Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan PS

Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) No. 18
AKUNTANSI DANA PENSIUN

DI REKTUR JENDERAL LEMBAGA KEUANGAN
DEPARTEMEN KEUANGAN REPUBLI K I NDONESI A
SAMBUTAN
Dana Pensiun berperan sangat pent ing dalam pem bangunan baik dari segi ekonom i
m aupun kesej aht eraan sosial. Dalam periode Pem bangunan Jangka Panj ang Tahap I I
peran swast a dan dana non APBN diharapkan sem akin m eningkat dan sem akin
pent ing. Melalui program pensiun diharapkan t abungan m asyarakat dapat
t erakum ulasi dan dikelola secara bij ak dan am an agar kesej aht eraan pensiunan
t erj am in dan kebut uhan pem biayaan pem bangunan dapat t erpenuhi secara
berkesinam bungan. Sehubungan dengan it u m aka t elah diberlakukan UndangUndang Nom or: 11 t ahun 1992 t ent ang Dana Pensiun.
Dana Pensiun sebagai suat u lem baga yang m andiri dan m endapat kan kepercayaan
unt uk m engelola dana m ilik pesert a program pensiun haruslah dikelola secara
profesional. Sesuai dengan perat uran perundangan yang berlaku, pengurus Dana
Pensiun secara berkala berkewaj iban unt uk m em buat laporan t ert ent u sehubungan
dengan pert anggung- j awabannya. Salah sat u laporan pent ing adalah laporan
keuangan. Mengingat bahwa m isi dan kegiat an Dana Pensiun adalah berlainan
dengan perusahaan, m aka sudah j elas perlu disusun st andar akunt ansi secara
khusus sebagai pedom an bagi Dana Pensiun dalam penyusunan laporan keuangan.

Kam i sangat gem bira bahwa ikat an Akunt an I ndonesia dengan t anggap t elah m engisi
kebut uhan t ersebut dengan berhasil m enyusun St andar Akunt ansi Keuangan unt uk
Dana Pensiun. Dengan berlakunya St andar Akunt ansi Keuangan t ersebut diharapkan
agar laporan keuangan Dana Pensiun dapat m enyaj ikan inform asi keuangan yang
signifikan secara lebih andal dan dapat diperbandingkan sehingga dapat
m eningkat kan keam anan dan kredibilit as Dana Pensiun. Sehubungan dengan it u
kam i m em berikan penghargaan dan bert erim a kasih kepada Kom it e Prinsip
Akunt ansi I ndonesia - I kat an Akunt an I ndonesia yang t elah berhasil m enyusun
St andar Akunt ansi Keuangan Dana Pensiun t epat pada wakt unya.
Jakart a, 9 Sept em ber 1994
Direkt ur Jenderal Lem baga Keuangan

DR. I r. Bam bang Subiant o, MBA

KATA PENGANTAR
Dana Pensiun sebagai lem baga yang m endapat kan kepercayaan unt uk m engelola
dana pesert a program pensiun adalah sangat pent ing dipandang dari sudut ekonom i
dan sosial. Kebij akan m anaj em en dana pensiun sangat m enent ukan port ofolio
invest asi dana pesert a. Arah invest asi Dana Pensiun yang j um lahnya diant isipasikan
sem akin lam a sem akin signifikan akan sangat m enent ukan pilihan priorit as

pendanaan sekt or indust ri dalam pem bangunan. Nasib para pensiunan j uga
t ergant ung pada keberhasilan Dana Pensiun. Sehubungan dengan it u m aka
sebagaim ana layaknya suat u lem baga yang didalam nya t ersangkut kepent ingan
publik m anaj em en Dana Pensiun haruslah t ransparan. Laporan keuangan adalah
cerm in m anaj em en, dan oleh karena it u Dana Pensiun harus m enyusun laporan
keuangan sedem ikian rupa agar para pem baca yang berkepent ingan t idak t ersesat .
Di t inj au dari m isi dan kegiat an usahanya, Dana Pensiun m em punyai kekhususan
yang berlainan dengan suat u perusahaan. Maka inform asi keuangan pokok yang
perlu disaj ikan dalam laporan keuangan j uga m em punyai kekhususan. Pihak yang
paling ut am a harus dilindungi kepent ingannya adalah para pesert a program pensiun
yang t elah m em percayakan hari t uanya kepada Dana Pensiun, dan m ereka sangat
berkepent ingan unt uk m enget ahui set iap saat apakah j um lah akt iva bersih cukup
t ersedia unt uk m em bayar m anfaat pensiun pada saat nya, di sam ping it u j uga
diperlukan inform asi t ent ang perubahan yang t erj adi at as akt iva bersih t ersebut
sert a penyebab perubahan. Oleh karena it u Laporan Akt iva Bersih dan Laporan
Perubahan Akt iva Bersih m enj adi sangat pent ing bagi Dana Pensiun. Unt uk t uj uan
perpaj akan dan sesuai dengan perat uran perundangan yang berlaku sert a m asukan
yang dit erim a baik dari akadem isi m aupun prakt isi selam a public hearing; di
sam ping kedua laporan t ersebut di at as, unt uk Dana Pensiun j uga perlu disusun
neraca, laporan hasil usaha, dan laporan arus kas.

