Studi dan Aplikasi Material SDC-Na2CO3 sebagai Elektrolit Fuel Cell dengan Bahan Bakar Biodiesel Biji Pranajiwa (Sterculia Foetida Linn), Biosolar Komersial dan Hidrogen.

STUDI DAN APLIKASI MATERIAL SDC- Na2CO3 SEBAGAI
ELEKTROLIT FUEL CELL DENGAN BAHAN BAKAR MINYAK
BIODIESEL DARI BIJI PRANAJIWA (Sterculia Foetida Linn), BIOSOLAR
KOMERSIAL DAN HIDROGEN

Disusun Oleh:
RAHMAT JAYA EKA SYAHPUTRA
M0312058

SKRIPSI
Diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan mendapatkan gelar
Sarjana Sains dalam bidang ilmu kimia
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
SURAKARTA
Desember, 2016

I

HALAMAN PENGESAHAN
Skripsi

STUDI DAN APLIKASI MATERIAL SDC-Na2CO3 SEBAGAI
ELEKTROLIT FUEL CELL DENGAN BAHAN BAKAR MINYAK
BIODIESEL DARI BIJI PRANAJIWA (Sterculia Foetida Linn), BIOSOLAR
KOMERSIAL DAN HIDROGEN

RAHMAT JAYA EKA SYAHPUTRA
NIM. M0312058
Skripsi ini dibimbing oleh :
Pembimbing

Dr. Fitria Rahmawati, M.Si.
NIP. 197510102000032001
Dipertahankan di depan Tim Penguji Skripsi pada :
Hari

: Rabu

Tanggal

: 28 Desember 2016


Anggota Tim Penguji :
1. Dr. Khoirina Dwi Nugrahaningtyas

1. …………………………...

NIP. 19740419 200003 2001
2.

2. …………………………...

Dr. Sayekti Wahyu Ningsih M.Si
NIP. 19711211 199702 2001
Mengetahui,

Kepala Program Studi Kimia FMIPA UNS

Dr. Triana Kusumaningsih, M.Si
NIP. 19730124 199903 2001


II

PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi saya yang berjudul “STUDI
DAN APLIKASI MATERIAL SDC-Na2CO3 SEBAGAI ELEKTROLIT
FUEL CELL DENGAN BAHAN BAKAR MINYAK BIODIESEL DARI BIJI

PRANAJIWA (Sterculia Foetida Linn), BIOSOLAR KOMERSIAL DAN
HIDROGEN” adalah benar-benar hasil penelitian sendiri dan tidak terdapat karya
yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di perguruan tinggi, dan
sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat kerja atau pendapat yang pernah
ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam
naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka.
Terkait dengan data hasil penelitian dan publikasi adalah dalam kerangka
hak kepemilikan pembimbing karena semua bahan maupun analisa ditanggung
pembimbing dan dalam kerangka pelaksanaan hibah penelitian dari pemimbing.

Surakarta, Desember 2016


RAHMAT JAYA EKA SYAHPUTRA

iii

STUDI DAN APLIKASI MATERIAL SDC- Na2CO3 SEBAGAI
ELEKTROLIT FUEL CELL DENGAN BAHAN BAKAR MINYAK
BIODIESEL DARI BIJI PRANAJIWA (Sterculia Foetida Linn), BIOSOLAR
KOMERSIAL DAN HIDROGEN
RAHMAT JAYA EKA SYAHPUTRA
Program studi Kimia, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam,
Universitas Sebelas Maret, Jl. Ir. Sutami 36A Surakarta 57126

ABSTRAK
Solid Oxide fuel Cell merupakan salah satu sistem konversi energi yang
mempunyai keunggulan dapat diaplikasikan pada jenis bahan bakar yang. Material
komposit Samarium Doped Cerium-Natrium Karbonat (NSDC) diketahui
mempunyai performa yang baik sebagai material elektrolit SOFC. Penelitian ini
bertujuan untuk melakukan pengujian kemampuan NSDC dengan variasi bahan
bakar biodiesel minyak biji pranajiwa, biosolar komersial dan hidrogen. Pengujian
dilakukan pada suhu rendah yaitu 400-600oC. Hasil analisa XRD menunjukkan

