Analisis laporan keuangan dengan metode

Analisis Laporan Keuangan
dengan Metode Perbandingan
di Perusahaaan Manufaktur
Kelompok 3
Allan M.Z.K (111040101)
 Fitri Fawzia Fazry
(111040104)
 Widiyanti Indri Y
(111040105)
 Maryati (111040112)
 Iip Shofianah
(111040117)
 Apriadona (109040084)


Apa sih analisis keuangan itu?
Menurut Bernstein (1983:3)
“Analisis laporan keuangan mencakup penerapan metode
dan teknik analitis atas laporan keuangan dan data lainnya
untuk melihat dari laporan ituukuran-ukuran dan hubungan
tertentu yang sangat berguna dalam proses pengambilan

keputusan”.
 Foster (1986:58) mengemukakan pengertian analisis
laporan keuangan sebagai berikut:
“mempelajari hubungan-hubungan di dalam suatu set
laporan keuangan pada suatu saat tertentu dan
kecenderungan-kecenderungan dari hubungan ini
sepanjang waktu.”


Tujuan Analisis Laporan Keuangan
Bernstein (1983)
Screening
Analisis dilakukan dengan melihat secara analitis lapran
keuangan dengan tujuan untuk memilih kemungkinan
investasi atau merger.
 Forcasting
Analisis digunakan untuk meramalkan kondisi keuangan
perusahaan di masa yang akan datang.
 Diagnosis
Analisis dimaksudkan untuk melihat kemungkinan adanya

masalah-masalah yang terjadi baik dalam manajemen,
operasi, keuangan atau masalah lain.
 Evaluation
Analisis dimaksudkan untuk menilai prestasi manajemen,
operasional, efisiensi, dan lain-lain.


Bentuk-Bentuk Teknik Analisis
Analisa

Vertikal
Analisa vertikal merupakan analisa yang dilakukan
terhadap hanya satu periode laporan keuangan saja.
Analisis dilakukan antara pos-pos yang ada, dalam
satu periode. Informasi yang diperoleh hanya untuk
satu periode saja dan tidak dikuetahui perkembangan
dari period eke periode tidak diketahui.
Analisis Horizontal
Analisis horizontal merupakan analisis yang dilakukan
dengan membandingkan laporan keuangan untuk

beberapa periode. Dari hasil analisis ini akan terlihat
perkembangan perusahaan dari periode-periode yang
lain.

Jenis Jenis Teknik Analisis
Keuangan :
Analisis

perbandingan antara laporan keuangan;
Analisis trend;
Analisis persentase perkomponen;
Analisis sumber dan penggunaan dana;
Analisis sumber dan penggunaan kas;
Analisis rasio;
Analisis kredit;
Analisis laba kotor;
Analisis titik pulang pokok atau titik impas
(break even point).

Analisis Perbandingan?

Analisis perbandingan adalah teknik analisis
laporan keuangan yang dilakukan dengan cara
menyajikan laporan keuangan secara horizontal
dan membandingkan antara satu dengan yang
lain, dengan menunjukkan informasi keuangan
atau data lainnya baik dalam rupiah atau dalam
unit. Teknik perbandingan ini juga dapat
menunjukkan kenaikan dan penurunan dalam
rupiah atau unit dan juga dalam persentase atau
perbandingan dalam bentuk angka
perbandingan atau rasio. Sofyan Syafri Harahap
(2011:227)

Lanjutan…
Perbandingan dapat juga dilakukan antara
laporan yang sudah dikonversikan ke
angka indeks atau laporan bentuk
common size bentuk awam. Malah
metode ini lebih mudah dan lebih
sederhana menafsirkannya disbanding

laporan aslinya.

Unilever Indonesia Tbk

Grafik Perkembangan Penjualan Bersih dan Laba Usaha Unilever Tbk
Dari tahun 2007 hingga tahun 2011

Indofood CBP Sukses Makmur Tbk
GRAFIK
Perkembangan
Penjualan Bersih &
Laba Usaha
Indofood CBP Sukses
Makmur Tbk
Dari tahun 2007
Hingga 2011

Dokumen yang terkait

Analisis Komparasi Internet Financial Local Government Reporting Pada Website Resmi Kabupaten dan Kota di Jawa Timur The Comparison Analysis of Internet Financial Local Government Reporting on Official Website of Regency and City in East Java

19 819 7

Analisis komparatif rasio finansial ditinjau dari aturan depkop dengan standar akuntansi Indonesia pada laporan keuanagn tahun 1999 pusat koperasi pegawai

15 355 84

FREKWENSI PESAN PEMELIHARAAN KESEHATAN DALAM IKLAN LAYANAN MASYARAKAT Analisis Isi pada Empat Versi ILM Televisi Tanggap Flu Burung Milik Komnas FBPI

10 189 3

Analisis Sistem Pengendalian Mutu dan Perencanaan Penugasan Audit pada Kantor Akuntan Publik. (Suatu Studi Kasus pada Kantor Akuntan Publik Jamaludin, Aria, Sukimto dan Rekan)

136 695 18

Berburu dengan anjing terlatih_1

0 46 1

Analisis Penyerapan Tenaga Kerja Pada Industri Kerajinan Tangan Di Desa Tutul Kecamatan Balung Kabupaten Jember.

7 76 65

Analisis Pertumbuhan Antar Sektor di Wilayah Kabupaten Magetan dan Sekitarnya Tahun 1996-2005

3 59 17

Analisis tentang saksi sebagai pertimbangan hakim dalam penjatuhan putusan dan tindak pidana pembunuhan berencana (Studi kasus Perkara No. 40/Pid/B/1988/PN.SAMPANG)

8 102 57

Analisis terhadap hapusnya hak usaha akibat terlantarnya lahan untuk ditetapkan menjadi obyek landreform (studi kasus di desa Mojomulyo kecamatan Puger Kabupaten Jember

1 88 63

Hubungan antara Kondisi Psikologis dengan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Kelas IX Kelompok Belajar Paket B Rukun Sentosa Kabupaten Lamongan Tahun Pelajaran 2012-2013

12 269 5