Sehubungan dengan kekhususan j enis inform asi yang diperlukan, m aka m enyim pang
dari kelazim an, di sam ping harga perolehan digunakan j uga nilai waj ar dalam
penilaian akt iva t ert ent u.
Pernyat aan St andar Akunt ansi Keuangan No. 18 t ent ang Akunt ansi Dana Pensiun ini
disusun dengan m engadapt asi I AS 26 Account ing and Report ing by Ret irem ent
Benefit Plans dengan m em perhat ikan perat uran perundangan t ent ang Dana Pensiun
yang berlaku di I ndonesia, khususnya Undang Undang No. 11 t ahun 1992 t ent ang
Dana Pensiun sert a perat uran pelaksanaannya.
Akunt ansi Dana Pensiun m erupakan sesuat u yang baru, yang m em erlukan
ket ekunan sem ua pihak t erkait unt uk selalu m enyem purnakan. Pada kesem pat an ini
Kom it e PAI ingin m enyam paikan t erim a kasih kepada Bapak Direkt ur Jenderal
Lem baga Keuangan, DR. Bam bang Soebiant o yang t elah m enaruh perhat ian khusus
at as Dana Pensiun t erm asuk m asalah akuntansinya, Direkt ur Dana Pensiun, Drs.
I ndom en Saragih, Direkt ur Pem binaan Jasa Akunt an dan Penilai, Drs. Kart om o
Wiryobrot o, besert a st af Depart em en Keuangan lainnya, Asosiasi Dana Pensiun
I ndonesia, Persat uan Akt uaris I ndonesia yang t elah banyak m em berikan m asukan
yang berharga. Kepada Dra. Yosepha Sayekt i M.Com , Dra. Merliyana Syam sul dan
Dra. Rosit a Sinaga yang t elah bersedia m elakukan penelit ian t ent ang Akunt ansi
Dana Pensiun, Kom it e PAI ingin m engucapkan t erim a kasih dan penghargaan; t anpa
bant uan m ereka m ungkin Pernyat aan ini belum dapat dit erbit kan.


Pengurus Pusat
I kat an Akunt an I ndonesia
Kom it e Prinsip Akunt ansi I ndonesia
Hans Kart ikahadi Ket ua
Jusuf Halim Sekret aris
Hein G. Surj aat m adj a Anggot a
Kat j ep K. Abdoelkadir Anggot a
Wahj udi Prakarsa Anggot a
Jan Hoesada Anggot a
M. Ashadi Anggot a
Mirza Mocht ar Anggot a
I PG. Ary Sut a Anggot a
Sobo Sit orus Anggot a
Tim ot y Marnandus Anggot a
Mirawat i Soedj ono Anggot a

D AFTAR I SI
paragraf
SAMBUTAN DI REKTUR JENDERAL LEMBAGA KEUANGAN

DEPARTEMEN KEUANGAN REPUBLI K I NDONESI A
KATA PENGANTAR
PENDAHULUAN
Tuj uan
Ruang Lingkup
Definisi

PENJELASAN
Akunt ansi dan Pelaporan Dana Pensiun
Program Pensiun luran Past i
Program Pensiun Manfaat Past i
Kewaj iban Akt uaria
Frekuensi Penilaian Akt uarial
Laporan Keuangan Dana Pensiun
Penilaian Akt iva Dana Pensiun
Penyaj ian I nform asi dalam Laporan Keuangan
PERNYATAAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN NO.18
AKUNTANSI DANA PENSI UN
Laporan Keuangan Dana Pensiun
Laporan Akt iva Bersih