kecocokan sampel dengan standar SDC ICSD #28791 dan Na2O ICSD #60435 dan
didapatkan nilai Rp sebesar 3,87 dan Rwp 3,80. Pada biodiesel minyak biji
pranajiwa kandungan senyawa terbesar adalah hidrokarbon alifatik sebesar 63.26%,
hidrokarbon aromatik 6,07% dan metil ester 30,67%. Biosolar komersial terdiri dari
hidrokarbon alifatik 56,2%, hidrokarbon aromatik 1,19% dan metil ester 42,61%.
Densitas daya optimum SOFC dengan biodiesel biji pranajiwa sebesar 1,672
mW.cm-2 pada suhu 500oC, sedangkan biosolar komersial sebesar 1,824 mW.cm-2
pada suhu dan hidrogen sebesar 0,246 mW.cm-2 pada suhu 500oC. Perbedaan suhu
optimum dan besarnya densitas daya dipengaruhi oleh perbedaan kandungan
senyawa bahan bakar dan juga laju alir pengoperasian. Berdasarkan hasil
SEM/EDX pada suhu 600oC elektrolit pada sel bahan bakar mengalami difusi ion
Cu dari material elektroda sebesar 00,41% pada material elektrolit yang diujikan
dengan menggunakan bahan bakar biodiesel dan 00,40% pada material elektrolit
yang diujikan pada bahan bakar biosolar komersial. Difusi ion dari elektroda ke
elektrolit dapat menyebabkan penurunan kinerja fuel cell.

Kata kunci: , Biodiesel, Solid Oxide Fuel Cell, Konversi Energi ,NSDC, Operasi
Suhu Rendah

iv


STUDY AND APPLICATION OF SDC- Na2CO3 AS ELECTROLYTE FOR
FUEL CELL WITH BIODIESEL FROM PRANAJIWA SEED (Sterculia
Foetida Linn), BIOSOLAR COMERSIAL AND HYDROGEN AS FUELS

RAHMAT JAYA EKA SYAHPUTRA
Department of Chemistry, Faculty of Mathematics and Natural Sciences, Sebelas
Maret University, Jl. Ir. Sutami No.36A Surakarta, 57126
Solid Oxide fuel Cell is an energy conversion system with the advantage of
various fuels type that can be applied the composite of SDC-sodium carbonate
(NSDC) has known to have good performance as an electrolyte material for SOFC.
This research aims to test the performance of NSDC in an SOFC single cell with
various fuels of biodiesel pranajiwa seeds oil, the commercial biodiesel and
hydrogen. This cell performance test has been conducted under 400-600oC. The
analysis result of biodiesel shows that pranajiwa seeds oil contains alifatic
hydrocarbon 63.26%, aromatic hydrocarbon 6,07% and methyl ester 30,67%.
Meanwhile, the commercial biosolar contain aliphatic hydrocarbon 56,2%,
aromatic hydrocarbon 1,19% and methyl ester 42,61%. The optimum density of
SOFC with pranajiwa seeds oil biodiesel as fuel is 1,672 mW.cm-2 at 500oC.
Meanwhile the optimum density of SOFC with biosolar as fuel is 1,824 mW.cm-2

at 400oC and the optimum power density with hydrogen as fuel is 0,246 mW.cm-2
at 500oC. The different contain of fuel that has been used in this research might be
the reason of different power density of each fuel cell. The SEM/EDX analysis on
the NSDC electrolyte after being used under biodiesel fuel shows that there were
00,41% Cu ions diffusion from electrode into electrolyte. Meanwhile, the
commercial biosolar was used as fuel there were 00.40% Cu Ions diffusion from
electrode into electrolyte. These ion diffusion from electrode into electrolyte might
cause the decreasing of fuel cell performance.

