PERANCANGAN MEDIA KAMPANYE ANTI KEKERASA (1)

PERANCANGAN MEDIA KAMPANYE ANTI KEKERASAN TERHADAP
ANAK USIA 5-10 TAHUN BAGI ORANG TUA KANDUNG DI BANDUNG
Oleh:
Ari Aldi
NIM: 0203007
Program Studi: Desain Komunikasi Visual
SEKOLAH TINGGI SENI RUPA DAN DESAIN INDONESIA BANDUNG
2006
Abstrak
Dikarenakan setiap tahunnya kasus kekerasan anak selalu terjadi dan semakin bertambah,
maka dari itu media kampanye yang sebelumnya pernah ada belum sepenuhnya memberikan
pemahaman dan kesadaran kepada khalayak. Oleh karena itu dengan perancangan media
kampanye yang akan saya buat diharapkan bisa mencapai sasaran yang diinginkan dengan
memberikan pemahaman yang lebih jelas kepada khalayak sasaran yang tepat. Sehingga
dengan dirancangnya media kampanye yang sesuai, maka kasus kekerasan terhadap anak
dapat dicegah dan dikurangi. Serta para orang tua dan masyarakat dapat lebih memahami dan
peka akan hal ini.

Daftar pustaka
Agustrijanto, 2002. Copywriting. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya Bandung.
Darmaprawira, Sulasmi. 2002, Warna. Bandung: ITB.

Jefkins, Frank. 1997. Periklanan. Jakarta: Erlangga.
Kusrianto, Adi, 2004. Tipografi Komputer Untuk Desainer Grafis.Yogyakarta: Andi.
Soelaeman, Munandar. 1995. ilmu Sosial Dasa. Bandung: PT.Eresco.
Soemanagara, Rd. 2006. Strategic Marketing Communication. Bandung: Alfabeta.
Venus, Antar. 2004. Manajemen Kampanye. Bandung: Simbiosa Rekatama Media.
W, J, S, Poerwadarminta. 1983. Kamus Bahasa Indonesia. Jakarta. Balai Pustaka.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivs 3.0 Unported License