Laporan Perubahan Akt iva Bersih
Neraca, Perhit ungan Hasil Usaha dan Laporan Arus Kas
Penilaian Akt iva Dana Pensiun
Pengungkapan
Masa Transisi
Tanggal Efekt if

PEN D AH ULUAN
Tu j u a n
Dana Pensiun m erupakan suat u badan hukum yang berdiri sendiri dan t erpisah dari
Pem beri Kerj a, yang berfungsi unt uk m engelola dan m enj alankan program pensiun
sesuai dengan perat uran perundangan yang berlaku.

Mengingat bahwa Dana Pensiun m em punyai t uj uan dan kegiat an usaha yang
berlainan dengan perusahaan pada um um nya, m aka perlu disusun St andar
Akunt ansi Keuangan yang berlaku khusus unt uk Dana Pensiun sebagai pedom an
proses akunt ansi sert a proses penyusunan laporan keuangan. Kekhususan St andar
Akunt ansi Keuangan Dana Pensiun t erut am a m engenai isi laporan keuangan,
penilaian akt iva dan penent uan kewaj iban m anfaat pensiun.
Rua n g Lingk u p

01 Pernyat aan ini harus dit erapkan dalam akunt ansi dan pelaporan Dana Pensiun.
02 Pernyat aan ini m engat ur t ent ang akunt ansi dan pelaporan oleh Dana Pensiun
kepada pihak yang berkepent ingan. Pernyat aan ini t idak m engat ur pelaporan kepada
m asing- m asing pesert a program pensiun t ent ang hak m anfaat pensiun m ereka
m asing- m asing.
03 Pernyat aan St andar Akunt ansi Keuangan No. 24 t ent ang Akunt ansi Biaya Manfaat
Pensiun, m engat ur t ent ang penent uan biaya pensiun dan akt iva/ kewaj iban
sehubungan program pensiun yang harus dilaporkan dalam laporan keuangan
Pem beri Kerj a. Dengan dem ikian pernyat aan ini perlu dikaj i dalam kait annya dengan
St andar Akunt ansi Keuangan t ersebut .
04 St andar Akunt ansi Keuangan lainnya j uga berlaku dalam penyusunan laporan
keuangan Dana Pensiun sepanj ang t idak diat ur dalam Pernyat aan ini.
05 Pernyat aan ini berlaku unt uk Program Pensiun luran Past i ( PPI P) dan Program
Pensiun Manfaat Past i ( PPMP) , sebagaim ana dim aksud di dalam perat uran
perundangan yang berlaku di bidang Dana Pensiun.
06 Pernyat aan ini t idak m engat ur t ent ang kesej aht eraan karyawan dalam bent uk
lainnya, m isalnya kewaj iban pem berian pesangon, pengat uran kom pensasi yang
dit angguhkan ( deferred com pensat ion m anagem ent ) , t unj angan kesehat an dan
kesej aht eraan program bonus dan lain- lain. Program j am inan kesej aht eraan sosial
yang diwaj ibkan pem erint ah ( j am sost ek) j uga di luar lingkup Pernyat aan ini.

D e fin isi
07 Berikut adalah pengert ian ist ilah yang digunakan dalam Pernyat aan ini:
Dana Pensiun adalah badan hukum yang m engelola dan m enj alankan program yang
m enj anj ikan m anfaat pensiun.
Dana Pensiun Pem beri Kerj a ( DPPK) adalah Dana Pensiun yang dibent uk oleh orang
at au
badan
yang
m em perkerj akan
karyawan,
selaku
pendiri,
unt uk
m enyelenggarakan Program Pensiun Manfaat Past i at au Program Pensiun luran Past i,
bagi kepent ingan sebagian at au seluruh karyawannya, sebagai pesert a, dan yang
m enim bulkan kewaj iban bagi pem beri kerj a.
Dana Pensiun Lem baga Keuangan { DPLK) adalah Dana Pensiun yang dibent uk oleh
bank at au perusahaan asuransi j iwa unt uk m enyelenggarakan Program Pensiun luran
Past i bagi perorangan, baik karyawan m aupun Pekerj a Mandiri yang t erpisah dari