Key Words: Biodiesel, Energy Conversion, Low Temperatur Operation, NSDC,
Solid Oxide Fuel Cell,

v

MOTTO

“SESUNGGUHNYA SESUDAH KESULITAN ADA KEMUDAHAN. MAKA
APABILA TELAH SELESAI DARI SUATU URUSAN, KERJAKANLAH
URUSAN LAIN DENGAN SUNGGUH-SUNGGUH, DAN HANYA KEPADA
ALLAH LAH HENDAKNYA BERHARAP” (QS. Al-Insyirah : 6-8)

“BEFORE YOU ARE A LEADER SUCCESS IS ABOUT GROWING
YOURSELF. WHEN YOU BECOME A LEADER SUCCESS IS ABOUT
GROWING OTHERS” (Jack Welch)
“ LEARNING WITHOUT THINKING IS USELESS, BUT THINKING
WITHOUT LEARNING IS VERY DANGEROUS! ” (Soekarno)

vi

PERSEMBAHAN

Karya ini saya persembahkan untuk
Abuana, Bapak, dan Andhita Noor Jaya Oktaviana
Terselesainya karya ini saya persembahkan untuk supporter paling setia saya yang
selalu memberikan semangat, do’a

dan kebebasan kepada

saya

untuk


mengeksplore diri. Saya persembahkan karya dan keberhasilan ini kepada
Keluarga yang tak pernah berhenti untuk terus berusaha demi kesuksesan saya.
Terima kasih atas segala bentuk dukungan dan do’a dalam setiap sujud yang kalian
berikan, semoga hasil ini dapat membanggakan kalian semua dan yang kalian
harapkan menjadi kenyataan

Solid State and Catalysis Research Group
Rasa terima kasih saya ungkapkan kepada Dr. Fitria Rahmawati M.Si atas
bimbingan, motivasi, dukungannya serta berbagai saran membangun yang dapat
memberikan jalan keluar akan kesulitan yang saya hadapi hingga saya berhasil
menyelesaikan penelitian ini.Tak lupa juga kepada semua mahasiswa tim riset SSC
yang selalu memberikan semangat dan bantuan satu sama lain untuk bisa sukses
menyelesaikan tugas bersama-sama

Kimia UNS Angkatan 2012
Ungkapan syukur mempunyai teman-teman yang selalu solid untuk mencapai gelar
sarjana. Terima kasih kepada teman-teman kimia angkatan 2012 yang selalu ada
untuk memberi semangat, do’a, gurauan yang menjadikan saya merasa nyaman
berada di lingkungan persaudaraan ini. Kita telah menyelesaikan waktu singkat

ini, dan saatnya menanti kabar akan keberhasilan kalian masing-masing. Danke,
Beste Vriend Voor Altijd

vii

KATA PENGANTAR
Puji syukur atas kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang tak pernah berhenti
melimpahkan berkah, rahmat, karunia, dan ijin-Nya sehingga dapat menyelesaikan
penulisan skripsi ini untuk memenuhi persyaratan guna mencapai gelar Sarjana
Sains dari Jurusan Kimia Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam,
Universitas Sebelas Maret.
Dalam penyusunan laporan ini, penulis tidak lepas dari bimbingan, pengarahan
dan bantuan dari berbagai pihak, maka pada kesempatan ini penulis menyampaikan
ucapan terima kasih kepada :
1. Dr. Fitria Rahmawati, M.Si selaku Pembimbing 1, yang memberikan

dukungan penuh atas keberhasilan penulisan skripsi ini
2. Dr. Triana Kusumaningsih, M.Si selaku Kepala Prodi Kimia FMIPA UNS.
3. Dr. Khoirina Dwi Nugrahaningtyas, M.Si selaku Pembimbing Akademis


dan juga ketua Laboratorium Kimia FMIPA UNS
4. Bapak dan Ibu dosen Jurusan Kimia FMIPA UNS
5. Orang tua saya dan keluarga saya yang telah memberikan dukungan baik

material maupun non-material serta doa yang selalu dipanjatkan
6. Teman- teman seperjuangan grup riset SSC yang selalu bersedia

memberikan bantuan dalam penyelesaian penelitian ini (Arum Putri
Prameswari selaku partner riset, Fatmawati Resiana Putri, Karima Apriany,
Viona Natalia, Ita Permadani, Anggia Putri Gustami, Arianta Wulandari
Ana Ulfa Istiqomah, dan Imam Shofid)
7. Kepada “Genk Jamaah menuju Jannah” yang selalu mengingatkan dalam

kebaikan dengan caranya masing-masing (Joni Hartono, Syaiful Ahmad
Nur Cahyo, Rizky Mahdia Ista Munifa, Karina Tegarwati Juliani, dan Maria
Arvinawati)
8. Teman yang selalu bertahan untuk berdebat dan yang memberikan inspirasi

