PENGARUH RISIKO USAHA, RENTABILITAS, DAN PERMODALAN TERHADAP SKOR KESEHATAN BANK PADA BANK UMUM SWASTA NASIONAL GO PUBLIC - Perbanas Institutional Repository

PENGARUH RISIKO USAHA, RENTABILITAS, DAN PERMODALAN TERHADAP SKOR KESEHATAN BANK PADA BANK UMUM SWASTA NASIONAL GO PUBLIC SKRIPSI

  Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Sarjana

  Program Studi Manajemen Oleh :

DWI INTAN PUSPITA 2013210655 SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS SURABAYA 2017

  

MOTTO

Dunia tidak selalu berpihak kepada kita, semua tergantung cara kita untuk “BERTAHAN”

  

PERSEMBAHAN

   Syukur Alhamdulillah saya ucapkan kepada Allah S.W.T atas segala rahmat dan hidayahnya yang telah memberikan kekuatan, kesabaran dan kesehatan sampai saya bisa menyelesaikan skripsi ini.

   Terimakasih untuk Ayah dan Ibu yang telah membiayai, memberikan doa, dukungan, semangat, dan perhatian sampai saya bisa menyelesaikan kuliah sampai menjadi Sarjana Ekonomi.  Terimakasih untuk GROUP MASA KINI (Cindi Dianasari,

  Ervina Ayu Lestari, Chandra Bayu Pratama, Dinda Krisna Dewiyanti, Widhyasto Pratama Bhaskara, Rendiana Ariesta

  Sunaryo, Akbar Dwi Yulianto, dan Mega Dwi Pradana) atas

  kesetiaannya menjadi teman/sahabat, saling support dalam keadaan apapun, canda tawanya, dan bareng-bareng terus dari semester 1 sampai semester 7.  Terimakasih untuk Keluarga Padus yang sudah memberikan pegalaman berorganisasi, saling bekerja sama, tetap solid khususnya angkatan 2013, dan yang pasti tetap “keep on fire”.  Terimakasih untuk sahabat SMA yang akhirnya sekampus barengan lagi (Putri Permatasari, Dhelima Wulan Sari, dan

  Ika Septiana Santoso) atas semangat dan dukungannya.

   Terimakasih untuk teman-teman bimbingan

  “Papi Herizon” (Nelaini, Siska, Rendiana, Feny, Dini, Mbak Caca, Mbak Pipit, Mas Lukman, Mas Daud, dan Mas Rizal) yang selalu

  kompak, saling membantu, dan saling support sampai bisa lulus bareng.

   Terimakasih untuk Vincent Abraham Rinaldi yang telah membantu, mendengarkan keluh kesah dalam mengerjakan skripsi, support, dan kesetiaannya sampai saya menjadi Sarjana Ekonomi.

KATA PENGANTAR

  Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan Rahmat dan Hikmatnya sehingga dapat menyelesaikan penelitian dan penulisan skripsi dengan judul “PENGARUH RISIKO USAHA, RENTABILITAS, DAN PERMODALAN TERHADAP SKOR KESEHATAN BANK PADA BANK UMUM SWASTA NASIONAL GO PUBLIC

  ” Skripsi ini ditulis dengan tujuan untuk memenuhi salah satu syarat penyelesaian Program Sarjana Manajemen Konsentrasi Perbankan STIE Perbanas

  Surabaya.

  Skripsi ini dibantu dengan banyak pihak, pada kesempatan kali ini diucapkan terimakasih kepada:

  1. Bapak Drs.Ec. Herizon, M.Si. selaku Dosen Pembimbing yang telah memberikan arahan dan bimbingannya hingga terselesaikannya skripsi ini.

  2. Ibu Dr. Muazaroh S.E., M.T. selaku Ketua Jurusan Manajemen STIE Perbanas Surabaya yang telah memberikan pengarahan selama menjadi mahasiswa di STIE Perbanas Surabaya.

  3. Bapak Dr. Lutfi S.E., M.Fin selaku Pimpinan STIE Perbanas Surabaya.

  4. Ibu Dra.Psi. Tjahjani Prawitowati, M.M. selaku dosen wali di STIE Perbanas Surabaya.

  5. Segenap dosen dan karyawan STIE Perbanas Surabaya, khususnya petugas yang selalu berjaga di perpustakaan, terimakasih atas segala ilmu dan bantuannya selama menjadi mahasiswa STIE Perbanas Surabaya.