Dana Pensiun Pem beri Kerj a bagi karyawan bank at au perusahaan asuransi j iwa
yang bersangkut an.
Perat uran Dana Pensiun adalah perat uran yang berisi ket ent uan yang m enj adi dasar
penyelenggaraan program pensiun.
Program Pensiun adalah set iap program yang m engupayakan m anfaat pensiun bagi
Pesert a.
Program Pensiun luran Past i ( PPI P) adalah Program Pensiun yang iurannya
dit et apkan dalam Perat uran Dana Pensiun dan seluruh iuran sert a hasil
pengem bangannya dibukukan pada rekening m asing- m asing pesert a sebagai
m anfaat pensiun.
Program Pensiun Manfaat Past i ( PPMP) adalah Program Pensiun yang m anfaat nya
dit et apkan dalam Perat uran Dana Pensiun at au Program Pensiun lain yang bukan
m erupakan Program Pensiun luran Past i.
Manfaat Pensiun adalah pem bayaran berkala yang dibayarkan kepada pesert a pada
saat dan dengan cara yang dit et apkan dalam Perat uran Dana Pensiun.
Pesert a adalah set iap orang yang m em enuhi persyarat an Perat uran Dana Pensiun
unt uk m enj adi penerim a m anfaat pensiun.
Pem beri Kerj a adalah badan usaha yang m em iliki program pensiun
karyawannya. Pem beri Kerj a dapat m erupakan pendiri at au m it ra pendiri.


bagi

Pendiri adalah:
( a) orang at au badan yang m em bent uk Dana Pensiun Pem beri Kerj a;
( b) bank/ perusahaan asuransi j iwa yang m em bent uk Dana Pensiun Lem baga
Keuangan
Mit ra Pendiri adalah pem beri kerj a yang ikut sert a dalam suat u Dana Pensiun
Pem beri Kerj a Pendiri unt uk kepent ingan sebagian at au seluruh karyawannya.
Kewaj iban Akt uaria ( Present Value of Accum ulat ed Pension Benefit / Act uarial Present
Value of Prom ised Ret irem ent Benefit ) adalah nilai sekarang pem bayaran m anfaat
pensiun yang akan dilakukan Dana Pensiun kepada karyawan yang m asih bekerj a
dan yang sudah pensiun, yang dihit ung berdasarkan j asa yang t elah diberikan.
Pendanaan adalah pem bayaran iuran oleh pem beri kerj a at au pem beri kerj a dan
pesert a at au pesert a yang sifat nya t idak dapat dit arik kem bali, dalam rangka
m enyiapkan dana unt uk m em enuhi kewaj iban m em bayar m anfaat pensiun.
Akt iva Bersih adalah t ot al seluruh akt iva Dana Pensiun t idak t erm asuk piut ang j asa
lalu ( past service) yang belum j at uh t em po, dikurangi dengan seluruh kewaj iban
kecuali kewaj iban akt uaria yang dihit ung oleh akt uaris.
Selisih Kewaj iban Akt uaria adalah selisih Kewaj iban Akt uaria dan Akt iva Bersih.