(Ilma Dwi Winarni).
9. Teman- teman laboratorium riset (Listyaningrum, Nurul Apri Indri, Siti

Khotijah, Ida Dahlia, Frilia Elfani Putri dan Mas Ryandi Putra).

viii

10. Teman-teman Eks PHT Himamia yang telah melatih ketegaran diri saya

(Oktaviana Dewi, Susi Damayanti, Tri Utami, Ani, Reno Saktian, Lovita
Phrigiany, Hamdana Putra Pranata, Syaiful Ahmad, Kartiko Nugroho,
Wulan Cahya Inayah, Prapti Rahayu, Arum Putri, Dyah Choiryah, Dheo
Adha Saputra)
11. Rekan-rekan Eks Pengurus Himamia Periode 2013, Himamia Periode 2014

dan BEM FMIPA UNS Kabinet Optimis yang memberikan kesempatan
kepada saya untuk berlatih manajemen diri.
12. Semua pihak yang telah membantu.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan. Untuk itu
penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun demi hasil yang
lebih baik lagi. Penulis juga berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat dan
memberi tambahan ilmu bagi pembaca. Aamiin

Surakarta, Desember 2016
Rahmat Jaya Eka Syahputra

ix

DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN JUDUL...................................................................................

i

HALAMAN PENGESAHAN .....................................................................

ii

HALAMAN PERNYATAAN ....................................................................

iii

HALAMAN ABSTRAK .............................................................................

iv

HALAMAN ABSTRACT ............................................................................

v

HALAMAN MOTTO .................................................................................

vi

HALAMAN PERSEMBAHAN .................................................................

vii

KATA PENGANTAR ................................................................................

viii

DAFTAR ISI ...............................................................................................

x

DAFTAR GAMBAR ..................................................................................

xii

DAFTAR TABEL .......................................................................................

xv

DAFTAR LAMPIRAN ...............................................................................

xvi

DAFTAR ISTILAH………………………………….. ..............................

xvii

BAB I PENDAHULUAN ...........................................................................

1

A. Latar Belakang Masalah ..............................................................

1

B. Perumusan Masalah .....................................................................

4

1. Identifikasi Masalah ...............................................................

4

2. Batasan Masalah .....................................................................

5

3. Rumusan Masalah ..................................................................

6

C. Tujuan Penelitian .........................................................................

6

D. Manfaat Penelitian.......................................................................

6

BAB II LANDASAN TEORI .....................................................................

7

A. Tinjauan Pustaka .........................................................................

7

1. Sel Bahan Bakar .....................................................................

7

2. Solid Oxide Fuel Cell ............................................................

11

3. Elektrolit ................................................................................

12

4. Anoda .....................................................................................

14

5. Katoda .....................................................................................

14

6. Metode Sol Gel Sintesis Samarium-Doped Ceria ..................

15

x

7. Metode Kopresipitasi material SDC-Natrium Karbonat ........

16

7. Biodiesel sebagai Bahan Bakar ..............................................

17

8. Konduktivitas ion ...................................................................

20

9. Analisa ....................................................................................

21

a) Difraksi Sinar X ..............................................................

21

b) Metode Le Bail pada program Reitica ............................

23

c) Pengukuran Konduktivitas .............................................

23

d) Densitas Daya Bahan Bakar ...........................................

24

B. Kerangka Pemikiran ....................................................................

25

C. Hipotesis ......................................................................................

27

BAB III METODOLOGI PENELITIAN....................................................

28

A. Metode Penelitian .......................................................................

28

B. Tempat dan Waktu Penelitian ....................................................

28

C. Alat dan Bahan ...........................................................................

28

D. Prosedur Penelitian .....................................................................

30

E. Teknik Pengumpulan dan Analisis Data.....................................

32

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ............................

35

A. Hasil Karakterisasi Komposit dengan XRD ..............................

34

B. Uji Konduktivitas Material NSDC .............................................

39

C. Analisis Molekular Bahan Bakar................................................

43

D. Uji Performa Sel (Open Circuit Voltage dan Power Density) ...

47

E. Hasil Uji Stabilitas pada Material Sel Tunggal Bahan Bakar.....

56

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ......................................................