  Besar harapan semoga Tuhan Yang Maha Esa selalu berkenan melimpahkan rahmat-Nya kepada semua pihak atas bantuan yang telah diberikan, dan skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang membacanya.

  Surabaya, Februari 2017 Penulis

  

DAFTAR ISI

  3.2 Batasan Penelitian ......................................................................... 45

  5.3 Saran ............................................................................................. 119

  5.2 Keterbatasan Penelitian ................................................................. 118

  5.1 Kesimpulan ................................................................................... 115

  

BAB V PENUTUP .......................................................................................... 115

  4.2 Analisis Data ................................................................................. 69

  4.1 Gambaran Subyek Penelitian ........................................................ 57

  

BAB IV GAMBARAN SUBYEK PENELITIAN DAN ANALISIS DATA 57

  3.7 Teknik Analisis Data .................................................................... 50

  3.6 Data dan Metode Pengumpulan Data ........................................... 50

  3.5 Populasi, Sampel dan Teknik Pengambilan Sampel ..................... 48

  3.4 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ............................ 45

  3.3 Identifikasi Variabel ..................................................................... 45

  3.1 Rancangan Penelitian .................................................................... 44

  Halaman

  

BAB III METODE PENELITIAN ................................................................. 44

  2.4 Hipotesis Penelitian ...................................................................... 43

  2.3 Kerangka Pemikiran ..................................................................... 42

  2.2. Landasan Teori ............................................................................. 18

  2.1. Penelitian Terdahulu ..................................................................... 14

  

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ..................................................................... 14

  1.5 Sistematika Penulisan Skripsi ....................................................... 12

  1.4 Manfaat Penelitian ........................................................................ 12

  1.3 Tujuan Penelitian .......................................................................... 11

  1.2 Perumusan Masalah ...................................................................... 9

  1.1. Latar Belakang Masalah ............................................................... 1

  

BAB I PENDAHULUAN .............................................................................. 1

  

HALAMAN JUDUL ...................................................................................... i

HALAMAN PERSETUJUAN SIAP DIUJI ............................................... ii

HALAMAN LULUS UJIAN SKRIPSI ....................................................... iii

HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI ....................................................... iv

HALAMAN MOTTO & PERSEMBAHAN ................................................ v

KATA PENGANTAR .................................................................................... vii

DAFTAR TABEL .......................................................................................... x

DAFTAR GAMBAR ..................................................................................... xi

DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................. xii

ABSTRAK/RINGKASAN ............................................................................ xiii

  DAFTAR RUJUKAN LAMPIRAN

  DAFTAR TABEL

  Halaman

Tabel 1.1 Perkembangan Skor Kesehatan Bank Umum Swasta

  Nasional Go Public Tahun 2011-2015

  4 Tabel 2.1 Persamaan Dan Perbedaan Peneliti Terdahulu Dengan Penelitian Sekarang

  18 Tabel 2.2 Kriteria Penilaian Skor Kesehatan Bank

  23 Tabel 2.3 Skor Penilaian Tingkat Kesehatan

  23 Tabel 3.1 Populasi Bank Umum Swasta Nasional Go Public Berdasarkan Total Modal Inti Periode Akhir Tahun 2015

  49 Tabel 3.2 Sampel Penelitian

  50 Tabel 4.1 Posisi Non Performing Loan Sampel Penelitian Periode Tahun 2011-2015

  70 Tabel 4.2 Posisi Interest Rate Risk Sampel Penelitian Periode Tahun 2011-2015

  71 Tabel 4.3 Posisi Loan To Deposit Ratio Sampel Penelitian Periode Tahun 2011-2015

  72 Tabel 4.4 Posisi Beban Operasional Dan Pendapatan Operasional Sampel Penelitian Periode Tahun 2011-2015 74

Tabel 4.5 Posisi Fee Based Income Ratio Sampel Penelitian Periode

  Tahun 2011-2015

  75 Tabel 4.6 Posisi Return On Asset Sampel Penelitian Periode Tahun 2011-2015

  76 Tabel 4.7 Posisi Return On Equity Sampel Penelitian Periode Tahun 2011-2015

  78 Tabel 4.8 Posisi Net Interest Margin Sampel Penelitian Periode Tahun 2011-2015

  79 Tabel 4.9 Posisi Capital Adequacy Ratio Sampel Penelitian Periode Tahun 2011-2015

  80 Tabel 4.10 Posisi Skor Kesehatan Bank Sampel Penelitian Periode Tahun 2011-2015

  82 Tabel 4.11 Koefisien Regresi Linier Berganda

  83 Tabel 4.12 Hasil Analisis Anova

  87 Tabel 4.13 Hasil Analisis Uji t dan Koefisien Determinasi Parsial 88

Tabel 4.14 Kesesuaian Hasil Regresi Linier Berganda Dengan Teori 95

  