Nilai Waj ar adalah suat u j um lah, unt uk it u suat u akt iva m ungkin dit ukar at au suat u
kewaj iban diselesaikan ant ara pihak yang m em aham i dan berkeinginan unt uk
m elakukan t ransaksi waj ar { arm 's lengt h t ransact ion) .
Pihak adalah perorangan, perusahaan, usaha bersam a at au set iap kelom pok yang
t erorganisasi.
PENJELASAN
Akunt ansi dan Pelaporan Dana Pensiun
08 Program Pensiun dapat dibedakan m enj adi dua yait u Program Pensiun luran Past i
( PPI P) dan Program Pensiun Manfaat Past i ( PPM P) .
09 Dana Pensiun dapat berupa Dana Pensiun Pem beri Kerj a at au Dana Pensiun
Lem baga Keuangan. Dana Pensiun Pem beri Kerj a dapat m enyelenggarakan PPI P
at au PPMP, sedangkan Dana Pensiun Lem baga Keuangan hanya dapat
m enyelenggarakan PPI P.
10 Pem bent ukan dan pengelolaan Dana Pensiun harus didasarkan pada perat uran
perundangan yang berlaku.
Program Pensiun I uran Past i
11 Dalam PPI P, j um lah yang dit erim a oleh pesert a pada saat pensiun t ergant ung
pada j um lah iuran dari pem beri kerj a, at au iuran pesert a dan pem beri kerj a at au
iuran pesert a, dan hasil usaha. Kewaj iban dari pem beri kerj a adalah m em bayar iuran
sesuai dengan yang dit et apkan dalam Perat uran Dana Pensiun. Bant uan akt uaris
biasanya t idak diperlukan, m eskipun nasehat akt uaris kadang- kadang digunakan
unt uk m em perkirakan m anfaat pensiun yang akan dit erim a pesert a pada saat
pensiun, berdasarkan j um lah iuran saat ini dan dim asa dat ang sert a est im asi hasil
invest asi Dana Pensiun.
12 Pesert a berkepent ingan unt uk m enget ahui kegiat an invest asi Dana Pensiun
karena sangat m enent ukan m anfaat pensiun yang dit erim a. Baik pesert a m aupun
pem beri kerj a berkepent ingan unt uk m enget ahui apakah iuran t elah dilakukan sesuai
dengan Perat uran Dana Pensiun, pengawasan at as kekayaan Dana Pensiun t elah
dilakukan secara t epat kegiat an operasional Dana Pensiun t elah dilaksanakan secara
efisien dan waj ar. Sedangkan Pem erint ah berkepent ingan unt uk m enget ahui apakah
Dana Pensiun t elah dikelola sesuai dengan perat uran perundangan yang berlaku.
13 Tuj uan dari pelaporan Dana Pensiun yang m enyelenggarakan PPI P adalah unt uk
m enyediakan inform asi secara periodik m engenai penyelenggaraan program
pensiun, posisi keuangan sert a kinerj a invest asinya. Tuj uan t ersebut lazim nya dapat
dipenuhi dengan m enyusun laporan yang ant ara lain t erdiri dari:
a. penj elasan at as kegiat an pent ing Dana Pensiun selam a suat u periode pelaporan
dan dam pak set iap perubahan Perat uran Dana Pensiun;
b. I aporan t ent ang t ransaksi dan kinerj a invest asi selam a periode pelaporan dan
posisi keuangan Dana Pensiun pada akhir periode pelaporan; dan

c. penj elasan m engenai kebij akan/ arahan invest asi.
Program Pensiun Manfaat Past i
14 Dalam PPMP, besarnya pem bayaran m anfaat pensiun yang diJanJikan kepada
pesert a dit ent ukan dengan rum us m anfaat pensiun yang t elah dit et apkan dalam
Perat uran Dana Pensiun. Rum us t ersebut dipengaruhi oleh m asa kerj a, fakt or
penghargaan per t ahun m asa kerj a dan penghasilan dasar pensiun.
15 PPMP m em but uhkan bant uan akt uaris secara periodik unt uk m enent ukan
besarnya nilai kewaj iban akt uaria, m engkaj i kem bali asum si akt uarial yang
digunakan dan m erekom endasikan t ingkat iuran yang seharusnya.
16 Tuj uan pelaporan Dana Pensiun yang m enyelenggarakan PPMP adalah
m enyediakan inform asi secara periodik m engenai penyelenggaraan program
pensiun, posisi keuangan sert a kinerj a invest asinya yang berguna unt uk m enent ukan
besarnya kekayaan Dana Pensiun dihubungkan dengan besarnya kewaj ibannya
m em bayar m anfaat pensiun kepada pesert a pada saat t ert ent u. Tuj uan ini lazim nya
dapat dipenuhi dengan m enyusun laporan yang ant ara lain t erdiri dari:
a. penj elasan m engenai kegiat an pent ing selam a suat u periode pelaporan dan
dam pak dari set iap perubahan perat uran Dana Pensiun;
b. I aporan t ent ang t ransaksi dan kinerj a invest asi selam a periode pelaporan dan
posisi keuangan Dana Pensiun pada akhir periode pelaporan;
c. penj elasan m engenai kebij akan/ arahan invest asi; dan
d. perhit ungan kewaj iban akt uaria berdasarkan laporan akt uaris yang t erakhir.
Kewaj iban Akt uaria
17 Dalam laporan keuangan Dana Pensiun yang m enyelenggarakan PPMP, perlu
diungkapkan penj elasan yang m em adai m engenai sum ber perhit ungan kewaj iban
akt uaria sepert i m et ode penilaian dan asum si akt uarial yang digunakan akt uaris,
nam a akt uaris dan t anggal laporan akt uaris yang t erakhir.
Frekuensi Penilaian Akt uarial
18 Dana Pensiun yang m enyelenggarakan PPMP waj ib m em iliki laporan akt uaris
sesuai dengan perat uran perundangan yang berlaku. Dalam laporan keuangan Dana
Pensiun harus disebut kan t anggal laporan akt uaris t erakhir yang digunakan sebagai
dasar penyusunan laporan keuangan yang bersangkut an.
Laporan Keuangan Dana Pensiun
19 Laporan keuangan Dana Pensiun t erdiri dari laporan akt iva bersih, laporan
perubahan akt iva bersih, neraca, perhit ungan hasil usaha, laporan arus kas, dan
cat at an at as laporan keuangan .