62

A. Kesimpulan ................................................................................

62

B. Saran ...........................................................................................

62

DAFTAR PUSTAKA .................................................................................

63

LAMPIRAN ................................................................................................

69

xi

DAFTAR GAMBAR
Halaman
Gambar 1.

Skema Sel Bahan Bakar (Outerio dan Adriano,
2013)...............................................................................

Gambar 2.

Skema dari prinsip operasi sel bahan bakar oksida padat
(Rahmawati, 2012)..........................................................

Gambar 3.

11

Ilustrasi Interstitial defect atau Frenkel defect dan
Vacancy

defect

atau

Schottky

defect

(Singhal,

2013)…………..…………
Gambar 4.

8

20

Mekanisme konduksi ion dalam kristal (a) mekanisme
kekosongan, (b) mekanisme Interstisial dan (c)
mekanisme

kekosongan-interstisial

(effendi,

2008)………………………………................................

21

Gambar 5.

Difraksi sinar-X oleh kisi kristal (Steuwer et al., 2005)..

22

Gambar 6.

Impedansi khas plot untuk sampel polokristalin untuk
sirkuit setara (Hui et al, 2007)........................................

Gambar 7.

Kurva densitas daya (mW.cm-2) dan open circuit
voltage (volt) (Rahmawati, 2013)…...........................

Gambar 8.

satu

sel

tunggal

bahan

bakar

(b)..........................................................................

32

Perbandingan Spektra SDC dan Standar SDC ICSD
#28791.......................................................................

Gambar 11.

31

Skema uji sel tunggal bahan bakar (a) dan rangkaian
beban, ampere meter disertai volt meter (b)…………

Gambar 10.

25

Susunan lapisan anoda|elektrolit|lapisan katoda (a) dan
susunan

Gambar 9.

24

35

Plot refinement sampel SDC hasil sintesis dengan ICSD
#287λ1.

+μdata

eksperimen,

−μ

hasil

kalkulasi,

−:perbedaan data eksperimen dan hasil kalkulasi……

xii

36

Gambar 12.

Hasil perbandingan difraktogram NDSC hasil sintesis

37

dengan standar SDC ICSD #28791 dan Na2O
#60435.............................................................................
Plot refinement sampel NSDC hasil sintesis dengan
Gambar 13.

ICSD #287λ1 dan ICSD #60435 +μdata eksperimen, −μ
hasil kalkulasi, −μperbedaan data eksperimen dan hasil
kalkulasi..........................................................................

Gambar 14.

Ploting data impedansi Z real dan Z’’ pada suhu
300oC …………………………………………………

Gambar 15

38

41

Ploting data impedansi Z real dan Z’’ pada suhu
400oC………………………………………………….

41

Gambar 16.

Ploting data impedansi Z real dan Z’’ suhu 500oC …...

42

Gambar 17.

Ploting data impedansi Z real dan Z’’ suhu 600oC …...

42

Gambar 18.

Perbandingan spektra FTIR (a) Biosolar Komersial (b)
Biodiesel minyak biji pranajiwa …………..………….

Gambar 19.

Kromatogram hasil analisis gas kromatografi biodiesel
minyak biji pranajiwa ……...………………

Gambar 20.

45

Kromatogram hasil analisis gas kromatografi biosolar
komersial……………………………………………...

Gambar 21.

(volt)

dengan

pengujian

bahan

bakar

biodiesel……………………………………………….

Grafik

perbandingan

OCV

teori

dengan

Grafik

perbandingan

OCV

teori

dengan

53

OCV

eksperimen bahan bakar biosolar………………………

xiii

50

OCV

eksperimen bahan bakar biodisel biji pranajiwa……….
Gambar 25.

49

Kurva densitas daya (mW.cm-2) dan open circuit
voltage (volt) dengan pengujian bahan bakar hidrogen .

Gambar 24.

48

Kurva densitas daya (mW.cm-2) dan open circuit
voltage (volt) dengan pengujian bahan bakar biosolar ...

Gambar 23.

47

Kurva densitas daya (mW.cm-2) dan open circuit
voltage

Gambar 22.

43

53

Gambar 26.