DAFTAR GAMBAR

  89 Gambar 4.4 Kurva Daerah Penerimaan dan Penolakan H Uji t LDR

  93 Gambar 4.10 Kurva Daerah Penerimaan dan Penolakan H Uji t CAR

  92 Gambar 4.9 Kurva Daerah Penerimaan dan Penolakan H Uji t NIM

  92 Gambar 4.8 Kurva Daerah Penerimaan dan Penolakan H Uji t ROE

  91 Gambar 4.7 Kurva Daerah Penerimaan dan Penolakan H Uji t ROA

  90 Gambar 4.6 Kurva Daerah Penerimaan dan Penolakan H Uji t FBIR

  90 Gambar 4.5 Kurva Daerah Penerimaan dan Penolakan H Uji t BOPO

  88 Gambar 4.3 Kurva Daerah Penerimaan dan Penolakan H Uji t IRR

  Halaman

  87 Gambar 4.2 Kurva Daerah Penerimaan dan Penolakan H Uji t NPL

  55 Gambar 4.1 Kurva Daerah Penerimaan dan Penolakan H Uji F

  55 Gambar 3.4 Daerah Penerimaan dan Penolakan H Uji t Dua Sisi

  55 Gambar 3.3 Daerah Penerimaan dan Penolakan H Uji t Sisi Kiri

  52 Gambar 3.2 Daerah Penerimaan dan Penolakan H Uji t Sisi Kanan

  42 Gambar 3.1 Daerah Penerimaan dan Penolakan H Uji F

Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran

  94

Dokumen yang terkait

PENGARUH RISIKO USAHA, RENTABILITAS DAN PERMODALAN TERHADAP SKOR KESEHATAN PADA BANK UMUM SWASTA NASIONAL DEVISA - Perbanas Institutional Repository

0 0 18

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - PENGARUH RISIKO USAHA, RENTABILITAS DAN PERMODALAN TERHADAP SKOR KESEHATAN PADA BANK UMUM SWASTA NASIONAL DEVISA - Perbanas Institutional Repository

0 0 16

PENGARUH RISIKO USAHA, RENTABILITAS DAN PERMODALAN TERHADAP SKOR KESEHATAN PADA BANK UMUM SWASTA NASIONAL DEVISA - Perbanas Institutional Repository

0 0 36

PENGARUH RISIKO USAHA, RENTABILITAS DAN PERMODALAN TERHADAP SKOR KESEHATAN PADA BANK UMUM SWASTA NASIONAL DEVISA - Perbanas Institutional Repository

0 0 8

PENGARUH RISIKO USAHA, RENTABILITAS DAN PERMODALAN TERHADAP SKOR KESEHATAN PADA BANK UMUM SWASTA NASIONAL DEVISA - Perbanas Institutional Repository

0 0 13

PENGARUH KINERJA KEUANGAN BANK TERHADAP CAR PADA BANK UMUM SWASTA NASIONAL GO PUBLIC - Perbanas Institutional Repository

0 0 15

PENGARUH KINERJA KEUANGAN BANK TERHADAP CAR PADA BANK UMUM SWASTA NASIONAL GO PUBLIC - Perbanas Institutional Repository

0 0 9

PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE, KINERJA RENTABILITAS, DAN PERMODALAN TERHADAP SKOR KESEHATAN BANK UMUM SWASTA NASIONAL DEVISA DI INDONESIA - Perbanas Institutional Repository

0 0 18

PENGARUH RISIKO USAHA TERHADAP CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR) PADA BANK UMUM SWASTA NASIONAL GO PUBLIC - Perbanas Institutional Repository

0 0 15

PENGARUH RISIKO USAHA, RENTABILITAS, DAN PERMODALAN TERHADAP SKOR KESEHATAN BANK PADA BANK UMUM SWASTA NASIONAL GO PUBLIC - Perbanas Institutional Repository

0 1 20