20 Khusus unt uk Dana Pensiun yang m enyelenggarakan PPMP, laporan m engenai
kewaj iban akt uaria dan perubahannya perlu disusun sebagai lam piran laporan
keuangan.
21 Sebagai inform asi t am bahan at as laporan keuangan perlu disaj ikan ant ara lain
port ofolio invest asi, rincian biaya yang m erupakan beban Dana Pensiun selam a sat u
periode sesuai dengan Perat uran Dana Pensiun ( unt uk Dana Pensiun Pem beri Kerj a)
at au rincian biaya yang dapat dipungut dari Pesert a at au dibebankan pada rekening
Pesert a selam a sat u periode sesuai dengan Perat uran Dana Pensiun ( unt uk Dana
Pensiun Lem baga Keuangan) .
Penilaian Akt iva Dana Pensiun
22 Akt iva Dana Pensiun dinilai sesuai dengan SAK yang berlaku, nam un m engingat
t uj uan Dana Pensiun dan kekhususan inform asi yang diperlukan m aka dalam neraca,
unt uk akt iva t ert ent u disam ping nilai hist oris perlu dit ent ukan pula nilai waj arnya.
Selisih ant ara nilai hist oris dan nilai waj ar disaj ikan sebagai Selisih Penilaian
I nvest asi.
Unt uk t uj uan penyusunan laporan akt iva bersih dan laporan perubahan akt iva
bersih, invest asi Dana Pensiun dinilai berdasarkan nilai waj ar ( fair value) . Surat surat berharga dinilai berdasarkan harga pasar karena dianggap sebagai nilai yang
paling t epat unt uk m engukur nilai surat berharga pada t anggal laporan dan hasil
invest asi selam a periode t ersebut . Surat - surat berharga yang nilai j at uh t em ponya
sudah dit et apkan dan m em ang dim aksudkan unt uk m em bayar m anfaat pensiun
dinilai berdasarkan nilai j at uh t em ponya dengan asum si t ingkat pengem balian yang
t et ap. Jika suat u invest asi t idak m em punyai nilai waj ar m aka perlu diungkapkan
alasan m engapa nilai waj ar t idak dapat dit ent ukan. Akt iva operasional dinilai
berdasarkan nilai buku.
Penyaj ian I nform asi dalam Laporan Keuangan
23 Laporan keuangan Dana Pensiun perlu m engungkapkan inform asi relevan ant ara
lain sebagai berikut :
( a) laporan akt iva bersih:
( i) nilai akt iva pada akhir periode dengan klasifikasi yang t epat ,
( ii) dasar penilaian akt iva,
( iii) invest asi sesuai dengan rincian j um lah invest asi m enurut j enis,
( iv) kewaj iban selain daripada kewaj iban akt uaria;
( b) laporan perubahan akt iva bersih:
( i) biaya j asa kini ( iuran norm al) yang j at uh t em po baik yang berasal dari pem beri
kerj a at au pem beri kerj a dan pesert a at au pesert a,
( ii) biaya j asa lalu ( iuran t am bahan) yang j at uh t em po,