Grafik

perbandingan

OCV

teori

dengan

OCV

eksperimen bahan bakar hidrogen……………………...
Gambar 27.

54

Hasil SEM Morfologi permukaan elektrolit dari (a)
NSDC sebelum dipapar (b) NSDC setelah dipapar
biodiesel

(c)

NSDC

setelah

dipapar

biosolar ...……………………………………………..
Gambar 28.

57

Hasil EDX setelah dipapar uap biodiesel minyak biji
pranajiwa (a) NSDC-L │NSDC, (b) NSDC, (c)
NSDC│NSDC-L ……...……………………………….

Gambar 29.

59

Hasil EDX setelah dipapar uap biosolar komersial (a)
NSDC-L │NSDC, (b) NSDC, (c) NSDC│NSDC-L......

xiv

60

DAFTAR TABEL

Halaman
Tabel 1.

Analisis sifat fisika minyak biodiesel minyak biji
pranajiwa ………………………………......................

18

Tabel 2.

Parameter sel dari SDC dan NSDC hasil refinement ….

39

Tabel 3.

Hasil perhitungan nilai konduktivitas material NSDC
pada variasi suhu…………………………………….....

Tabel 4.

39

Daftar puncak-puncak yang muncul pada FTIR pada
biodisel dan biosolar. Analisis puncak-puncak spesifik
dilakukan berdasarkan Ndana et al (2013)…………….

Tabel 5.

44

Komponen senyawa yang terkandung dalam biodiesel
minyak biji pranajiwa berdasarkan Spektroskopi
massa…………………………………………………...

Tabel 6.

46

Komponen senyawa yang terkandung dalam biosolar
komersial berdasarkan Spektroskopi massa ............

46

Tabel 7.

Hasil nilai OCV dan P pada berbagai variasi suhu…….

50

Tabel 8.

Parameter termodinamika untuk pengukuran OCV teori

52

Tabel 9.

Perbandingan OCV teori dengan OCV eksperimen……

53

Tabel 10.

Daftar komponen material sel bahan bakar setelah
pemaparan bahan bakar biodiesel minyak biji pranajiwa
dengan menggunakan analisis EDX ……………………

Tabel 11.

59

Daftar komponen material sel bahan bakar setelah
pemaparan bahan bakar biosolar komersial dengan
menggunakan analisis EDX…………………………….

xv

61

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman
Lampiran 1.

Perhitungan Jumlah Bahan Pembuatan Material……….

69

Lampiran 2.

Pola Difraksi SDC dan NSDC…………………………

72

Lampiran 3.

Refinement Difraktogram SDC dan NSDC……………

74

Lampiran 4.

Data Impedansi pada Variasi Suhu Operasional……….

75

Lampiran 5.

Spektra FTIR Bahan Bakar Biodiesel dan Biosolar……

77

Lampiran 6.

Kromatogram

78

Bahan

Bakar

Biodiesel

dan

Biosolar………………………………………..……….
Lampiran 7.

Data Kinerja Sel OCV dan Densitas Daya……………..

94

Lampiran 8.

Perkiraan Perhitungan Nilai OCV Teori berdasarkan

97

Data Termodinamika ………………………………...
Lampiran 9.

Perkiraan Mekanisme Reaksi Pelepasan Elektron Pada
Metil Ester……………………………………………

99

Lampiran 10.

Data Analisis SEM morfologi elektrolit………………..

102

Lampiran 11.

Data Analisis EDX sel bahan bakar……………………

104

xvi

DAFTAR ISTILAH
SOFC

: Solid Oxide Fuel Cell

LT-SOFC

: Low Temperature-Solid Oxide Fuel Cell

SDC

: Samarium Doped Ceria

NSDC

: Komposit SDC-Na2CO3

LNC

: Li0,2Ni0,7Cu0,1O

NSDC-L

: Komposit NNSDC-LNC

OCV

: Open Circuit Voltage (Potensial reversible sebelum sirkuit
dihubungkan)

Densitas Arus : Arus terukur per satuan luas
Densitas Daya : Perkalian voltase dan arus dibagi satuan luas
Over Voltage : Penyimpangan OCV teori dengan OCV eksperimen
ICSD

: Inorganics Crysta structure Database

xvii