performance

Majalah Service
Excellent dan Care
Center Customer
Satisfaction and
Loyalty

SINDO CSR Award

Kategori Lingkungan

Koran SINDO

Wajib Pajak Terbaik
Kemenkeu, Dirjen Pajak
Kanwil DJP Jawa Barat

Kontribusi Positif dalam
Pemenuhan Kewajiban
Perpajakan selama
Tahun 2015

Kemenkeu Dirjen
Pajak Kanwil DJP
Jawa Barat I

Majalah Investor Awards
Best Bank 2016

Bank dengan Modal
Inti Terbesar Kategori
Buku III

Majalah Investor

2016 Banking Service
Excellence

1st BEST ATM
Commercial Bank Score

Majalah Infobank

2016 Banking Service
Excellence

10th BEST OVERALL
PERFORMANCE
Commercial Bank

Majalah Infobank

February

Februari
Juni

June

Januari

Bulan/
Month

[G4-15]

Kontribusi Ekonomi Dan Tanggung Jawab Produk

Pengembangan Sumber Daya Manusia

Sosial Dan Masyarakat

Lingkungan

Economy Contribution and Product Responsibility

Human Resources Development

Social and Community

Environment

Penghargaan/Award
Nama Penghargaan/
Award Name

Kategori Penghargaan/
Award Categorized

Pemberi
Penghargaan/
Award Giver

Regional Development
Bank Category : BUKU
III

Majalah Warta
Ekonomi

Bisnis Indonesia Awards

Best Small Cap in
Indonesia

Majalah Bisnis
Indonesia

BPD 2016

BPD dengan Best of The
Best : BUKU III

Koran SINDO