( iii) hasil invest asi ant ara lain bunga, dividen, dan sewa,
( iv) pendapat an lain- lain,
( v) m anfaat yang sudah dibayarkan dan yang m asih t erhut ang, dirinci unt uk pesert a
yang pensiun, yang m eninggal at au yang cacat , j uga unt uk pem bayaran m anfaat
secara sekaligus,
( vi) beban adm inist rasi,
( vii) beban invest asi,
( viii) beban lain- lain
( ix) paj ak penghasilan,
( x) keunt ungan at au kerugian dari pelepasan invest asi dan penurunan at au kenaikan
nilai invest asi, dan
( xi) pengalihan dana ke/ dan dari Dana Pensiun lain;
( c) neraca:
( i) posisi keuangan Dana Pensiun,
( ii) nilai hist oris, khusus unt uk invest asi dit ent ukan j uga nilai waj arnya;
( d) perhit ungan hasil usaha:
( i) pendapat an dan beban invest asi,
( ii) beban adm inist rasi,
( iii) pendapat an lain- lain;
( e) laporan arus kas:
laporan arus kas disaj ikan sesuai dengan sifat kegiat an usaha Dana Pensiun selam a
periode pelaporan;
( f) cat at an at as laporan keuangan, m encakup:
( i) penj elasan m engenai program pensiun sert a perubahan yang t erj adi selam a
periode laporan, ant ara lain:
- nam a pendiri Dana Pensiun dan m it ra pendiri ( j ika ada) ,
- kelom pok karyawan yang m enj adi pesert a program pensiun,

- j um lah pesert a program pensiun dan j um lah pensiunan,
- j enis program pensiun,
- iuran yang berasal dari pesert a, j ika ada,
- unt uk PPMP, penj elasan m engenai m anfaat pensiun yang dij anj ikan,
- penj elasan m engenai rencana penggabungan, pem isahan, pem indahan kelom pok
pesert a dan pem bubaran Dana Pensiun ( j ika besar kem ungkinannya t erj adi) ;
( ii) penj elasan singkat m engenai kebij akan akunt ansi yang pent ing,
( iii) penj elasan m engenai kebij akan pendanaan,
( iv) rincian port ofolio invest asi, dan
( v) perhit ungan kewaj iban akt uaria, m et ode penilaian, asum si akt uarial, nam a dan
t anggal laporan akt uaris t erakhir ( dalam hal PPMP) .

PERNYATAAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN NOMOR 18
AKUNTANSI DANA PENSI UN
Pernyat aan St andar Akunt ansi Keuangan No. 18 t erdiri dari paragraf 24- 31 St andar
I ni harus dibaca dalam kont eks paragraf 1- 23.
Laporan Keuangan Dana Pensiun
24 Laporan keuangan Dana Pensiun, baik yang m enyelenggarakan Program Pensiun
Manfaat Past i ( PPMP) m aupun Program Pensiun luran Past i ( PPI P) m encakup:
( a) Laporan Akt iva Bersih
( b) Laporan Perubahan Akt iva Bersih
( c) Neraca
( d) Perhit ungan Hasil Usaha
( e) Laporan Arus Kas
( f) Cat at an At as Laporan Keuangan
Laporan Akt iva Bersih

25 Laporan ini bert uj uan unt uk m em berikan inform asi t ent ang j um lah akt iva bersih
yang t ersedia unt uk m em bayar kewaj iban m anfaat pensiun kepada pesert a pada
t anggal laporan.
Tot al seluruh akt iva Dana Pensiun t idak t erm asuk piut ang j asa lalu ( past service)
yang belum j at uh t em po, dikurangi seluruh kewaj iban kecuali kewaj iban akt uaria,
m enunj ukkan j um lah akt iva bersih yang t ersedia unt uk m anfaat pensiun pada
t anggal laporan. Akt iva unt uk t uj uan penyusunan laporan ini, dinilai sesuai dengan
penj elasan pada but ir 28.
Laporan Perubahan Akt iva Bersih
26 Laporan ini berisi inform asi t ent ang perubahan at as j um lah akt iva bersih yang
t ersedia unt uk m anfaat pensiun, sert a m enguraikan penyebab perubahan t ersebut
yang diperinci at as pert am bahan dan at au pengurangan yang t erj adi selam a suat u
periode t ert ent u.
Neraca, Perhit ungan Hasil Usaha dan Laporan Arus Kas
27 Neraca, laporan hasil usaha dan laporan arus kas disusun berdasarkan Kerangka
Dasar Penyusunan dan Pelaporan Laporan Keuangan yang berazas ut am a biaya
hist oris. Khusus unt uk invest asi, dit ent ukan j uga nilai waj arnya. Selisih ant ara nilai
hist oris dan nilai waj ar disaj ikan sebagai Selisih Penilaian I nvest asi. Selisih Penilaian
I nvest asi bukan m erupakan unsur hasil usaha, t et api akan m engoreksi nilai hist oris
m enj adi nilai waj ar.
Unt uk penyusunan laporan keuangan Dana Pensiun yang m enyelenggarakan PPMP,
penent uan kewaj iban akt uaria berdasarkan laporan akt uaris t erakhir. Di dalam
Neraca, selisih ant ara nilai kewaj iban akt uaria dan akt iva bersih disaj ikan sebagai
Selisih Kewaj iban Akt uaria.
Dalam Neraca Dana Pensiun yang m enyelenggarakan PPMP, piut ang kepada pem beri
kerj a sehubungan dengan j asa m asa lalu karyawan diakui sebesar j um lah yang t elah
j at uh t em po pada t anggal laporan.
Penilaian Akt iva Dana Pensiun
28 Unt uk t uj uan penyusunan laporan akt iva bersih dan laporan perubahan akt iva
bersih, akt iva dinilai sebagai berikut :
( a) uang t unai, rekening giro dan deposit o di bank dinilai m enurut nilai nom inal;
( b) sert ifikat deposit o, Surat Berharga Bank I ndonesia, Surat Berharga Pasar Uang
dan surat pengakuan hut ang lebih dari set ahun dinilai berdasarkan nilai t unai;
( c) surat berharga berupa saham dan obligasi yang diperj ualbelikan di bursa efek,
dinilai m enurut nilai pasar yang waj ar pada t anggal laporan;
( d) penyert aan pada perusahaan yang saham nya t idak diperdagangkan di bursa
efek, dilaporkan berdasarkan nilai appraisal sebagai hasil penilaian independen;

( e) invest asi pada t anah dan bangunan dilaporkan berdasarkan nilai appraisal
sebagai hasil penilaian independen;
( f) piut ang dilaporkan berdasarkan j um lah yang
m em perhit ungkan penyisihan piut ang t ak t ert agih; dan

dapat

dit agih,

set elah

( g) akt iva operasional ant ara lain kom put er, peralat an kant or dan peralat an lainnya
dilaporkan berdasarkan nilai buku.
Bila suat u akt iva, m isalnya gedung digunakan sebagian unt uk invest asi dan sebagian
unt uk kegiat an operasional, m aka penggolongan akt iva sebagai invest asi at au akt iva
operasional dit ent ukan berdasarkan yang m ana yang lebih signifikan.
Pengungkapan
29 I nform asi t ent ang hal t ersebut di bawah ini perlu diungkapkan secukupnya dalam
cat at an at as laporan keuangan, ant ara lain:
( a) penj elasan m engenai program pensiun sert a perubahan yang t erj adi selam a
periode laporan, nam a pendiri Dana Pensiun dan m it ra pendiri ( j ika ada) ;
- kelom pok karyawan yang m enj adi pesert a program pensiun;
- j um lah pesert a program pensiun dan j um lah pensiunan;
- j enis program pensiun;
- iuran yang berasal dari pesert a, j ika ada;
- unt uk PPMP, penj elasan m engenai m anfaat pensiun yang dij anj ikan;
- penj elasan m engenai rencana penggabungan, pem isahan, pem indahan kelom pok
pesert a dan pem bubaran Dana Pensiun ( j ika besar kem ungkinannya t erj adi) ;
( b) penj elasan singkat m engenai kebij akan akunt ansi yang pent ing,
( c) penj elasan m engenai kebij akan pendanaan,
( d) rincian port ofolio invest asi,
( e) perhit ungan kewaj iban akt uaria, m et ode penilaian, asum si akt uarial, nam a dan
t anggal laporan akt uaris t erakhir ( dalam hal PPMP) .
Masa Transisi
30 Jika penerapan Pernyat aan ini m engakibat kan perubahan kebij akan akunt ansi,
perubahan t ersebut dilaporkan secara prospekt if.
Tanggal Efekt if

31 Pernyat aan ini m ulai berlaku unt uk laporan keuangan Dana Pensiun yang
m encakup periode yang dim ulai pada at au set elah t anggal 1 Januari 1995.
Penerapan lebih dini sangat dianj urkan .